Claim Missing Document
Check
Articles

PERBANDINGAN KEMAMPUAN BERFIKIR KRITIS SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPRATIF TIPE THINK PAIR SHARE DAN TIPE PROBING PROMPTING PADA MATA PELAJARAN EKONOMI Wiwin Nur Puspitasari; Yon Rizal; Rahmah Dianti Putri
Economic Education and Entrepreneurship Journal Vol 2, No 1 (2019): Economic Education and Entrepreneurship Journal (E3J)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The aim of this research was to find out the comparison of students' critical thinking skill by using cooperative learning model between think pair share type and probing prompting type on economics subjects. This research used quasi-experimental research design with comparative approach. The population of this research was the eleventh grade students of SMA Negeri 3 Bandar Lampung in the academic year of 2019/2020. The research took two classes as the sample and they were XI IPS 1 and XI IPS 2 which consisted of 56 students. The sample of this research used a saturated sample which means that the sample was taken from the entire population of 56 students. An observation, interview, documentation and test of students’ critical thinking skill were administered to collect the data. The data were analyzed by using independent two sample t-test and an analysis of the effectiveness of the learning model (NGain). The result of this research showed that the thitung ttabel (12,376 2,005). It means that there was a significant difference of the students' critical thinking skill between students were taught by using learning model of think pair share type and students were taught by using learning model of probing prompting type.
Pengaruh Green Perceived Knowledge dan Environmental Concern Terhadap Eco-Friendly Behavior Nadya Novita; Nurdin Nurdin; Rahmah Dianti Putri
Economic Education and Entrepreneurship Journal Vol 3, No 1 (2020): Economic Education and Entrepreneurship Journal (E3J)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research is to know effect green perceived knowledge and environmental concern in Economic Education Students Lampung University 2019. This research used descriptive verification with ex post facto and survey approach. Population of this research is Economic Education Students Lampung University 2019 by the amount of 67 students and sample by the amount of 67 students. Collecting the data is done by observation, interview, documentation and questionnaire. The analysis technique used simple linear regression and multiple linear regression. Based on the results of data analysis, it is known that eco-friendly behavior is influenced by green perceived knowledge and environmental concern of 67,7% and the remaining 32,3% is influenced 
Literasi Keuangan Mahasiswa Ditinjau dari Gender, Teman Sebaya, dan Pembelajaran Kewirausahaan Dwi Luvita Sari; Pujiati Pujiati; Rahmah Dianti Putri
Economic Education and Entrepreneurship Journal Vol 3, No 1 (2020): Economic Education and Entrepreneurship Journal (E3J)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine the effect of gender, peers, and entrepreneurial learning, both partially and simultaneously, on Economics and Education Students' financial literacy at the University of Lampung in 2017 and 2018. The method used in this research is descriptive verification with ex post facto and survey approaches. The population in this study amounted to 129 students. The sample obtained was 56 students, and the sampling technique is nonprobability sampling using purposive sampling. The study results show: (1) There is a gender influence on the financial literacy of Economics and Education students at the University of Lampung in 2017 and 2018. (2) There is the influence of peers on the University of Lampung's financial literacy in 2017 and 2018 Economics Education students. (3) There is an influence of entrepreneurial learning on the financial literacy of Lampung University in 2017 and 2018 Economics Education students (4) There is the influence of gender, peers, and learning entrepreneurship simultaneously on the financial literacy of the 2017 and 2018 University of Lampung University Economic Education students.Keyword: Interest in Becoming a Teacher, Motivation to Become a Teacher, Perceptions of Students in Choosing FKIP, and Considerations of the Labor Market http://dx.doi.org/10.23960/E3J/v3i1.1-9
