Claim Missing Document
Check
Articles

Found 30 Documents
Search

Pemanfaatan lagu daerah nusantara sebagai media pembelajaran BIPA berbasis local indigenous Ayu Wulandari; Zamzani Zamzani; Nurhadi Nurhadi
Jurnal Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing Vol 4, No 2 (2022): Jurnal Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (JBIPA)
Publisher : Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26499/jbipa.v4i2.4959

Abstract

BIPA is currently increasingly in demand by other nations. In addition to learning the language, BIPA students are also introduced to Indonesian culture. Indonesian culture is important and needs to be known by BIPA students so that they can understand well the cultures that exist in Indonesia. One of the BIPA learning media that can be used in learning the language and introducing Indonesian culture is through song. Indonesian songs can be in the form of an archipelago folk song that has many cultural values and moral messages or character values. This research is a descriptive study and the source of data in this study are folk songs of the archipelago. The form data is in the form of words that contain an introduction to basic vocabulary for BIPA learners. Data collection techniques are carried out by observing notes. The results of this study obtained a description of the archipelago's folk songs that can be used as Indigenous digital-based BIPA learning media. The folk songs of the archipelago include Soleram, Cut the Goose Duck, My Goats, Come on Mama, Injit-Injit Ants, and Ondel-ondel. The folk songs of the archipelago can be used as BIPA learning media for basic BIPA learners who are just at the stage of getting to know the basic vocabulary and getting to know Indonesian culture
Analysis Of Malay Language Interference In Learning Indonesian At SMK Jumriati Jumriati; Nurhadi Nurhadi; Esti Swatika Sari
International Journal of Educational Research and Social Sciences (IJERSC) Vol. 4 No. 2 (2023): April 2023
Publisher : CV. Inara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51601/ijersc.v4i2.630

Abstract

The location of Sebatik Barat on the Indonesia-Malaysia border greatly influences the lives of its people. The use of student language in learning at school is no exception. This study aims to explain the process of Malay language interference when learning Indonesian at SMK Negeri 1 Sebatik Barat. This research was conducted due to disturbances during the interaction of learning Indonesian, both between students and students, as well as students and teachers. This research uses descriptive qualitative method. The data used in this study are students' utterances in the form of sentence quotations which show Malay language interference in Indonesian language learning by students at SMK Negeri 1 Sebatik Barat. Based on data analysis, it was found that there were 4 interference factors: (1) being carried away by habits in the mother tongue, (2) insufficient vocabulary of the recipient language, (3) the need for synonyms, and (4) the bilingualism of the speech participants. From these 4 aspects, it can be concluded that the most dominating factor of distraction is the bilingualism of the speech participants.
Analysis Of The Information Processing Learning Implementation In Indonesian Debate Material In High School Sutra Sutra; Nurhadi Nurhadi; Esti Swatika Sari
International Journal of Educational Research and Social Sciences (IJERSC) Vol. 4 No. 2 (2023): April 2023
Publisher : CV. Inara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51601/ijersc.v4i2.631

Abstract

In 21st century learning, it is important for students to master the intellectual abilities of critical thinking and problem solving. Indonesian subject matter that is in accordance with this mission is debate material. This study aims to describe the analysis of the implementation of information processing learning in Indonesian debate materials in class X SMA Negeri 2 Nunukan. This research was conducted because the learning of information processing in Indonesian debate material trains students in critical thinking and reinforces character education values as demanded by 21st Century learning. This research uses a qualitative descriptive method. The data used in this study are observation notes, documentation, and interviews of class X.MIPA.1 students at SMA Negeri 2 Nunukan in learning Indonesian on debate material. Based on data analysis, it was found that the implementation of the information processing learning model can make students more actively involved in processing or processing information to improve their capabilities in Indonesian debate material. From this learning model, the learning strategy that is in accordance with the character of class X.MIPA.1 students at SMA Negeri 2 Nunukan in implementing information processing learning in Indonesian debate material is an inductive thinking strategy.
KAJIAN STRUKTURAL DAN NILAI PENDIDIKAN DALAM NOVEL GURU AINI KARYA ANDREA HIRATA MOHAMAD ARI; NURHADI NURHADI; ESTI SWATIKA SARI
CENDEKIA: Jurnal Ilmu Pengetahuan Vol. 3 No. 2 (2023)
Publisher : Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51878/cendekia.v3i2.2228

