Claim Missing Document
Check
Articles

Found 38 Documents
Search

Analisis pengaruh citra merek, kelayakan harga dan kualitas produk terhadap minat beli konsumen Ahmadi Sulaiman; Ida Bagus Nyoman Udayana; Bernadetta Diansepti Maharani
JURNAL MANAJEMEN Vol 14, No 2 (2022)
Publisher : Faculty of Economics and Business Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29264/jmmn.v14i2.11192

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menguji Pengaruh Citra Merek, Kelayakan Harga, Dan Kualitas Produk Terhadap Minat Beli Konsumen Bobatime di Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan menggunkaan teknik pengambilan sampel dengan metode purposive sampling. Menggunakan 75 responden dengan karakteristik (usia, jenis kelamin, berapa banyak pembelian) sebagai subjek penelitian. Aplikasi SPSS 20.0 telah mambantu untuk menguji hasil dari penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Citra Merek, Kelayakan Harga, dan Kualitas Produk secara simultan berpengaruh signifikan terhadap Minat Beli konsumen Bobatime, Citra Merek tidak berpengaruh signifikan terhadap Minat Beli konsumen Bobatime, Kelayakan Harga berpengaruh signifikan terhadap Minat Beli konsumen Bobatime dan Kualitas Produk berpengaruh terhadap Minat Beli konsumen Bobatime
Analisis pengaruh persepsi harga dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian melalui citra merek sebagai variabel intervening Muhammad Hafizh Ryananda; Ida Bagus Nyoman Udayana; Bernadetta Diansepti Maharani
JURNAL MANAJEMEN Vol 14, No 2 (2022)
Publisher : Faculty of Economics and Business Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29264/jmmn.v14i2.11099

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh persepsi harga, terhadap citra merek, (2) pengaruh kualitas produk terhadap citra merek, (3) pengaruh citra merek terhadap keputusan pembelian, (4) pengaruh persepsi harga terhadap keputusan pembelian, (5) pengaruh kualitas produk terhadap keputusan pembelian. Sampel dalam penelitian ini adalah 126 responden di Yogyakarta yang pernah atau saat ini sedang menggunakan smartphone Xiaomi. Metode pengumpulan data menggunakan teknik purposive sampling. Dalam penelitian ini menggunakan uji kualitas data, uji asumsi klasik, uji regresi berganda dan uji hipotesis. Hal ini menunjukkan bahwa (1) terdapat tidak berpengaruh positif dan tidak signifikan Persepsi Harga terhadap Citra Merek (2) terdapat pengaruh positif dan signifikan Kualitas Produk terhadap Citra Merek (3) terdapat pengaruh positif dan signifikan Citra Merek terhadap Keputusan Pembelian (4) terdapat tidak berpengaruh positif dan tidak signifikan Persepsi Harga terhadap Keputusan Pembelian (5) terdapat pengaruh positif dan signifikan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian.
Modified Value-Based Adoption Model (VAM) in Paid Entertainment Mobile Apps in Yogyakarta Lusia Tria Hatmanti Hutami; Bernadetta Diansepti Maharani
Inovbiz: Jurnal Inovasi Bisnis Vol 10, No 1 (2022)
Publisher : Politeknik Negeri Bengkalis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35314/inovbiz.v10i1.2375