Model Problem Based Learning Dalam Meningkatkan Kompetensi Akuntansi Pujiati Pujiati; Darwin Bangun; Rahmah Dianti Putri
Economic Education and Entrepreneurship Journal Vol 1, No 1 (2018): Economic Education and Entrepreneurship Journal (E3J)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan model problem based learning dalam kaitannya dengan peningkatan kompetensi akuntansi. Subjek penelitian meliputi mahasiswa program studi pendidikan ekonomi yang mengambil mata kuliah Akuntansi Keauangan Menengah I pada semester ganjil tahun akademik 2016/2017 berjumlah 40 orang. Penelitian menerapkan desain penelitian tindakan kelas. Pengumpulan data melalui tes, observasi, dan dokumentasi. Hasil analisis data menunjukkan bahwa model problem based learning pada mata kuliah akuntansi keuangan menengah I dapat meningkatkan kompetensi akuntansi. Hal ini dapat diketahui dari perkembangan kompetensi akuntansi dari siklus ke siklus.Keywords: Problem Based Learning, Competency Accounting
Studi Perbandingan Kepuasan Konsumen Berbasis Online dan Belanja Offline terhadap Loyalitas Konsumen Irene Vikining Astuty; I Komang Winatha; Rahmah Dianti Putri
Economic Education and Entrepreneurship Journal Vol 3, No 1 (2020): Economic Education and Entrepreneurship Journal (E3J)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to compare online-based shopping consumer satisfaction using social media Instagram and direct shopping (offline) to consumer loyalty in Bandar Lampung Melstore Shop. The method used in this research is an experiment using a comparative and survey approach. This study's sample is the Bandar Lampung Melstore Shop consumers who shop online and offline totaling 96 respondents. The technique used is nonprobability sampling with the type of purposive sampling. The data collection uses observation and questionnaires. Data collected through a questionnaire is then processed using the SPSS 15.0 program. The results obtained by using the SPSS 15.0 program indicate that the variable of customer satisfaction when shopping online and offline has a significant difference. It has an impact on consumer loyalty, both online and offline.
JIGSAW II LEARNING MODEL IN IMPROVING LEARNING ACTIVITIES Rahmah Dianti Putri
Economic Education and Entrepreneurship Journal Vol 1, No 2 (2018): Economic Education and Entrepreneurship Journal (E3J)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims at improving students’ learning activity of Economics Education study program FKIP University of Lampung. The researcher used learning model Jigsaw II  to attain the aim of this research where by using cooperative technique learning model in Jigsaw, students could study in a small group consists of 4-6 members heterogeneous and work interdependence together positively to deliver the learning material to the other group. Jigsaw is desinged to escalate students’ responsibility in mastering the learning material for himself and other members in the group. This classroom action research used a learning model by Kemmis and Mc Taggart. The learning model proposed by Stephen Kemmis and Robert Mc Taggart is close to the other learning model by Kurt Lewin since in the model proposed by Stephen Kemmis and Robin Mc Taggart model, there are four aspects in oe cycle which are the same as the model proposed by Kurt Lewin so that the change cannot be seen clearly. The result showed the improvement of students’ learning activity by using Jigsaw II.Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas belajar mahasiswa Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Lampung. Untuk tujuan tersebut penulis menggunakan model pembelajaran Jigsaw II, dimana model pembelajaran kooperatif teknik Jigsaw merupakan model pembelajaran kooperatif dengan siswa belajar dalam kelompok kecil yang terdiri dari 4-6 orang secara heterogen dan bekerja sama saling ketergantungan yang positif dan bertanggung jawab atas ketuntasan bagian materi pelajaran yang harus dipelajari dan  menyampaikan materi tersebut kepada anggota kelompok yang lain. Jigsaw didesain untuk meningkatkan rasa tanggung jawab siswa terhadap penguasaan materi untuk dirinya sendiri dan juga anggota kelompoknya. