Claim Missing Document
Check
Articles

Found 28 Documents
Search

Aplikasi Augmented Reality untuk Pengenalan Kosakata Benda Bahasa Inggris Siswa Sekolah Dasar Adelita, Alya Shira; Kurniawan, Rizky Aji; Ratnawati, Dwi
Jurnal Ilmu Pendidikan Dasar Indonesia Vol 4 No 1 (2024): DESEMBER
Publisher : Pusat Pengembangan Pendidikan dan Bakat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51574/judikdas.v4i1.2290

Abstract

Teknologi Augmented Reality (AR) memiliki potensi besar dalam menciptakan pengalaman belajar yang interaktif dan efektif, terutama untuk meningkatkan penguasaan kosakata bahasa Inggris pada siswa sekolah dasar. Penelitian ini bertujuan mengembangkan aplikasi pembelajaran berbasis AR sebagai media edukasi yang memudahkan siswa dalam menghafal kosakata benda dalam bahasa Inggris dengan menampilkan objek 3 dimensi. Menggunakan metode Research and Development dengan model 4D (Define, Design, Develop, Disseminate), penelitian ini melibatkan validasi dari ahli media, ahli materi, dan responden siswa kelas 5 Sekolah Dasar. Data dikumpulkan melalui kuesioner berbasis skala Likert empat poin dan dianalisis menggunakan teknik deskriptif kuantitatif serta kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan aplikasi memperoleh skor kelayakan sangat tinggi dari ahli media (92,5%), ahli materi (97,5%), dan siswa (87,7%), mencerminkan bahwa aplikasi ini layak digunakan untuk pembelajaran. Meskipun demikian, penelitian ini hanya menguji validitas dan praktikalitas aplikasi tanpa mengevaluasi efektivitas secara langsung, sehingga diperlukan penelitian lanjutan untuk pengujian skala luas dan dampak jangka panjang pada hasil belajar siswa.
QUALITY OF CRITICAL THINKING, COMMUNICATION, COLLABORATION AND CREATIVITY SKILLS: SURVEY OF HIGH SCHOOL STUDENTS IN BIOLOGY LEARNING Sari, Tasya Novian Indah; Rakhmawati, Anna; Ratnawati, Dwi; Purwanti, Nunuk; Yulianti, Yulianti
Didaktika Biologi: Jurnal Penelitian Pendidikan Biologi Vol. 9 No. 1 (2025): DIDAKTIKA BIOLOGI
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/didaktikabiologi.v9i1.185

Abstract

Students need critical thinking, creativity, communication and collaboration skills to face and adapt to social change, so that students can survive and compete well in social life. The aim of the research is to describe the critical thinking, collaboration, communication and creativity skills of high school students in biology learning. The research was carried out in August-September 2023. The research population was high school students in Magetan Regency. The research sampling technique was cluster sampling and the research sample was 539 high school class students. Data collection techniques used questionnaires on critical thinking skills, communication, collaboration and creativity. This research instrument is a questionnaire in the form of a questionnaire with 5 Likert scales. Quantitative descriptive research data analysis techniques. The research results show that high school students' critical thinking and creativity skills are in the medium and low categories compared to communication and collaboration skills. The results of the research can be used as a reflection for teachers or future researchers as a follow-up to empower students' critical thinking, communication, collaboration and creativity skills in implementing the Merdeka Curriculum.
Pengembangan Sistem Informasi Jadwal Pelajaran Berbasis Web di SMK Ma’arif 1 Yogyakarta Handanu, Catur; Ratnawati, Dwi
Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi dan Vokasional Vol 5, No 2 (2023): Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi dan Vokasional
Publisher : Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jptiv.v5i2.28118