Abstract

After the outbreak of COVID-19, there was an increase in the download of mobile applications because at that time there were regulations that required people to stay at home and maintain social distance. This has made changes to the lifestyle of consumers, some of them are no longer satisfied using the application alone but voluntarily pay to enjoy more offers in the application. We used a modified VAM to explain the intention of adoption through a benefit-sacrifice approach. Therefore, the purpose of this study is to determine the factors that influence adoption intention through the perceived value. This research uses path analysis method on 100 paid mobile entertainment application users in Yogyakarta. The results indicate that the enjoyment and perceived fee are proven to affect the perceived value and the perceived value has a significant effect on the intention of consumer adoption in the use of paid mobile applications.After the outbreak of COVID-19, there was an increase in the download of mobile applications because at that time there were regulations that required people to stay at home and maintain social distance. This has made changes to the lifestyle of consumers, some of them are no longer satisfied using the application alone but voluntarily pay to enjoy more offers in the application. We used a modified VAM to explain the intention of adoption through a benefit-sacrifice approach. Therefore, the purpose of this study is to determine the factors that influence adoption intention through the perceived value. This research uses path analysis method on 100 paid mobile entertainment application users in Yogyakarta. The results indicate that the enjoyment and perceived fee are proven to affect the perceived value and the perceived value has a significant effect on the intention of consumer adoption in the use of paid mobile applications.
APLIKASI THEORY OF CONSUMPTION VALUE TERHADAP INTENSI PEMBELIAN PRODUK RAMAH LINGKUNGAN Bernadetta Diansepti Maharani; Tri Ratna Purnamarini
ECOBISMA (JURNAL EKONOMI, BISNIS DAN MANAJEMEN) Vol 9, No 2 (2022): ECOBISMA
Publisher : Published by the Faculty of Economics and Business, University of Labuhanbatu, North Sumat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36987/ecobi.v9i2.2448

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi intensi pembelian produk ramah lingkungan pada generasi Z di Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan adaptasi dari Theory of Consumtion Value. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis pengaruh functional value, conditional value, social value, emotional value, epistemic value terhadap intensi pembelian produk ramah lingkungan. Metode penelitian menggunakan analisis dari SPSS. Sampel yang menggunakan metode purposive convenience sampling pada masyarakat Yogyakarta lahir antara 1995-2012 yang masuk kekategori generasi Z dan mengetahui tentang produk ramah lingkungan. Penelitian ini menghasilkan adanya pengaruh positif antara functional value, conditional value, emotional value, epistemic value terhadap intensi pembelian produk ramah lingkungan. Sedangkan, tidak adanya pengaruh social value terhadap intensi pembelian produk ramah lingkungan.
THE EFFECT OF PRIVACY PERCEPTION AND SECURITY PERCEPTION ON CUSTOMER LOYALTY WITH TRUST AS AN INTERVENING VARIABLES IN ZALORA E-COMMERCE (A Case Study of Zalora Users in Yogyakarta City) Rudi Kurniawan; Ida Bagus Nyoman Udayana; Bernadetta Diansepti Maharani
International Journal of Economics, Business and Accounting Research (IJEBAR) Vol 5, No 2 (2021): IJEBAR, VOL. 05 ISSUE 02, JUNE 2021
Publisher : LPPM ITB AAS INDONESIA (d.h STIE AAS Surakarta)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29040/ijebar.v5i2.2397

Abstract

A business using the internet will have a great opportunity to develop. Business activity through popular internet media is called electronic commerce (e-commerce). There are lots of e-commerce that offer various kinds of goods needed by consumers. Starting from daily necessities or other additional items are widely offered in online shops. Some online shopping sites are even favored and have good ratings by consumers, one of which is Zalora Indonesia. This study aims to determine (1) the effect of Perceptions of Privacy on Trust (2) the effect of Perceptions of Security on Trust (3) the effect of Trust on Loyalty. The sample in this study was 100 respondents from the city of Yogyakarta who had shopped using the Zalora Indonesia e-commerce. The data collection method uses a questionnaire that is distributed using a purposive sampling technique. This study using the Data Quality Test, Classical Assumption Test, Multiple Regression Test, and Hypothesis Test. The results of this study indicate (1) there is a positive and significant influence on Perceived Privacy on Trust (2) there is a positive and significant effect on Perceived Security on Trust (3) there is a positive and significant effect of Trust on Loyalty.
PENGARUH ORIENTASI BELANJA, E-TRUST, DAN E-SERVICE QUALITY TERHADAP MINAT BELI DI LAZADA Dionisius Dominikus Daud Carvallo; Ida Bagus Nyoman Udayana; Bernadetta Diansepti Maharani
Jurnal Pendidikan Dasar dan Sosial Humaniora Vol. 1 No. 8: Juni 2022
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1019.821 KB)

