Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Muria Pengabdian Masyarakat

Penerapan Alat Bantu Kompor Biomassa Rocket Stove Ramah Lingkungan Untuk Meningkatkan Efisiensi Produksi Kerupuk Ikan Di Karimunjawa Khoeron, Slamet; Darmanto, Eko; Hudaya, Akhmad Zidni; Setiawan, Hera; Qomaruddin, Qomaruddin
Jurnal Muria Pengabdian Masyarakat Vol 2, No 2 (2025): Juli
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/jmpm.v2i2.15228

Abstract

Program ini bertujuan untuk menerapkan teknologi kompor biomassa rocket stove, yang menggunakan bahan bakar dari limbah organik lokal, guna mengganti sebagian konsumsi bahan bakar elpiji dan mengurangi biaya produksi. Teknologi ini juga sejalan dengan upaya keberlanjutan lingkungan. Selain solusi teknis, pelatihan manajemen usaha juga diberikan kepada pelaku UMKM agar mereka dapat meningkatkan skala produksi dan memperluas jangkauan pasar. Luaran yang dihasilkan program ini adalah substitusi sebagian konsumsi bahan bakar elpiji sebesar 50%, peningkatan efisiensi operasional, serta perbaikan manajemen produksi dan distribusi UMKM.