p-Index From 2020 - 2025
8.501
P-Index
This Author published in this journals
All Journal Nurse Media Journal of Nursing Nursing News : Jurnal Ilmiah Keperawatan Promotif: Jurnal Kesehatan Masyarakat IJMS - Indonesian Journal on Medical Science Jurnal Ilmu Keperawatan Komunitas Jurnal Ilmu dan Teknologi Kesehatan GEMASSIKA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Adi Husada Nursing Journal Indonesian Journal of Global Health research Community Empowerment PROFESI (Profesional Islam): Media Publikasi Penelitian Jurnal Kesehatan Tambusai Intan Husada : Jurnal Ilmiah Keperawatan BEMAS: Jurnal Bermasyarakat Journal of Nursing and Health (JNH) Akper Yakpermas Banyumas International Journal of Health, Economics, and Social Sciences (IJHESS) Journal of Vocational Nursing Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia Midwinerslion : Jurnal Kesehatan STIKes Buleleng Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI) GENIUS JOURNAL (General Nursing Science Journal) Jurnal Ilmiah Kesehatan Masyarakat Jurnal Sains dan Teknologi Indonesian Journal on Medical Science (IJMS) Urecol Journal. Part F: Community Development Prosiding University Research Colloquium Public Health and Safety International Journal (PHASIJ) Gaster OVUM : Journal Of Midwifery and Health Sciences Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan Dan Kedokteran Diagnosa: Jurnal Ilmu Kesehatan dan Keperawatan Jurnal Osadhawedyah bidang Medis dan Kesehatan Community Development in Health Journal Jurnal Pengabdian Harapan Ibu (JPHI) Jurnal Ilmu Kedokteran dan Kesehatan Indonesia Jurnal An-Najat: Jurnal Ilmu Farmasi dan Kesehatan Jurnal Ilmiah Research and Development Student Jurnal Anestesi: Jurnal Ilmu Kesehatan dan Kedokteran Physio Journal ABDIMAS KOSALA : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat GEMASSIKA: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Protein: Jurnal Ilmu Keperawatan dan Kebidanan Jurnal Ilmiah Kesehatan Keperawatan Jurnal Ners dan Kebidanan (Journal of Ners and Midwifery) Jurnal Ilmiah Kesehatan Mandira Cendikia Jurnal Ilmiah Multidisiplin Keilmuan Mandira Cendikia (JIMK-MC) Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan Jurnal Ilmu Kedokteran dan Kesehatan Indonesia
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Intan Husada : Jurnal Ilmiah Keperawatan

KARAKTERISTIK REMAJA DENGAN KONSEP DIRI POSITIF DI SURAKARTA : CHARACTERISTICS OF ADOLESCENTS WITH POSITIVE SELF-CONCEPT IN SURAKARTA Mulyaningsih; Wahyuni; Erika Dewi Noorratri; Sukardi Sugeng Rahmad
Intan Husada : Jurnal Ilmiah Keperawatan Vol. 12 No. 02 (2024): Vol. 12 No.2 , Juli 2024
Publisher : Politeknik Insan Husada Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52236/ih.v12i2.610

Abstract

Pendahuluan. Masa remaja merupakan masa transisi dari masa anak-anak ke masa dewasa. Pada masa ini juga merupakan masa pembentukan konsep diri. namun, pada masa ini juga merupakan masa yang rentan terjadi krisis identitas. Remaja perlu mempersiapkan diri agar dapat membentuk konsep diri yang baik, karena ketidaksiapan remaja dapat memberikan dampak negatif pada kesejahteraan emosional dan sosial mereka, sehingga dapat mengganggu proses pembentukan konsep diri. Sehingga penting untuk menyediakan dukungan yang tepat, termasuk pendekatan yang menghargai perasaan mereka, memberikan informasi yang akurat tentang perubahan yang terjadi, dan membantu mereka mengembangkan keterampilan pengelolaan stres dan resiliensi. Tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran tentang karakteristik dan konsep diri remaja Metode. Studi ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif. Jumlah responden dalan penelitian ini sebanyak 365 remaja. Dalam penelitian ini, pengumpulan data menggunakan kuesioner untuk mengkaji data karakteristik dan konsep diri. Karakteristik yang dikaji dalam penelitian ini yaitu jenis kelamin, usia, dan indeks massa tubuh (IMT). Hasil. Hasil penelitian menunjukkan 53,15% responden berusia 19 tahun, 90% perempuan, dan 183 remaja memiliki indeks massa tubuh (IMT) normal. Dalam penelitian ini juga didapatkan 55% remaja memiliki konsep diri positif. Kesimpulan. Remaja mayoritas berusia 19 tahun dengan jenis kelamin perempuan, memiliki IMT normal dan konsep diri yang positif.