Abstract

SMK Ma’arif 1 Yogyakarta adalah sekolah menengah kejuruan yang mulai berkembang seiring dengan berjalannya waktu, namun pada pengelolaan jadwal pelajaran dirasa hal itu masih kurang, hal ini ditinjau dari hardfile yang di cetak sering kali hilang. Solusi yang tepat adalah dengan mengembangkan sistem informasi jadwal pelajaran. Sistem tersebut akan berbasis website yang mana guru maupun siswa dapat mengakses dengan mudah. Pengembangan yang dilakukan menggunakan metode waterfall yang dimulai dari proses perencanaan, analisa, desain, dan implementasi. Tools yang digunakan dalam pengembangan sistem informasi ini adalah menggunakan bahasa pemrograman PHP, HTML, CSS dan Javascript. Hasil dari pengembangan sistem informasi ini adalah sistem informasi jadwal pelajaran dengan 3 hak akses yaitu admin, guru dan siswa. Pengujian pada sistem informasi ini menggunakan standar ISO 25010 dengan 5 karakteristik yaitu usability, functional suitability, reliability, performance effisisency dan maintability. Hasil pengujian dengan karakteristik usability memperoleh nilai 96,25% sehingga memenuhi kategori sangat layak. Pengujian functional suitability memperoleh nilai sama dengan 1, sehingga sistem informasi ini sangat layak untuk digunakan. Reliability memperoleh nilai reliability 100% sehingga memenuhi standar Telcordia. Performance effisiency memperoleh nilai loaded time 4,825 detik sehingga memenuhi kriteria yaitu kurang dari 10 detik. Maintability index memperoleh nilai 90,234 sehingga sistem informasi ini dikategorikan sangat layak. Kata Kunci : ISO 25010, Jadwal Pelajaran, Sistem Informasi, Waterfall, Website
THE USE OF STAD TECHNIQUE TO IMPROVE STUDENTS’ READING COMPREHENSION ACHIEVEMENT Ratnawati, Dwi
Journal of English Teaching and Learning Vol 3 No 2 (2024): Journal of English Teaching and Learning
Publisher : Faculty of Teaching and Education, University of August 17, 1945, Banyuwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62734/jetling.v3i2.594

Abstract

Reading comprehension is one of dominant aspect before we learn something. The purpose of thisstudy is to develop students’ reading comprehension achievement through Students Team Achievement Division (STAD) strategy in class X MIA 2(Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam) of MA Unggulan located in Banyuwangi. In this study the researcher used Class Action Research (CAR) which consists of five meetings included test. The subject of this research were 36 students and all of them female. Based on preliminary study, it was found that students’ score of reading comprehension were 57.42% while the passing level 75, it means students’ reading comprehension were very low. Besides that the students did not like to read, they said that reading is one of the bored thing to do. From that the researcher used STAD strategy to develop their reading comprehension. In STAD they will fell easily understand the text because it depend on heterogeneous team. If there are some students did not understand about the text, each student who are able to assist must explain to them to make them understand and also build their responsibility to the text. In conclusion, the use of STAD strategy to develop students’ reading comprehension were successful the students’ score improved from 57.42% to 81.18%. In STAD strategy also taught the students to build their responsibility to the text and also make them active during the learning process. So from that they improved.
Implementasi PLH Dalam Pembentukan Karakter Pada Peserta Didik Berkebutuhan Khusus Di Sekolah Alam Naurah Ihram, Handriana; Rizky Candra, Salisa; Widya Prastiwi, Maulia; Ratnawati, Dwi; Nur Rohmah, Siva; Muhtarom, Taufik
PESHUM : Jurnal Pendidikan, Sosial dan Humaniora Vol. 4 No. 2: Februari 2025
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/peshum.v4i2.7364

Abstract

Pendidikan Lingkungan Hidup merupakan pendekatan yang tidak hanya fokus pada aspek pengetahuan tentang lingkungan, tetapi juga bertujuan untuk membentuk karakter siswa melalui keterlibatan langsung dalam kegiatan yang berorientasi pada pelestarian alam. Pada siswa berkebutuhan khusus, dalam konteks Sekolah Alam yang mengutamakan pembelajaran berbasis pengalaman, pendekatan yang inklusif dan multisensori digunakan untuk mendukung pemahaman dan pengembangan karakter siswa ABK. Melalui kegiatan seperti berkebun, serta proyek lingkungan lainnya, siswa tidak hanya belajar mengenai keberagaman alam, tetapi juga mengembangkan nilai-nilai seperti tanggung jawab, empati, kerjasama, dan kepedulian terhadap lingkungan dan terbukti dapatmemperkuat karakter positif, memberikan pengalaman belajar yang menyenangkan dan bermakna
Pemberdayaan Guru Sekolah Dasar melalui Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Animasi dengan Powtoon Ratnawati, Dwi; Hardiyantari, Oktavia; Vivianti; Widodo, Tri; Fatmawati, Soraya
Jurnal ABDI RAKYAT Vol. 2 No. 1 (2025): JURNAL ABDI RAKYAT
Publisher : Universitas Teknologi Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46923/jar.v2i1.490

