Claim Missing Document
Check
Articles

Found 47 Documents
Search
Journal : Majalah Ilmiah Teknologi Elektro

Modifikasi Handy Talky (HT) Sebagai Telealarm Pengaman Benda – Benda Suci Pratima Di Pura Dari Tindakan Pencurian I Made Anand Gopal; Pratolo Rahardjo; Lie Jasa
Jurnal Teknologi Elektro Vol 16 No 1 (2017): (January - April) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/MITE.1601.02

Abstract

The Criminal acts of stealing sacred objects Pratima in Bali becoming more frequent, so that the required modern electronic security system that is expected to facilitate the public in improving security the sacred objects which are in the temple area from the thieves. Then needed a safety telealarm of Pratima. The safety telealarm consist of four sensors, namely: a touch sensor, light sensor, dark sensor and IR LED sensor. And also used Handy talky (HT) redell DL-5108 which has been modified as transmitter, which directly connected to the Handy Talky (HT) of the village security officer, so that the safety of sacred objects Pratima can be kept more stringent. Keyword: Telealarm, Pratima, Handy Talky, sensor DOI: 10.24843/MITE.1601.02
RANCANG BANGUN SISTEM PENGAMAN RUMAH BERBASIS MIKROKONTROLER DENGAN MENGGUNAKAN KAMERA PEREKAM Lie Jasa
Jurnal Teknologi Elektro Vol 8 No 1 (2009): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (286.829 KB)

Abstract

Selama ini pengaman rumah di masyarakat hanya menggunakan kunci biasa untuk membuka dan menutup pintu atau jendela rumah. Telah dirancang sistem pengaman yang bisa berfungsi  apabila pemilik rumah tidak berada di dalam rumah. Khususnya untuk memberikan pengamanan lebih di suatu ruangan tertentu didalam rumah. Mikrokontroler AT89S51 dapat digunakan untuk itu, bertugas mengontrol sistem pengaman rumah, dimana digunakan sensor ultrasonik sebagai pendeteksi ada tidaknya orang yang masuk ke dalam rumah. Sistem dirancang dapat menghubungi pemilik rumah yang kebetulan berada diluar rumah, rangkaian switch line yang digunakan untuk menghubungkan saluran telepon dengan sistem, rangkaian DTMF TP5088 yang digunakan untuk memanggil nomer telepon pemilik rumah, rangkaian PLL LM567 yang digunakan untuk mendeteksi bahwa telepon diangkat oleh pemilik rumah dan rangkaian ISD 1420 untuk menyampaikan informasi suara kepada pemilik rumah. Proses perekaman dilakukan dengan menggunakan web kamera, dengan menggunakan driver relay sebagai sakelarnya. Untuk menghindari alat tidak bekerja dengan sempurna akibat listrik dari PLN padam, atau pencuri sengaja memadamkan listrik dengan mematikan MCB, maka digunakan UPS sebagai sumber cadangan.
Disain Turbin Model Nest-Lie Untuk Mikro Hidro Lie Jasa; I Putu Ardana
Jurnal Teknologi Elektro Vol 17 No 2 (2018): (May - Agustus) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1657.452 KB) | DOI: 10.24843/MITE.2018.v17i02.P19

Abstract

Abstract — Air merupakan salah satu sumber energi yang potesinnya besar dan tersebar di seluruh wilayah Indonesia. Masalah utama dari pembangkit tenaga air adalah debit air yang mengalir tidak kontinyu sepanjang tahun. Karakteristik lokasi masing-masing penempatan mikro hidro adalah unik. Sebuah mikro hidro yang ditempatkan pada lokasi tertentu diperlukan turbin yang sesuai dengan karakteristik lokasi yang ada. Dalam penelitian ini dirancang turbin untuk mendapatkan turbin model Nest-Lie jenis baru yang mengakomodir semua parameter lokasi yang ada. Metode yang dilakukan adalah (1). Memanfaatkan data lokasi untuk isiaiasi desain awal, (2). menemukan model matematis turbin, (3). membuat prototipe model untuk diuji di laboratorium, (4). Membuat model turbin yang sebenarnya untuk ujicoba lapangan. Hasil yang didapat dari penelitian ini adalah RPM pada roda turbin Nest-Lie menghasilkan perbedaan yang sangat signifikan, dengan tekanan pada 28 Psi yang terbaca pada menghasilkan RPM berkisar antara 157,2 -231,1 dimana sudut posisi untuk 0o. 5o, 10o, 15o. RPM tertinggi untuk sudut posisi 0o dan dengan pada sudut nozzle 22,5o. dan Sudut nozzle yang menghasilkan RPM tertinggi adalah pada sudut 22,5-25,5 dengan sudut posisi 0o-5o. Tekanan yang dihasilkan pada saluran nozzle bukan merupakan penjumlahan dari tekanan masing-masing, hanya terjadi peningkatan sebesar 27%. Dan RPM mengalami peningkatan sebesar 20%. Kata Kunci— Mikro hidro, Turbin, Cross flow, Nest-lie
Studi Analisis Perubahan Debit dan Tekanan Air Pada Pemodelan Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hidro angga kharisma krishnastana; Lie Jasa; Antonius Ibi Weking
Jurnal Teknologi Elektro Vol 17 No 2 (2018): (May - Agustus) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2574.866 KB) | DOI: 10.24843/MITE.2018.v17i02.P14