Abstract

This study aims to describe the Structure and Educational Values in the novel Guru Aini by Andrea Hirata. This research uses a qualitative descriptive research type. The subject of this research is the novel Guru Aini by Andrea Hirata in 2020. The results of the research show that (1) the intrinsic structure of the novel Guru Aini by Andrea Hirata in 2020 is: (a) the theme is the struggle of women in achieving their goals; (b) the characters and characterizations consist of the main characters, namely Desi and Aini, the characterizations of women who are strong and never give up until their wishes are achieved, and additional characters, namely Runding, the characterizations who are pessimistic, Ayah Desi, the characterizations are humorous, Ibu Desi, the character has a big heart, letting her daughter go to pursue her dreams. - Her goal, Aini's father is a child-loving character, Aini's character is responsible for supporting the family and Laila is a loyal friend; (c) The plot is forward plot: (d) The setting consists of the setting, namely the library, village house, lecture hall, class, official residence, and Aini's house; the time setting consists of morning, afternoon and evening; (e) third person's point of view as an observer. This novel tells about the lives of two figures who fight for education. the struggle of a Mathematics Teacher, namely Teacher Desi. This Desi teacher insisted on becoming a math teacher, her goal was very noble, namely to educate this nation from long ignorance. The journey of a Desi Teacher is not easy to become a Desi Teacher who is seen as a Great and eccentric teacher. This research is focused on knowing the educational values contained in the Novel Guru Aini by Andrea Hirata. The results of this study are that the educational values contained in the Novel Guru Aini by Andrea Hirata include the values of religious education, the values of moral education, the values of social education, and the values of cultural education. ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan Struktur dan Nilai-nilai Pendidikan dalam novel Guru Aini karya Andrea Hirata. Penelitian ini mengunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Subjek penelitian ini adalah novel Guru Aini karya Andrea Hirata tahun 2020. Hasil penelitian menunjukan sebagi(1) struktur intrinsik novel Guru Aini karya Andrea Hirata tahun 2020 yaitu: (a) tema yaitu Perjuangan wanita dalam meengapai cita - cita; (b) tokoh dan penokohan terdiri dari tokoh utama yaitu Desi dan Aini penokohannya wanita yang tegar dan pantang menyerah sampai tercapainya keinginannya, dan tokoh tambahan yaitu Runding penokohannya yang pesimis, Ayah Desi penokohannya yang humoris, Ibu Desi penokohannya berjiwa besar melepaskan putrinya pergi mengejar cita- citanya, Ayah Aini penokohannya penyayang anak, Ibu Aini penokohannya bertanggung jawab menghidupi keluarga dan Laila penokohannya setia kawan; (c) Alurnya yaitu alur maju: (d) Latar terdiri dari latar tempat yaitu perpustakaan, rumah desi, tempat kuliah, kelas, rumah dinas, dan rumah Aini; latar waktu terdiri dari pagi, siang sore dan malam hari; (e) sudut pandang persona tiga sebagai pengamat. Novel ini menceritakan tentang kehidupan Kedua tokoh yang memperjuangkan pendidikan. perjuangan seorang Guru Matematika, yaitu Guru Desi. Guru Desi ini bersikeras ingin menjadi guru matematika, tujuannya sangat mulia yaitu ingin mencerdaskan bangsa ini dari kebodohan yang panjang. Perjalanan Guru Desi tidaklah mudah untuk menjadi Guru Desi yang dipandang sebagai guru Hebat dan eksentrik. Penelitian ini difokuskan untuk mengetahui nilai-nilai pendidikan yang terkandung dalam Novel Guru Aini Karya Andrea Hirata. Hasil dari penelitian ini yaitu bahwa nilai-nilai pendidikan yang terkandung dalam Novel Guru Aini karya Andrea Hirata seperti nilai pendidikan religius, nilai pendidikan moral, nilai pendidikan sosial, dan nilai pendidikan budaya.
ANALISIS WACANA KRITIS MODEL TEUN A. VAN DIJK PADA PIDATO PRESIDEN DI KTT KE-42 ASEAN SYAFRI BIN SAKKA; NURHADI NURHADI; ESTI SWASTIKA SARI
CENDEKIA: Jurnal Ilmu Pengetahuan Vol. 3 No. 2 (2023)
Publisher : Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51878/cendekia.v3i2.2237

