Claim Missing Document
Check
Articles

Pengaruh 5 Dimensi Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Ustadus Sholihin
Jurnal At-Tamwil: Kajian Ekonomi Syariah Vol. 1 No. 1 (2019): Jurnal At Tamwil, Maret 2019
Publisher : Institut Agama Islam Tribakti Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33367/at.v1i1.742

Abstract

5 Dimensi Kualitas pelayanan yang terdiri dari wujud, kehandalan, ketanggapan, jaminan dan empati merupakan hal yang sangat penting sekali karena berhubungan secara langsung dengan konsumen atau pelanggan. Dalam rangka memelihara pelanggan salah satunya yang ditempuh oleh perusahaan adalah menggunakan 5 dmensi kualitas pelayanan agar pelanggan merasa puas dan pada akhirnya tdk mau berpindah ke produk perusahaan lain. Metode penelitian yang dipakai adalah beberapa uji prasyarat dan regresi berganda. Dari hasil uji regresi berganda mendapatkan hasil sebagai berikut : y= -1,249 + 0,269x1 + 0,283x2 + 0,145x3 + 0,171x4+(-0,019)x5. Dari hasil analisis tersebut variable x2 yaitu kehandalan merupakan variable yang paling dominan dibanding variable lainnya. Dari hasil analisis R square mendapatkan nilai yang sangat layak sebesar 0,809 atau 80,9 % artinya variable x yaitu yang terdiri dari wujud, kehandalan, ketanggapan, jaminan dan empati mampu mempengaruhi variable y, yaitu kepuasan pelanggan sebesar 80,9% dan sisanya 19,1% variabel diluar yang tidak diteliti mampu mempengaruhi kepuasan pelanggan. Dari hasil analisis ini Joglo batik seminar kediri harus mampu mempertahankan dan meningkatkan kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan.
Pembentukan Portofolio Saham Optimal Pasca 1 Tahun Pandemi Covid 19 Ririn Wahyu Arida; Ustadus Sholihin; Sri Yuniarti Pramestining tiyas; Muhammad Syahrul Kurniawan
YUME : Journal of Management Vol 4, No 3 (2021)
Publisher : Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/yum.v4i3.1897

Abstract

AbstrakPenelitian ini menggunakan populasi saham IDXQ 30 berjumlah 30 perusahaan. Sampel dari penelitian diambil berdasarkan nilai return positif sebanyak 18 perusahaan. Berikutnya terpilih 5 perusahaan dengan peringkat return paling tinggi yaitu perusahaan dengan kode PWON, BBCA, INTP, CPIN, dan BJTM. Hasil pembentukan portofolio optimal pasca 1 tahun pandemi covid 2019 dengan menggunakan metode Markowitzperusahaan dengan kode BJTM terpilih menjadi kandidat yang mampu memenuhi kriteria investasi. Dengan nilai return sebesar 0,52 %, nilai variansi portofolio sebesar 0,18 %, Nilai Expected return sebesar 1,23 % dan nilai resiko sebesar 4,35 % serta Koefisien Korelasi sebesar 0,20 %. Peringkat ke 2 perusahaan dengan kode CPIN dengan nilai return sebesar 13,31 %, nilai variansi portofolio sebesar 0,20 %, Nilai Expected return sebesar 1,26 % dan nilai resiko sebesar 4,47 % serta Koefisien Korelasi sebesar 126,63 %. Peringkat ke tiga perusahaan kode BBCA return sebesar 14,56 %, nilai variansi portofolio sebesar 0,20 %, Nilai Expected return sebesar 1,26 % dan nilai resiko sebesar 4,48 % serta Koefisien Korelasi sebesar 148,70 %. Peringkat ke empat adalah perusahaan dengan kode INTP return sebesar 14,54 %, nilai variansi portofolio sebesar 0,20 %, Nilai Expected return sebesar 1,26 % dan nilai resiko sebesar 4,47 % serta Koefisien Korelasi sebesar 152,03 %Peringkat ke lima perusahaan dengan kode PWON return sebesar 14,97 %, nilai variansi portofolio sebesar 0,20 %, Nilai Expected return sebesar 1,26 % dan nilai resiko sebesar 4,48 % serta Koefisien Korelasi sebesar 153,73 %. Kata Kunci: model Markowitz, saham optimal
Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan Nasabah Peminjam 10 Juta Tahun 2021 Restu Widiandari; Ustadus Sholihin; Edi Murdiyanto
JURNAL RISET MANAJEMEN (JURMA) Vol 1 No 4 (2023): December : Jurnal Riset Manajemen
Publisher : Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54066/jurma.v1i4.1089

