Claim Missing Document
Check
Articles

Found 32 Documents
Search

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN NURSERY ANGGREK DENGAN PENDEKATAN PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK YANG HIJAU Luh Gede Surya Kartika; Komang Rinartha; Ni Luh Putri Srinadi
Jurnal Ilmiah Rekayasa dan Manajemen Sistem Informasi Vol 4, No 2 (2018): Agustus
Publisher : Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/rmsi.v4i2.5702

Abstract

Komputasi yang dilakukan dengan tidak bijak dapat menjadi salah satu faktor yang berperan langsung terhadap emisi gas rumah kaca yang berdampak pada pemanasan global. Teknologi informasi dan komunikasi dapat juga memberikan kontribusi signifikan dalam penghematan energi melalui optimalisasi efisiensi dari penggunanya dan mendorong perubahan sikap perilaku pengguna. Penelitian ini dilakukan pada usaha tanaman hias (nursery) anggrek di Denpasar. Hingga saat ini, usaha Nursery Anggrek mengalami perkembangan yang cukup signifkan. Penelitian ini berupaya menghasilkan sebuah Sistem Informasi Manajemen (SIM) Nursery Anggrek. Pendekatan yang digunakan dalam alur perekayasaan adalah mengadaptasi dari Green Software Development Life Cycle sesuai dengan GREENSOFT Model. Tujuan dari konsep pengembangan perangkat lunak yang hijau adalah menghasilkan sebuah perangkat lunak yang ketika digunakan tidak akan membutuhkan kinerja CPU yang besar, memerlukan bandwith dan memory yang kecil, serta ketika dipasang tidak berukuran besar. Dampak akhirnya adalah usaha Nursery Anggrek dapat melakukan perubahan proses bisnis agar efisiensi energi dapat maksimal. Penelitian ini merupakan tahap pertama dari dua tahap penelitian yaitu: pengembangan perangkat lunak dan evaluasi sistem. Tahap pertama terdiri dari kegiatan: (1) analisis kebutuhan; (2) perancangan dan pengkodean; dan (3) pengujian sistem. Hasil dari penelitian tahap pertama ini menghasilkan sebuah perangkat lunak dengan spesifikasi sesuai dengan kebutuhan Nursery Anggrek.
Sistem Informasi Eksekutif Layanan Keimigrasian pada Kantor Imigrasi kelas I Denpasar Demus Yabu Maundima; Dian Permana; Ni Luh Putri Srinadi
Jurnal Sistem dan Informatika (JSI) Vol 9 No 2 (2015)
Publisher : Bagian Perpustakaan dan Publikasi Ilmiah - Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) STIKOM Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (672.425 KB)

Abstract

Kantor Imigrasi kelas I Denpasar merupakan salah satu kantor yang memiliki tugas dan fungsi memberikan layanan keimigrasian untuk Warga Negara Indonesia (WNI) dan Warga Negara Asing (WNA). Pengolahan data keimigrasian pada kantor Imigrasi kelas I Denpasar belum terpadu. Oleh karena itu, kantor Imigrasi kelas I Denpasar membutuhkan sistem yang dapat mempermudahkan dalam pengumpulan data, pengolahan data dan pembuatan laporan informasi layanan keimigrasian. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang bangun Sistem Informasi Eksekutif layanan keimigrasian pada kantor Imigrasi kelas I Denpasar. Rancang bangun sistem ini berdasarkan konsep yang ada yang diperoleh melalui pengumpulan data, analisa sistem, desain dan perancangan sistem, pembuatan program, pengujian, penulisan laporan. Dan dengan adanya Sistem Informasi Eksekutif ini diharapkan dapat membantu kantor Imigrasi kelas I Denpasar dalam proses pengumpulan data, pengolahan data, dan pembuatan laporan layanan keimigrasian. Selain itu, sistem ini juga diharapkan dapat meningkatkan pelayanan terhadap perkembangan layanan keimigrasian kantor Imigrasi kelas I Denpasar.
Sistem Manajemen Arsip Menggunakan Framework Laravel dan Vue.Js (Studi Kasus : BPKAD Provinsi Bali) Aditya Herdinata Putra; Dian Pramana; Ni Luh Putri Srinadi
Jurnal Sistem dan Informatika (JSI) Vol 13 No 2 (2019): Jurnal Sistem dan Informatika (JSI)
Publisher : Bagian Perpustakaan dan Publikasi Ilmiah - Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) STIKOM Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (602.575 KB)