Abstract

The development of digital technology drives innovation in education, including in delivering more interactive learning materials. However, the use of technology in learning at the elementary school level is still limited, as in SD Gambiranom, Sleman. This study aims to improve teachers' skills in creating animation-based learning media using Powtoon through a training program. The methods used include observation, interactive workshops, mentoring, and evaluation. The evaluation results showed that 85% of participants considered the training materials clear and easy to understand, 78% felt more confident in creating animated media, and 88% considered this training useful for learning. The main obstacles faced include access to devices and the internet, limited time, and adaptation to technology. To overcome these challenges, further training, infrastructure improvements, and learning communities between teachers are recommended. Thus, Powtoon training has proven effective in improving teachers' skills, which is expected to have a positive impact on the quality of learning in elementary schools.
Introduction to the Solar System Based on Augmented Reality: An Interactive Learning Tool for Middle School Students alvina, tiya ivanka; Ratnawati, Dwi
Telematika Vol 22 No 2 (2025): Edisi Juni 2025
Publisher : Jurusan Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31315/telematika.v22i2.14353

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengaruh teknologi Augmented Reality (AR) terhadap tingkat pemahaman siswa dalam pembelajaran tata surya di sekolah menengah. Perancangan penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan survei pada 30 siswa menengah di Indonesia. Data dikumpulkan melalui instrumen yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya (Cronbach's Alpha = 0,719). Analisis regresi sederhana digunakan untuk menentukan hubungan antara penggunaan AR dan tingkat pemahaman siswa. Hasil menunjukkan bahwa teknologi AR memiliki pengaruh signifikan terhadap pemahaman siswa dengan nilai signifikansi 0,001. Persamaan regresi di mana setiap peningkatan satu unit penggunaan teknologi AR meningkatkan pemahaman siswa sebesar 0,300 unit. Keaslian penelitian ini terletak pada penerapan teknologi AR untuk materi tata surya, dengan hasil yang mendukung potensi AR sebagai alat pembelajaran interaktif modern, meskipun pengaruhnya dipengaruhi oleh faktor lain.
Development of Augmented Reality-based Space Building Learning Media Pengembangan Media Pembelajaran Bangun Ruang Berbasis Augmented Reality Noviantoko, Pangestu Lukasgi; Ratnawati, Dwi
Telematika Vol 22 No 2 (2025): Edisi Juni 2025
Publisher : Jurusan Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31315/telematika.v22i2.14370

Abstract

Konsep bangun ruang kerap menjadi tantangan bagi siswa kelas 7 SMP. Kesulitan dalam membayangkan bentuk tiga dimensi dari gambar dua dimensi seringkali menghambat pemahaman mereka. Salah satu tantangan utama adalah rendahnya pemahaman siswa terhadap konsep abstrak dalam bangun ruang. Penelitian ini bertujuan untuk memenuhi kebutuhan siswa untuk memahami konsep bangun ruang melalui pengembangan media pembelajaran interaktif yang lebih menarik dan mudah dipahami. Penelitian ini menggunakan metode R&D dengan model pengembangan ADDIE. Hasil dari penilitian ini mendapatkan penilaian dari berbagai aspek yaitu ahli media, ahli materi, dan siswa. Hasil dari penilaiannya mengindikasikan tingkat keberhasilan yang tinggi dengan persentase Ahli Media sebesar 92,39%. Kemudian Ahli Materi menunjukkan persentase sebesar 97,05%. Sedangkan penilaian dari siswa menunjukkan persentase sebesar 95,96%. Sehingga dapat diperoleh kesimpulan bahwa pengembangan media pembelajaran bangun ruang berbasis augmented reality (AR) untuk siswa kelas 7 SMP menunjukkan hasil yang sangat layak untuk digunakan.