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Model PTK yang digunakan pada penelitian yaitu model yang dikembangkan oleh Kemmis dan Mc Taggart. Model yang dikembangkan oleh Stephen Kemmis dan Robin Mc Taggart tampak masih begitu dekat dengan model yang diperkenalkan oleh Kurt Lewin. Dikatakan demikian, oleh karena di dalam satu siklus atau putaran terdiri dari empat komponen seperti halnya yang dilaksanakn Kurt Lewin sehingga belum tampak adanya perubahan. Hasil dari penelitian ini adalah meningkatnya aktivitas belajar mahasiswa dengan menggunakan model Jigsaw II.Kata Kunci: Model Pembelajaran, Aktivitas Belajar, Mahasiswa
PENINGKATAN KOMPETENSI GURU KEWIRAUSAHAAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN MELALUI PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN Rahmah Dianti Putri; Erlina Rufaidah
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan Vol 3 No 2 (2019)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jss.v3i2.111

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan dengan tujuan meningkatkan pengetahuan dan pemahaman guru-guru SMK di Kota Bandar Lampung tentang kewirausahaan, agar selanjutnya mereka bisa menjadi motivator para muridnya di sekolah. Target yang telah tercapai pada pengabdian ini adalah guru-guru SMK di Kota Bandar Lampung memahami tentang kewirausahaan, dari cara memotivasi berwirausaha sampai membuat proposal rencana bisnis. Ketercapaian target kegiatan ini dilihat menggunakan kuesioner dan posttest yang diisi oleh peserta pengabdian. Keberhasilan pengabdian ini terlihat dari meningkatnya nilai pada postest yang diisi peserta. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini yaitu dengan metode ceramah serta tanya jawab (diskusi). Peserta pengabdian adalah guru-guru SMK di Kota Bandar Lampung. Pengabdian dilaksanakan pada pertemuan MGMP bulanan guru-guru SMK se-Kota Bandar Lampung, di SMK Negeri 1 Bandar Lampung. Kegiatan pengabdian ini dihadiri sebanyak 36 orang guru-guru SMK se-Bandar Lampung. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini berlangsung selama tiga hari, yaitu pada tanggal 2-4 Oktober 2018.
Pelatihan Mendesain Kebijakan dan Strategi Sekolah Ramah Anak pada Satuan Pendidikan Novita Tresiana; Noverman Duadji; Teuku Fahmi; Rahmah Dianti Putri
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Sakai Sambayan Vol 2 No 1 (2018)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jss.v2i1.48

Abstract

PKM ini bertujuan meningkatkan wawasan dan pengetahuan akan perlunya membangun kota layak anak melalui sekolah ramah anak dan meningkatkan wawasan dan pengetahuan mendesain kebijakan dan strategi melalui 6 instrumen SRA.Metode yang dipergunakan survei (check list dengan mengisi kuesioner) satuan pendidikan dan metode ceramah serta dialog. Sasaran PKM ini satuan pendidikan (sekolah), murid, orangtua, dan alumni. Lokasi PKM di SMPN 16 Kota Bandar Lampung yang merupakan sekolah model. Kegiatan PKM terdiri dari dua kegiatan, yaitu survei yang dilaksanakan pada bulan Agustus, dan pelatihan yang berlangsung selama dua hari, yaitu tanggal 16-17 Oktober 2017. Kegiatan pelatihan ini dihadiri oleh 53 peserta. Materi dalam pengabdian ini dibagi menjadi 4 hal pokok, yaitu: Mendesain Kebijakan dan Strategi Persiapan SRA, Mendesain Kebijakan dan Strategi Perencanaan SRA, Mendesain Kebijakan dan Strategi Pelaksanaan SRA dan Mendesain Kebijakan dan Strategi Pelaporan, Monitoring serta Evaluasi SRA. Kegiatan PKM ini berhasil dilaksanakan dan mendapat respon positif dari peserta pelatihan. Hasil dari kegiatan PKM ini didapatnya kata sepakat untuk secepatnya mewujudkan SRA di SMPN 16 Kota Bandar Lampung sebagai salah satu area percepatan untuk menuju kesuksesan kota layak anak yang dicanangkan pemerintah daerah sejak tahun 2012.
