Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search
Journal : Educatio

PEMBELAJARAN BIOLOGI MENGGUNAKAN MODEL CTL DENGAN MEDIA GAMBAR DAN MEDIA REAL DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR DAN KEMAMPUAN AWAL SISWA Asri, Indra Himayatul
Educatio Vol 7, No 1 (2012)
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (247.582 KB) | DOI: 10.29408/edc.v7i1.126

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) Perbedaan prestasi belajar antara pembelajaran biologi menggunakan model CTL dengan media gambar dan media riil, (2) Perbedaan prestasi belajar antara siswa yang mempunyai motivasi belajar tinggi dan motivasi belajar rendah, (3) Perbedaan prestasi belajar antara siswa yang mempunyai kemampuan awal tinggi dan siswa yang mempunyai kemampuan awal rendah, (4) Interaksi antara penggunaan model CTL dengan media gambar dan media riil terhadap motivasi belajar siswa, (5) Interaksi antara penggunaan model CTL dengan media gambar dan media riil terhadap kemampuan awal siswa, (6) Interaksi antara motivasi belajar dan kemampuan awal siswa, dan (7) Interaksi antara penggunaan model CTL, motivasi belajar, dan kemampuan awal siswa terhadap prestasi belajar siswa. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen. Populasi adalah seluruh kelas VIII SMP Negeri 2 Selong Tahun Pelajaran 2010/2011, sejumlah 6 kelas. Sampel diambil dengan teknik Cluster Random Sampling sejumlah 2 kelas. Teknik pengumpulan data variabel  prestasi belajar dan kemampuan awal digunakan metode tes, Variabel motivasi belajar dengan metode angket. Hipotesis yang digunakan adalah anava dengan desain faktorial 2 x 2 x 2. Berdasarkan hasil analisa data dapat disimpulkan: (1) Ada perbedaan prestasi belajar antara pembelajaran biologi menggunakan model CTL dengan media gambar dan media riil, (2) Ada perbedaan prestasi belajar antara siswa yang mempunyai motivasi belajar tinggi dan motivasi belajar rendah, (3) Ada perbedaan prestasi belajar antara siswa yang mempunyai kemampuan awal tinggi dan siswa yang mempunyai kemampuan awal rendah, (4) Tidak ada interaksi antara penggunaan model CTL dengan media gambar dan media riil terhadap motivasi belajar siswa, (5) Ada interaksi antara penggunaan model CTL dengan media gambar dan media riil terhadap kemampuan awal siswa, (6) Ada interaksi antara motivasi belajar dan kemampuan awal siswa, dan (7) Tidak ada nteraksi antara penggunaan model CTL, motivasi belajar, dan kemampuan awal siswa terhadap prestasi belajar siswa. Kata kunci: Pembelajaran model CTL, Media Gambar, Media Riil, Motivasi Belajar, Kemampuan Awal, Prestasi Belajar, Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup
Efek Pengetahuan dan Lingkungan Keluarga terhadap Sikap Entrepreneur Mahasiswa Muliadi, Agus; Asri, Indra Himayatul; Lestarini, Yuniar
Educatio Vol 15, No 2 (2020)
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Entrepreneurship learning and support for the family environment give positive impact in building students' knowledge, interest and skills in the field of entrepreneurship so that they can produce graduates who are creative, innovative,productive,reliable,quality, independent, self-controlled and competitive.This study aims to determine the influence of knowledge and family environment on student entrepreneurial attitudes.This study is a descriptive exploratory study with 56 respondents as students of biology education at Mandalika University of Education.The research instrument used is a closed questionnaire with degraded answers according to the likert scale and has been validated (expert validation).The research data analysis used was inferential statistics with multiple linear regression at 5% significance level.The results of the study  showed that (1) the knowledge and attitudes of student entrepreneurship had a percentage of 88.00% and 78.35% in the Very Good category,while environmental support had a percentage of 68.20 in Good category; (2)there is an effect of knowledge and family environment on student entrepreneurial attitudes (F=7,245 p=0,002<0,05); (3) knowledge and family environment simultaneously affect the entrepreneurial attitude of students by 21,5% and the remaining is influenced by other variables or factors (R square=0,215). Therefore it can be concluded that the collaboration of student knowledge about entrepreneurship and entrepreneurial family environment activities has a positive role in developing student entrepreneurial attitudes.
PEMBELAJARAN BIOLOGI MENGGUNAKAN MODEL CTL DENGAN MEDIA GAMBAR DAN MEDIA REAL DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR DAN KEMAMPUAN AWAL SISWA Indra Himayatul Asri
Educatio Vol 7, No 1 (2012)
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29408/edc.v7i1.126

