Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

PENGARUH KELEKATAN AMAN ORANG TUA TERHADAP REGULASI EMOSI SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 11 KOTA JAMBI Natalia Ayu Garini; K.A. Rahman; Muhammad Zulfikar
Jurnal Mahasiswa BK An-Nur : Berbeda, Bermakna, Mulia Vol 11, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al-Banjari Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31602/jmbkan.v10i3.16413

Abstract

The role of parents in regulating and supporting adolescents’ emotions is very important because adolescence is a period of emotional vulnerability and significant personal development. Secure attachment is a warm, stable, and trusting emotional bond between parents and children, formed through consistent and responsive interactions from infancy through adolescence. This study aims to determine whether there is an influence of secure attachment to parents on the emotional regulation of eighth-grade students at SMP Negeri 11 Jambi City. The sample in this study consisted of 203 students from a popilation of 411, selected using simple random sampling. Analysis techniques were carried out with the help of SPSS V.27, including normality tests, linearity tests, simple regression tests, and hypothesis testing. The results showed that the secure attachment received by eighth-grade students at SMP Negeri 11 Jambi City is in the high category, with a percentage of 68,78%, while the emotional regulation of these students is also in the high category, with a percentage of 66,49%. The relationship between parental secure attachment and student emotional regulation is positive and significant, with a determination analysis result of  0,1225 or 12,25% which is categorizes as low but certain.
Pengembangan Kartu Jobscover Sebagai Media Permainan Untuk Perencanaan Karier Siswa Di SMP Negeri 22 Kota Jambi Ananta, Grestia; Rasimin, Rasimin; Zulfikar, Muhammad
TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol 9, No 1 (2025): TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan dan Konseling
Publisher : Pusat Kajian Bimbingan dan Konseling FIPPS Unindra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26539/teraputik.913857

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengembangkan media permainan kartu Jobscover untuk membantu perencanaan karir siswa SMP. Menggunakan metode Research and Development (R&D) dengan model Borg & Gall, tahapan penelitian mencakup studi pendahuluan, pengembangan produk, validasi oleh ahli materi, ahli media, guru bimbingan konseling, uji coba terbatas, serta revisi dan pembakuan produk. Uji coba pada siswa kelas IX SMP Negeri 22 Kota Jambi menunjukkan hasil positif dengan tingkat kelayakan 95%. Validasi oleh ahli materi, ahli media, dan praktisi juga menunjukkan persentase kelayakan yang sangat tinggi (100%, 97%, dan 93%, berturut-turut). Media ini terbukti efektif meningkatkan pemahaman siswa tentang profesi dan keterampilan yang dibutuhkan, serta mendorong minat eksplorasi dan nilai pribadi. Kesimpulannya, media permainan kartu Jobscover layak dan efektif sebagai alat bantu perencanaan karier siswa SMP.
Analisis Kebutuhan Layanan Pendidikan Seksualitas Siswa SMAN 4 Kota Jambi Arifki, Kayla; Yanto, Yanto; Zulfikar, Muhammad
TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol 9, No 1 (2025): TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan dan Konseling
Publisher : Pusat Kajian Bimbingan dan Konseling FIPPS Unindra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26539/teraputik.913936

Abstract

Pendidikan seks masih sering dianggap sebagai hal yang tabu untuk dibicarakan apalagi dipelajari, baik di lingkungan keluarga, lingkungan sekolah maupun masyarakat. Pendidikan seks sangat penting untuk diajarkan kepada anak mulai dari usia sedini mungkin agar anak dapat memahami dengan baik mengenai anggota tubuh yang dimilikinya, dan sang anak dapat menjaga diri agar terhindar dari kekerasan seksual yang dapat terjadi. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pengetahuan dan kebutuhan siswa di SMAN 4 Kota Jambi. Metode penelitian ini, yaitu deskriptif kualitatif dengan penentuan informan menggunakan unit sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui focus group discussion dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan pengumpulan data, reduksi data, penyajian, dan penarikan kesimulan. Didapatkan layanan pendidikan seksualitas masih perlu untuk diberikan kepada siswa di sekolah untuk meningkatkan pengetahuan siswa mengenai pendidikan seksualitas. Pendidikan seksualitas yang komperhensif harus diberikan guna mencegah terjadinya siswa yang mencari informasi mengenai seks sendiri dari orang lain ataupun media sosial yang belum jelas kebenarannya, hal tersebut dapat menyebabkan terjerumusnya siswa dalam pengetahuan seks yang salah. Penggunaan modul layanan pendidikan seksualitas sebagai referensi untuk memberikan layanan pendidikan seksualitas, diberikan sebagai panduan kepada siswa untuk mempelajari pendidikan seksualitas di sekolah.