Claim Missing Document
Check
Articles

Found 36 Documents
Search

GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH DASAR DAN KEPUASAN KERJA GURU Suyanto Suyanto; M Lies Endarwati; Ali Muhson
Jurnal Kependidikan Vol. 33, No.1 (2003)
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (7853.578 KB) | DOI: 10.21831/jk.v33i1.4997

Abstract

Abstract The objectives of this research are to find out: (1) leadership style of elementary school principal (ESP) in Yogyakarta province; (2) the difference of leadership style between male and female of elementary school principal; (3) the differences of job satisfaction between male and female teacher; and (4) the correlation between woman’s of elementary school principal transformational leadership style and teacher’s job satisfaction based on gender perspective. Population of this research includes the entire elementary schoolteachers in Yogyakarta province. Multistage random sampling is used questionnaire, while technique data analysis is used descriptive analysis, t-test, and regression. The result of this research shows that most teachers said that their elementary school  principal (ESP) has a high level of transformational leadership style; there is no different leadership style between male and female elementary school principal (t=1.22; p=0.225); most teachers have a high job satisfaction; there is no different job satisfaction between teacher who has a male and female elementary school principal (t=0.47; p=0.639); there is a positive correlation between transformational leadership style of elementary school  principal and teacher’s job satisfaction (R=0.291 t=7.353, p=0.000). Regarding dender perspective, the result of this research shows that both male and female elementary school principal has a positive correlation between transformational leadership style and teacher’s job satisfaction. Keywords: elementary school principal, gender, teacher’s job satisfaction, and transformational style
UPAYA PENINGKATAN MINAT BELAJAR DAN PEMAHAMAN MAHASISWA MELALUI PENERAPAN PROBLEM-BASED LEARNING Ali Muhson
Jurnal Kependidikan Vol. 39, No.2 (2009)
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (286.208 KB) | DOI: 10.21831/jk.v39i2.62

