cover
Contact Name
Nasiruddin
Contact Email
daulay.nasiruddin@gmail.com
Phone
-
Journal Mail Official
daulay.nasiruddin@gmail.com
Editorial Address
-
Location
Kota medan,
Sumatera utara
INDONESIA
Jurnal Pedagogik Olahraga
ISSN : 25035355     EISSN : 25808877     DOI : -
Core Subject : Education,
Jurnal Pedagogik Olahraga merupakan jurnal elektronik nasional yang diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Olahraga Program Pascasarjana Universitas Negeri Medan dua kali setahun pada setiap bulan Juni dan Desember.
Arjuna Subject : -
Articles 300 Documents
Pengaruh Pengaruh Latihan Leg Curl Dan Leg Extension terhadap Ketepatan Shooting Siswa Ekstrakurikuler Futsal SMA Negeri 2 Kota Tegal: Futsal alfarij, rifki
Jurnal Pedagogik Olahraga Vol. 10 No. 2 (2024): Jurnal Pedagogik Olahraga
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpor.v10i2.67260

Abstract

The purpose of this study was to determine the effect of leg curl and leg extension on the results of shooting accuracy and which form of training is better for improving shooting results. This research uses an experimental method. The population in this study were all male futsal extracurricular participants at SMA Negeri 2 Tegal City, totaling 20 people. The sampling technique used in this study was total sampling, so that the number of samples in this study amounted to 20 people. The results of this study are the effect of leg curl training with an increase of 59% and leg extension of 55% on shooting accuracy, and the form of leg curl training is more effective than leg extension training which can be seen from the results of the increase. Therefore, the author suggests that leg curl training be integrated intensively in the training program as the main choice of lower muscle strengthening, while still considering the athlete's physical condition to prevent injury. Proportional combination with leg extension training is also recommended to obtain more balanced and comprehensive training results. Translated with DeepL.com (free version)
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SEPAK BOLA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA BERBASIS GOOGLE SITE : PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SEPAK BOLA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA BERBASIS GOOGLE SITE Rahmad
Jurnal Pedagogik Olahraga Vol. 11 No. 1 (2025): Jurnal Pedagogik Olahraga
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpor.v11i1.67440

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran sepak bola berbasis Google Site untuk siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) dengan menggunakan model pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). Penelitian dilakukan melalui tahapan analisis kebutuhan, perancangan desain, pengembangan media, implementasi dalam pembelajaran, serta evaluasi efektivitas media. Hasil validasi ahli materi dan media menunjukkan bahwa produk sangat layak digunakan dengan persentase kelayakan di atas 85%. Uji coba terbatas pada siswa kelas IX menunjukkan bahwa media mampu meningkatkan pemahaman konsep dasar sepak bola dan memfasilitasi pembelajaran mandiri. Penggunaan Google Site sebagai media pembelajaran terbukti efektif, fleksibel, dan mudah diakses, terutama di wilayah dengan keterbatasan infrastruktur teknologi.
DIMENSI PSIKOSOSIAL BERDASARKAN PARTISIPASI DALAM EKSTRAKURIKULER OLAHRAGA DAN KEMAMPUAN MOTORIK (Studi Korelasional di MAN 3 Sukabumi) Zaitun Fatimatuz Zahra; Asep Sumpena; Jajat Darajat KN
Jurnal Pedagogik Olahraga Vol. 11 No. 1 (2025): Jurnal Pedagogik Olahraga
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpor.v11i1.67578

