Claim Missing Document
Check
Articles

Found 27 Documents
Search

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN SEKTOR JAKARTA ISLAMIC INDEX YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA Abdullah Abdullah
AkMen JURNAL ILMIAH Vol 16 No 4 (2019): AkMen JURNAL ILMIAH
Publisher : Lembaga Penelitian dan Publikasi Nobel Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABDULLAH, 2019. Effect of Financial Performance on Stock Prices on the Jakarta Islamic Index Sector Companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2016-2019. This study aims to determine the effect of Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Return On Equity, and Working Capital Turnover partially, as well as simultaneously on the Stock Prices of the Jakarta Islamic Index Sector Companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2016-2019. The population in this study is the Jakarta Islamic Index Sector Companies listed on the Indonesian stock exchange as many as 30 companies. The sample of this study was 10 (ten) companies selected based on criteria, namely: Jakarta Islamic Index Sector Companies listed on the Indonesia Stock Exchange Period 2016-2019; Publish audited financial statements; Having profit; and have distributed cash dividends during the observation period. The results of this study indicate that the Current Ratio (X1) Debt to Equity Ratio (X2) and Working Capital Turnover (X4) partially have no significant effect. Whereas Return On Equity (X3) has a positive and significant effect on stock prices on the Jakarta Islamic Index Sector Companies listed on the Indonesia Stock Exchange Period 2016-2019. Simultaneously Current Ratio (X1), Debt to Equity Ratio (X2), Return On Equity (X3), and Working Capital Turnover (X4) have a positive and significant effect on the Share Prices of Jakarta Islamic Index Companies in the Indonesia Stock Exchange Period 2016-2019. The dominant influential variable is Return On Equity (X3). ABDULLAH, 2019. Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Harga Saham pada Perusahaan Sektor Jakarta Islamic Index yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2019. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Return On Equity, dan Working Capital Turnover secara parsial, maupun simultan terhadap Harga Saham pada Perusahaan Sektor Jakarta Islamic Index yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2019. Populasi dalam penelitian ini adalah Perusahaan Sektor Jakarta Islamic Index yang terdaftar di bursa efek Indonesia sebanyak 30 perusahaan. Sampel penelitian ini adalah 10 (sepuluh) perusahaan yang dipilih berdasarkan criteria yaitu: Perusahaan Sektor Jakarta Islamic Index yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2019; Menerbitkan laporan keuangan yang telah diaudit; Memiliki keuntungan (profit); dan pernah membagikan Cash Deviden selama periode pengamatan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Current Ratio (X1) Debt to Equity Ratio (X2) dan Working Capital Turnover (X4) secara parsial tidak berpengaruh signifikan. Sedangkan Return On Equity (X3) berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham pada Perusahaan Sektor Jakarta Islamic Index yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2019. Secara Simultan Current Ratio (X1), Debt to Equity Ratio (X2), Return On Equity (X3), dan Working Capital Turnover (X4) berpengaruh Positif dan Signifikan terhadap Harga Saham pada Perusahaan Sektor Jakarta Islamic Index yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2019. Variabel yang berpengaruh dominan adalah Return On Equity (X3).
PERUMUSAN STRATEGI PEMASARAN PADA OBJEK WISATA PUNCAK PASAPA’ DI DESA SALUDENGEN KECAMATAN BAMBANG KABUPATEN MAMASA Perdi Triangga; Mutiarini Mubyl; Abdullah Abdullah
AkMen JURNAL ILMIAH Vol 17 No 1 (2020): AkMen JURNAL ILMIAH
Publisher : Lembaga Penelitian dan Publikasi Nobel Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (a) mengetahui rumusan strategi pemasaran pada objek wisata Puncak Pasapa’ di Desa Saludengen, Kecamatan Bambang, Kabupaten Mamasa (b) mengetahui faktor internal dan eksternal yang menjadi keunggulan objek wisata Puncak Pasapa’. Penelitian dilakukan menggunakan pendekatan kualitatif, teknik pengumpulan data melalui pengamatan langsung, wawancara, kuesioner dan studi literatur. Analisis dilakukan berdasarkan faktor lingkungan internal dan eksternal yang berpengaruh terhadap penentuan strategi perusahaan. Pengolahan data menggunakan matriks IFE & EFE, matriks IE, matriks SWOT dan matriks QSPM. Hasil matriks IFE bernilai 2,24 dan matriks EFE bernilai 3,13, yang berarti objek wisata Puncak Pasapa’ dalam matriks IE berada pada sel II sehingga strategi yang dapat dilakukan adalah Growth Strategy. Hasil analisis diagram SWOT berada pada kuadran III, dengan strategi yang dapat diterapkan adalah strategi turn around. Dalam matriks QSPM, strategi dengan TAS tertinggi adalah strategi WO (Weakness- Opportunity) sebesar 232,01. Adapun keunggulan internal objek wisata adalah variasi daya tarik wisata dengan nilai 0,28 dan keunggulan eksternal objek wisata adalah trend konsumsi wisata “Back To Nature” yang meningkat dengan nilai 0,66. This study aims to (a) find out the marketing strategy formulation at the Pasapa Peak tourism object in Saludengen Village, Bambang District, Mamasa Regency (b) to know the internal and external factors that will be the advantages of the Pasapa Peak tourism object. The study was conducted using a qualitative approach with data collection techniques through direct observation, interviews, questionnaires, and literary studies. The analysis was processed based on internal and external environmental factors that affect the determination of the company's strategy. Data processing used IFE & EFE matrices, IE matrices, SWOT matrices, and QSPM matrices. The results of the IFE matrix are 2.24 and the EFE matrix is 3.13, which means the peak tourism object of Pasapa’ in the IE matrix is in cell II so the strategy that can be applied is Growth Strategy. The results of the SWOT diagram analysis are in quadrant III, with the strategy that can be applied is the turn around strategy. In the QSPM matrix, the strategy with the highest TAS is the WO (Weakness-Opportunity) strategy of 232.01. The internal superiority of a tourist attraction is the variation of tourist attraction with a value of 0.28 and the external advantage of the tourist attraction is the trend of tourism consumption "Back to Nature" which increased with a value of 0.66.
Moderasi Makro Ekonomi dalam Pengaruh Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan Sektor Keuangan di Bursa Efek Indonesia Abdullah Abdullah
SEIKO : Journal of Management & Business Vol 5, No 1 (2022): January - Juny
Publisher : Program Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/sejaman.v5i1.1858