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) Perbedaan prestasi belajar antara pembelajaran biologi menggunakan model CTL dengan media gambar dan media riil, (2) Perbedaan prestasi belajar antara siswa yang mempunyai motivasi belajar tinggi dan motivasi belajar rendah, (3) Perbedaan prestasi belajar antara siswa yang mempunyai kemampuan awal tinggi dan siswa yang mempunyai kemampuan awal rendah, (4) Interaksi antara penggunaan model CTL dengan media gambar dan media riil terhadap motivasi belajar siswa, (5) Interaksi antara penggunaan model CTL dengan media gambar dan media riil terhadap kemampuan awal siswa, (6) Interaksi antara motivasi belajar dan kemampuan awal siswa, dan (7) Interaksi antara penggunaan model CTL, motivasi belajar, dan kemampuan awal siswa terhadap prestasi belajar siswa. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen. Populasi adalah seluruh kelas VIII SMP Negeri 2 Selong Tahun Pelajaran 2010/2011, sejumlah 6 kelas. Sampel diambil dengan teknik Cluster Random Sampling sejumlah 2 kelas. Teknik pengumpulan data variabel  prestasi belajar dan kemampuan awal digunakan metode tes, Variabel motivasi belajar dengan metode angket. Hipotesis yang digunakan adalah anava dengan desain faktorial 2 x 2 x 2. Berdasarkan hasil analisa data dapat disimpulkan: (1) Ada perbedaan prestasi belajar antara pembelajaran biologi menggunakan model CTL dengan media gambar dan media riil, (2) Ada perbedaan prestasi belajar antara siswa yang mempunyai motivasi belajar tinggi dan motivasi belajar rendah, (3) Ada perbedaan prestasi belajar antara siswa yang mempunyai kemampuan awal tinggi dan siswa yang mempunyai kemampuan awal rendah, (4) Tidak ada interaksi antara penggunaan model CTL dengan media gambar dan media riil terhadap motivasi belajar siswa, (5) Ada interaksi antara penggunaan model CTL dengan media gambar dan media riil terhadap kemampuan awal siswa, (6) Ada interaksi antara motivasi belajar dan kemampuan awal siswa, dan (7) Tidak ada nteraksi antara penggunaan model CTL, motivasi belajar, dan kemampuan awal siswa terhadap prestasi belajar siswa. Kata kunci: Pembelajaran model CTL, Media Gambar, Media Riil, Motivasi Belajar, Kemampuan Awal, Prestasi Belajar, Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup
Efek Pengetahuan dan Lingkungan Keluarga terhadap Sikap Entrepreneur Mahasiswa Agus Muliadi; Indra Himayatul Asri; Yuniar Lestarini
Educatio Vol 15, No 2 (2020): Educatio: Jurnal Ilmu Kependidikan
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29408/edc.v15i2.2836

Abstract

Entrepreneurship learning and support for the family environment give positive impact in building students' knowledge, interest and skills in the field of entrepreneurship so that they can produce graduates who are creative, innovative,productive,reliable,quality, independent, self-controlled and competitive.This study aims to determine the influence of knowledge and family environment on student entrepreneurial attitudes.This study is a descriptive exploratory study with 56 respondents as students of biology education at Mandalika University of Education.The research instrument used is a closed questionnaire with degraded answers according to the likert scale and has been validated (expert validation).The research data analysis used was inferential statistics with multiple linear regression at 5% significance level.The results of the study  showed that (1) the knowledge and attitudes of student entrepreneurship had a percentage of 88.00% and 78.35% in the Very Good category,while environmental support had a percentage of 68.20 in Good category; (2)there is an effect of knowledge and family environment on student entrepreneurial attitudes (F=7,245 p=0,0020,05); (3) knowledge and family environment simultaneously affect the entrepreneurial attitude of students by 21,5% and the remaining is influenced by other variables or factors (R square=0,215). Therefore it can be concluded that the collaboration of student knowledge about entrepreneurship and entrepreneurial family environment activities has a positive role in developing student entrepreneurial attitudes.
Implementasi Etnopedagogi Pada Tradisi Adat Suku Sasak: Implementasi Etnopedagogi Pada Tradisi Adat Suku Sasak Asri, Indra Himayatul; Lestarini, Yuniar; Muspita, Zalia; Sulastri, Andi; Kudsiah, Musabihatul; Fadilah, Dina; Rohini, Rohini
Educatio Vol 19 No 1 (2024): Educatio: Jurnal Ilmu Kependidikan
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29408/edc.v19i1.25768

Abstract

Indonesia has a colorful culture, thousands of tribes with their own characteristics, including the Sasak tribe on Lombok Island which has a very unique cultural style. Therefore, it is very possible to explore the educational values ​​contained in the traditions that are still carried out by the people of Lombok which are based on religious values ​​and norms (religion) and based on communal conventions (agreements) which are better known as the Sasak tribe community (Sasak custom). Sasak society is a social group in which spiritual and structural relationships occur which enable the formation of long-term agreements and shared beliefs which are called culture. The Sasak people are a society that still adheres to its culture to this day. Currently, the Sasak tribe is not only a community group but also an ethnic group that adds to the rich traditions of the Indonesian people. One of the Sasak tribal traditions whose educational value can be seen is the Bale (house) and the Nyongkolan tradition. Keywords: Sasak tribe, Bale, Nyongkolan