Abstract

The porpose of this study was to determine the effect of Shopping Orientation (XI), E-Trust (X2), and E-Service Quality (X3) on Purchase Interest (Y) in Lazada. This type of research is quantitative research. The population in this study were active students in Yogyakarta with a total of 120 samples. Sampling was done by using purposive sampling method. The data collection technique used is a survey method using a questionnaire. Then the data was processed using SPSS IBM Version 25, the data analysis techniques used were data quality test, classical assumption test, multiple regression test, t test, and coefficient of determination. Based on the results of this study, shopping orientation has a positive and significant effect on buying interest. This is evidenced by the t-count value of 3.021 and the significant value 0.003<0.05. E-Trust has a positive and significant effect on buying interest, this is evidenced by the t-count value of 2.039 and the significant value shown is 0,039<0.05. E-Service Quality has a positive and significant effect on buying interest, this is evidenced by the t-count value of 4.229 and the significant value shown is 0.000<0.05.
MOTIVASI WIRAUSAHA DAN PELATIHAN PENGANGGARAN SERTA PEMBUKUAN PADA IBU-IBU PKK PEDUKUHAN WONOCATUR Putri Dwi Cahyani; Bernadetta Diansepti Maharani; Lusia Tria Hatmanti Hutami
JAPI (Jurnal Akses Pengabdian Indonesia) Vol 4, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Tribhuwana Tunggadewi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (315.391 KB) | DOI: 10.33366/japi.v4i2.1584

Abstract

Mitra kegiatan Pengabdian Masyarakat ini adalah ibu-ibu PKK dari pedukuhan Wonocatur, Banguntapan, Bantul. Sebagian besar dari mereka adalah ibu-ibu PKK ini adalah ibu rumah tangga dengan tingkat pendapatan yang relatif masih rendah ditambah lagi tingkat pendidikan mereka masih rendah pula. Namun, perkumpulan PKK ini sebenarnya memiliki berbagai macam kegiatan usaha UMKM seperti batik jumputan, kerajinan tangan dan sebagainya walaupun masih belum dikelola dengan lebih baik lagi. Dengan demikian terdapat peluang kerja untuk memperbaiki kondisi ekonomi keluarga di pedukuhan Wonocatur, Banguntapan, Bantul. Permasalahannya adalah kesadaran akan berwirausaha yang masih belum stabil (dapat berhenti kerja secara tiba-tiba), sistem penganggaran (keuangan) dan sistem pembukuan yang masih belum baik. Strategi maupun metode yang dilakukan dalam ABDIMAS ini adalah presentasi motivasi berwirausaha dan pelatihan pengganggaran serta pembukuan. Hasil yang diperoleh adalah materi beserta pemahaman dan pelatihan sistem penganggaran (keuangan) dan sistem pembukuan untuk mendukung berbagai macam kegiatan usaha UMKM yang dimiliki ibu-ibu PKK dari pedukuhan Wonocatur, Banguntapan Bantul.
PENGARUH ONLINE CUSTOMER REVIEW, WORD OF MOUTH, AND PRICE CONSCIOUSNESS TERHADAP MINAT BELI DI SHOPEE Atma Fadna Rinaja; Ida Bagus Nyoman Udayana; Bernadetta Diansepti Maharani
Publik: Jurnal Manajemen Sumber Daya Manusia, Administrasi dan Pelayanan Publik Vol 9 No 3 (2022): Publik: Jurnal Manajemen Sumber Daya Manusia, Administrasi dan Pelayanan Publik
Publisher : Universitas Bina Taruna Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37606/publik.v9i3.345