Abstract

Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Provinsi Bali bertugas untuk mengelola keuangan dan aset yang dimiliki oleh Pemerintah Provinsi Bali. Salah satu arsip yang dikelola adalah Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D). Arsip SP2D harus disimpan dengan rapi karena digunakan sebagai bukti autentik dalam kasus-kasus tertentu. Pada pengelolaan dan pencarian arsip SP2D, sering ditemukan kendala karena tidak adanya catatan mengenai letak arsip tersebut disimpan sehingga diperlukan sebuah sistem yang dapat membantu proses tersebut. Sistem ini dibangun dengan menggunakan Framework Laravel dan Vue.JS. Laravel digunakan karena memiliki berbagai macam fitur yang memudahkan proses pengembangan sistem, sedangkan Vue.Js digunakan karena kemampuannya yang dapat membuat tampilan halaman menjadi lebih reaktif. Sistem ini menggunakan QR-Code untuk menyimpan informasi letak penyimpanan arsip SP2D. Pengembangan sistem dimulai pengumpulan data, perancangan sistem dan basis data menggunakan Data Flow Diagram (DFD) dan Entity Relationship Diagram (ERD), hingga mengimplementasikannya menjadi sebuah sistem. Hasil dari perekayasaan ini adalah sistem yang membantu proses pengelolaan dan pencarian arsip SP2D pada BPKAD Provinsi Bali.
ANALYSIS OF QUALITY OF SERVICE BANDWIDTH MANAGEMENT ON COMPUTER NETWORK USING MIKROTIK RB951Ui-2HnD I Made Arya Budhi Saputra; Putu Dicky Indrajaya; Ricky Aurelius Nurtanto Diaz; I Komang Agus Ady Aryanto; Ni Luh Putri Srinadi
Jurnal Techno Nusa Mandiri Vol 18 No 1 (2021): Techno Nusa Mandiri : Journal of Computing and Information Technology Period of
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33480/techno.v18i1.2164

Abstract

Computer networks are now part of every human activity. The use of computer networks is currently experiencing a significant increase due to the Covid-19 pandemic, however, there are still many problems with computer networks, such as what often happens is the slow pace of computer networks in transferring data caused by limited bandwidth or maximum limits. owned by the computer network. For that, we need a computer network bandwidth management method called the QoS (Quality of Service) method. In this method, a tool called the Mikrotik Router-board RB951Ui-2HnD is used to conduct this research. In implementing this system the steps are taken starting from data collection, requirements analysis, system design with flowcharts and system depiction using a star topology, then implementation and unit testing on the user or Client, and testing the computer network system on the Mikrotik Router-board. The results of this study will be explained using statistical tables obtained from testing using the Wireshark application
PENGARUH KECANGGIHAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KEMAMPUAN TEKNIK PERSONAL TERHADAP EFEKTIVITAS PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DI LPD KECAMATAN UBUD Ni Made Kansa Dewi Putri; Ni Luh Putri Srinadi
Jurnal Widya Akuntansi dan Keuangan Vol 2 No 1 (2020): Widya Akuntansi dan Keuangan
Publisher : UNHI Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (598.361 KB) | DOI: 10.32795/widyaakuntansi.v2i1.537

Abstract

The application of an accounting information system is an important investment for a company. The use of information systems can improve the competitiveness of companies so as not excluded in their environment. This research was conducted in LPD Sub-district of Ubud. The purpose of this study is to analyze the influence of the sophistication of information technology and the ability of personal techniques on the effective use of accounting information systems. Researchers use Multiple Linear Regression Analysis as a method of data analysis, where data collection is done by observation, interviews, library research, and questionnaires. As an initial stage of the analysis will be tested for validity and reliability of the research instrument. The results showed that the sophistication of Information Technology and Personal Engineering Capabilities had a positive and significant effect on the Effectiveness of the Use of Accounting Information Systems in LPD, Ubud Gianyar District. This research will recommend the formulation of a technology-based accounting information system so that it can compete in the midst of the tight and competitive world of competition.
PENGARUH PASTISIPASI MANAJEMEN DAN KEPUASAN PENGGUNA TERHADAP EFEKTIVITAS PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DI LPD KECAMATAN UBUD Ni Made Kansa Dewi Putri; Ni Luh Putri Srinadi
Jurnal Widya Akuntansi dan Keuangan Vol 2 No 2 (2020): Widya Akuntansi dan Keuangan
Publisher : UNHI Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32795/widyaakuntansi.v2i2.852