Abstract

Abstract Moderasi makro Ekonomi dalam Pengaruh Keputusan Investasi terhadap Nilai Perusahaan Sektor Keuangan di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini bertujuan Menguji dan Menganalisis: 1) Pengaruh Keputusan Investasi terhadap Nilai Perusahaan Sektor Keuangan di Bursa Efek Indonesia; 2). Pengaruh Makro Ekonomi terhadap Nilai Perusahaan sektor Keuangan di Bursa Efek Indonesia; 3). Moderasi Makro Ekonomi dalam Pengaruh Keputusan Investasi terhadap Nilai Perusahan Sektor Keuangan di Bursa Efek Indonesia. Sampel Penelitian 11 perusahaan sektor keuangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dengan data time series 3 tahun laporan keuangan. Periode Penelitian Agustus sampai Oktober 2021. Teknik analisis Structural Equation Modelling (SEM) dengan bantuan aplikasi SmartPLS 3. Hasil Penelitian diperoleh: 1) Keputusan Investasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Nilai Perusahaan; 2) Makro Ekonomi tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap Nilai Perusahaan; 3). Makro Ekonomi tidak berpengaruh signifikan dalam memoderasi Keputusan investasi terhadap Nilai Perusahaan dengan arah hubungan positif.. Kata Kunci: Keputusan Investasi, Makro Ekonomi, dan Nilai Perusahaan.
Pengaruh kompensasi Finansial dan non Finansial terhadap kinerja Karyawan Pada pt.Tirta sukses perkasa Di Takalar Sri Prilmayanti Awaluddin; Nurani Nurani; Abdullah Abdullah
Nobel Management Review Vol 3 No 1 (2022): Nobel Management Review
Publisher : Lembaga Penelitian dan Publikasi Nobel Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37476/nmar.v3i1.2866

