Claim Missing Document
Check
Articles

Found 25 Documents
Search

PROTOTYPE PENGISIAN BAHAN BAKAR DENGAN CASHLESS PAYMENT MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER Satria, Satria; Maulana, Ricky
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan Vol 13, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jitet.v13i1.5531

Abstract

Penelitian ini mengembangkan sebuah prototype sistem pengisian bahan bakar dengan pembayaran non-tunai (cashless payment) dengan menggunakan RFID dan mikrokontroler Arduino Uno. Sistem ini dirancang sebagai model eksperimental untuk mengeksplorasi potensi otomatisasi dalam proses pengisian bahan bakar dengan integrasi pembayaran digital. Prototype ini mengintegrasikan berbagai komponen penting, termasuk RFID RC522 untuk simulasi pembayaran, sensor flowmeter untuk pengukuran volume bahan bakar yang akurat, dan fuel pump yang dikendalikan oleh relay untuk mengeluarkan bahan bakar. Sistem ini bertujuan untuk mengurangi waktu tunggu dan meningkatkan efisiensi operasional di stasiun pengisian bahan bakar. Hasil pengujian menunjukkan keandalan yang mengesankan, dengan flowmeter mencapai akurasi 98,44% dan margin error minimal 1,56% dalam pengukuran volume bahan bakar. Selain itu, pengujian sensor ultrasonik menunjukkan akurasi 90,92% dengan margin error 9,06% dalam pendeteksian level bahan bakar pada penyimpanan. Hasil ini menunjukkan potensi yang signifikan untuk menerapkan sistem otomatis serupa di stasiun pengisian bahan bakar modern, menawarkan opsi layanan mandiri yang efisien dan solusi pembayaran yang efisien sekaligus meningkatkan pengalaman pelanggan secara keseluruhan.
Problem Based Learning Learning Model for Improving The Mathematical Problem Solving Ability of Grade VIII Students of SMPN 1 Damar Murnaka, Nerru Pranuta; Satria, Satria; Haryanti, Haryanti; Indira, Elizabeth Wahyu Margareth
Mathline : Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika Vol. 8 No. 1 (2023): Mathline
Publisher : Universitas Wiralodra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31943/mathline.v8i1.360

Abstract

Problem-solving ability is one of the higher-order thinking skills (HOTs) that students need in facing the 21st century. The reality on the ground shows that students' problem-solving abilities are still below the KKM. In efforts to overcome this problem, researchers apply Problem Based Learning (PBL) learning to improve students' problem-solving abilities. The research conducted aims to investigate whether the magnitude of the increase in the problem-solving ability of students who learn using the PBL model is higher than that of students who learn using conventional learning. This research is a quantitative study with a non-equivalent pretest-posttest control group design. The population in this study were all students of class VIII SMP Negeri 1 Damar, East Belitung Regency, while the research sample was class VIIIA class VIIIB. The research sample was selected by a simple random sampling technique. The instrument used in this study was a test. The results of the data analysis show that the magnitude of the increase in the mathematical problem-solving ability of students who learn using the PBL model is higher than that of students who learn using conventional learning
STRATEGI PEMBELAJARAN BERBASIS MEDIA CANVA UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA MELALUI PROGRAM KAMPUS MENGAJAR ANGKATAN 8 DI SMP IT BAITIL IZZAH KOTA BENGKULU Satria, Satria; Riswanto, Riswanto; Ayuh, Eceh Trisna
Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat Vol. 7 No. 4 (2024): November
Publisher : FKIP Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppm.v7i4.8121

Abstract

Pegabdian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas strategi pembelajaran berbasis media Canva dalam meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa melalui Program Kampus Mengajar Angkatan 8 di SMP IT Baitul Izzah Kota Bengkulu. Metode yang digunakan adalah pendekatan berbasis proyek (project-based learning) dengan tahapan persiapan, implementasi, evaluasi, dan tindak lanjut. Media Canva diterapkan untuk menciptakan pembelajaran interaktif, menarik, dan berbasis visual yang membantu siswa menganalisis, mengevaluasi, serta menyusun argumen secara logis. Hasil pengabdian menunjukkan adanya peningkatan signifikan pada keterampilan berpikir kritis siswa, terutama dalam kemampuan analisis, kreativitas, dan berargumentasi. Penggunaan Canva juga berhasil meningkatkan motivasi siswa dalam belajar. Kendala teknis seperti keterbatasan perangkat dapat diatasi dengan bimbingan intensif dari mahasiswa Kampus Mengajar. Pengabdian ini menyimpulkan bahwa Canva merupakan media pembelajaran yang efektif dalam mendukung pengembangan keterampilan berpikir kritis siswa, terutama di sekolah dengan keterbatasan sumber daya.
PENGARUH WEBSITE QUALITY, HEDONIC SHOPPING MOTIVATION¸ DAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP ONLINE IMPULSE BUYING PRODUK FASHION DI TOKOPEDIA Satria, Satria; Yunita, Yunita
Journal Competency of Business Vol. 7 No. 2 (2023): Journal Competency of Business
Publisher : Program Studi Manajemen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47200/jcob.v7i02.2280

