Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

SOSIALISASI DATA ANALYST DAN PERKEMBANGANNYA Bintang; Robby Septiadi; Rendy Wijaya Saputra; Adinda Rachma Pradiah; Rizki Ramadhan; Ibnu Rafli Azahwa; Aisha Shinta Az-Zahra; Rangga Irgi Saputra8; Dimas Bagus Darmawan; Muhammad Irfan Maulana; Rinna Rachmatika
APPA : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2 No 6 (2025): APPA : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : Shofanah Media Berkah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sosialisasi ini bertujuan memperkenalkan profesi Data Analyst kepada siswa SMP YAPPA Depok. Data Analyst dijelaskan sebagai profesi yang menganalisis data untuk memecahkan masalah dan membuat keputusan yang lebih baik. Sosialisasi ini akan mencakup contoh-contoh sederhana penggunaan data dalam kehidupan sehari- hari, seperti menganalisis tren penjualan di kantin sekolah atau menghitung rata-rata nilai ujian. Siswa juga akan diperkenalkan dengan alat- alat sederhana yang digunakan Data Analyst, serta perkembangan teknologi yang mendukung profesi ini di masa depan. Diharapkan sosialisasi ini dapat menumbuhkan minat siswa terhadap data dan teknologi. Oleh karena itu kita mensosialisasikan terhadap para siswa di SMP mulai dari Sosialisasi Data Analyst ini dirancang untuk memperkenalkan siswa SMP YAPPA Depok pada konsep dasar analisis data. Melalui kegiatan interaktif dan contoh-contoh yang relevan dengan kehidupan mereka, siswa akan diajak memahami pentingnya pengumpulan, pengorganisasian, dan interpretasi data. Sosialisasi ini akan menekankan keterampilan berpikir kritis dan pemecahan masalah dengan menggunakan data, seperti mengidentifikasi pola dan tren dari data sederhana. Selain itu, sosialisasi akan menyinggung perkembangan teknologi data yang relevan dengan kehidupan sehari-hari mereka, seperti penggunaan aplikasi dan media sosial. Tujuannya adalah untuk membangun fondasi pemahaman awal tentang analisis data dan memotivasi siswa untuk mengembangkan keterampilan berpikir analitis mereka.
Memahami Secara Komprehensif Pemikiran dan Pemikiran filsafat Al-Farabi Muhammad Irfan Maulana; Muhammad Fadhillah Nursyabana; Elza Izzul Aryas; Novianti; Muhammad Parhan
Journal of Religion and Social Community | E-ISSN : 3064-0326 Vol. 1 No. 4 (2025): April - Juni
Publisher : GLOBAL SCIENTS PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This article examines Al-Farabi’s philosophical thought, particularly his metaphysical views, theory of intellect, and the relationship between philosophy and religion. Al-Farabi explains the creation of the universe through the concept of emanation and classifies sciences based on ontological and ethical foundations. He emphasizes that philosophy and religion share the same goal of conveying truth, despite using different methods. In politics, he proposes the ideal state led by a philosopher-prophet. His ideas remain relevant today, especially in education and character development.