Abstract

!-- /* Font Definitions */ @font-face {font-family:SimSun; panose-1:2 1 6 0 3 1 1 1 1 1; mso-font-alt:??; mso-font-charset:134; mso-generic-font-family:auto; mso-font-format:other; mso-font-pitch:variable; mso-font-signature:1 135135232 16 0 262144 0;} @font-face {font-family:"Cambria Math"; panose-1:2 4 5 3 5 4 6 3 2 4; mso-font-charset:0; mso-generic-font-family:roman; mso-font-pitch:variable; mso-font-signature:-1610611985 1107304683 0 0 159 0;} @font-face {font-family:Calibri; panose-1:2 15 5 2 2 2 4 3 2 4; mso-font-charset:0; mso-generic-font-family:swiss; mso-font-pitch:variable; mso-font-signature:-1610611985 1073750139 0 0 159 0;} @font-face {font-family:Tahoma; panose-1:2 11 6 4 3 5 4 4 2 4; mso-font-charset:0; mso-generic-font-family:swiss; mso-font-pitch:variable; mso-font-signature:1627400839 -2147483648 8 0 66047 0;} @font-face {font-family:"Souvenir Lt BT"; mso-font-alt:Georgia; mso-font-charset:0; mso-generic-font-family:roman; mso-font-pitch:variable; mso-font-signature:1 0 0 0 27 0;} @font-face {font-family:"\@SimSun"; panose-1:0 0 0 0 0 0 0 0 0 0; mso-font-charset:134; mso-generic-font-family:auto; mso-font-format:other; mso-font-pitch:variable; mso-font-signature:1 135135232 16 0 262144 0;} /* Style Definitions */ p.MsoNormal, li.MsoNormal, div.MsoNormal {mso-style-unhide:no; mso-style-qformat:yes; mso-style-parent:""; margin:0cm; margin-bottom:.0001pt; mso-pagination:widow-orphan; font-size:12.0pt; font-family:"Times New Roman","serif"; mso-fareast-font-family:SimSun;} h1 {mso-style-unhide:no; mso-style-qformat:yes; mso-style-link:"Heading 1 Char"; mso-style-next:Normal; margin:0cm; margin-bottom:.0001pt; mso-pagination:widow-orphan; page-break-after:avoid; mso-outline-level:1; font-size:12.0pt; font-family:"Souvenir Lt BT","serif"; mso-bidi-font-family:"Souvenir Lt BT"; mso-font-kerning:0pt;} span.Heading1Char {mso-style-name:"Heading 1 Char"; mso-style-unhide:no; mso-style-locked:yes; mso-style-link:"Heading 1"; mso-ansi-font-size:12.0pt; mso-bidi-font-size:12.0pt; font-family:"Souvenir Lt BT","serif"; mso-ascii-font-family:"Souvenir Lt BT"; mso-hansi-font-family:"Souvenir Lt BT"; mso-bidi-font-family:"Souvenir Lt BT"; font-weight:bold;} .MsoChpDefault {mso-style-type:export-only; mso-default-props:yes; font-size:10.0pt; mso-ansi-font-size:10.0pt; mso-bidi-font-size:10.0pt; mso-fareast-font-family:SimSun;} @page Section1 {size:612.0pt 792.0pt; margin:72.0pt 72.0pt 72.0pt 72.0pt; mso-header-margin:36.0pt; mso-footer-margin:36.0pt; mso-paper-source:0;} div.Section1 {page:Section1;} -- Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh metode pembelajaran Problem-Based Learning (PBL) dalam meningkatkan minat belajar dan pemahaman mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi FISE UNY terhadap mata kuliah Statistika Lanjut. Penelitian ini merupakan Classsroom Action Research yang terbagi dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri atas empat tahap (perencanaan, implementasi, pemantauan, dan refleksi). Teknik analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif. Penelitian ini menemukan bahwa penerapan metode PBL dalam pembelajaran mampu meningkatkan minat belajar mahasiswa baik minat belajar di dalam maupun di luar kelas hal ini terjadi karena proses pembelajaran lebih banyak diberikan penugasan analisis kasus sehingga menuntut partisipasi semua mahasiswa dalam proses pembelajaran. Penerapan metode PBL dalam pembelajaran statistika lanjut juga mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa karena proses pembelajaran lebih ditekankan pada penerapan teknik dan prosedur statistika sehingga memudahkan mahasiswa untuk memahami konsep dan penerapannya. Kata Kunci: Problem-Based Learning, minat belajar, pemahaman
PENGEMBANGAN MODEL PEMBENTUKAN SIKAP MAHASISWA TERHADAP PROFESI GURU Ali Muhson
Jurnal Kependidikan Vol. 38, No.1 (2008)
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/jk.v38i1.2273

Abstract

The study was aimed atfinding out (1) the category of the student s attitude of the teacher profession in FISE UNY; (2) the effect of the family sphere and the peer toward the student s perception of the teacher profession; and (3) the effect of thefamily sphere, thepeer, and the student s perception of the teacher profession toward the student s attitudes of the teacher profession. The population of the study consisted of the students of the Education Department/Study Program in FISE UNY to the total of 2.472 students. A total of 309 students was sampled as the  research subjects using the proportional cluster random sampling technique for selection. The data were collected by way of the questionnaire, and analyzed by the path analysis technique. The study found out that (1) most of the students in FISE  UNY had favourable attitudes towards the teacher profession; (2) the family sphere and the peer had a positive direct effect towards the perception of the teacher profession; and (3) thefamily sphere, the peer, and the perception of the teacherprofession had apositive direct effect towards attitudes of the teacherprofession
KELAYAKAN ANBUSO SEBAGAI SOFTWARE ANALISIS BUTIR SOAL BAGI GURU Ali Muhson; Barkah Lestari; - Supriyanto; Kiromim Baroroh
Jurnal Kependidikan Vol. 45, No.2 (2015)
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (464.683 KB) | DOI: 10.21831/jk.v45i2.7499

