Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : E-Dimas: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat

IbM HIMPAUDI KECAMATAN KALIWUNGU KENDAL DALAM RANGKA PENYUSUNAN PERANGKAT PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013 Agung Prasetyo; Tri Hartini; Ariestika Damayani; Qoriati Mushafanah; Dian Ayu Zahraini
E-Dimas: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol 7, No 2 (2016): E-DIMAS
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/e-dimas.v7i2.1128

Abstract

 Rendahnya motivasi guru dalam menyusun perangkat pembelajaran Kurikulum 2013 (K13) menjadi landasan bagi tim IbM untuk melaksanakan kegiatan pelatihan. Selama ini sebagian besar guru-guru disekolah hanya melakukan penyusunan perangkat pembelajaran sebagaimana yang mereka pahami. Melalui kegiatan IbM pelatihan Penyusunan Perangkat Pembelajaran K-13 bagi guru-guru PAUD se-Kecamatan Kaliwungu, Setelah kegiatan pelatihan para guru tidak dilepas begitu saja, tetapi  dilanjutkan dengan pendampingan  dan  pemantauan  selama  kegiatan  pembelajaran  dan  implementasi  Kurikulum 2013 berlangsung, sehingga keraguan dan kebingungan itu dapat terjawab. Dari hasil pendampingan dan pemantauan dapat menjadi bahan evaluasi bagi semua pihak untuk perbaikan dikegiatan pembelajaran, dan selanjutnya digunakan sebagai penyempurnaan. Kata Kunci: Penyusunan, Perangkat Pembelajaran Kurikulum 13, Guru PAUD
IBM PARENTING BAGI GURU DAN ORANG TUA PAUD DI KELURAHAN PUDAK PAYUNG SEMARANG Retnaningdyastuti .; Tri Hartini; Agung Prasetyo; Venty .; Qoriati Mushafanah
E-Dimas: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol 6, No 2 (2015): E-DIMAS
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/e-dimas.v6i2.960

Abstract

Abstract Science and technology program for the community (IbM) aims to provide teachers and parents knowledges and skills in educating early childhood, especially in the form of parenting and child counseling. The methods used in the implementation of community service activities on developing character of early childhood through modeling and and habituation in the form of counseling and mentoring, such as playing games involving both parents and children. The result shows that the implementation of early childhood education has good responses from the participants. Through habituation and modeling given by teachers/ educators and parents, the activities can convey moral messages to children. Hopefully the children can be developed to have intelligent and healthy personality, and virtuous character. Keywords: early childhood education, parenting, and child counseling