Abstract

Micro-Hidro power plant (PLTMH) is one of the alternative sources of power plant that use renewable energy in the form of water. This study analyzes the influence of change in water discharge and the water pressure against the torque, voltage, and the resulting electric current from generator. The result of the analysis on the changes of water discharge as well as changes in water pressure at the angle of the nozzle position 650 and variation of nozzle 50 ; 650, the highest measurement result obtained on a half-circle vanes. On testing the changes of water discharge or water pressure, output voltage and the output current of the generator which is obtained on the half-circle vanes with the position of the nozzle 650 i.e. of 1,994 Volt and 0,332 Ampere on changes of water discharge, as well as 1,326 Volt and 0,265 Ampere on changes of water pressure. Highest torque value is present on the vanes fins with nozzle variation 50 ; 650 namely 0.0159 Nm on the changes of water discharge and 0.0122 Nm on the changes of water pressure.
Monitoring Penggunaan Daya listrik Sebagai Implementasi Internet of Things Berbasis Wireless Sensor Network I Gusti Putu Mastawan Eka Putra; Ida Ayu Dwi Giriantari; Lie Jasa
Jurnal Teknologi Elektro Vol 16 No 3 (2017): (September - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1015.848 KB) | DOI: 10.24843/MITE.2017.v16i03p09

Abstract

One implementation of the Internet of Things (IoT) conducted in this study to realize the system of monitoring and control of electrical energy usage-based Wireless Sensor Network (WSN). This research method is the design of wireless sensor nodes that can measure the electrical parameters of alternating current (AC) as effective voltage, effective current, active power, apparent power, power factor and total electrical energy consumption by using modules ESP8266 as a liaison with a Wi-Fi. Calculation of electrical parameters obtained from ATmega328P microcontroller ADC readings of a step-down transformer that is used as a voltage sensor and sensor SCT013 used as AC current sensors will be transmitted to the server over the network from a Wi-Fi Access Point (AP). ESP8266 modules are programmed using AT-Command proven to reliably measure can transmit data simultaneously with serial data format of the wireless sensor node to a server using TCP / IP protocol. Monitoring power consumption via the internet which are designed in the research, either through the Android application and web browser proven to be reliably able to show some electrical parameters with the same data than the data logger recaps taken from SD-Card installed in the wireless sensor node.
Rancang Bangun Sistem Minimarket Otomatis Berbasis IoT Ida Ayu Sri Sinta Anjani; Lie Jasa; IGAP Raka Agung
Jurnal Teknologi Elektro Vol 19 No 2 (2020): (Juli - Desember) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/MITE.2020.v19i02.P19

Abstract

In this era of globalization, developments occur in all aspects, one of which is the economy. One of the developments that occurred in the modern era was the emergence of minimarkets as shopping centers to replace markets. Minimarket provides convenient shopping facilities for customers. But minimarkets still have problems where there are long traffic jams on certain days or hours, thereby reducing the time efficiency of customers. Another problem that arises is that customers do not know the stock availability of the goods before coming to the minimarket. Therefore a system was developed that can check the availability of goods and make purchases automatically remotely. The system built using Arduino Mega and ESP as the brain tool, the sensors used are limit switches and IR sensors. The drives used in this study are the wiper motor as the x-axis driver and the power window motor as they drive. The servo motor is used as a driving force for the room door and for moving food to fall. In the study, the results obtained at the time of taking food were carried out 12 experiments in which the results of the tool could take food according to the input received from the application. In the experiment of taking goods, it was carried out with 12 experiments where it was found that the tool was able to take goods according to the input data received from the application and to the point of collection. The power consumption required in this design is 35.7 watts on standby, 42.84 watts when taking food, and 113.68 watts when the appliance is moving. Keyword— Aplikasi Android, Arduino Mega,ESP8266, Firebase, Minimarket.
Analisa Pengaruh Tekanan Air Terhadap Kinerja PLTMH dengan Menggunakan Turbin Archimedes Screw I Gede Widnyana Putra; Antonius Ibi Weking; Lie Jasa
Jurnal Teknologi Elektro Vol 17 No 3 (2018): (September - Desember) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (895.064 KB) | DOI: 10.24843/MITE.2018.v17i03.P13