Abstract

This study aims to provide an explanation in a text that is studied by a person or group with the aim of disclosing the interests of certain parties. The method used in this study is a qualitative descriptive method with analysis of crisis discourse by Teun A. Van Djik. The Van Djik model of critical discourse analysis is divided into three dimensions, namely the text dimension, the social cognition dimension, and the social context dimension. The results of the research show that the dimensions of the text in the critical discourse analysis model of Teun A. Van Djik are divided into macro structures, super structures and micro structures. In each discourse structure, there are several elements found in the discourse of the president's speech at the 42nd ASEAN Summit. The macro structure is found in the topic/theme elements contained in the president's speech. In the super structure, schema elements are found in the form of a series of opinions that are arranged and arranged, such as introduction, content, and closing. Micro structure is divided into semantics, syntax, stylistics, and rhetoric. Semantic elements include background and detail elements, while syntax includes sentence forms, coherence, and pronouns. Stylistic elements are found in lexicon or word selection, while rhetorical elements are only found in expression elements. Social cognition is influenced by three elements, namely knowledge, opinion and attitude, and the last is ideology. The social context dimension was found to influence the discourse of the president's speech at the 42nd ASEAN Summit which was reinforced by news quotes from newspapers and other media. ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk memberi penjelasan dalam teks yang dikaji oleh seseorang atau kelompok yang memiliki tujuan untuk mengungkap kepentingan dari pihak tertentu. Metode yang digunaka pada penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan analisis wacana krisis oleh Teun A. Van Djik. Analisis wacana kristis model Van Djik terbagi atas tiga dimensi yaitu dimensi teks, dimensi kognisi sosial, dan dimensi konteks sosial. Hasil dari penelitian menunjukkan Dimensi teks pada analisis wacana kritis model Teun A. Van djik terbagi atas Struktur makro, super struktur, dan struktur micro. Setiap struktur wacana terdapat beberapa elemen yang ditemukan pada wacana pidato presiden di KTT ke 42 ASEAN. Struktur makro ditemukan elemen topik/tema yang terdapat pada pidato presiden. Super struktur ditemukan elemen skema berupa rangkaian pendapat yang disusun dan dirangkai, seperti pendahuluan, isi, dan penutup. Struktur micro terbagi atas semantik, sintaksis, stilistik, dan retoris. Elemen semantik terdapat unsur latar dan detil, sintaksis terdapat unsur bentuk kalimat, koherensi, dan kata ganti. Elemen stilistik terdapat unsur leksikon atau pemilihan kata, sedangkan elemen retoris hanya ditemukan unsur ekspresi. Kognisi sosial dipengaruhi oleh tiga elemen yaitu pengetahuan, opini dan sikap, dan yang terakhir adalah ideologi. Dimensi konteks sosial ditemukan pengaruh wacana pidato presiden di KTT ke 42 ASEAN yang dikuatkan oleh kutipan berita dari surat kabar dan media lainnya.
ANALISIS PENGGUNAAN GAYA BAHASA SARKASME NETIZEN DI MEDIA SOSIAL TIKTOK SARLI SARLI; NURHADI NURHADI; ESTI SWASTIKA SARI
KNOWLEDGE: Jurnal Inovasi Hasil Penelitian dan Pengembangan Vol. 3 No. 1 (2023)
Publisher : Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia (P4I)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51878/knowledge.v3i1.2191