Abstract

Influence of Service Quality of the Activity Management Unit which consists of variables physical evidence (tangibles), reliability (reliability), responsiveness (responsiveness), assurance (assurance) and attention (empathy) are very important for find out how much influence it has on Unit customer satisfaction Activities Manager at the Institutional Inter-Village Cooperation Agency in Banyakan Kediri District. By knowing this relationship, the parties The Activity Management Unit can estimate how the community will respond regarding the services that have been provided so that plans can be made and improve the services that will be provided in the future. The sampling technique in this research used purposive sample and in accordance with quantitative research. Meanwhile, the samples taken is a customer of the Banyakan District Activity Management Unit. The data obtained through Questionnaire I questionnaires, observations and interviews. From the results analysis that has been carried out, the research results show that quality service has a significant effect on customer satisfaction. That matter It is known from the results of the correlation analysis as follows: r value = 0.962 or 96.2% which means the magnitude of the correlation is close to 100%.
Meningkatkan Keunggulan Bersaing UMKM Melalui Digital Marketing Ustadus Sholihin; Sudarmiatin Sudarmiatin
JURNAL RISET MANAJEMEN (JURMA) Vol 2 No 2 (2024): June : Jurnal Riset Manajemen
Publisher : Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54066/jurma.v2i2.1856

Abstract

This research discusses examination strategies using a quantitative exploration approach in the context of MSME digital marketing. a positivist-based research method was used to investigate the influence of radical innovation on the competitive advantage of Lampit MSMEs in the North Hulu Wetland Region. Data was collected through research instruments and analyzed using the PLS investigation model. The results show that radical innovation through digital marketing has a significant impact on the competitive advantage of MSMEs. This research provides important insights for MSMEs in utilizing digital marketing to increase their competitiveness in an increasingly computerized market.
ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS DAN PROFITABILITAS DALAM MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PT NIPPON INDOSARI CORPINDO Tbk (2016-2020) Yuyun Ayu Diah Wulansari; Ustadus Sholihin; Trisnia Widuri
Akuntansi Vol. 1 No. 3 (2022): September : Jurnal Riset Ilmu Akuntansi
Publisher : Asosiasi Riset Ekonomi dan Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jurnalrisetilmuakuntansi.v1i3.41