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh kompensasi finansial dan non finansial dan secara parsial dan simultan terhadap kinerja karyawan pada PT.Tirta Sukses Perkasa di Takalar (2) variabel yang paling berpengaruh terhadap kinerja karyawa pada PT. Tirta Sukses Perkasa di Takalar. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 100 respoden yang merupakan karyawan PT. Tirta Sukses Perkasa di Takalar, Penelitian ini mengguakan metode analisis regresi linear berganda dan data dikumpulkan menggunakan kuesioner dengan skala likert. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) variabel kompensasi finansial dan non finansial berpengaruh positif dan sigifikan secara parsial terhadap kinerja karyawan pada PT. Tirta Sukses Perkasa Takalar (2) Kompensasi finasial dan non finansial berpengaruh positif dan signifikan secara simultan terhadap kerja karyawan pada PT. Tirta Sukses Perkasa Takalar (3) variabel non finansial adalah variabel yang paling berpengaruh dominan terhadap kinerja karyawan PT. Tirta Sukses Perkasa di Takalar. This study aims to determine (1) the effect of financial and non-financial compensation and partially and simultaneously on employee performance at PT.Tirta Sukses Perkasa in Takalar (2) the most influential variable on employee performance at PT. Tirta Sukses Perkasa in Takalar. The sample in this study amounted to 100 respondents who are employees of PT. Tirta Sukses Perkasa in Takalar, This study used multiple linear regression analysis method and data was collected using a questionnaire with a Likert scale. The results of this study indicate that (1) financial and non-financial compensation variables have a positive and significant partial effect on employee performance at PT. Tirta Sukses Perkasa Takalar (2) Financial and non-financial compensation have a positive and significant effect simultaneously on the work of employees at PT. Tirta Sukses Perkasa Takalar (3) non-financial variables are the variables that have the most dominant influence on the performance of employees of PT. Tirta Sukses Perkasa in Takalar
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Penggunaan E-Wallet (Studi Kasus Pada Mahasiswa Kota Makassar) Mutiarini Mubyl; Abdullah Abidin; Nurfadhilah Maghfirah Ramadhani
Nobel Management Review Vol 2 No 4 (2021): Nobel Management Review
Publisher : Lembaga Penelitian dan Publikasi Nobel Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37476/nmar.v2i4.2963

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi minat penggunaan e-wallet pada mahasiswa STIE Nobel Indonesia Makassar. Sampel penelitian yang digunakan sebanyak 80 responden mahasiswa aktif yang menggunakan e-wallet. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Pengambilan sampel dilakukan menggunakan purposive sampling. Analisis data menggunakan uji regresi berganda yang didahului dengan uji validitas dan reliabilitas. Penemuan hipotesis dilakukan menggunakan uji T, uji F, dan Koefisien Determinasi (R2). Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel kepercayaan, kemudahan, dan keamanan mempunyai pengaruh positif yang signifikan terhadap minat penggunaan e-wallet pada mahasiswa STIE Nobel Indonesia Makassar. Kepercayaan, kemudahan, dan keamanan juga berpengaruh secara simultan terhadap minat penggunaan e-wallet. This study aims to determine the factors that influence the interest in using e-wallet in STIE Nobel Indonesia Makassar students. The research sample used was 80 active student respondents who use e-wallet. The type of data used is primary data and the research method used is quantitative. Sampling was done using purposive sampling. Data analysis used multiple regression test which was preceded by validity and reliability tests. The discovery of the hypothesis was carried out using the T test, F test, and the Coefficient of Determination (R2). The results showed that the variables of trust, convenience, and security had a significant positive effect on the interest in using e-wallet in STIE Nobel Indonesia Makassar students. Trust, convenience, and security also simultaneously influence the interest in using e-wallet
PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA Abdullah Abdullah; Nur Rachma; Andi Marlinah
Nobel Management Review Vol 3 No 4 (2022): Nobel Management Review
Publisher : Lembaga Penelitian dan Publikasi Nobel Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37476/nmar.v3i4.3486