Abstract

The purpose was to determine the effect of Online Customer Review , Word Of Mouth, and Price Consciousness on Buying Interest at Shopee. Type of research is quantitative research. The population in this study were active students of the 2018 and 2019 Faculty of Economics, Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa totaling 1,383 then 120 samples. Sampling was carried out using the purposive sampling method. The data collection technique used was a survey method using a questionnaire. Then the data is processed using SPSS IBM Version 23, the data analysis technique used is data quality test, classical assumption test, multiple regression test, t test, and coefficient of determination. Based on the results of this study, online customer reviews have a positive and significant effect on buying interest. this is evidenced by the t-count value of 4.943 and the significant value is shown by 0.000 <0.05. word of mouth has a positive and significant effect on buying interest, this is evidenced by the t-count value of 3.436 and a significant value shown by 0.001 <0.05. Price Consciousness has a positive and significant effect on buying interest, this is evidenced by the t-count value of 3.451 and a significant value shown by 0.001 <0.05.
Pengaruh Electronic Word of Mouth dan Security Terhadap Buying Decision Melalui Electronic Trust Sebagai Variabel Media Leli Alfiani; Ambar Lukitaningsih; Bernadetta Diansepti Maharani
Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan Vol 9 No 2 (2021): JIMKES Edisi Agustus 2021
Publisher : LPPM Institut Bisnis dan Informatika Kesatuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37641/jimkes.v9i2.434

Abstract

The rapid development of technology has made business competition in the e-commerce sector even tighter. Consumer purchasing decision making is influenced by several factors such as Trust Online. Tokopedia is an Indonesian company that is engaged in e-commerce. The problems of this research are worry, uncertainty and fear of the risks received when faced withshopping online. For this reason, in this study, the researcher wanted to know what factors influence generation Y. Researchers narrowed down three variables, E-Wom, Security, E-Trust This study used a quantitative research type and selected 150 people (male & female, 18-28 years old, and using e-commerce Tokopedia) as research subjects. Researchers used the SPSS application to test the results of the study. The results showed that the most influencing factor in influencing purchasing decisions when doingshopping online application-basedwas Electronic Trust, followed by Electronic Word Of Mouth, and the last which had the least effect was Security. Keywords: E-commerce, E-Wom, Security, E-Trust, Buying Decision
Pengaruh product quality terhadap brand loyalty melalui brand image dan brand trust sebagai variabel intervening Aldri Afrianata; IBN Udayana Udayana; Bernadetta Diansepti Maharani
AKUNTABEL Vol 19, No 2 (2022): Juni
Publisher : Faculty of Economics and Business Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (156.556 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara pengaruh Product terhadap Brand Image, Product quality terhadap Brand Trust, Brand Image terhadap Brand Loyality, Brand Trust Terhadap Brand Loyality, dan product quality terhadap brand loyality pada product Telokomsel. Metode penelitian ini menggunakan deskriptif kuantitatif dengan menggunakan data primer yang didapatkan dari menyebebar kuesioner. Dalam penelitian ini menggunakan teknik rondom sampling. Jumlah sampel yang diambil dalam penelitian ini sebanyak 100 kuesioner. Data dianalisis menggunakan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Product quality berpengaruh positif dan signifikan terhadap Brand Image  dengan tingkat signifikasi 0.000 0.05 maka hipotesis I diterima. Product quality  berpengaruh positif dan signifikan terhadap Brand trust dengan tingkat signifikasi 0.000 0.05 maka hipotesis II  diterima. Brand Image  berpengaruh positif dan signifikann terhadap brand Loyality  dengna tingkat signifikansi 0.000 0.05 maka hipotesis III  diterima . Brand Trust  berpengaruh positif dan signifikann terhadap brand Loyality  dengna tingkat signifikansi 0.036 0.05 maka hipotesis IV  diterima . product quality  berpengaruh positif dan signifikann terhadap brand Loyality  dengna tingkat signifikansi 0.000 0.05 maka hipotesis V  diterima . Brand Image mampu memediasi Product quality terhadap brand loyality dengan hasil pengujian sobel dengan nilai 0.019 0.05. Brand Trust mampu memediasi Product quality terhadap brand loyality dengan hasil pengujian sobel dengan nilai 0.000 0.05.