Abstract

PT Nippon Indosari Corpindo Tbk (ROTI) merupakan perusahaan dengan merek dagang Sari Roti. Tahun 2018 perusahaan didenda Rp 2,8 miliar karena keterlambatan pemberitahuan pengambilalihan (akuisisi). Laba perusahaan tahun 2017 mengalami penurunan sebesar 51,61% dibandingkan tahun 2016 dan kembali menurun di tahun 2018 sebesar 6,06%. Tahun 2020 perusahaan kembali mengalami penurunan sebesar 28,71%. Direktur PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk menyatakan kinerja perusahaan baik di kuartal III tahun 2020 padahal dalam laporan keuangan laba perusahaan justru mengalami penurunan. Awal tahun 2021, laba sari roti kembali menurun sebesar 27,15% per 31 Maret 2021. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif deskriptif yang menganalisis kinerja keuangan PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk dengan menggunakan analasis rasio likuiditas, solvabilitas dan profitabilitas dengan indikator Current Ratio, Quick Ratio, Debt to Assets Ratio atau Debt Ratio, Debt to Equity Ratio, Profit Margin, Net Profit Margin. Penelitian dilakukan periode 2016-2020. Hasil penelitian berdasarkan rasio likuiditas PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk secara keseluruhan kemampuan perusahaan membayar kewajiban (utang) jangka pendek dalam kondisi yang baik. Berdasarkan analisis rasio solvabilitas secara keseluruhan dinyatakan dalam kondisi yang cukup baik. Berdasarkan analisis rasio profitabilitas secara keseluruhan dapat dinyatakan dalam kondisi yang baik.
Pengaruh Beban Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Kembang Jawa Permai Kediri Arthaviyana Fresti Romadania; Ustadus Sholihin; Zulfia Rahmawati
Jurnal Ilmiah Manajemen dan Kewirausahaan Vol 2 No 3 (2023): September : Jurnal Ilmiah Manajemen dan Kewirausahaan
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jimak.v3i3.2143

Abstract

The development of human resources in a company really requires good performance from employees, therefore employees are the benchmark for whether or not the company's goals have been achieved. This research aims to analyze the influence of workload and work environment on employee performance at PT. Javanese Flowers Permai Kediri. The analytical method in this research is quantitative descriptive with multiple linear regression analysis tools. The results of this research show that the workload variable partially influences employee performance as evidenced by the results of the t test with a significance value of 0.001<0.05. Work environment variables partially influence employee performance as evidenced by the results of the t test with a significance value of 0.004<0.05. The workload and work environment variables simultaneously influence employee performance as proven by the results of the f test with a significance value of 0.000<0.05.
Pengaruh Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3) Dan Lingkungan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada CV. Sumber Pinus Jaya Kediri Reni Sela Puspita Sari; Ustadus Sholihin; Zulfia Rahmawati
Jurnal Ilmiah Manajemen dan Kewirausahaan Vol 2 No 3 (2023): September : Jurnal Ilmiah Manajemen dan Kewirausahaan
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jimak.v3i3.2145

Abstract

In Indonesia, furniture industry companies are starting to spread and develop rapidly. The furniture industry is an industry that processes raw materials or semi-finished materials into finished goods. In ever-increasing business competition, companies must be able to manage human resources well. This aims to increase employee work productivity. This research aims to determine the influence of Occupational Safety and Health (K3) and the Work Environment on employee work productivity at CV. Sumber Pinus Jaya Kediri. This research sample consisted of 42 employees. The sampling technique used was saturated sampling. This research uses a quantitative type of research because it leads to measurement methods and samples to test variables and hypotheses using SPSS version 25. The results of the research show that the results of the Occupational Safety and Health (K3) t test have a partially significant effect on Work Productivity by getting a sig value. 0.000 < 0.05. The work environment has a partially significant effect on work productivity with a sig. 0.000 < 0.05. Meanwhile, the F test results show that Occupational Safety and Health (K3) and the Work Environment have a significant simultaneous effect on employee work productivity at CV. Sumber Pinus Jaya Kediri with sig. 0.000 < 0.05.
Pengaruh Return On Asset, Return On Equity Dan Net Profit Margin Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Rokok Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2021 Ferdiansyah Dista Pratama Putra; Ustadus Sholihin; Zulfia Rahmawati
Jurnal Riset dan Inovasi Manajemen Vol. 1 No. 4 (2023): November : Jurnal Riset dan Inovasi Manajemen
Publisher : Universitas Katolik Widya Karya Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59581/jrim-widyakarya.v1i4.1461

