Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : J-CEKI

Analisis Struktur Naratif Vladimir Propp Dalam Cerita Rakyat Batu Kuwung dan Cerita Rakyat Situ Bagendit Mariah, Siti; Hadiansyah, Firman; Herwan, Herwan
J-CEKI : Jurnal Cendekia Ilmiah Vol. 4 No. 3: April 2025
Publisher : CV. ULIL ALBAB CORP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/jceki.v4i3.6893

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis struktur naratif dengan menggunakan teori Vladimir Propp yang mendasarkan pada analisis fungsi pelaku dan tindakan. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan struktural Vladimir Propp. Hasil temuan menunjukan: (1) terdapat 33 fungsi pelaku beserta 2 situasi awal, 14 fungsi pelaku dan 1 situasi awal dalam teks cerita rakyat Batu Kuwung dan 19 fungsi pelaku dan 1 situasi awal dalam teks cerita rakyat Situ Bagendit. (2) terdapat 9 lingkungan tindakan, 5 lingkungan tindakan pada teks cerita rakyat Batu Kuwung dan 4 lingkungan tindakan pada teks cerita Situ Bagendit. Dan (3) terdapat 3 pengulangan fungsi pada kedua teks cerita. Hasil dari kajian ini dapat dimanfaat sebagai bahan pembelajaran bagi pembaca dalam mempelajari struktur naratif yang memanfaatkan teori Vladimir Propp, dan juga dapat dijadikan bahan ajar oleh tenaga pendidik dengan menjadikan materi tambahan dalam pembelajaran sastra.