Claim Missing Document
Check
Articles

Pengaruh Tanggung Jawab Sosial Pegawai, Keterlibatan Kerja dan Komitmen Organisasi Terhadap Organizational Citizenship Behaviour pada Karyawan Liberty Dive Resort di Tulamben Saputra, Ni Made Diah Anindyari; Indrayani, Luh; Suwendra, I Wayan
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 11 No. 2 (2019)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v11i2.21521

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh tanggung jawab sosial pegawai, keterlibatan kerja dan komitmen organisasi secara parsial dan simultan terhadap organizational citizenship behaviour pada karyawan Liberty Dive Resort. Jenis penelitian ini adalah penelitian kausal. Populasi penelitian ini adalah karyawan Liberty Dive Resort sebanyak 62 orang. Sampel penelitian ini adalah karyawan Liberty Dive Resort sebanyak 62 orang. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dianalisis menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh tanggung jawab sosial pegawai terhadap organizational citizenship behaviour yang ditunjukkan dengan nilai probabilitas uji t 0,000 yang lebih kecil dari α = 0,05, ada pengaruh keterlibatan kerja terhadap organizational citizenship behaviour yang ditunjukkan dengan nilai probabilitas uji t 0,000 yang lebih kecil dari α = 0,05, ada pengaruh komitmen organisasi terhadap organizational citizenship behaviour yang ditunjukkan dengan nilai probabilitas uji t 0,000 yang lebih kecil dari α = 0,05, ada pengaruh tanggung jawab sosial pegawai, keterlibatan kerja dan komitmen organisasi terhadap organizational citizenship behaviour yang ditunjukkan dengan nilai probabilitas uji F 0,000 yang lebih kecil dari α = 0,05. Kata kunci: tanggung jawab sosial pegawai, keterlibatan kerja, komitmen organisasi, organizational citizenship behaviour.
Pola Manajemen Pemasaran Produk Industri Kerajinan Kain Tenun Songket di Desa Sukarara Kabupaten Lombok Tengah Fitri, Hidayatul; Suharsono, Naswan; Suwendra, I Wayan
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 11 No. 2 (2019)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v11i2.21566

Abstract

Penelitian ini dilakukakan untuk mengetahui implementasi perencanaan, pegorganisasian, pelaksanaan dan pengawasan pemasaran produk industri kerajinan kain tenun songket di Desa Sukarara Kabupaten Lombok Tengah. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Subjek dalam penelitian ini adalah pengarajin kain tenun songket yang berjumlah 8 Orang. Sedangkan objeknya adalah pola manajemen pemasaran produk industri kerajinan kain tenun songket. Selanjutnya metode pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pola manajemen pemasaran produk industri kerajinan kain tenun songket di Desa Sukarara Kabupaten Lombok Tengah sudah mengikuti kaidah manajemen pemasaran yang meliputi perencanaan pemasaran, pengorganisasian pemasaran, pelaksanaan pemasaran, dan pengawasan pemasaran. Kata kunci: perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, pengawasan.
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Niat Berwirausaha Penduduk Migran dalam Usaha Kecil di Singaraja Musanti, Ni wayan Ida; Sujana, I Nyoman; Suwendra, I Wayan
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 11 No. 2 (2019)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v11i2.21581

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi niat berwirausaha dan faktor mana yang paling dominan dalam mempengaruhi niat berwirausaha penduduk migran dalam usaha kecil di Singaraja. Jenis penelitian ini adalah penelitian faktorial. Populasi dalam penelitian ini penduduk  migran yang memiliki usaha kecil di bidang perdagangan di Kecamatan Buleleng Singaraja Kabupaten Buleleng Provinsi Bali sebanyak 5.238 pemilik usaha, dengan sampel sebanyak 98 responden. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan Insidental Sampling dengan metode non-probability sampling/non random sample. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dokumentasi. Data dianalisis dengan analisis faktor melalui program SPSS 16.0 for windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat tiga faktor yang mempengaruhi niat berwirausaha penduduk migran dalam usaha kecil di Singaraja, yaitu faktor personal atittude (sikap individu) sebesar 64,086%, (2) faktor Subjecktive Norm (norma subjektif) 18,924%, dan faktor Perceived Behavioral Control (kontrol perilaku yang dirasakan) sebesar 16,990%. faktor personal atittude (sikap individu) menjadi faktor yang paling dominan karena memiliki variance explaind tertinggi sebesar 64,086%, artinya faktor personal atittude (sikap individu)  mampu menjelaskan niat berwirausaha penduduk migran dalam usaha kecil di Singaraja sebesar 64,086%. Kata kunci :     Analisis faktor, Niat Berwirausaha, Personal Atittude (sikap individu), Subjecktive Norm (norma subjektif), Perceived Behavioral Control (kontrol perilaku yang dirasakan)
Pengaruh Kebijakan Insentif dan Motivasi Kerja Terhadap Loyalitas Karyawan (Study Kasus Pekerja Daily Worker Sheraton Hotel Kuta Badung) Wirawan, Nanda; Haris, Iyus Akhmad; Suwendra, I Wayan
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 11 No. 2 (2019)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v11i2.21592