Abstract

The purpose of this study was to analyze the effect of management participation and user satisfaction on the effectiveness of using accounting information systems. This research was conducted in the LPD Sub-district of Ubud, using the observation method, interview method, the literature method, the documentation method, and the survey method by distributing questionnaires to LPD employees in the Sub-district of Ubud, with a population of 263 employees. Determination of the sample using non-probability sampling method with purposive sampling method. The research sample consisted of 87 employees. Data analysis uses Multiple Linear Regression. The results showed that management participation and user satisfaction had a positive and significant effect on the effectiveness of the use of accounting information systems in LPD in Ubud Gianyar, which means that the higher the management participation, the more effective the use of accounting information systems, vice versa and the higher the ability of satisfaction users will increase the effectiveness of using accounting information systems, and vice versa.
Pelatihan Pemanfaatan Learning Manajemen Sistem (LMS) untuk Peningkatan Kompetensi Guru Di SMA Negeri 1 Petang Yohanes Priyo Atmojo; Ni Luh Putri Srinadi; Muhammad Riza Hilmi; I Made Darma Susila; Dandy Pramana Hostiadi; Erma Sulistyo Rini
WIDYABHAKTI Jurnal Ilmiah Populer Vol. 4 No. 3 (2022): Juli
Publisher : STIKOM Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30864/widyabhakti.v4i3.319

Abstract

Learning Management System (LMS) adalah suatu perangkat lunak untuk keperluan administrasi, dokumentasi, laporan sebuah kegiatan, kegiatan belajar mengajar dan kegiatan secara online. Learning Management System (LMS) dapat digunakan dalam jenjang pendidikan tinggi maupun pendidikan dasar. Di masa pandemi, pemanfaatan learning model sistem berbasis online memegang peranan penting dalam keberlangsungan proses pembelajaran di dunia pendidikan. Di sisi lain penggunaan aplikasi konferensi berbasis pembelajaran daring yang digunakan hingga saat ini belum memiliki keseragaman dan bergantung pada pengetahuan diantara guru. Salah satu sekolah, yaitu SMA Negeri 1 Petang menerapkan proses pembelajaran dengan konsep hybrid. Konsep hybrid yang dimaksud adalah menerapkan setengah pembelajaran luring dan daring, serta melakukan penggiliran proses sekolah luring (tatap muka). Proses ini masih dirasa belum optimal, karena dengan konsep pembelajaran yang ada saat ini para guru memerlukan proses untuk mengatur komunikasi melalui whatsapp, mengatur jadwal pemberian tugas, mengatur jadwal pemberian kuis memeriksa tugas yang dikumpulkan oleh para siswa dan pengaturan jadwal kelas rutin. Sehingga untuk beberapa permasalahan tersebut, diperlukan adanya penggunaan LMS di SMA Negeri 1 Petang. Dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang telah dilakukan, tim pelaksana melakukan kegiatan pengembangan teknologi pembelajaran melalui pembuatan LMS dan kegiatan pelatihan penggunaan media pembelajaran online melalui Kegiatan workshop. Tujuannya adalah dapat mengoptimalkan proses pembelajaran sehingga dapat membentuk keteraturan dalam pembelajaran dan memudahkan guru dalam proses komunikasi maupun dalam menjalankan tugas mengajar para siswa di SMA Negeri 1 Petang.
Peningkatan Kesadaran Masyarakat Terhadap Sampah Plastik I Wayan Yogi Wiswamitra; I Putu Bagus Eswara; Putu Jessita Aryati Dewi; Ni Luh Putri Srinadi; I Ketut Dedy Suryawan; Dian Rahmani Putri
WIDYABHAKTI Jurnal Ilmiah Populer Vol. 5 No. 1 (2022): Nopember
Publisher : STIKOM Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30864/widyabhakti.v5i1.325