Abstract

This research aims to analyze the influence of website quality, hedonic shopping motivation, and sales promotions on online impulse buying of fashion products on Tokopedia. The data collection method uses a questionnaire distributed via Google Form. The population of this research are active students in Yogyakarta. Sampling was carried out using non-probability sampling with purposive sampling technique. The total sample was 108 respondents. The tests used in testing research instruments and questionnaire data include validity tests and reliability tests. The data analysis technique used is logistic regression analysis. The results of this research show that website quality, hedonic shopping motivation, and sales promotions have a positive and significant effect on online impulse buying of fashion products on Tokopedia
Peningkatan Daya Saing Siswa SMA 1 Banyuasin Melalui Pengenalan Literasi Digital Marketing Satria, Chandra; Nabila, Nabila; Satria, Satria
AKM Vol 6 No 1 (2025): AKM : Aksi Kepada Masyarakat Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat - Juli 2025
Publisher : Sekolah Tinggi Ekonomi dan Bisnis Syariah (STEBIS) Indo Global Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36908/akm.v6i1.1483

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan daya saing dan kesiapan siswa SMA 1 Banyuasin dalam menemui tantangan era digital melalui pengenalan literasi digital marketing. latar belakang kegiatan ini didasarkan atas kebutuhan generasi muda, terutama pelajar kelas 12, untuk memiliki pemahaman dan keterampilan dasar di bidang pemasaran digital sebagai persiapan memasuki dunia kerja, dunia usaha, maupun pendidikan lanjutan yang berbasis teknologi. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah ceramah interaktif, diskusi kelompok, dan pelatihan langsung berupa penggunaan platform media sosial seperti Instagram dan TikTok, serta simulasi pengguna marketplace dan alat-alat digital marketing lainnya. Pelaksanaan kegiatan berlangsung secara tatap muka dalam beberapa sesi dengan melibatkan tim dosen dan mahasiswa pendamping dengan falsafah partisipatif untuk siswa aktif dalam proses belajar. Hasil kegiatan juga menunjukkan adanya peningkatan pemahaman peserta terhadap konsep digital marketing dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. peserta juga mampu membuat akun promosi platform market place, konten promosi sederhana serta mengenal strategi pemasaran digital berbasis media sosial. Kegiatan ini memberikan manfaat langsung berupa peningkatan literasi digital dan motivasi berwirausaha siswa tingkat atas sejak dini. Dampaknya kegiatan pengabdian ini adalah mengembangkan motivasi pelajar uterhadap perkembangan teknologi dan memiliki daya saing kedepan. Kegiatan ini berimplikasi atas azaz manfaat terhadap kemampuan digital siswa dan kedepan dapat dikembangkan lebih lanjut di sekolah-sekolah lainnya di daerah palembang dan sekitarnya. Kegiatan pelatihan ini akan mampu mengembangkan ekosistem pelajar yang melek digital dan siap bersaing dunia usaha dan kerja
Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) dalam Memilih Pembiayaan Syariah di Bank BSI Putra, Deny Zakaria; Satria, Satria; Hasan, Hasan
Waralaba : Journal Of Economics and Business Vol. 2, No. 1 : Waralaba (Januari - Juni 2025)
Publisher : PT. Global Pustaka Imiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61590/waralaba.v1i3.225

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan Usaha Mikro,Kecil,dan Menengah (UMKM) dalam memilih pembiyaan syariah di Bank BSI Sangatta. Jenis penelitian ini termasuk penelitian lapangan (field research) dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Dalam pengumpulan data dilakukan pengolahan data yang bersumber dari lapangan yaitu para pelaku umkm yang menggunakan pembiyaan syariah di bank bsi sangatta. Teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data yang diperoleh di kumpulkan dan diolah secara deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keputusan pelaku UMKM dipengaruhi beberapa faktor yang saling terkait, yaitu pengetahuan nasabah mengenai produk, proses, dan manfaat pembiayaan, faktor ekonomi seperti suku bunga kompetitif dan biaya administrasi, kualitas layanan yang mencakup kemudahan proses pengajuan, serta kepercayaan terhadap bank dan regulasi yang jelas. Kemudahan akses melalui aplikasi mobile banking dan dukungan dari bank dalam mengembangkan bisnis juga berperan penting. Selain itu, penelitian ini mengungkapkan bahwa kesesuaian hukum syariah menjadi faktor utama dalam keputusan UMKM untuk memilih pembiayaan syariah. Semua narasumber sepakat bahwa Bank BSI Sangatta telah menerapkan prinsip syariah dengan baik, yang menjadikannya pilihan yang sesuai dengan kebutuhan pelaku UMKM
Kendala dan Strategi Peningkatan Mutu Pembelajaran Melalui Supervisi: Studi Kasus di Sekolah Menengah Pertama di Rimba Melintang Satria, Satria; Putra, M. Jaya Adi
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 9 No. 2 (2025): Agustus
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v9i2.28655

