Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : INTEGRATED OF FISHERIES SCIENCE

Struktur komunitas bivalvia pada ekosistem mangrove di Kelurahan Kladufu Distrik Sorong Timur Roger Tabalessy; Selviana Tulende; Aldomoro Siwabessy
INTEGRATED OF FISHERIES SCIENCE Vol 1 No 1 (2022)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian, Universitas Kristen Papua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56942/ifs.v1i1.53

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui komposisi jenis, kepadatan dan indeks bivalvia. Penelitian dilakukan di daerah mangrove Kelurahan Kladufu Distrik Sorong Timur. Dengan jumlah stasiun pengamatan III yaitu, pada daerah mangrove dekat pemukiman warga, daerah mangrove samping muara sungai dan daerah mangrove ujung pantai muara sungai. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode transek garis dan transek kuadrat kemudian di analisis. Hasil yang didapat adalah 6 jenis bivalvia, yaitu Polymesoda erosa yang terdapat pada stasiun I (15), II (23) dan III (1), Saccrostrea echinata yang terdapat pada stasiun II (50), Anadara granosa yang terdapat pada stasiun III (42), spesies yang belum dketahui terdapat pada stasiun III (3), Saccostrea cucullata yang terdapat pada stasiun III (30) dan Pilsbryoconcha exilis yang hanya terdapat pada stasiun II (1). Nilai kepadatan yang paling tinggi yaitu berjenis Saccostrea echinata dengan kepadatan mutlak 3,33 dan kepadatan relatif 67,56. Indeks keanekaragaman komunitas bivalvia berkisar antara 0–0, 52. Kisaran nilai tersebut menggambarkan bahwa komunitas bivalvia di kategorikan rendah. Indeks keseragaman yang di peroleh yaitu 0–0,51. Hal ini di kategorikan rendah. Indeks dominasi berkisar antara 0,0001–1. Kesimpulan yang di dapat yaitu, telah ditemukan 6 jenis bivalvia. Dari setiap jenis yang ditemukan, diperoleh kepadatan tertinggi pada jenis Saccostrea echinata. Keanekaragaman komunitas bivalvia berada dalam kondisi tidak stabil (parameter lingkungan dan substrat kurang mendukung). Indeks keseragaman yang di peroleh rendah artinya jenis bivalvia yang ditemukan pada tiap stasiun relatif seragam (variasi jenis yang ditemukan sangat rendah). Nilai dominasi mendekati 1 (C <0.5), mengindikasikan bahwa terdapat organisme tertentu yang mendominasi seperti Polymesoda erosa pada stasiun I saccostrea echinta pada stasiun II dan Anadara granosa pada stasiun III.
Co-Authors Adnan Wantasen Agung S. Abadi Agung Setia Abadi Ahmad Fahrizal Aldomoro Siwabessy Amir Mahmud Suruwaky Andrei Sakharov Maryen Angelberta Ivona Tuturop Ariani Pongoh Arief Firdani Arsthervina Widyastami Puspitasari Bagas Prakoso Boby Ziliwu Charliany Hetharia Clara N. Payung Disabella Dayera Dwi Indah Dwi Indah Widya Yanti Edy Fitriawan Syahadat Enny Romanwati Ernawati Ernawati Ery Murniyasih Hafel, Muhlis Hasri Rikola Hismayasari, Intanurfemi B I Nyoman Adi Putra Ida Ayu Putu Sri Widnyani Ilham Marasabessy Ilham Marasabessy Indah, Dwi Ismail Ismail Ivonne M Leiwakabessy Ivonne M. Leiwakabessy Jaharudin, Jaharudin Jean Anthoni Joelan Palemba Joelan Palemba Joshian N.W. Schaduw Kadarusman Lanny Wattimena Ledyana V. Kocu Leiwakabessy, Ivonne M Leiwakabessy, Ivonne M. Lili Sarce Joi Sapari Lili Sarce Joi Sapari, Lili Sarce Joi Lili Sarce Joy Sapari Luluk Suryani M. Iksan Badarudin Mandela, Wennie Manoso, Marchel Frits Manurung, Melani Manurung, Tagor Marcelinus P. Saptono Marcelinus Petrus Saptono Marcelinus Saptono Masengi, Melisa C Masengi, Melisa Ch Meilani Manurung Melisa C Masengi Melisa CH Masengi Melisa Ch. Masengi Melisa Masengi Melisa Masengi, Melisa Mohamad Iksan Badarudin Muh Arzad Muhamad Ali Ulat Munzir Munzir Mustamir Kamaruddin Muttaqin, Ahmad S Nasrul Fauzi Novalin Margaretha Syauta Prehadi ., Prehadi Puspitasari, Asthervina Widyastami Ratna Ratna Renouw, Ade Andriani Rezza Ruzuqi Rikola, Hasri Rosa Orpa Sapulette Sarlota M.P Osok Selviana Tulende Siswanto Siswanto Siwabessy, Aldomoro Sombo, Hendrik Syauta, Novalin Vicky Rizky A. Katili Wahyudin, Iman Widiarto, Santoso B