Claim Missing Document
Check
Articles

Prediksi Prioritas Infrastruktur Jalan di Provinsi Banten Dengan Metode AHP Endang Kusnadi; Harco Leslie Hendric Spits Warnars
JURNAL SISFOTEK GLOBAL Vol 11, No 1 (2021): JURNAL SISFOTEK GLOBAL
Publisher : Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (668.583 KB) | DOI: 10.38101/sisfotek.v11i1.347

Abstract

Jalan merupakan sarana infrastruktur utama yang sangat dibutuhkan dalam mendukung kelancaran transportasi guna meningkatkan kondisi perekonomian masyarakat.  Seiring dengan berjalannya waktu jalan akan mengalami kerusakan baik karena faktor alam maupun karena faktor teknis lainnya, sehingga diperlukan upaya penanganan serius dari pemerintah setempat. Dalam hal penanganan kerusakan jalan dibeberapa wilayah masih ditemukannya permasalahan yang perlu segera diselesaikan, salah satunya adalah permasalahan ketersediaan anggaran yang tidak sebanding dengan tingkat kerusakan jalan yang cukup banyak sehingga diperlukan sebuah metode untuk mengetahui urutan prioritas jalan harus segera ditangani. Untuk menentukan prediksi dan urutan prioritas penanganan jalan maka digunakan metode  Analytic Hierarchy Process (AHP) dengan pertimbangan faktor kerusakan, lalulintas dan ekonomi.
Implementasi Big Data untuk Pencarian Pattern Data Gudang Pada PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk Fauzi Megantara; Harco Leslie Hendric Spits Warnars
JURNAL SISFOTEK GLOBAL Vol 6, No 2 (2016): JURNAL SISFOTEK GLOBAL
Publisher : Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (830.497 KB) | DOI: 10.38101/sisfotek.v6i2.112

Abstract

Big Data bukanlah sebuah teknologi, teknik, maupun inisiatif yang berdiri sendiri. Big Data adalah suatu trend yang mencakup area yang luas dalam dunia bisnis dan teknologi. Big Data menunjuk pada teknologi dan inisiatif yang melibatkan data yang begitu beragam, cepat berubah, atau berukuran super besar sehingga terlalu sulit bagi teknologi, keahlian, maupun infrastruktur konvensional untuk dapat menanganinya secara efektif. Bank Mandiri adalah perusahaan yang bergerak di bidang perbankan, perusahaan ini salah satunya adalah melayani pemesanan barang antar Wilayah, Area dan Cabang dari seluruh Indonesia. Dalam proses pelaporannya, staf gudang masih menggunakan data yang di sediakan dari system yang sudah ada, namun data yang di sediakan masih dalam bentuk laporan data biasa yang di hasilkan dari OLTP dan data yang bersifat tidak dapat di ubah, sehingga laporan yang di berikan kepada management tingkat atas sebagai bahan analisa dalam pengabilan keputusan kurang informatif. Penulis akan mengembangkan aplikasi yang dapat mengolah dan melakukan pencarian pola data sebagai bahan pelaporan, implementasi teknologi big data akan sangat membantu proses pengelolaan data pada aplikasi tersebut, dikarenakan data yang di kelola dalam kurun waktu yang cepat akan terus bertambah, sehingga pengelolaan data menggunakan teknologi big data menjadi solusi untuk dapat mengolah data dalam melakukan pencarian pattern pada data gudang Bank Mandiri. Aplikasi yang akan di kembangkan tersebut akan menyajikan informasi-informasi yang di butuhkan seperti pattern barang yang paling banyak di pesan dan pattern user yang paling banyak melakukan pemesanan, sehingga pattern pada aplikasi tersebut akan membantu staff dalam melakukan pelaporan dan Manegement tingkat atas dalam melakukan analisa dalam pengambilan keputusan.
PREDIKSI POLA KELULUSAN MAHASISWA MENGGUNAKAN TEKNIK DATA MINING CLASSIFICATION EMERGING PATTERN Ida Farida; Spits Warnars Harco Leslie Hendric
PETIR Vol 12 No 1 (2019): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1102.546 KB) | DOI: 10.33322/petir.v12i1.414