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kendala yang dihadapi dan juga strategi yang diterapkan dalam upaya peningkatan mutu pembelajaran melalui pelaksanaan supervisi di Sekolah Menengah Pertama (SMP). Riset ini menggali pengalaman kepala sekolah, guru, serta pengawas dalam proses supervisi pembelajaran dengan pendeakatan kualitatif studi kasus. Keterbatasaan pada sumber daya pendukung, resistensi terhadap supervisi dan keterbatasan pada waktu merupakan kendala utama. Sekolah menerapkan strategi kolaboratif untuk mengatasai hal tersebut, termasuk supervisi klinis dan pelatihan berkelanjutan, serta penggunaan teknologi demi mendukung proses supervisi. Hasil dari penelitian memberikan gambaran penting bagaimana supervisi dapat menjadi sebuah alat efektif dalam meningkatkan kualitas pembelajaran jika di dukung oleh komunikasi yang baik beserta komitmen seluruh pemangku kepentingan. Implikasi dari penelitian ini diharapkan dapat menjadi referensi bagi para pengelola sekolah saat merancang suatu program supervisi yang adaptif serta juga berkelanjutan.
EVALUASI PENERAPAN ASAS KEPASTIAN HUKUM DALAM PROSES SERTIFIKASI TANAH OLEH KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN BUOL Morad, Ahmad; Baharudin, Alhamid; Satria, Satria
At-Tanwir Law Review Vol 5, No 2 (2025): Agustus 2025
Publisher : Program Studi Ilmu Hukum Universtitas Muhammadiyah Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31314/atlarev.v5i2.4751

Abstract

This study aims to evaluate the implementation of the principle of legal certainty in the land certification process carried out by the Land Office of Buol Regency. The principle of legal certainty is a fundamental concept in a rule-of-law state that guarantees land rights in a fair, equitable, and transparent manner. The method used is normative legal research with statutory and conceptual approaches. Data were obtained through a literature review of laws and regulations as well as relevant legal literature. The research findings indicate that although the regulations regarding land certification are already available in a complete and clear form, their implementation at the local level still encounters various obstacles. These include inconsistencies in procedural application, lack of legal understanding among the public, weak protection for vulnerable groups, and the suboptimal state of land administration systems. Therefore, a comprehensive reform of land policies, capacity-building for government apparatus, and a participatory approach that ensures service inclusiveness are urgently needed. This evaluation is expected to contribute to the development of a more just land certification system that upholds legal certainty for all citizens.
Prosedur Penanganan Pemuatan Karet ke dalam Kontainer di PT Varuna Tirta Prakasya (Persero) Simmi, Simmi; Satria, Satria; Merry Safrina
JISPENDIORA Jurnal Ilmu Sosial Pendidikan Dan Humaniora Vol. 4 No. 3 (2025): Jurnal Ilmu Sosial, Pendidikan Dan Humaniora (JISPENDIORA)
Publisher : Badan Penerbit STIEPARI Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56910/jispendiora.v4i3.3163

Abstract

Proper logistics handling greatly affects the smooth distribution of export goods, including rubber commodities which are one of Indonesia's leading products. This report aims to systematically review and explain the procedure for handling the loading of rubber into containers at PT Varuna Tirta Prakasya (Persero) Palembang Branch. The methods used are direct observation and field studies to obtain factual data related to workflows, documentation, and obstacles faced during the loading process. The results of the study show that the company has implemented a structured loading procedure that includes stages ranging from receiving a Work Order (SPK), checking the condition of the container, checking rubber bales, loading process using forklifts, balanced loading arrangement, installation of official seals, to documentation and delivery to the port. This procedure is able to maintain the physical quality of the rubber, speed up the working time, and increase exporter satisfaction. However, several obstacles were also found in the field, such as delayed arrival of containers, weather disturbances, lack of tools and manpower, and lack of coordination between divisions. Therefore, increasing the effectiveness of coordination, procuring additional tools, and utilizing information technology are important recommendations in improving the quality of logistics services in the company.
Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pengembangan Industri Gula Merah: Meningkatkan Ekonomi Lokal dan Kemandirian Desa Mahmud, Syamsiar I.; Morad, Ahmad M.; Satria, Satria
Journal Of Human And Education (JAHE) Vol. 4 No. 6 (2024): Journal of Human And Education (JAHE)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jh.v4i6.1938

Abstract

Pengembangan industri gula merah di Desa Butukan, Kecamatan Bokat, Kabupaten Buol, merupakan upaya pemberdayaan masyarakat untuk meningkatkan ekonomi lokal dan kemandirian desa. Kegiatan ini meliputi pelatihan teknis, inovasi alat produksi, pemasaran digital, dan pembentukan Kelompok Usaha Bersama (KUB) "Butukan Manis." Hasilnya menunjukkan peningkatan kualitas, kapasitas produksi, dan pemasaran gula merah hingga 40%, serta peningkatan pendapatan masyarakat sebesar 25%. Keberlanjutan program didukung oleh potensi desa yang melimpah dan komitmen pemerintah. Saran mencakup penguatan infrastruktur, diversifikasi produk, dan pengelolaan usaha berbasis digital.