Abstract

Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan terhadap Harga Saham pada Perusahaan Pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Return On Equity, Working Capital Turnover dan Earning Per Share secara parsial, maupun simultan terhadap Harga Saham. Populasi dalam penelitian ini adalah Perusahaan Sektor Pertambangan yang terdaftar di bursa efek Indonesia sebanyak 34 perusahaan. Sampel penelitian ini adalah 15 (limabelas) perusahaan yang dipilih berdasarkan criteria yaitu: Perusahaan Pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2021; Menerbitkan laporan keuangan yang telah diaudit; Perusahaan sampel mempublikasikan laporan keuangan secara lengkap sesuai varibel penelitian selama periode pengamatan; Memiliki keuntungan (profit); dan pernah membagikan Cash Deviden selama periode pengamatan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Current Ratio (X1), Return On Equity (X3), Working Capital Turnover (X4) dan Earning Per Share (X5) berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham, sedangkan Deb to Equity Ratio (X2) berpengaruh Negatif dan tidak signifikan terhdap Harga Saham. Secara Simultan Current Ratio (X1), Debt to Equity Ratio (X2), Return On Equity (X3), Working Capital Turnover (X4) dan Earning Per Share (X5) berpengaruh Positif dan Signifikan terhadap Harga Saham pada Perusahaan Pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Variabel yang berpengaruh dominan adalah Current Ratio (X1). Analysis of the Influence of Financial Performance on Share Prices in Mining Companies Listed on the Indonesian Stock Exchange. This study aims to determine the effect of Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Return On Equity, Working Capital Turnover and Earning Per Share partially or simultaneously on stock prices. The population in this study are Mining Sector Companies which are listed on the Indonesian stock exchange as many as 34 companies. The sample for this research is 15 (fifteen) companies selected based on criteria, namely: Mining Companies listed on the Indonesia Stock Exchange for 2019-2021; Publish audited financial reports; Sample companies publish complete financial reports according to the research variables during the observation period; Have a profit (profit); and have distributed cash dividends during the observation period. The results of this study indicate that the Current Ratio (X1), Return On Equity (X3), Working Capital Turnover (X4) and Earning Per Share (X5) have a positive and significant effect on stock prices, while the Deb to Equity Ratio (X2) has a negative and not significant to the stock price. Simultaneously Current Ratio (X1), Debt to Equity Ratio (X2), Return On Equity (X3), Working Capital Turnover (X4) and Earning Per Share (X5) have a Positive and Significant Effect on Stock Prices in Mining Companies Listed on the Stock Exchange Indonesian Securities. The variable that has the dominant influence is the Current Ratio (X1).
PEMBERDAYAAN JIWA ENTREPRENEURSHIP SISWA SMAN MELALUI PENDAMPINGAN PROPOSAL BISNIS Nur Rachma; Karlina Ghazalah Rahman; Abdullah Abdullah
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) Vol 7, No 3 (2023): Juni
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jmm.v7i3.15026

