Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

EKSPLORASI PENGALAMAN KEPALA RUANGAN DALAM MELAKSANAKAN FUNGSI MANAJEMEN Rohayani, Lilis; Oyoh, Oyoh; Ramdhan, Giri
Journals of Ners Community Vol 10 No 1 (2019): Journals of Ners Community
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55129/jnerscommunity.v10i1.852

Abstract

Manajemen keperawatan merupakan rangkaian fungsi dan aktivitas yang secara simultan saling berhubungan dalam menyelesaikan pekerjaan melalui anggota staf keperawatan untuk meningkatkan pelayanan keperawatan. Seorang kepala ruangan harus memahami ilmu manajemen dalam melakukan praktik keperawatan. Kepala ruang harus mampu menjalankan fungsi manajemen sehingga tujuan organisasi dapat tercapai. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi pengalaman kepala ruangan dalam melaksanakan fungsi manajemen keperawatan di ruang rawat inap RSUD Cibabat.Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan metode fenomenologi. Pemilihan partisipan menggunakan metode purposive sampling. Tiga partisipan didapat sesuai dengan saturasi data. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara mendalam dan dilengkapi dengan catatan lapangan, sesuai dengan tempat yang telah disepakati oleh partisipan dan peneliti. Wawancara  mendalam direkam kemudian dibuat transkrip verbaltim dan dianalisis dengan metode colaizzi.Hasil penelitian menggambarkan pengalaman kepala  ruangan dalam melaksanakan fungsi manajemen  dengan berbagai  pengalamannya. Hasil penelitian ini menghasilkan tema-tema yaitu : 1) Pentingnya panduan kerja dalam melaksanakan fungsi manajemen 2) Hambatan kerja dalam pelaksanaan fungsi manajemen 3) Respon denial dan psikososial dalam melaksanakan fungsi manajemen 4) Upaya yang dilakukan oleh kepala ruangan untuk meningkatkan mutu pelaksanaan fungsi manajemen 5) Harapan kepala ruangan dalam melaksanakan fungsi manajemen.Saran untuk rumah sakit dapat menjadi bahan evaluasi dalam pelaksanaan fungsi manajemen di ruang rawat inap, peneliti berikutnya agar dapat dikembangkan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi pelaksanaan fungsi manajemen.Kata Kunci: Kualitatif Deskriptif, Pengalaman Kepala Ruangan, Fungsi ManajemenDOI: 10.5281/zenodo.3549155
RELATION BEETWEEN WORK MOTIVATION AND NURSE JOB SATISFACTION IN THE INPATIENT ROOM OF LEVEL II 03.05.01 DUSTIRA HOSPITAL, CIMAHI CITY 2019 Oyoh, Oyoh; Rohayani, Lilis; Pragholapati, Andtia
Care : Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan Vol 10, No 1 (2022): EDITION MARCH 2022
Publisher : Universitas Tribhuwana Tunggadewi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33366/jc.v10i1.1777

Abstract

Job satisfaction as an individual's general attitude towards his work. There are two factors that can affect job satisfaction, one of which is motivation because staff job satisfaction is based on motivational factors. Motivation is articulated by encouraging internationals with the help of yourself. Standard data for PMKP 03.05.01 Second Class Hospital in Cimahi City in 2018, employee satisfaction per semester in January-June 2018 obtained 84% (target of ≥90%). This study aims to determine the employment relationship with job satisfaction in the inpatient ward 03.05.01 Hospital II in Cimahi City in 2019. The research design is an analytical survey using cross-sectional. The number of samples was 49 respondents using purposive sampling techniques with inclusion and exclusion criteria. Data collection was done using the Likert scale questionnaire method. Data analysis was carried out through two stages, namely univariate to see the frequency distribution and bivariate to see the relationship (Chi-Square). The results of the study showed that 26 respondents (53.1%) had high work motivation and as many as 27 respondents (55.1%) or greater than respondents who were satisfied to work. The test results prove that there is a significant relationship between work motivation and job satisfaction (p value = 0.001