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji kelayakan dan mengidentifi kasi kendala yang dihadapidalam menggunakan software AnBuso. Penelitian ini menggunakan metode RD. Data dikumpulkanmelalui dokumentasi, kuesioner, dan wawancara. Data dianalisis secara deskriptif. Penelitian inimenghasilkan produk berupa software AnBuso yang dapat dimanfaatkan guru dalam melakukananalisis butir soal secara praktis dan aplikatif. Aspek yang dinilai sangat layak adalah kepraktisan dankemudahan, substansi isi, dan kebermanfaatan. Aspek yang dinilai layak adalah tampilan. Kendalayang dihadapi dalam menggunakan software adalah penguasaan guru terhadap program MicrosoftExcel masih kurang. Guru juga kurang terbiasa melakukan analisis butir soal karena pemahamanterhadap konsep analisis butir soal yang masih terbatas
Insdustrialisasi dan Perubahan Masyarakat Studi tentang Dampak Industri Mebel Asing terhadap Perubahan Masyarakat di Kabupaten Jepara Ali Muhson
Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan Vol 6, No 2 (2004)
Publisher : Graduate School, Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/pep.v6i2.2045

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dampak industri asing terhadap perubahari-perubahan peluang kerja, kinerja karyawan, perkembangan industri lokal, dan pola kehidupan masyarakat di desa Ngabul, kecamatan Tahunan, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan mengambil setting penelitian di Desa Ngabul, Kecamatan Tahunan, Kabupaten Jepara. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik dokumehtasi, observasi, dan wawancara. Untuk memperoleh data yang akurat dilakukan dengan perpanjangan waktu penelitian dan triangulasi data, baik sumber maupun metode. Teknik analisis yang digunakan meliputi analisis domain, taksonomi, komponensial, dan analisis tema. Penelitian ini mengungkap dampak hadirnya perusahaan asing ditandai dengan bermunculannya perusahaan-perusahaan mebel baru, bertambahnya peluang kerja baru, baik pada sektor formal maupun informal, mengajarkan kedisiplinan dalam bekerja, muncul kesadaran pada orientasi prestasi, desain mebel makin berkembang dan bervariasi, meluasnya jaringan kemitraan antara pengusaha asing dengan pengusaha lokal, dan munculnya orang kaya baru (OKB). Kata Kunci: industrialisasi,perubahan masyarakat, dampak industri mebel asing.
PELUANG KERJA LULUSAN PENDIDIKAN EKONOMI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Aula Ahmad Hafidh Saiful Fikri; Tejo Nurseto; Ali Muhson; Supriyanto Supriyanto
Jurnal Penelitian Humaniora Vol 22, No 2 (2017): Oktober 2017
Publisher : LPPM UNY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (211.591 KB) | DOI: 10.21831/hum.v22i2.17266

Abstract

Pendidikan tinggi memiliki peran yang besar dalam menyiapkan sumber daya yang berkualitas sehingga diharapkan mampu mengatasi masalah pengangguran, namun jumlah penganggur di kalangan terdidik justru terus mengalami peningkatan. Tracer studi ini bertujuan untuk mengetahui masa tunggu, persebaran, dan tingkat relevansi pekerjaan Jurusan Pendidikan Ekonomi FE UNY. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif eksploratif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah alumni Prodi Pendidikan Ekonomi FE UNY lulusan tahun 2007 s.d. 2016. Sampel diambil secara convenience sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik angket, dokumentasi dan wawancara. Analisis data menggunakan analisis deskriptif. Penelitian ini menemukan bahwa masa tunggu lulusan untuk mendapatkan pekerjaan pertama termasuk dalam kategori cepat; peluang kerja lulusan terbesar untuk pekerjaan pertama masih didominasi oleh pegawai swasta, tenaga pengajar/tentor, dan guru swasta; relevansi lulusan dengan pekerjaan yang ditekuni saat ini tergolong cukup baik; dan kinerja lulusan termasuk dalam kategori baik. 
PENGARUH JUMLAH UANG YANG BEREDAR, TINGKAT BUNGA, NILAI TUKAR RUPIAH, DAN PENDAPATAN NASIONAL TERHADAP INFLASI DI INDONESIA Ali Muhson
Informasi Vol 29, No 1 (2003): INFORMASI
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (3677.589 KB) | DOI: 10.21831/informasi.v1i1.6975