Abstract

Abstrak: Pelatihan kewirausahaan merupakan kegiatan yang merupakan salah satu solusi untuk mengembangkan karakter Kewirausahaan siswa. Mitra kegiatan pengabdian masyarakat ini berjumlah 5 sekolah dan salah satu mitra yang dituju dalam pengabdian ini adalah SMA Negeri 1 Sidrap, Kabupaten Sidrap, Sulawesi Selatan. Salah satu masalah terutama bagi siswa sekolah menengah adalah bahwa banyak dari mereka membantu bisnis / bisnis orang tua mereka, tetapi sebagian besar siswa tidak memiliki pemahaman tentang bagaimana melakukan kewirausahaan. Tujuan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan motivasi dan pemahaman siswa dalam mengembangkan karakter kewirausahaan guna mengingkatkan taraf hidup masyarakat khususnya di Kabupaten Sidrap. Oleh karena itu, perlu adanya motivasi, pemahaman, dan pelatihan tentang bagaimana mengembangkan karakter kewirausahaan bagi siswa. Metode pelaksanaan layanan ini adalah metode sosialisasi, workshop pendampingan proposal bisnis, wawancara, serta dokumentasi dan evaluasi menggunakan kuesioner. Untuk mengukur tingkat keberhasilan program kegiatan ini, dilakukan dengan mengukur: (1) tingkat partisipasi mitra, (2) tingkat keaktifan peserta pelatihan, dan (2) tingkat pengetahuan dan keterampilan peserta pelatihan. Hasil dari pelaksanaan layanan ini antara lain: (1) Peningkatan pengetahuan dan pemahaman Mitra tentang kewirausahaan sebesar 80%, (2) Pengembangan karakter siswa dalam berwirausaha sebesar 80%, (3) Peningkatan motivasi mahasiswa untuk menjadi Entrepreneur sebesar 80%, (4) Peningkatan pengetahuan dan pemahaman Mitra mengenai manajemen bisnis atau usaha yang baik sebesar 75%, dan (5) Peningkatan keterampilan Mitra dalam membuat/mendirikan usaha atau bisnis sebesar 75%.Abstract: Entrepreneurship training is an activity that is one of the solutions to develop students' entrepreneurial character. The partners of this community service activity are 5 schools and one of the intended partners in this service is SMA Negeri 1 Sidrap, Sidrap Regency, South Sulawesi. One of the problems especially for high school students is that many of them help their parents' businesses/businesses, but most students have no understanding of how to do entrepreneurship. The purpose of this activity is to increase students' motivation and understanding in developing entrepreneurial character in order to improve the standard of living of the community, especially in Sidrap Regency. Therefore, there is a need for motivation, understanding, and training on how to develop entrepreneurial character for students. The methods of implementing this service are socialization methods, business proposal mentoring workshops, interviews, as well as documentation and evaluation using questionnaires. To measure the success rate of this activity program, it is carried out by measuring: (1) partner participation rate, (2) trainee activeness level, and (2) training participant knowledge and skill level. The results of the implementation of this service include: (1) Increasing Partners' knowledge and understanding of entrepreneurship by 80%, (2) Developing students' character in entrepreneurship by 80%, (3) Increasing student motivation to become Entrepreneurs by 80%, (4) Increasing Partners' knowledge and understanding of good business management or business by 75%, and (5) Increasing Partners' skills in creating/establishing businesses or businesses by 75%.
PEMBERDAYAAN JIWA ENTREPRENEURSHIP SISWA SMAN MELALUI PENDAMPINGAN PROPOSAL BISNIS Nur Rachma; Karlina Ghazalah Rahman; Abdullah Abdullah
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) Vol 7, No 3 (2023): Juni
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jmm.v7i3.15026