Abstract

Tujuan dari penelitian  adalah untuk mengetahui pengaruh kebijakan insentif dan motivasi kerja terhadap loyalitas karyawan. Penelitian ini merupakan penelitian kausal dengan pendekatan kuantitatif menggunakan data primer. Teknik pengumpulan menggunakan metode kuesioner dan diukur menggunakan sekala Likert. Sampel dalam penelitian ini menggunakan metode sampling jenuh atau dikenal dengan istilah penelitian populasi. Subyek   adalah karyawan Daily Worker Sheraton Hotel Kuta Badung ,jumlah responden sebanyak 65. Teknik analisis data  yaitu uji regresi linier berganda. dengan menggunakan software SPSS versi 16.0 for windows. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa (1) terdapat pengaruh yang signifikan antara kebijakn intensif terhadap loyalitas kerja dengan hasil menunjukan nilai thitung2.066 lebih besar dari ttabel1.999 atau p-value 0.043 lebih kecil dari 0.05, (2) terdapat pengaruh yang signifikan antara motivasi kerja  terhadap loyalitas karyawan dengan hasil menunjukan nilai thitung9.521 lebih besar dari ttabel1.999 atau p-value 0.000 lebih kecil dari 0.05, (3) terdapat pengaruh yang singnifikan dan simultan antara kebijakan intensif dan motivasi kerja  terhadap loyalitas karyawan  dengan hasil menunjukan Fhitung4.607 lebih besar dari Ftabel3.15 atau p-value 0.000 lebih kecil dari 0.05
Analisis Kinerja Koperasi Dengan Metode Pemeringkatan (Studi Kasus Pada Ksu Nirmala Tirta) Bimantara, Ida Bagus Wahyu; Suwendra, I Wayan; Meitriana, Made Ary
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 11 No. 2 (2019)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v11i2.21612

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja Koperasi Serba Usaha Nirmala Tirta tahun 2017, berdasarkan Peraturan Menteri Negara Koperasi dan UMKM No. 06/Per/M.KUKM/III/2008 tentang Pedoman Pemeringkatan Koperasi.Penelitian ini merupakan penelitian evaluasi.Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data kualitatif dan kuantitatif, sumber data dalam penelitian ini adalah primer dan sekunder, sedangkan subjek penelitian ini adalah Pengurus, Pengawas, Anggota KSU Nirmala Tirta dan Kepala Dusun Melanting. Objek penelitian ini adalah kinerja KSU Nirmala Tirta.Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dokumentasi dan kuesioner.Untuk menilai KSU Nirmala Tirta digunakan Evaluation Model. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (I) kinerja Koperasi ditinjaudari aspek badan usaha aktif mendapatkan skor 73, (II) kinerja Koperasi ditinjau dari aspek kinerja usaha yang semakin sehat mendapatkan skor 92, (III) kinerja Koperasi ditinjau dari aspek kohesivitas dan partisipasi anggota mendapatkan skor 48, (IV) kinerja Koperasi ditinjau dari aspek orientasi kepada pelayanan anggota mendapatkan skor 105, (V) kinerja Koperasi ditinjau dari aspek pelayanan kepada masyarakat mendapatkan skor 19, (VI) kinerja Koperasi ditinjau dari aspek kontribusi terhadap pembangunan daerah mendapatkan skor 11jadi KSU Nirmala Tirta tahun 2017 mendapatkan peringkat  berkualitas dengan total skor 348.
Pengaruh Tingkat Perputaran Kas dan Kecukupan Modal Terhadap Profitabilitas Pada Lembaga Perkreditan Desa di Kecamatan Tegallalang Wiadnyani, Ni Made; Suwendra, I Wayan
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 15 No. 2 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v15i2.47164