Abstract

Inflasi merupakan gejala ekonomi yang keberadaannya diperlukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi Indonesia. Sebaliknya jika inflasi tidak dapat dikendalikan secara baik dapat berdampak pada merosotnya perekonomian bangsa. Untuk itu kebijakan pengendalian inflasi perlu dilakukan secara tepat. Berkaitan dengan permasalahan tersebut penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengarub jumlah uang yang beredar mempunyai terhadap inflasi, (2) pengaruh nilai tukar rupiah terhadap inflasi, (3) pengaruh tingkat bunga terhadap inflasi, dan (4) pengaruh pendapatan nasional terhadap inflasi. Penelitian ini merupakan penelitian ex post facto yang pengumpulan datanya dilakukan dengan teknik dokumentasi. Periode data yang diambil antara tahun J 980 sampai dengan 1999. Data tersebut diperoleh dari Laporan Tahun Bank Indonesia dalam terbitan beberapa tahun. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi yang menggunakan model yang dikembangkan oleb Cobb Dauglas. Hasil penelitian ini menemukan bahwa dengan analisisi regresi metode enter ditemukan bahwa secara bersama-sama terdapat hUDungan yang signifikan antara jUmlah uang yang beredar, tingkat bunga. nilai tukar rupiah. PDB. dan tingkat inflasi. Kontribusi bersamanya sebesar 74% dengan harga F sebesar 9,942 dan pO, 05. Namun demikian secara sendiri-sendiri (parsial) yang memiliki kontribusi yang signifikan terhadap tingkat inflasi hanyalah variabel PDB (t=3.206; po, 05), sedangkan variabel lainnya tidak memiliki kontribusi parsial yang signifikan. Model regresi tersebut juga sudah memenuhi asumsi klasik, yang meliputi asumsi normalitas, homosedastisitas, multikolinearitas, dan otokorelasi. Berdasarkan hasil analisis regresi dengan metode steprwise ditemukan bahwa variabel yang secara nyata berkontribusi terhadap tingkat inflasi adalah PDB (t=3.861; pO, 05) dan nilai tukar rupiah (t=Z, 324; pO, 05). sedangkan variabel lainnya tidak memiliki kontribusi yang signifikan. Variabel yang paling besar k~ntribusinya adalah variabel PDB dengan kontribusi sebesar 62,9%, sedangkan kontribusi tambahan yang dihasilkan oleh variabel nilai tukar rupiah adalah sebesar 9,4%. Dengan demikian, secara 'bersama-sama kedua variabel tersebut memiliki kontribusi sebesar 72,3% dengan harga F = 20,854 dan p'O, 05. Untuk model regresi yang ditemukan inijuga telah memenuhi persyaratan asumsi klasik yang meliputi asumsi normalitas, homosedastisitas, multilwlinearitas, dan otokorelasi. Kata kunci: Inflasi, jumlah uang yang beredar, tingkat bunga, nilai tukar rupiah, dan pendapatan nasional
MODEL PEMBERDAYAAN KELEMBAGAAN LOKAL SEBAGAI WAHANA PENDIDIKAN PENGEMBANGAN USAHA Sukidjo .; Ali Muhson
Jurnal Cakrawala Pendidikan No 3 (2012): Cakrawala Pendidikan edisi November 2012, Th. XXXI, No. 3
Publisher : LPMPP Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (158.423 KB) | DOI: 10.21831/cp.v0i3.4186