Abstract

The research aims to describe the form and meaning of the use of the sarcasm language by netizen so that netizens are wiser in language on the Tiktok social media. This research is a type of qualitative descriptive research and the theory used in this research is semantic theory. Data was collecting using listening techniques, collecting data, and taking notes. The results of study are theuse of sarcasm by netizen on the Tiktok social media, various forms of sarcasm are found. Among them, the form of submission of opinion, rejection, form of prohibition, delivery information, orders, and greeting statements. The types of changes in meaning that deviate include 1) coarsening of meaning, 2) expansion of meaning. 3) stricture of meaning ABSTRAKPenelitian bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk dan makna penggunaan bahasa sarkasme netizen agar netizen lebih bijak dalam berbahasa di media sosial Tiktok. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kualitatif dan teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori semantik. Data yang dikumpulkan menggunakan Teknik menyimak, menggumpulkan data, dan mencatat, Hasil penelitian ini adalah penggunaan gaya bahasa sarkasme oleh netizen di media sosial Tiktok ditemukan berbagai macam bentuk sarkasme. Diantaranya, bentuk penyampaian pendapat, penolakan, bentuk larangan, penyampaian informasi, perintah, dan pernyataan sapaan. Adapun jenis dari perubahan makna yang menyimpang diantaranya 1) pengkasaran makna, 2) perluasan makna, 3) penyempitan makna
MENGANALISIS KRITIS DISKURSUS KONTEMPORER MENGGUNAKAN MODEL RUTH WODAK: KAJIAN KASUS DALAM ISU SOSIAL-POLITIK TERKINI EMBANG ULUK; NURHADI NURHADI
KNOWLEDGE: Jurnal Inovasi Hasil Penelitian dan Pengembangan Vol. 3 No. 1 (2023)
Publisher : Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia (P4I)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51878/knowledge.v3i1.2194

Abstract

The author uses Ruth Wodak's discourse analysis model to analyze various texts related to current socio-political issues, such as news articles, political speeches, and social media. The author shows how discourse analysis can help understand how discourse shapes public perception and opinion on certain socio-political issues, as well as how discourse can be used to strengthen or undermine arguments and narratives in socio-political contexts. The author highlights the importance of critically analyzing discourse and considering the wider socio-political context. The case studies used in this article, such as the discourse on immigration in Europe, provide an illustration of how discourse can influence government policies and public views. Overall, this article makes an important contribution in analyzing discourse in a socio-political context and shows how Ruth Wodak's discourse analysis model can be used to analyze current socio-political issues. This article also provides a more critical look at how discourse can influence public views and government policies, and emphasizes the importance of analyzing discourse critically and considering the wider socio-political context. ABSTRAK Penulis menggunakan model analisis diskursus Ruth Wodak untuk menganalisis berbagai teks yang terkait dengan isu sosial-politik terkini, seperti artikel berita, pidato politik, dan media sosial. Penulis menunjukkan bagaimana analisis diskursus dapat membantu memahami bagaimana diskursus membentuk persepsi dan opini publik tentang isu sosial-politik tertentu, serta bagaimana diskursus dapat digunakan untuk memperkuat atau merusak argumen dan narasi dalam konteks sosial-politik. Penulis menyoroti pentingnya menganalisis diskursus secara kritis dan mempertimbangkan konteks sosial-politik yang lebih luas. Kajian kasus yang digunakan dalam artikel ini, seperti diskursus tentang imigrasi di Eropa, memberikan ilustrasi bagaimana diskursus dapat mempengaruhi kebijakan pemerintah dan pandangan publik. Secara keseluruhan, artikel ini memberikan kontribusi penting dalam menganalisis diskursus dalam konteks sosial-politik dan menunjukkan bagaimana model analisis diskursus Ruth Wodak dapat digunakan untuk menganalisis isu sosial-politik terkini. Artikel ini juga memberikan pandangan yang lebih kritis tentang bagaimana diskursus dapat mempengaruhi pandangan publik dan kebijakan pemerintah, dan menekankan pentingnya menganalisis diskursus secara kritis dan mempertimbangkan konteks sosial-politik yang lebih luas.
Etnisitas dan Multikulturalitas dalam Novel-Novel Indonesia 2000-an Ethnicity and Multiculturality in The Novels of Indonesia 2000s NN Wiyatmi; NN Nurhadi
SUSASTRA: Jurnal Ilmu Susastra dan Budaya Vol 10, No 1 (2021): Susastra: Jurnal Ilmu Susastra dan Budaya (Juni 2021)
Publisher : HISKI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51817/susastra.v10i1.10