Abstract

This study aimed to examine the effect of capital adequacy and cash turnover on profitability. This study used causal quantitative research. The population in this study was the Lembaga Perkreditan Desa (LPD) in the Tegallalang district, within the total number of 45 LPD. The sample size of this study was 39 LPD, and the sampling technique being used was purposive sampling, so the type of useable data was quantitative data, secondary data sources, and data aggregation. Multiple linear regression was the analysis technique in this data. The results showed that (1) cash turnover affected profitability. (2) Capital adequacy affected profitability. (3) The level of cash turnover and capital adequacy affected profitability simultaneously. The higher the cash turnover, the more the cash re-entry through sales could be used to fund the company's operational activities. Therefore, the financial condition of LPD would be maintained, and the profitability also would be increased. This showed that the higher the capital adequacy, the more LPD will be able to take the existing risks and be able to avoid the company from existing losses.
Pengaruh Motivasi dan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada BUMDes Eka Budi Sakti di Desa Seraya, Kabupaten Karangasem Sujana, I Wayan Agus; Suwendra, I Wayan
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 15 No. 2 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v15i2.47284

Abstract

This research aims to determine the partial and simultaneous effects of motivation and communication on staff performance at BUMDes Eka Budi Sakti in Seraya Village. This is an example of a causal study. The population of this research consisted of 38 BUMDes Eka Budi Sakti personnel. The sampling strategy used a saturated sample, in which the whole population served as the study sample. Observation and questionnaires are used during data collection. Multiple linear regression analysis, including the t-test and F-test, is utilized to analyze the data with the assistance of SPSS version 26.0 for Windows. This research indicates that motivation and communication have a favorable and substantial impact on employee performance at BUMDes Eka Budi Sakti in Seraya Village, either partly or concurrently. 64.2% of employee performance at BUMDes Eka Budi Sakti in Seraya Village is impacted by motivation and communication, whereas the remaining 35.8% is influenced by factors outside the scope of this research.
Pengaruh Modal Sendiri dan Total Aset Terhadap Perolehan Sisa Hasil Usaha Koperasi Pegawai Negeri Sekecamatan Buleleng Putri, Kadek Rina Praba Wati; Suwendra, I Wayan
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 15 No. 1 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v15i1.62161

Abstract

Cooperatives are a form of business that contributes positively to Indonesian economic development and welfare by increasing the remaining results of cooperative operations. This study aims to examine the effect of own capital and total assets on the acquisition of the remaining business results of the Civil Servants Cooperative in Buleleng District. The data analysis method used in this study was the classical assumption test, multiple linear regression analysis, F test, t-test, and test the coefficient of determination (R2). The results of the research based on multiple linear regression analysis show that (1) there is an effect of own capital and total assets on the acquisition of the remaining business results of the Buleleng Sub-district Civil Servant Cooperative of 0.938, (2) there is an effect of own capital on the acquisition of the remaining business results of the Buleleng Sub-District Civil Servant Cooperative of 0.735, (3) there is an effect of total assets on the acquisition of the remaining results of the operations of the Buleleng Civil Servant Cooperative of 0.928. The test results for the coefficient of determination (R2) were 0.874 (87.4%), while the rest were influenced by other variables by 0.126 (12.6%).
Pengaruh Sikap Kewirausahaan Terhadap Minat Berwirausaha Siswa Dalam Mengelola Teaching Factory di SMK Negeri 1 Singaraja Pratiwi, Gusti Ayu Made Dwi; Suwendra, I Wayan
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 16 No. 1 (2024)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v16i1.65817

Abstract

This study aims to determine (1) the effect of entrepreneurial attitudes on students' interest in entrepreneurship in managing teaching factories at SMK Negeri 1 Singaraja. (2) How much influence does an entrepreneurial attitude have on students' entrepreneurial interest in managing the teaching factory at SMK Negeri 1 Singaraja? This research was conducted at SMK Negeri 1 Singaraja, with a total sample of 83 students from the acquisition of the Slovin formula. The sampling technique used in this study is probability sampling. This type of research is causality research with a quantitative approach and data collection methods using questionnaires and analyzed using descriptive analysis and simple linear regression analysis.The results of this study are that it is known that the attitude variable (X) has a significance value of 0.000 < 0.05, so that attitudes have a positive and significant effect on students' interest in entrepreneurship at SMK N 1 Singaraja. Judging from the magnitude of the influence, the magnitude of the coefficient of determination (R Square) 0.878 is equal to 87%.This means that the entrepreneurial attitude variable affects the interest in entrepreneurship variable by 87%, and the rest is influenced by other variables not examined in this study.
Pengaruh Debt to Equity Ratio, dan Return on Asset, Serta Return on Equity Terhadap Harga Saham PT. Unilever Indonesia Tbk Yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2022 Komang, Tria Wahyuni; Suwendra, I Wayan
Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha Vol. 16 No. 3 (2024)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpe.v16i3.79339