Abstract

Abstrak: Model Pemberdayaan Kelembagaan Lokal Sebagai Wahana Pendidikan Pengembangan Usaha. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui : (1) permasalahan yang dihadapi kelompok usaha warga miskin dalam mengembangkan usaha; (2) kegiatan pemberdayaan yang dilakukan Tim Konsultan Manajemen Wilayah (KMW) terhadap lembaga lokal; (3) kegiatan pemberdayaan yang dilakukan lembaga lokal terhadap kelompok usaha dalam mengembangkan usaha. Penelitian ini merupakan RD, dilakukan di Provinsi Yogyakarta. Penentuan sampel dilakukan secara random. Pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner, interview dan dokumentasi. Sedangkan untuk analisis data digunakan analisis deskriptif kualitatif. Berdasarkan analisis data diperoleh simpulan : (1) permasalahan utama yang dihadapi kelompok usaha warga miskin adalah kekurangan modal kerja, bahan baku dan pemasaran; (2) Kegiatan pemberdayaan yang dilakukan Tim KMW kepada lembaga lokal berupa pelatihan dan pendampingan; (3) kegiatan pemberdayaan yang dilakukan lembaga lokal terhadap kelompok usaha berupa pelatihan, bimbingan, pendampingan melalui program pinjaman bergulir, pelatihan keterampilan dan pembangunan permukiman dan lingkungan. Kata Kunci: pemberdayaan dan pengembangan usaha Abstract : Local Institutional Empowerment Model As A Educational for Bisnis Development. The objective of this study were to identify : (1) the problem facing the poor in developing their business; (2) empowerment activities that was undertaken by Regional Management Consultant Team towards local institution; (3) empowerment activities that was undertaken by local institution toward business groups in order to developing their business activity. This study was R D, and undertaken in Yogyakarta Province. Samples were randomly selected. Data were obtained through questionnaire, interview, and documentation. Data analysis used descriptive qualitative analysis. Conclusion of this study were : (1) the main problem faced by business group of the poor is lack of capital, raw materials, and marketing; (2) empowerment activities that was undertaken by Regional Management Consultant Team towards local institution were training and mentoring; (3)empowerment activities that was undertaken by local institution toward business groups in order to developing their business activity were training, guidance, assistance through revolving loan program, skills training, and development of settlement and environment Keywords : empowerment and bisnis development
PENINGKATAN MINAT BELAJAR DAN PEMAHAMAN MAHASISWA MELALUI PENERAPAN PROBLEM-BASED LEARNING Ali Muhson
Jurnal Kependidikan Vol. 39, No.2 (2009)
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/jk.v39i2.212

Abstract

This study was aimed at finding out the effects of problem-based learning (PBL) method to increase the students learning interests and achievement in advanced statistics. The study was conducted by classroom action research in two cycles. Data were analyzed using descriptive statistics. Findings showed that the implementation of the PBL method was able to increase the students learning interests both inside and outside the class. By way of case analysis tasks, students showed great participation in the teaching learning process. The PBL method also increased the students achievement. The students showed great understanding of the concepts and application of advanced statistics
PENINGKATAN MINAT BELAJAR DAN PEMAHAMAN MAHASISWA MELALUI PENERAPAN PROBLEM-BASED LEARNING Ali Muhson
Jurnal Kependidikan Vol. 39, No.2 (2009)
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (220.337 KB) | DOI: 10.21831/jk.v39i2.203

Abstract

This study was aimed at finding out the effects of problem-based learning (PBL) method to increase the students learning interests and achievement in advanced statistics. The study was conducted by classroom action research in two cycles. Data were analyzed using descriptive statistics. Findings showed that the implementation of the PBL method was able to increase the students learning interests both inside and outside the class. By way of case analysis tasks, students showed great participation in the teaching learning process. The PBL method also increased the students achievement. The students showed great understanding of the concepts and application of advanced statistics.