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini diawali dengan munculnya kewaspadaan terhadap bahaya sampah plastik. Permasalahan lingkungan hidup ini yang dihadapi oleh masyarakat Indonesia dan bahkan dunia. Menyikapi tantangan yang ada, harus dilaksanakan suatu upaya pengarahan pola pikir masyarakat pada kegiatan pengurangan dan penanganan sampah. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk membagikan pengetahuan tentang alternatif pengelolaan sampah, yang berlokasi di Desa Kenderan, Tegalalang, Gianyar yang merupakan salah satu desa prioritas pilihan ITB STIKOM Bali. Sebagian warga masyarakat Desa Kenderan belum memiliki kesadaran terhadap pentingnya menjaga kebersihan sekitar dan belum mengetahui bahwa sampah memiliki nilai ekonomi yang dapat membantu menghadapi masa pandemi ini. Unit Kegiatan Mahasiswa Badminton of the ITB STIKOM Bali tergerak untuk membantu masyarakat Desa Kenderan dengan menyelenggarakan seminar yang membahas tentang berbagai cara mengurangi dan mengelola sampah dengan mengundang narasumber dari Komunitas Griya Luhu. Manfaat bank sampah selain mengurangi polusi sampah juga memiliki keuntungan ekonomis sehingga dapat meningkatkan pendapatan keluarga di Desa Kenderan. Pokok bahasan lainnya adalah penyuluhan tentang cara mengelola keuangan untuk membantu perekonomian masyarakat Desa Kenderan menjadi lebih baik dan stabil. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini telah berhasil meningkatkan kesadaran dan kewaspadaan masyarakat Desa Kenderan terhadap sampah dan juga meningkatkan pengetahuan warga desa tentang manfaat bank sampah. Terbukti dari 50 peserta yang hadir, delapan puluh persen dapat menjawab kembali pertanyaan evaluasi yang disampaikan oleh tim pengabdian masyarakat pada saat kegiatan monitoring pasca pelatihan.
Potensi dan Keunggulan Desa Petang Melalui Video Profil sebagai Sarana Informasi Kepada Masyarakat I Made Darma Susila; Ida Bagus Suradarma; Yohanes Priyo Atmojo; Muhammad Riza Hilmi; Ni Luh Putri Srinadi; Dandy Hostiadi
WIDYABHAKTI Jurnal Ilmiah Populer Vol. 5 No. 1 (2022): Nopember
Publisher : STIKOM Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30864/widyabhakti.v5i1.344