Abstract

Abstrak: Pelatihan kewirausahaan merupakan kegiatan yang merupakan salah satu solusi untuk mengembangkan karakter Kewirausahaan siswa. Mitra kegiatan pengabdian masyarakat ini berjumlah 5 sekolah dan salah satu mitra yang dituju dalam pengabdian ini adalah SMA Negeri 1 Sidrap, Kabupaten Sidrap, Sulawesi Selatan. Salah satu masalah terutama bagi siswa sekolah menengah adalah bahwa banyak dari mereka membantu bisnis / bisnis orang tua mereka, tetapi sebagian besar siswa tidak memiliki pemahaman tentang bagaimana melakukan kewirausahaan. Tujuan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan motivasi dan pemahaman siswa dalam mengembangkan karakter kewirausahaan guna mengingkatkan taraf hidup masyarakat khususnya di Kabupaten Sidrap. Oleh karena itu, perlu adanya motivasi, pemahaman, dan pelatihan tentang bagaimana mengembangkan karakter kewirausahaan bagi siswa. Metode pelaksanaan layanan ini adalah metode sosialisasi, workshop pendampingan proposal bisnis, wawancara, serta dokumentasi dan evaluasi menggunakan kuesioner. Untuk mengukur tingkat keberhasilan program kegiatan ini, dilakukan dengan mengukur: (1) tingkat partisipasi mitra, (2) tingkat keaktifan peserta pelatihan, dan (2) tingkat pengetahuan dan keterampilan peserta pelatihan. Hasil dari pelaksanaan layanan ini antara lain: (1) Peningkatan pengetahuan dan pemahaman Mitra tentang kewirausahaan sebesar 80%, (2) Pengembangan karakter siswa dalam berwirausaha sebesar 80%, (3) Peningkatan motivasi mahasiswa untuk menjadi Entrepreneur sebesar 80%, (4) Peningkatan pengetahuan dan pemahaman Mitra mengenai manajemen bisnis atau usaha yang baik sebesar 75%, dan (5) Peningkatan keterampilan Mitra dalam membuat/mendirikan usaha atau bisnis sebesar 75%.Abstract: Entrepreneurship training is an activity that is one of the solutions to develop students' entrepreneurial character. The partners of this community service activity are 5 schools and one of the intended partners in this service is SMA Negeri 1 Sidrap, Sidrap Regency, South Sulawesi. One of the problems especially for high school students is that many of them help their parents' businesses/businesses, but most students have no understanding of how to do entrepreneurship. The purpose of this activity is to increase students' motivation and understanding in developing entrepreneurial character in order to improve the standard of living of the community, especially in Sidrap Regency. Therefore, there is a need for motivation, understanding, and training on how to develop entrepreneurial character for students. The methods of implementing this service are socialization methods, business proposal mentoring workshops, interviews, as well as documentation and evaluation using questionnaires. To measure the success rate of this activity program, it is carried out by measuring: (1) partner participation rate, (2) trainee activeness level, and (2) training participant knowledge and skill level. The results of the implementation of this service include: (1) Increasing Partners' knowledge and understanding of entrepreneurship by 80%, (2) Developing students' character in entrepreneurship by 80%, (3) Increasing student motivation to become Entrepreneurs by 80%, (4) Increasing Partners' knowledge and understanding of good business management or business by 75%, and (5) Increasing Partners' skills in creating/establishing businesses or businesses by 75%.
PENGARUH KEPEMIMPINAN, KOMPETENSI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP PENINGKATAN KINERJA PEGAWAI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN PANGKAJENE DAN KEPULAUAN Abdullah Abdullah; Asri Asri; Basri Rakhman
Nobel Management Review Vol. 4 No. 2 (2023): Nobel Management Review
Publisher : Lembaga Penelitian dan Publikasi Nobel Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengaruh Kepemimpinan, Kompetensi dan Disiplin Kerja Terhadap Peningkatan Kinerja Pegawai Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kepemimpinan kompetensi, dan disiplin kerja secara parsial terhadap peningkatan kinerja pegawai, untuk menganalisis pengaruh kepemimpinan, kompetensi, dan disiplin secara bersama-sama terhadap peningkatan kinerja pegawai, dan untuk menganalisis variabel yang paling dominan berpengaruh terhadap kinerja pegawai Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan. Pendekatan penelitian ini menggunakan penelitian survey dengan metode sampling jenuh, dengan jumlah responden sebanyak 51 orang pegawai pada kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan dengan teknik analisa data kuantitatif analisis regresi berganda dengan menggunakan program SPPS Ver.25. Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja pegawai dengan nilai thitung 2,934 > ttabel 2,013, sedangkam variabel kompetensi tidak terdapat pengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai dengan nilai thitung -,0375 < ttabel 2,013, dan untuk variabel disiplin kerja tidak terdapat pengaruh yang signifikan terhadap kinerja pegawai Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan dengan nilai thitung 0,291 < ttabel 2,013. Kepemimpinan, kompetensi dan disiplin kerja terdapat pengaruh secara bersama-sama terhadap kinerja pegawai dan variabel yang paling dominan berpengaruh positif terhadap Kinerja Pegawai adalah variabel Kepemimpinan
IMPLEMENTASI PROGRAM IPTEK BAGI MASYARAKAT KELOMPOK INDUSTRI RUMAH JAMU TRADISIONAL Abdullah Abdullah; Mariah Mariah
Jurnal Bisnis dan Kewirausahaan Vol. 5 No. 1 (2016): Jurnal Bisnis dan Kewirausahaan
Publisher : Lembaga Penelitian, Publikasi dan Pengabdian pada Masyarakat (LP3M) Nobel Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This article describes the results of the Science and Technology for Society (IbM) for training, coaching and mentoring to the Group of Traditional Herbal Medicine Industry Households in the village of Ujung Pandang Bulogading the District and Sub-District of Tallo Tallo Makassar. This activity aims to: (1) Improving the status and role of women in the field of traditional herbal medicine processing. (2) Achieving gender equality and justice so that they can also provide income for his family. (3). Improving the quality of the role and independence of the group of traditional herbal medicine. (4) Making of traditional herbal medicine business as a source of income for the women of the household. Outcomes achieved from this program are: (1) Increasing the quality and quantity of production. (2) the increased productivity of the business partners according to market needs. (3) Increasing this types of medicinal products. (4) Increased knowledge and skills of partner members in the process of production of herbal medicine. (5) Increased capacity and understanding of managing board of partners in business administration. (6) Increased attention Civitas academic STIE Nobel against the group of traditional herbal medicine as well as science and technology development activities.