Abstract

The development of the business world and increasingly rapid economic developments encourage business competitors to improve company performance. The establishment of a company must have clear goals. To achieve the company's goal of making a profit, various strong supporting factors are needed, one of which is good funding management. Determining the optimal level of capital structure is a funding decision in achieving company goals. This research aims to determine the partial and simultaneous influence between Return On Assets, Return On Equity and Net Profit Margin on Profit Growth in Cigarette Companies Listed on the Indonesian Stock Exchange for the 2019-2021 Period.This research is descriptive research with a quantitative approach. The data source used is a secondary data source originating from the Indonesian Stock Exchange website. The sampling technique in this research used the purposive sampling method. The research results show that the Return On Asset variable has no influence on Profit Growth in Cigarette Companies listed on the Indonesia Stock Exchange 2019-2021, then the Return On Equity variable has no influence on Profit Growth in Cigarette Companies listed on the Indonesia Stock Exchange 2019-2021 , then the Net Profit Margin variable has no influence on Cigarette Companies listed on the Indonesia Stock Exchange 2019-2021, and Return On Assets, Return On Equity, and Net Profit Margin simultaneously have an influence on Profit Growth in Cigarette Companies listed on the Stock Exchange Indonesia 2019-2021.
Analisis Rasio Keuangan Dan Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan PT. Indofood Sukses Makmur Tbk Tahun 2017-2021 Rezsa Handayani; Ustadus Sholihin; Trisnia Widuri
OPTIMAL Jurnal Ekonomi dan Manajemen Vol. 2 No. 2 (2022): Juni : Jurnal Ekonomi dan Manajemen
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1338.86 KB) | DOI: 10.55606/optimal.v2i2.472

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana analisis rasio keuangan ditinjau dari rasio likuiditas, rasio solvabilitas, rasio aktivitas, rasio profitabilitas dan pertumbuhan laba pada PT. Indofood Sukses Mamur Tbk tahun 2017-2021 dengan menggunakan data sekunder. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa analisis rasio keuangan dan pertumbuhan laba PT. Indofood Sukses Makmur Tbk berdasarkan rasio likuiditas yang diukur dengan current ratio tahun 2017 lebih baik dibanding tahun 2018-2021. Berdasarkan rasio solvabilitas yang diukur dengan debt to equity ratio tahun 2017-2019 lebih baik dibanding tahun 2020 dan 2021. Berdasarkan rasio aktivitas yang diukur menggunakan total asset turn over tahun 2017-2019 lebih baik dibanding tahun 2020 dan 2021. Berdasarkan rasio profitabilitas yang diukur menggunakan return on equity pada tahun 2018 mengalami penurunan dibanding tahun 2017, 2019, 2020, 2021. Berdasarkan pertumbuhan laba tahun 2017 dan 2018 mengalami penurunan sedangkan tahun 2019-2021 mengalami peningkatan.
Analisis Kesehatan Bank Dengan Menggunakan Metode RGEC Pada Pt. Bank Negara Indonesia Persero Tbk Cicik Vistanika Metara; Ustadus Sholihin; Zulfia Rahmawati
Intellektika : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Vol. 1 No. 5 (2023): September : Jurnal Ilmiah Mahasiswa
Publisher : STIKes Ibnu Sina Ajibarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59841/intellektika.v1i5.430

Abstract

The purpose of this study was to determine the health assessment of PT. Bank Negara Indonesia Persero Tbk which has been registered on the IDX is reviewed from the aspects of Risk Profile, Good Corporate Governance, Earnings and Capital. This type of research is quantitative research and uses the RGEC method. From this research, on the Risk Profile which was measured using NPL, the results obtained in 2017, 2018 and 2019 were ranked 1, namely very healthy, in 2020 and 2021 they were ranked 2, namely healthy. In Good Corporate Governance, it has been stable for 5 years, ranking 2, namely good. In Earnings which are measured using Return On Assets, the results obtained in 2017, 2018 and 2019 were ranked 1, namely very healthy, in 2020 they were ranked 3, namely quite healthy, and in 2021 they were ranked 2, namely healthy. In terms of capital, which is measured using the Capital Adequacy Ratio, the consecutive results obtained in 2017, 2018, 2019, 2020 and 2021 were ranked 1, namely very healthy.