Abstract

Desa adalah kesatuan masyarakat hukum yang memiliki batas wilayah yang berwenang untuk mengatur dan mengurus urusan pemerintahan, kepentingan masyarakat setempat berdasarkan prakarsa masyarakat, hak asal usul, dan hak tradisional yang diakui dan dihormati dalam sistem pemerintahan NKRI. Desa Petang berada di Kecamatan Petang, Kabupaten Badung, Provinsi Bali memiliki potensi dan keunggulan tersendiri yang terus dikembangkan menjadi desa maju dan berintelektual. Salah satunya adalah dengan penerapan dan pemanfaatan teknologi informasi yang terus dikembangkan, pelestarian adat dan budaya berbasis kearifan lokal, hingga pemberdayaan UMKM yang bertujuan untuk memajukan perekonomian masyarakat. Perubahan kebiasaan dan pola aktifitas masyarakat hingga proses pelayanan dari sisi aparatur desa mengalami perubahan yang bersifat dinamis di masa pandemik hingga masa era baru. Kebiasaan masyarakat di era new normal perlu untuk diketahui seluruh masyarakat lokal di desa ataupun masyarakat secara luas untuk mengetahui bahwa Desa Petang selalu aktif dan mampu bergerak secara dinamis demi kemajuan desa. Salah satunya adalah dengan pengenalan profil desa melalui video profil desa yang berisikan kemajuan dan potensi desa. Sebelumnya video profil ini telah ada, namun tidak optimal dari sisi proses pengambilan, kualitas video dan informasi potensi serta keunggulan. Melalui pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat, dilakukan proses pembuatan video profil desa dengan tujuan untuk memperbaharui informasi potensi dan keunggulan desa, meningkatkan kualitas dokumentasi keunggulan dan potensi desa dari sisi citra gambar, audio maupun video, dan memperkenalkan perkembangan terbaru di Desa Petang. Hasil dari kegiatan adalah dalam bentuk video profil berkualitas HD 1920 x 1080 px dengan keterbaharuan potensi keunggulan dan potensi desa hingga informasi kemajuan desa Petang.
Geographic Information System for Mapping Vegetable Producing Areas in West Bandung Regency complete with maps and travel routes Anggun Nugroho; Joko Santoso; Wayan Karang Utama; Ni Luh Putri Srinadi
Conference on Business, Social Sciences and Technology (CoNeScINTech) Vol 2 No 1 (2022): Conference on Business, Social Sciences and Technology (CoNeScINTech)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study develops a system that provides information about the location of producing vegetables and fruit and the route to the selected location in the form of a map in the form of a GIS system. This research was conducted to support the Department of Agriculture and Food Security of West Bandung Regency (KBB), which does not yet have such a system. Information about agriculture and food crops is still in the form of news and simple and there is no map feature, let alone a route feature to the location of producing vegetables and fruit. Making this web using the PHP programming language, MySQL database, CSS, HTML, Google Maps API. Information on vegetable and fruit producers was obtained from the Department of Agriculture and Food Security of the KBB. The map was taken from Google Maps, then edited to provide information on producing vegetables and fruit and travel routes to the selected location. The results of this study are a Geographic Information System which is displayed in the form of a website equipped with features in the form of information on the location of vegetables and fruit producers, news, articles, visitor comments, maps and routes to vegetables and fruit producers. These maps and routes have been adapted to the actual conditions to be passed by web visitors or fruit and vegetable commodity seekers in West Bandung district. The location of this object was obtained by conducting a direct survey to the object of agriculture and vegetable and fruit producing plantations. By implementing features from the Google Maps API that utilize the Auto Update function and Directions Service to display maps in mapping the location of agricultural commodities for this geographic information system, visitors can find out the locations of agricultural commodities in West Bandung district without having to ask other peoples. Website administrators can add new vegetable and fruit producing locations or change or delete. From the results of the questionnaire, it was found that the geographic information system for mapping agricultural products in West Bandung district has been running and functioning well with a satisfaction level of 76.92%.
Co-Authors AA Sudharmawan, AA Aditya Herdinata Putra Anggun Nugroho Antarajaya, I Nyoman Suraja Arya Budhi Saputra, I Made Candra Ahmadi Chawaphan, Pharan Dananjaya, Gde Putra Dandy Hostiadi Dandy Pramana Hostiadi Dandy Pramana Hostiadi Dandy Pramana Hostiadi Demus Yabu Maundima Demus Yabu Maundima, Demus Yabu Dian Pramana Dian Pramana Dian Rahmani Putri Erma Sulistyo Rini Erma Sulistyo Rini, Erma Sulistyo Evi Triandini Gde Sastrawangsa, Gde Gede Angga Pradipta, Gede Angga Gede Yanti Arbawa, Gede Yanti Hilmi, Muhammad Riza I Gusti Ayu Widari Upadani I Gusti Rai Agung Sugiartha I Kadek Didik Kardiasa, I Kadek I Ketut Dedy Suryawan I Komang Agus Ady Aryanto I Komang Rinartha Yasa Negara I Komang Setia Buana, I Komang I Made Darma Susila I Made Darma Susila I Made Darma Susila, I Made I Made Darma Susila, I Made Darma I Putu Bagus Eswara I Putu Putra Kusumanegara, I Putu Putra I Wayan Muliastika, I Wayan I Wayan Sudarya, I Wayan I Wayan Yogi Wiswamitra Ida Bagus Suradarma Ida Bagus Suradarma, Ida Bagus Ilham Muliono, Ilham Indrianto Indrianto Joko Santoso Krisnawan, Gusti Ngurah Aditya Kusuma, Tubagus Mahendra Linda Santiari, Ni Putu Luh Gede Surya Kartika Luh Putu Wiwien Widhyastuti Luh Putu Wiwien Widhyastuti Made Liandana Made Liandana, Made Maemonah, Maemonah Muhammad Riza Hilmi Muhammad Riza Hilmi Ni Made Dewi Kansa Putri, Ni Made Dewi Kansa Ni Made Kansa Dewi Putri Ni Nyoman Utami Januhari, Ni Nyoman Ni Putu Linda Santiari Putu Desiana Wulaning Ayu Putu Dicky Indrajaya Putu Jessita Aryati Dewi Putu Riska Yunita Srinandari Ricky Aurelius Nutanto Diaz, Ricky Aurelius Saputra, Kadek Surya Setiawan, Wayan Tubagus Mahendra Kusuma Wayan Karang Utama Widhyastuti, Luh Putu Wiwien Wulaning Ayu, Putu Desiana Yohanes Priyo Atmojo Yohanes Priyo Atmojo Yohanes Priyo Atmojo Yohanes Priyo Atmojo, Yohanes Yohanes Priyo Atmojo, Yohanes Priyo Yudi Agusta, Yudi