Abstract

Mercu Buana University is one of the private universities in Indonesia, especially in DKI Jakarta, which has a large number of students and a number of graduations. However, the University management has difficulty predicting a pattern and graduation rate from existing student data in each academic year. Most researchers use data mining techniques to find a regularity of patterns or relationships set on large data. In this paper, to predict patterns and analyze student graduation rates researchers use data mining by focusing on the classification process using emerging pattern algorithms on the timeliness of student studies. In this study the data used came from combined data between student master data and graduation data. The results of testing the data carried out by researchers in the data mining application produce graduation patterns with various variations according to the learning attributes used, namely gender, class, study program, lecture system and student GPA. By using the results of testing this study, it is expected that the resulting data can help the management of the University as a basis for analysis in planning the teaching and learning process strategy to increase the graduation rate on time and as a support for the management of Mercu Buana University
MYANIMACH – Aplikasi Mobile Untuk Membantu Binatang Yang Diabaikan Zaki Izzani Akbar; Siti Julianingsih Nurfitriyani; Calvin Leonardo; Salicca Dewi Rahajeng; Harco Leslie Hendric Spits Warnars
PETIR Vol 12 No 2 (2019): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (595.996 KB) | DOI: 10.33322/petir.v12i2.478

Abstract

Currently, there is no specific platform to manage the adoption process for stray animals in Indonesia. This paper describes the design of a Mobile Application created to address this issue in Jakarta, named myAnimach. This app allows strays and potential adopters to meet their needs easier. myAnimach provides a user-friendly, generic user interface to help them find the strays that meet their criteria or make a post about strays in their neighborhood. Users who want to adopt or offer animals to be adopted can log in or create an account on myAnimach. If the user is interested in becoming an adopter, they need to fill the adoption form. There are several stages in the adoption process. The completion of all the stages will result in an issuance of an adoption letter from myAnimach. Aside from adopting animals, users can also look for adopters for their animals by filling out the upload form on the mobile application.
Aplikasi Smartphone Untuk Anti Bully Agung A. Pramudji; Benaya Oktavianus Oktavianus; Randy Dwi; Harco Leslie Hendric Spits Warnars
PETIR Vol 12 No 2 (2019): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (405.133 KB) | DOI: 10.33322/petir.v12i2.601

Abstract

Bullying is aggressive activities not only among school aged children but it can be happened in higher education, office or even in family on daily basis. Bullying involves physical and non physical action which is repeated acted and can be represented in verbal, social and physical thing. Bullying has negative for both perpetrators and victims, the perpetrators will have bad habit which can influence the way their living in the future and particularly for victim it will make them become alone and not open to surrounding relationships.In this paper, we proposed an application which can help to reduce the negative effect of bullying by reporting any bullying happened and do the next action based on meeting result. Moreover, this application will give open private consultation for both perpetrators and victims in order to reduce bullying activities and recognized as bullying. Creating forum for both community who are interested to reduce bullying negatve effect and provide information regarding with negative effect of bullying will help people to educate themselves regarding with bullying. Anti Bully application, IT for Anti Bully, physiatrist Computer Science
Penentuan Rute Pengiriman Barang Dengan Metode Nearest Neighbor Sandi Martono; Harco Leslie Hendric Spits Warnars
PETIR Vol 13 No 1 (2020): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (761.549 KB) | DOI: 10.33322/petir.v13i1.869