Abstract

The Microhydro Power Plant (MHP) is a small-scale power plant that uses hydropower. The most important component in a microhydro power plant is a turbine. The turbine used in this MHP model is the Archimedes screw turbine. In this research will discuss about the effect of water pressure on the rotation produced by Archimedes screw turbine so that it can be seen voltage, current, generated power by generator, torque and efficiency in modeling of MHP. Changes in water pressure given at 4 psi, 8 psi, 12 psi, 16 psi, 20 psi, and 24 psi. The highest measurement results are obtained at 24 psi water pressure, where the voltage, current, and generator output power is 85.8 Volt, 0.1963 Ampere and 16.85 Watt. For the rotation speed of the generator at 24 psi pressure is equal to 4582 rpm, while the speed of turbine rotation produced at 24 psi this pressure is equal to 383 rpm before coupled with generator and 222 rpm after coupled with generator. The torque and efficiency produced at 24 psi pressure are 0.73 Nm and 18.1%.
Pemanfaatan Saluran Irigasi untuk pembangkit Piko Hidro di dusun Pagi Penebel Tabanan Putu Ardana; Lie Jasa
Jurnal Teknologi Elektro Vol 15 No 1 (2016): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1738.187 KB) | DOI: 10.24843/MITE.2016.v15i01p13

Abstract

Sebuah turbin piko hidro akan mampu berputar dengan kecepatan tertentu, putaran tersebut sangat tergantung pada besarnya daya dorong air yang jatuh pada sudu turbin. Kontinyuitas dari aliran air yang menumbuk sudu turbin akan menentukan energi listrik yang berhasil dihasilkan. Keterbatasan sumber air sepanjang tahun pada saat musim kemarau, akibat adanya perambahan hutan yang tidak terpantau dan mengakibatkan terjadinya banjir saat musim penghujan. Dalam paper ini penulis mengajukan bagaimana membuat prototipe turbin piko hidro, yang dapat manfaatkan air saluran irigasi secara efisien terutama di musim kemarau. Dengan mengatur besarnya sudut serang dari sudu-sudu turbin akan mampu menghasilkan rpm yang maksimal. Dalam penelitian ini dengan menggunakan diameter turbin sebesar 40 Cm, lebar 30 Cm, jumlah sudu 16, ketinggian 7 meter dengan sudut kelengkungan sudu ? sebesar 150, mampu menghasilkan rpm pada poros turbin sebesar 130. DOI: 10.24843/MITE.1501.13
PEMANFAATAN MIKROKONTROLER ATMEGA163 PADA PROTOTIPE MESIN PENETASAN TELUR AYAM Lie Jasa
Jurnal Teknologi Elektro Vol 5 No 1 (2006): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.706 KB)

Abstract

Untuk mendapatkan anak ayam dalam jumlah banyak saat yang bersamaan akan menjadi masalah kalau hanya didapatkan secara alami, dimana satu ekor induk ayam hanya bisa mengeram maksimal 10 butir telor, kalau kita inginkan dalam jumlah yang banyak dan saat bersamaan, akan menajdi kendala. Dengan masa mengeramyang tidak bisa ditentukan secara bersamaan sekian banyak induk ayam, sehingga kalau didaerah pedesaan hal iniakan menimbulkan masalah kalau ada penduduk yang ingin beternak ayam sebagai pekerjaan sambilan.Dengan mempelajari cara-cara penetasan telor dengan memperhatikan pengaturan suhu ruang penetasan,dengan lama waktu pemanasan yang bisa diatur dan bisa bekerja menyerupai dengan kelakukan seekor indukayam, maka ada ide pengembangan penetasan telor secara buatan, yang mana semua ini bisa diprogramkan padami krokontroler atmega163 sebagai pusat control yang diperlukan untuk diatur adalah suhu agar telor bisamenetas, berapa lama pemanasan, dan banyaknya anak ayam yang bisa didapatkan dapat direncanakan waktupenetasannya.Dari pernelitian ini bisa didapatkan suatu prototipe peralatan mesin penetas telor yang sederhana, yang dapat bekerja seuai dengan rencana, dimana telor ayam yang dicobakan sebanyak 21 butir dan dapat menetassebanyak 19 butir dimana telor ayam yang sudah diketahui sebagai telor ayam yang telah dibuahi dapat menetasdengan baik sehingga dapat menghasilkan anak ayam yang siap untuk diternakkan.
Sistem Pakar Diagnosis Penyakit Gigi dengan Metode Breadth First Search berbasis Instant Messaging LINE Messenger Kadek Darmaastawan; Putu Lanang Bagus Suputra Jaya Amertha; Lie Jasa
Jurnal Teknologi Elektro Vol 20 No 1 (2021): (Januari - Juni ) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/MITE.2021.v20i01.P16