Abstract

Indonesia adalah negara multietnik dan multikultur. Hal tersebut terkespresikan dalam sejumlah novel Indonesia, terutama yang terbit pada periode 2000-an. Penelitian ini bertujuan untuk mengindentifikasi dan memahami masalah etnisitas dan multikulturalitas yang terdapat dalam novel-novel Indonesia periode 2000-an. Masalah tersebut akan dipahami dnegan menggunakan perpektif sosiologi sastra, yang memahami karya sastra sebagai dokumen sosial budaya. Secara metodologis, penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Sumber data dipilih secara porpusif dari novel-novel Indonesia periode 2000-an yang mengangkat masalah etnisitas dan multikulturalitas sebagai dasar cerita. Novelnovel tersebut antara lain Perempuan Jogja (Achmad Munif, 2006)), Gelombang (Dee, 2014), Isinga (Dorothea Rosa Herliany, 2015), Tarian Bumi (Oka Rusmini, 2000), 2002). Hasil penelitian menunjukkan bahwa isu etnisitas dan multikulturalitas yang diangkat dalam novel-novel Indonesia, khsususnya etnis Jawa, Bali, Batak, dan Dani (Papua) di satu sisi masih mempertahankan karakteristik etniknya, tetapi di sisi lain juga telah mengalami pergeseran makna dan fungsi akibat pertemuan antaretnik dalam masyarakat multietnik dan multikultur. Dalam empat judul novel yang dikaji gambaran masyarakat multietnik dan multikultural tersebut tampak pada tampak pada nama orang dan gelar khasnya, agama dan kepercayaan, dan sistem kekerabatan yang diekspresikan dalam struktur dan sarana penceritaan. Masing-masing etnik (Jawa, Bali, Batak, Papua) memiliki karakteristik masing-masing. Dalam interaksinya dengan etnik lainnya dalam konteks nasional dan internasional, novel-novel yang dikaji menunjukkan adanya sikap multikulturalisme yang diekspresikan oleh tokoh-tokohnya yang dianggap mengekspresikan pandangan pengarangnya. Melalui novel yang ditulisnya, para sastrawan Indonesia mengekspresikan pentingnya multikulturalisme untuk mencapai harmonisasi dalam interaksi antaretnik di Indonesia dan dunia internasional.
PANDEMI COVID-19 DAN LITERASI KESEHATAN DALAM CERPEN INDONESIA Nurhadi Nurhadi; Wiyatmi Wiyatmi; M. Rasyid Ridlo
Prosiding Seminar Nasional dan Internasional HISKI 2023: THE 31st HISKI INTERNATIONAL CONFERENCE ON LITERARY LITERACY AND LOCAL WISDOM (JUNI 2023)
Publisher : Himpunan Sarjana-Kesusastraan Indonesia (HISKI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/psni.v3i0.95

Abstract

Pandemi Covid-19 yang melanda dunia sejak akhir 2019 sampai saat ini telah menimbulkan dampak luar biasa bagi kehidupan manusia. Kondisi tersebut tentu memiliki dampak ikutan yang sangat luas, tidak hanya di bidang kesahatan, terapi juga memperburuk kondisi ekonomi dan proses belajar mengajar di semua lini pendidikan. Hal tersebut telah mendapatkan respon dari para sastrawan yang menciptakan karya bertema pandemi. Beberapa contoh karya tersebut antara lain adalah Pandemi (Arcana, ed., 2020), Wabah (Kumpulan Cerpen) (Udasmoro, dkk, ed., 2021),  dan Kumpulan Cerpen Masa Pandemi Covid-19 (Rasyid, 2020). Penelitian ini mencoba memahami bagaimana sejumlah cerpen yang terdapat dalam kumpulan cerpen tersebut merepresentasikan Pandemi Covid-19 dengan menggunakan perspektif sosiologi karya sastra dengan asumsi karya-karya sastra tersebut ditulis oleh para sastrawan untuk merspon dan mendokumentasikan kondisi sosial yang terjadi dalam masyarakat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa cerpen-cerpen tersebut tidak hanya merepresentasikan situasi dan kondisi masyarakat Indonesia dalam menghadapi pandemi Covid-19, tetapi juga memberikan literasi kesehatan (health literacy) kepada pembaca Indonesia agar terhindar dari wabah yang berbahaya.
HIERARKI KEBUTUHAN TOKOH UTAMA DALAM DUA CERPEN FAISAL ODDANG (Needs Hierarchy of the Central Characters in Two Short Stories by Faisal Oddang) Saharul Hariyono; Nurhadi Nurhadi
SAWERIGADING Vol 26, No 1 (2020): Sawerigading, Edisi Juni 2020
Publisher : Balai Bahasa Sulawesi Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26499/sawer.v26i1.680

