Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : LEBAH

PETIK : Pintar Kelola Keuangan Sejak Kecil sebagai Program Literasi Dasar Penguatan Ketahanan Keuangan Worokinasih, Saparila; Alfiani, Firda; Wicaksono, Moch.Fikriansyah; Ghaissani, Jasmine; Yudi, Alqudri Ramadani
Lebah Vol. 19 No. 2 (2025): November: Pengabdian
Publisher : IHSA Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Masih banyak anak-anak di Desa Nogosari, Kabupaten Lumajang, khususnya siswa SD, yang belum memiliki pemahaman dasar mengenai cara mengelola uang. Uang saku yang mereka terima sering langsung dihabiskan tanpa mempertimbangkan kebutuhan dan keinginan. Selain itu, Budaya menabung belum terbentuk sejak usia dini. Program PETIK akan memperkenalkan konsep dasar literasi finansial secara menyenangkan. Kegiatan dilaksanakan dengan sosialisasi arti penting menabung serta penjelasan perbedaan antara kebutuhan dan keinginan dengan bahasa sederhana yang mudah dipahami anak-anak serta dalam bentuk visual (video) edukatif berisi ajakan menabung sejak dini. Selanjutnya, seluruh siswa diajak untuk langsung praktik menabung bersama dengan celengan yang telah disediakan. Hasil dari program ini adalah anak-anak memiliki pemahaman awal tentang pentingnya menabung dan mengelola uang, serta terbentuknya kebiasaan menabung. Program ini juga berkontribusi pada capaian SDGs Desa ke-4 yaitu Pendidikan Desa Berkualitas
Co-Authors -, Kusdi Achmad, Riza Putra Achmadinata, Raihan R. D. Adeirla Putri Saraswati Oktaviana Adhela Ghina Rachmatika Alfiani, Firda Ali, Shofan H. Anam, Afrizal K. Ardelia Rezeki Harsono Ari Darmawan Arik Prasetya, Arik Asmoro, Priandhita Sukowidyanti Augustin, Jeneva Aulia, Hidayatulah Fikri Indra Awilia, Zefanya Cacik Rut Damayanti Chien, Jenny Moh Sui Damayanti, Cacik Rut Dania Nabila Clarasati Diah Tri Handayani Putri Dian Eka Ratnawati Dicky Bery Diwa Ayu Permata Sari Edlyn Khurotul Aini Fadhila, Nia A. Fahrudi, Agung N.L.I Fahrudi, Agung Nugroho Luthfi Imam Ferina Nurlaily Ferina Nurlaily Firasari Nukmaningtyas Fuaida, Roudhotul Ghaissani, Jasmine Hanifa Maulani Ramadhan Hapsari, Addelia P. Hartono, Shafira Indie Diva Hasibuan, Herida Hafni Hermawan, La Ode Andi Herni Ruliatul Kasanah Hikmah, Mukhibatul Indah Ayu Felany Karimah, Awalinda Kartika, Annisa Wuri Kasanah, Roisatun Khofifatunnabilah, Khofifatunnabilah Latifah Hanum Margaretha, Eirine D. A. Maulana, Restu Hilal Meda Muhammad Subekti Mirzavira Elvisa Anggi Firdaus Muhammad Saifi Muhana, Naufal A. Mumtaz, Muhammad Yasir Mustafa, Muthyah Ainunsary Nila Firdausi Nuzula Normawati, Rani Arifah Nur Imamah Nuralam, Inggang Perwangsa Onni Meirezaldi Panjaitan, Natanael Prandita Sabda Kristarti Prasetiya, Aurellia Priandhita Sukowidyanti Asmoro Primawardani, Angelina Palloan Puji Handayani Putri, Hajeng P. A. Rahma Sugiharto Putra Raisha, Serefika Rizki Prafitri Rizky Anisatus Sholikhah Sandi, Kemal Saputra, Rafi Bintang Sazkiya, Lubna D. Septa Lukman Andes Setyowati, Andri Sirivanh, Thongvanh Sri Mangesti Rahayu Suroto Suroto tri wahyuni Trisnawati, Avikamalia Utomo, Yoga Cahyo Vitra Islami Ananda Widyasa Wahyono, Agatha Christy Wicaksono, Moch.Fikriansyah Yan Rathih Kumala Sari Dewi Yudi, Alqudri Ramadani Zulqarnaen, Qoyyima