Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

PKM PELATIHAN NAHWU INTERAKTIF MELALUI MEDIA APLIKASI I’ROB AL-QUR’AN BAGI MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR Fauziah Bachtiar; Enung Mariah; Sitti Muthmainnah; Arief Fiddienika
Multidisciplinary Indonesian Center Journal (MICJO) Vol. 2 No. 1 (2025): Vol. 2 No. 1 Edisi Januari 2025
Publisher : PT. Jurnal Center Indonesia Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62567/micjo.v2i1.545

Abstract

Nahwu adalah salah satu dasar utama dalam pembelajaran bahasa Arab. Pembelajaran nahwu interaktif merupakan salah satu metode yang dilaksanakan dengan memanfaatkan media digital atau aplikasi menarik agar proses pembelajaran lebih menyenangkan dan tidak membosankan sehingga para pelajar dapat mudah memahami materi yang disampaikan. Tujuan dari pelatihan ini adalah memberikan pelatihan kepada para mahasiswa tentang pemanfaatan salah satu media digital yaitu aplikasi I’rob Al-Qur’an yang dapat memudahkan para mahasiswa dalam memahami nahwu terkhusus I’rob lebih iudah dan menyenangkan. Hasil pelaksanaan program menunjukkan bahwa penerapan pembejaran nahwu interaktif dengan pemanfaatan aplikasi I’rob Al-Qur’an menjadikan mahasiswa lebih bersemangat dan lebih tertarik serta memudahkan dalam memahami nahwu yang selama ini dianggap sulit. Selain itu, mahasiswa juga dapat lebih memahami makna ayat-ayat Al-Qur’an dengan memahami I’rob dari setiap kata pada ayat-ayat tersebut, sehingga pemahaman dan penguasaan terhadap Bahasa Arab menjadi lebih baik.
PKM Empowering Millennial Generation as Corpse Bathing Attendants Among Mosque Youth in Makassar: Pengabdian Masyarakat Muhammadong; Nurhilaliyah; Khaerunnisa; Sitti Muthmainnah
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Vol. 3 No. 4 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 3 Nomor 4 (April 2025
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jerkin.v3i4.473

Abstract

Death is an undeniable axiom, as it is a divine decree and an absolute right under God's authority. In Islamic teachings, human rights must be fulfilled not only during life but also at the time of death. The involvement of millennial youth as funeral bathing attendants represents a progressive step that should be appreciated, as it reflects their commitment to fulfilling religious duties and meeting community needs. Mosque youth serve as a pillar of the millennial generation who can ease societal burdens through their innovative work and creativity. This community service program (PKM) aims to empower the millennial generation in carrying out religious obligations, as their potential is more energetic and capable of fulfilling fardhu kifayah responsibilities. The methods used include discussion sessions to provide input and knowledge about the Islamic ritual of bathing the deceased. Practical sessions are intended to teach the proper procedures so that they can be easily implemented within the community. A question-and-answer method helps ensure that the participants fully understand the material presented. Demonstrations are used to convey tips and techniques in a clearer and more accessible way. Lastly, evaluation methods are employed to measure the participants’ understanding and competence regarding the material delivered.