Abstract

Characters, which described in the story are more interesting aspects as living as a human. Isuri and Hanafi are the central characters in Oddang’s short story who narrate how the character’s inner experiences that are unpleasant as a minority and make various efforts to reach the stage of actualizing themselves as a normal human being. This paper aims to analyze he needs level aspects of the central characters in two short stories Orang-orang dari Selatan harus Mati Malam itu and Di sana, Lima Puluh Tahun yang Lalu, using the Abraham Harold Maslow’s humanistic psychology approach. The data analyzed by using a descriptive qualitative technique with data reduction, data display, and conclusion. Results of the study showed that physiological needs, in particular, Isuri reached his needs through spirituality, while, Hanafi focused on the fulfillment of house; safety needs, Isuri avoided the chasing of state apparatus with hiding in the forest, then Hanafi decided to be Netherlands citizens to protect himself from the trouble. Love needs and belonging, make Isuri maintains his relationship with Upe even though the reality is not occurring as expected, Hanafi then preferred anomaly with having a love for the same-sex named Mapatang. Self esteem needs, Isuri defended his religion Tolotang, Hanafi tried to be a bissu to avoid cursing from his village. For the sefl-actualization needs, Isuri persuaded Uak to obtain civil rights, Hanafi actualized his self to learn the epic I La Galigo of the bissu hoby book.AbstrakTokoh fiksi adalah aspek yang lebih menarik banyak perhatian, seolah-olah hidup seperti manusia. Isuri dan Hanafi adalah tokoh utama dalam cerpen Oddang yang menarasikan bagaimana pengalaman batin tokoh yang tidak menyenangkan sebagai orang minoritas dan melakukan berbagai upaya mencapai tahap mengaktualisasikan diri sebagai manusia normal. Artikel ini bertujuan untuk menganalisis aspek tingkat kebutuhan tokoh utama dalam dua cerpen Orang-orang dari Selatan harus Mati Malam Itu dan Di Sana, Lima Puluh Tahun yang Lalu menggunakan pendekatan psikologi humanistik Abraham Harold Maslow. Data dianalisis dengan menggunakan teknik deskriptif kualitatif dengan penerapan reduksi data, sajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kebutuhan fisiologis, tokoh Isuri memenuhi kebutuhan ini lewat spiritualitas, sementara Hanafi berpusat pada pemenuhan tempat tinggal; kebutuhan rasa aman, Isuri menghindari kejaran aparat negara dengan bersembunyi dalam hutan, lalu Hanafi memutuskan menjadi warga negara Belanda demi melindungi diri dari marabahaya. Kebutuhan cinta dan rasa memiliki membuat, Isuri bersikeras mempertahankan hubungannya dengan Upe walaupun praktiknya tidak terpenuhi, Hanafi memilih anomali, yakni menjalin cinta dengan sesama jenisnya yang bernama Mapatang. Kebutuhan rasa harga diri/penghargaan, Isuri mempertahankan agamanya Tolotang, Hanafi berusaha menjadi bissu demi menghindarkan tulah di kampungnya. Kebutuhan aktualisasi diri, Isuri membujuk Uak memeroleh hak sipil warga negara, Hanafi mengaktualisasi dengan memperdalam mempelajari epos I La Galigo kitab bissu.