Abstract

This study aims to examine the relationship between participation in sports extracurricular activities and motor skills with psychosocial problems among students at MAN 3 Sukabumi. Adolescence is a developmental phase that is vulnerable to various psychological pressures, making it important to explore the role of physical activity in supporting mental well-being. This research uses a quantitative correlational approach with a sample of 35 students selected through purposive sampling based on specific criteria. The instruments used include the Pediatric Symptom Checklist (PSC-35) to measure psychosocial problems, the Barrow Motor Ability Test to assess motor skills, and a participation questionnaire to measure students’ level of involvement in sports activities. The questionnaire consists of six indicators: attendance, active involvement, having a goal, providing feedback, sharing information, taking responsibility, and perceiving benefits. Data analysis was conducted using the Statistical Package for the Social Sciences (SPSS) version 25, through descriptive statistics, normality test, linearity test, and multiple correlation analysis. The results showed a significant negative relationship between participation in sports extracurricular activities and motor skills with students’ psychosocial problems. Participation had a correlation of r = -0.388 (p = 0.021), while motor skills had a correlation of r = -0.409 (p = 0.015). Regression analysis showed that both variables simultaneously contributed 31.9% to psychosocial problems (R² = 0.319; p = 0.002). In conclusion, the higher the level of student participation in sports activities and the better their motor skills, the lower the level of psychosocial problems they experience.
PENGARUH LATIHAN SKIPPING TERHADAP KECEPATAN TENDANGAN SABIT PENCAK SILAT SMA NEGERI KEBERBAKATAN OLAHRAGA BAHTERAMAS SULAWESI TENGGARA Sariana; Asnan, Wahyu; Nurfuadi, Diki; Muhammad Feril Anugrah; Istiqomah, Fainsyah
Jurnal Pedagogik Olahraga Vol. 11 No. 1 (2025): Jurnal Pedagogik Olahraga
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study was to determine the effect of skipping training on the speed of pencak silat sickle kicks in students at State High School for Sports Talent. This research used an experimental method, the population in the research was all 190 State High School students with Sports Talent. The sampling technique used a purposive sampling technique, this technique was carried out based on considerations with certain criteria so that a research sample of 19 people was obtained. The test instrument used was a pencak silat sickle kick speed test, then skipping training was given with a training volume of 3 times for 18 meetings. The research data was analyzed using the t statistical test using SPSS version 25. Based on the analysis results, the pretest average was 14.21 and the posttest average was 18.32, this shows that the training carried out was able to bring about changes in the speed of the sickle kick compared to before the training was given. The results obtained from hypothesis testing show a significant value of 0.000 < 0.05, so Ho is rejected and Ha is accepted, which means that there is a significant influence of skipping training on the speed of sickle kicks at the Bahteramas Sports Gifted High School, Southeast Sulawesi.
METODE DRILL VARIASI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN SHOOTING PADA SISWA EKSTRAKURIKULER FUTSAL SMAN BALUNG JEMBER akhmad tsalisu wildani; Hariyoko
Jurnal Pedagogik Olahraga Vol. 11 No. 1 (2025): Jurnal Pedagogik Olahraga
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpor.v11i1.67758

Abstract

Penelitian Tindakan Olahraga (PTO) ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan shooting permainan futsal menggunakan metode drill variasi. Penelitian ini menggunakan metode analisis data deskriptif kuantitatif. Terdapat 2 siklus pada penelitian ini dan tiap siklusnya terdiri dari 3 pertemuan. Subjek penelitian yaitu siswa ekstrakurikuler futsal putra SMAN Balung Jember yang berjumlah 22 siswa. Pengumpulan data berupa tes yang terdiri dari penilaian proses dan penilaian produk serta pengumpulan data non tes yang terdiri dari observasi dan dokumentasi. Berdasarkan hasil dari penilaian proses keterampilan shooting pada siklus 1 memperoleh peningkatan menjadi 69,8%, dan pada siklus 2 kembali meningkat menjadi 80,5%. Kemudian hasil penilaian produk untuk tes keterampilan shooting memperoleh peningkatan menjadi 54,5% pada siklus 1, dan kembali mengalami peningkatan menjadi 65,8% pada siklus 2. Maka pada penelitian ini dapat disimpulkan bahwa keterampilan shooting siswa ekstrakurikuler futsal SMAN Balung Jember telah meningkat setelah diterapkannya metode drill variasi
HUBUNGAN KOORDINASI MATA-KAKI DAN POWER OTOT TUNGKAI TERHADAP HASIL SHOOTING MAHASISWA FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN: HUBUNGAN KOORDINASI MATA-KAKI DAN POWER OTOT TUNGKAI TERHADAP HASIL SHOOTING MAHASISWA FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN Argubi Silwan; Nurkadri; Muhammad Reza Destya; Amansyah; Bessy Sitorus Pane; Faudzan Habibie Daulay
Jurnal Pedagogik Olahraga Vol. 11 No. 1 (2025): Jurnal Pedagogik Olahraga
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpor.v11i1.67821