Abstract

Semakin cepat barang sampai ke konsumen maka menjadi lebih mudah untuk mendapatkan barang dan keuntungan perusahaan semakin bertambah. Pada pendistribusian membentuk salah satu pemecahan masalah untuk mencari rute dengan meminimumkan jarak dari lokasi gudang ke toko dan memiliki jumlah permintaan barang yang berbeda-beda. Menggunakan metode nearest neighbor untuk menyelesaikan penentuan rute distribusi barang dari gudang ke toko, dengan tujuan mengurangi total jarak pengiriman, waktu dan beban biaya yang dibebani perusahaan. Hasil pencarian rute menggunakan metode nearest neighbor menghasilkan jumlah rute paling sedikit dibandingkan dengan sebelum menggunakan metode dan pada total jarak dengan menggunakan metode 98610 meter atau 98,61 km sedangkan jika pada rute sebelum mengunakan metode 124198 meter atau 124,198 km terjadi pengurangan jarak 25588 atau 25,588 atau sebesar 20.6026 %.
Menentukan Prediksi Kredit Nasabah Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Prosess (AHP) pada PD BPR Kerta Raharja Afrilia Astari; Harco Leslie Hendric Spits Warnars
PETIR Vol 13 No 1 (2020): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (892.15 KB) | DOI: 10.33322/petir.v13i1.870

Abstract

Teknologi saat ini semakin maju serta berkembang pesat dan kebutuhan akan informasi semakin meningkat bukan hanya pada perusahaan tetapi pada instansi perbankan juga demikian. Maka dari itu dibutuhkan sistem informasi untuk membantu kinerja pegawai dalam mengelola data dengan efektif dan efisien. Salah satunya dalam kegiatan penentuan prediksi kredit yang ada pada PD BPR Kerta Raharja yang sekarang masih menggunakan system prediksi manual dalam penentuan kelayakan dan belum terkomputerisasi dengan baik. Dalam hal ini pengunaan Sistem Penentuan Prediksi sangatlah dibutuhkan dalam menentukan prediksi kelayakan pemberian pinjaman kredit. Diperlukan menggunakan metode yang bias bahkan mampu mendukung dalam menentukan prediksi kredit nasabah dengan lebih efektif. Yakni dengan menggunakan sebuah metode Analytical Hierarchy Process (AHP) karena metode ini dapat melakukan kriteria majemuk secara detail dengan suatu kerangka berfikir dan perhitungan suatu kriteria bobot yang komprehensif. Dengan membandingkan sub-kriteria terbagi dalam kategori : baik, cukup baik dan kurang dalam menentukan prediksi kredit. Penelitian ini kami lakukan dengan metode observasi, wawancara dan studi pustaka serta menggunakan Unified Modelling Language (UML) dalam menggambarkan prosedur diagram sistem yang berjalan. Hasil dari penelitian kami dengan menerapkan sistem baru pada PD BPR Kerta Raharja, dan menjadikan proses menentukan prediksi kredit nasabah menjadi lebih efektif serta akurat.
Sistem Pendukung Keputusan Penentu Penerima Reward Guru Dengan Metode Weighted Product (WP) Harco Leslie Hendric Spits Warnars; Lukman Adyana
PETIR Vol 14 No 2 (2021): PETIR (Jurnal Pengkajian Dan Penerapan Teknik Informatika)
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33322/petir.v14i2.899

Abstract

Sumber Daya Manusia (SDM) sangat memberikan peran penting dalam menjalankan sebuah organisasi ataupun instansi maupun sebuah negeri, Institusi pendidikan formal mengenban peran penting sebagai ujung tombak untuk menghasilkan output berupa sumber daya manusia yang bermutu dan berkarakter di masa mendatang. SMKN 1 Kragilan adalah salah satu Sekolah Menengah Kejuruan yang berusaha meningkatkan mutu dan kualitas kinerja Guru. Untuk mewujudkan SDM yang berkualitas, perlu adanya penerapan sistem berupa pemberian reward untuk Guru. Akan tetapi, penilaian kinerja guru diterapkan belum tersistemkan, sehingga penilaian kinerja menjadi tidak efektif dan efisien. Maka diperlukan sistem untuk penilaian kinerja Guru dalam pengambilan keputusan penentu penerima reward guru yang dapat menyajikan informasi dalam pengambilan keputusan. Metode Weighted Product (WP) ialah salah satu dari banyak metode yang diimplementasi dalam sebuah Sistem Pendukung Keputusan (SPK) yang diterapkan dalam berbagai algoritma pemecahan masalah.
Aplikasi Smartphone Menggunakan Fintech Dalam Transportasi Jakarta Untuk Belanja Dalam Online Shop Ersa Andhini Mardika; Adrian Randy Pratama; Muhammad Naufal Mu’azzi; Erick Erick; Harco Leslie Hendric Spits Warnars
KILAT Vol 8 No 2 (2019): KILAT
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (601.122 KB) | DOI: 10.33322/kilat.v8i2.475

