Claim Missing Document
Check
Articles

Found 33 Documents
Search

Kajian Keunggulan Komparatif dan Strategi Pengembangan Sapi di Sumatera Utara Intan AL Thafunnisa Simanjuntak; Nanda Mailisa Meutia; Novita Novita; Nurmala Nurmala; Kiagus Muhammad Zain Basriwijaya
Botani : Publikasi Ilmu Tanaman dan Agribisnis Vol. 2 No. 1 (2025): January: Botani: Publikasi Ilmu Tanaman dan Agribisnis
Publisher : Asosiasi Riset Ilmu Tanaman Dan Hewan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62951/botani.v2i1.184

Abstract

Although North Sumatra's cattle farms have enormous potential for development, there are still several issues that hinder productivity and efficiency. The comparative advantages and development strategies of cattle farming in the region are the subject of this study. The methods used include literature analysis and secondary data from various relevant sources. The results showed that, although local cattle have advantages in terms of adaptation to the environment, their productivity is lower than imported cattle such as Brahman Cross. Some of the factors that lead to low productivity include poor feed management, limited use of technology such as artificial insemination, and an ineffective marketing system. In addition, this study found that by improving the efficiency of agricultural waste as feed, cattle farming can thrive, the use of biogas and improved marketing systems through farmer cooperatives. Improving the competitiveness of cattle farming in North Sumatra can be achieved through the application of technology and local wisdom-based approaches. This research is expected to help in making policies and strategies to develop more efficient and sustainable cattle farming in the future.
Inovasi Pembelajaran dalam Pembentukan Karakter dan Etika Siswa di MTs Babussalam Besilam Merisa Nazlia; Siti Rahmah; Shofa Wardiyanti; Nurmala Nurmala; Wahyu Aprilliyandi
Maksimal Jurnal : Jurnal Ilmiah Bidang Sosial, Ekonomi, Budaya, Teknologi, Dan Pendidikan Vol 2 No 6 (2025): Agustus
Publisher : Maximal Journal : Jurnal Ilmiah Bidang Sosial, Ekonomi, Budaya dan Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pendidikan pada hakikatnya bukan hanya proses transfer ilmu pengetahuan, tetapi juga sarana pembentukan karakter dan etika peserta didik. Dalam konteks pendidikan Islam, proses pembelajaran diarahkan tidak sekadar mencapai prestasi akademik, melainkan juga membentuk pribadi yang berakhlak mulia. Inovasi pembelajaran merupakan pembaruan atau terobosan dalam proses belajar mengajar agar menjadi lebih menarik, efektif, dan relevan dengan kebutuhan zaman. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan bagaimana inovasi pembelajaran dapat berkontribusi dalam pembentukan karakter dan etika siswa di MTs Babussalam Besilam. Dengan menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, data dikumpulkan melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi terhadap kepala madrasah, guru, serta siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keberhasilan inovasi pembelajaran dipengaruhi oleh ketersediaan sarana prasarana, profesionalisme guru, dan keterlibatan aktif keluarga. Program inovatif seperti apel pagi dengan Asmaul Husna, kegiatan sosial (menjenguk dan bertakziah), serta pelibatan siswa dalam kegiatan keagamaan terbukti efektif dalam menanamkan nilai-nilai karakter Islami secara menyeluruh. Namun, tantangan juga muncul, seperti pengaruh negatif media sosial, judi online, narkoba, dan kurangnya peran keluarga. Oleh karena itu, sinergi antara madrasah, keluarga, dan masyarakat sangat diperlukan untuk membentuk karakter siswa yang tangguh dan berakhlak mulia.
Pengaruh Investment Opportunity Set, Ukuran Perusahaan Dan Intensitas Modal Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Sub Sektor Holding Dan Investasi Yang Terdaftar di BEI Periode 2019-2023 Annisa Putri; Nurmala Nurmala; Anita Kusuma Dewi
EKONOMIKA45 :  Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan Vol. 12 No. 2 (2025): Juni: Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas 45 Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30640/ekonomika45.v12i2.4550

Abstract

The value of a company reflects the estimated total assets and potential income it possesses, as well as shareholder expectations regarding its future performance and growth. Firm value serves as a primary focus in making investment decisions. Understanding firm value is key to investment decision-making, performance assessment, and financial management. This research aims to examine the influence of the investment opportunity set turnover, firm size, and capital intensity on firm value. The research population consists of holding and investment sub-sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) for the 2019–2023 period. The sample selection for this research used purposive sampling. Based on the purposive sampling method, 8 companies met the criteria. The analytical tool used to test the hypotheses was interaction testing with IBM SPSS Statistics 2022 software. The results of this research indicate that the investment opportunity set positively affects firm value, firm size positively affects firm value, and capital intensity negatively affects firm value.