Abstract

This research was conducted with the aim of determining how the effect of debt-to-equity ratio, return on assets, and return on equity on the share price of PT. Unilever Indonesia Tbk for the period 2015-2022 is partially or simultaneously. The design used in this study is causal associative. The subject in this study was PT. Unilever Indonesia Tbk, and the objects of research are the debt-to-equity ratio, return on assets, return on equity, and share prices. The data used are secondary data analyzed by testing classical assumptions and multiple linear regression analysis. The results showed that a partially debt-to-equity ratio has a negative effect on stock prices with a significant value of 0.000 < 0.05, return on assets has a negative effect on stock prices with a significant value of 0.035 < 0.05, and return on equity has a positive effect on stock prices with a significant value of 0.001 < 0.05. Simultaneously, debt-to-equity ratio, return on assets, and return on equity have a significant effect on stock prices.
Co-Authors Agustina, Kadek Wahyu Anak Agung Gede Agung Anak Agung Istri Sri Wiadnyani Anjar Nora Vurry Anjuman Zukhri Artha, I Ketut Agus Astrini, Km. Suli Ati, Ni Putu Deni Rena Azhari, Ayu Bagus Sarjana Bimantara, Ida Bagus Wahyu Br Sembiring, Ika Tindria Cahya, Putu Fenta Pramudya Dewi, Ni Putu Sthira Sattwika Fitri, Hidayatul Fitria, Ursila Fridayana Yudiaatmaja Ganitri, Putu Trisna Gede Hendri Ari Susila Gede Menari Yasa Gusti Ayu Desy Indrayani Gusti Ayu Desy Indrayani Haris, Iyus Akhmad Herlin, Luh I Gusti Ayu Anom Pradnyawati I Gusti Putu Bagus Putra Pratama I Kadek Rai Suwena I Kadek Rustiana Putra I Ketut Artaya I Ketut Kirya I KETUT SUARDANA, I KETUT I Ketut Suwarna I Made Adi Mahardika I Nyoman Dedi Arimawan I Nyoman Sujana I Putu Gede Parma I Putu Widiana Putra I Wayan Bagia I Wayan Widiana Ida Ayu Gede Parwiti Indrayani, Gusti Ayu Desy Indrayani, Gusti Ayu Desy Irfan, Moch Iyus Akhmad Haris Jevisa, Tommy Kadek Irma widya Darini Kirya, I Ketut Km. Suli Astrini Komang Agus Ardi Ary Wibawa Komang Tari Karismayanti Komang, Tria Wahyuni Korinawati, Ni Wayan Septian Laba, I Nyoman Luh Herlin Luh Sukma Ningsih Lulup Endah Tripalupi M. Rudi Irwansyah M.Cs S.Kom I Made Agus Wirawan . M.Pd. S.Pd. Luh Indrayani . Made Ary Meitriana Made Ita Widiantari Maharani, Ida Ayu Made Novita Mahfud, Mochammad Meitriana, Made Ary Moch Irfan Mochammad Mahfud Musanti, Ni wayan Ida Naswan Suharsono Ni Kadek Yuliandari Ni Luh Ayu Utaminingsih Ni Luh Supraeni Ni Made Suriani Ni Nyoman Sugihartini Ni Nyoman Yulianthini Ni Putu Cahya Intania Ni Putu Deni Rena Ati Ni Putu Suciyawati Ni Wayan Septian Korinawati Parwiti, Ida Ayu Gede Pasek, Putu Pasek Aryana Permana, I Gede Yoga Pradnyawati, I Gusti Ayu Anom Pratama, I Gusti Putu Bagus Putra Pratiwi, Gusti Ayu Made Dwi Putra, I Kadek Rustiana Putri, Kadek Rina Praba Wati Putu Chandra Caka Narayani Putu Eva Dita Arisma Putu Fenta Pramudya Cahya Putu Kerti Nitiasih Putu Sulasni Putu Trisna Ganitri PutuIndra yudana Roseyamita, Ni Wayan Yiela Giana Rumanis, Anita Sandy Candra Saputra Saputra, Ni Made Diah Anindyari Saputra, Sandy Candra Saragih, Merry Artianni Sarjana, Bagus Sujana, I Nyoman Sujana, I Wayan Agus Sukarlinawati, Wayan Sulasni, Putu Supraeni, Ni Luh Suwarna, I Ketut Vurry, Anjar Nora Wayan Cipta Wiadnyani, Ni Made Wibawa, Komang Agus Ardi Ary Widiantari, Made Ita Wirawan, Nanda Yakob, Noor Azudin yudana, PutuIndra Yuliandari, Ni Kadek