Abstract

We propose that smartphone applications with technology combine the market of lecture transportation when public passenger transportation must benefit from coupons on the market. The existence of several strategies based on the online application provided makes users still a little interested in that. The survey methodology is also used to collect data from customers by stratified random sampling between two different groups (users and non-users). This discovery highlights the importance of ease of use and usability in developing attitudes.
Prediksi Performa Siswa Dengan Metode SAW (Simple Additive Weighting) Harco Leslie Hendric Spits Warnars; Arif Fahrudin
KILAT Vol 9 No 1 (2020): KILAT
Publisher : Sekolah Tinggi Teknik - PLN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (323.502 KB) | DOI: 10.33322/kilat.v9i1.872

Abstract

In the world of student education is an important component where the role of students is as someone who is psychologically ready to receive lessons or other input from the school, but each student has different performance and development, therefore it is important to do monitoring so that student performance will always be monitored by the school In addition, in the process of valuing education for students also needs to be done by giving an appreciation in the form of giving gifts or just giving words and motivation so that students are able to perform better in learning and participating in other activities at school, in terms of selecting students with good performance or those who have a very declining development using the school method not only assess students by one criterion but with several criteria in order to produce a decision that can be accepted by many people. Performance Students must also be monitored by the school or the related rights.
Co-Authors Achmad Imam Kistijantoro Adrian Randy Pratama Adrian Setyawan Afrilia Astari Agung A. Pramudji Agung Trisetyarso Alam, Sirojul Andhika Prasetyo Andy Julianto Antoine Doucet Arif Fahrudin Arif Fahrudin Assiroj, Priati Benaya Oktavianus Oktavianus Benfano Soewito Benfano Soewito Bobi Kurniawan, Bobi Calvin Leonardo Christopher Samuel Christy, Jessica Damayanti, Damayanti Darren Kent Jeremy, Darren Kent Dedy Prasetya Kristiadi Dodick Zulaimi Sudirman Edi Abdurachman Edi Abdurachman Endang Kusnadi Endang Kusnadi Epafras Suria, Epafras Erick Erick Erick Fernando Ersa Andhini Mardika Evan Fabian Rahardja Fauzi Megantara Ferry Sudarto Ford Lumban Gaol Ford Lumban Gaol Ford Lumban Gaol Ford Lumban Gaol, Ford Lumban Gilbert Xervaxius Naphan Hesananda, Rizki Hintarsyah, Aristo Putramasi Ida Farida Ignasius Raffael Santoso Joshua Dylan Jovano Edmund Friry Junaidi Junaidi Kevin Dynata Kevin Renalda Kharis Munawar Kiyota Hashimoto Kusuma Atmaja, Wahyu Haris Lukman Adyana Megantara, Fauzi Melvin Ismanto Meyliana Meyliana Meyliana, M. Muhammad Farrel Pramono Muhammad Naufal Mu’azzi Naufal Rayfi Hafizh Nizirwan Anwar Nuruliyani, Nuruliyani Po Abas Sunarya Priati Assiroj Rakhmat Arianto Randy Dwi Raymond Sunardi Oetama Richard Randriatoamanana Safrizal Safrizal Salicca Dewi Rahajeng Sandi Martono Sianipar, Nesti Fronika Siti Julianingsih Nurfitriyani suaidah suaidah Sudaryono Sudaryono Sugiarto, Dian Suharjo, Bambang Suroto Adi Tanty Oktavia, Tanty Wibowo, Adi Winarno Winarno Wiranto Herry Utomo Worapan Kusakunniran Yaya Heryadi Yaya Heryadi Yulia Lanita Zaki Izzani Akbar