Abstract

Toothache is a disease commonly experienced by humans, therefore must be treated immediately to prevent serious impact. One of the initial treatments is to consult a dental expert. Current technological developments have been able to transform an expert's knowledge into a digital form called an expert system for easy and fast access. Currently, most expert systems are based on the web and Android/iOS platforms. The development of an expert system based on web applications or Android/iOS faces several challenges. The challenge is that it requires a lot of development time and costs because it has to develop an interface and requires a server with good performance. The challenge faced from the user's side is that more storage space is needed to install an expert system on smartphones. The solution proposed in this study is to develop an expert dental disease diagnosis system using the Breadth First Search Method based on instant messaging. One of the most popular instant messaging in Indonesia is LINE Messenger. This research succeeded in developing a dental disease diagnosis expert system based on LINE Messenger that is easily accessible and capable of diagnosing diseases with an accuracy rate of 90.9%.
Co-Authors A. Andriani A.I. Weking Achmad Bahri Aditya Pradana, Aditya Alif Rizqian Aki Amalia, Zakiyah Anak Agung Istri Ngurah Marhaeni angga kharisma krishnastana Antonius Ibi Weking Antonius Ibi Weking Ardy Wijaya Ardyono Priyadi Dalimunthe, Ernando Rizki Daniel Kristama Dewa Made Wiharta donny christiawan Duman Care Khrisne Dwi Suryadewi Efina Marianis Eka Lilla Ananta Elka Pranita Ernando Rizki Dalimunthe G M Arya Sasmita Gde Brahupadhya Subiksa Gde Dendy Denhero Gede Pudja Dianda Mayapada Gregory Rama Darantiah Ruing H. Daniel Hindro Kusumo Wahid I B GD Siwa Puja Bujawan I Gede Abi Yodita Utama I Gede Agus Darmawan I Gede Ngurah Arya Raditya I Gede Widnyana Putra I Gst Agung Putu Raka Agung I Gst Md Ngurah Bimantara I Gusti Agung Indrawan I Gusti Agung Made Yoga Mahaputra I Gusti Ngurah Agastya Citranath I Gusti Ngurah Agung Jaya Sasmita I Gusti Ngurah Saputra I Gusti Ngurah Wira Partha I Gusti Putu Andhita Mahayana I Gusti Putu Mastawan Eka Putra I Kadek Ardika I ketut Gede Darma Putra I Ketut Wiryajati I Made Anand Gopal I Made Ardika Tommy Saputra I Made Suartika I Made Sukarsa I N Satya Kumara I Nyoman Wira Mastika I Putu Ardana I Putu Elba Duta Nugraha I Putu Juliana I Putu Wahyu Indra Wedanta I Wayan Arta Wijaya I Wayan Budiarsana Saputra I. K. A. Handayana I. K. A. Sukariawan I.D.N.A. Purnata I.G.N.S. Bramantha P I.K.H. Valentino I.P. Ardana I.P. Kuswara A P Ida Ayu Dwi Giriantari Ida Ayu Sri Sinta Anjani Ida Bagus Agung Eka Mandala Putra Ida Bagus Dwiki Dharma Putra Ida Bagus Gede Manuaba Ida Bagus Krishna Putra IWA Wijaya Jaka Persada Sembiring Joannes Mario Graciano Kapu Kadek Darmaastawan Kadek Rekha Agustha Kapu, Joannes Mario Graciano l Gusti Ngurah Janardana L.G.M. Karisma Linawati Linawati Made Dinda Pradnya Pramita Made Sri Indra Dewi Adnyana Made Sudarma Makmur Fernando Manuaba, Ida Bagus Gede Mauridhi Hery Mauridhi Hery Purnomo Moch Deny Triatmaja Nanda Dana Pala Naradhiya, Gede Ni Komang Ayu Sri Anggreni Ni Wayan Lusiani Nia Paramitha Novia Utami Putri Nyoman Putra Sastra P. A. S. Cempaka Pala, Nanda Dana Pedro Paulo De J. Costa Henriques Pranita, Elka Pratolo Rahardjo Putri Agung Permata Sari Putu Althea Putri Wiradani Putu Ardana Putu Arya Mertasana Putu Lanang Bagus Suputra Jaya Amertha Putu Risanti Iswardani Rama Beta Herdian Ratna Ika Putri Ronilaya, Ferdian Rukmi Sari Hartati Rukmi Sari Hartati Saputra, Dharma Bagus Semuel Kete Sarungallo Surya Pramana Suryadewi, Dwi Syamsiana, Ika Noer Togatorop, Josua Febrian Triatmaja, Moch Deny Veronica Ambassador Flores Wiener Nixon Nababan Y. Lapian Yanu Prapto Sudarmojo Yanu Prapto Sudarmojo Zulfachmi, Zulfachmi