Hasil Belajar Model PBL dan SAVI dengan Memperhatikan Kecerdasan Adversitas Juni Triyana; Pujiati Pujiati; Rahmah Dianti Putri
JEE (Jurnal Edukasi Ekobis) Vol 5, No 5 (2017): JEE (Jurnal Edukasi Ekobis)
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research was to find out the difference of learning outcomes, the interaction of the use of cooperative learning model of PBL and SAVI type by considering the adversity quotient. The research method used in this research was quasi experiment with comparative approach. Data collection through test and analyzed by t-test and ANOVA using SPSS program. This research was conducted in SMAN 14 Bandar Lampung with the population were 3 classes and the sample was 2 classes (X IPS 2 and X IPS 3) which were specified by using cluster random sampling. The result of data analysis show F count F table or 4,857 4,210 mean there was difference of learning result using PBL and SAVI model and F count F table or 58,586 4,210 mean there was interaction of learning model with attention to adversity quotient.Tujuan penelitian iniuntuk mengetahui perbedaan hasil belajar, interaksi penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe PBL dan SAVIdengan memperhatikan kecerdasan adversitas. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen semu dengan pendekatan komparatif. Pengumpulan data melalui tes dan dianalisis dengan rumus t-test dan ANAVA menggunakan program SPSS. Penelitian ini dilakukan di SMAN 14 Bandar Lampung dengan populasi sebanyak 3 kelas dan sampel 2 kelas (X IPS 2 dan X IPS 3) yang ditentukan melalui Cluster Random Sampling. Hasil analisis data menunjukan F hitung F tabel atau 4,857 4,210 berarti ada perbedaan hasil pembelajaran menggunakan model PBL dan SAVI dan F hitung F tabel atau 58,586 4,210 berarti terdapat interaksi model pembelajaran dengan memperhatikan kecerdasan adversitas.Kata kunci: hasil belajar, kecerdasan adversitas, PBL, SAVI
Pengaruh Sistem Reward, JRI, dan VOI Manager Terhadap Kinerja Karyawan Revina Septriana Safitri; Tedi Rusman; Rahmah Dianti Putri
JEE (Jurnal Edukasi Ekobis) Vol 5, No 8 (2017): JEE (Jurnal Edukasi Ekobis)
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The aim of this study was to find out the effect of reward, job relevant information (JRI) system, managers value orientation towards innovation (VOI Manager) to employees performance through working satisfaction on PT. Masa Kini Mandiri (Lampung Post). Population in this study as many as 228 employees and sampling of 145 respondences. The method in this study was kausal-komparatif, with ex post-facto approach and survey. Data collecting was done by using questionaire. Data analyzed by using path analysis and SPSS. The result shows that there is an effect between job relevant information (JRI) system, managers value orientation towards innovation (VOI Manager) to employees performance through working satisfaction on PT. Masa Kini Mandiri (Lampung Post) with level of determination is 0,909Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh sistem reward, job relevant information (JRI), managers value orientation towards innovation (VOI Manager) terhadap kinerja karyawan melalui kepuasan kerja pada PT. Masa Kini Mandiri (Lampung Post). Populasi dalam penelitian ini sebanyak 228 karyawan dan pengambilan sampel sebanyak 145 responden. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kausal-komparatif dengan pendekatan ex-post-facto dan survey. Pengumpulan data dilakukan menggunakan kuisioner. Analisis data menggunakan path analysis dan diolah dengan SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh antara sistem reward, job relevant information (JRI), managers value orientation towards innovation (VOI Manager) terhadap kinerja karyawan melalui kepuasan kerja pada PT. Masa Kini Mandiri (Lampung Post) dengan kadar determinasi 0,909.Kata kunci: sistem reward, JRI, VOI Manager, kinerja karyawan, kepuasan kerja