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan Koordinasi Mata-Kaki Dan Power Otot Tungkai Terhadap Hasil Shooting Mahasiswa Pendidikan Kepelatihan Olahraga Fakultas Ilmu Keolahragaan UNIMED. Penelitian ini dilaksanakan di Stadion UNIMED Jl. William Iskandar Pasar IV Medan Estate. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Pendidikan Kepelatihan Olahraga sebanyak 50 orang. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan Purposive Sampling yaitu sebanyak 10 orang menjadi sampel. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian dengan menggunakan teknik korelasi melalui tes dan pengukuran, pada umumnya merupakan cara pengumpulan data dari sejumlah unit atau individu dalam waktu yang bersamaan. Dari hasil uji korelasi hipotesis pertama diperoleh nilai signifikansi 0,032 < 0,05 maka ada hubungan yang signifikan antara Koordinasi mata-kaki dengan hasil shooting bola.  Hasil uji hipotesis kedua nilai signifikansi 0.005 < 0.05, maka ada hubungan yang signifikan antara power otot tungkai dengan hasil shooting bola. Berdasarkan uji korelasi ganda pada tabel model summary diketahui bahwa besarnya hubungan antara koordinasi mata kaki dan power otot tungkai (secara simultan) terhadap Hasil shooting bola yang dihitung dengan koefisien korelasi adalah 0,584 hal ini menunjukkan pengaruh yang sedang. Sedangkan kontribusi atau sumbangan secara simultan variabel koordinasi mata kaki dengan power otot tungkai adalah 34,1% sedangkan 65,9% ditentukan oleh variabel lain.
HUBUNGAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL DENGAN PRESTASI BELAJAR PENDIDIKAN JASMANI DI PONDOK SCHOOLING DAARUL ILMI: Indonesia salim, Muhammad Luthfi; Reshandi Nugraha; Alit Rahmat
Jurnal Pedagogik Olahraga Vol. 11 No. 1 (2025): Jurnal Pedagogik Olahraga
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpor.v11i1.67823

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan komunikasi interpersonal siswa dan hubungannya dengan hasil belajar. Metode yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan 30 siswa kelas XII Pondok Schooling Daarul Ilmi sebagai sampel melalui teknik purposive sampling. Instrumen berupa angket skala Likert berjumlah 43 butir, telah diuji validitas dan reliabilitasnya, dengan 33 butir valid dan nilai Cronbach’s Alpha sebesar 0,739. Hasil analisis menunjukkan rata-rata skor komunikasi interpersonal sebesar 109,13 dan nilai hasil belajar sebesar 86,70. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar siswa memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan prestasi belajar yang memadai. Temuan ini menunjukkan bahwa komunikasi interpersonal berperan penting dalam mendukung proses pembelajaran dan pencapaian hasil belajar. Penelitian ini juga memberikan kontribusi terhadap pengembangan alat ukur sosial dalam pendidikan dan dapat menjadi acuan untuk penelitian selanjutnya yang berkaitan dengan variabel serupa
PENANAMAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER MELALUI EKSTRAKULIKULER PENCAK SILAT DI SMAN 1 KOTA SUKABUMI: PENANAMAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER MELALUI EKSTRAKULIKULER PENCAK SILAT DI SMAN 1 KOTA SUKABUMI Risandri, Irgi; Carsiwan; Rahmat, Alit
Jurnal Pedagogik Olahraga Vol. 11 No. 1 (2025): Jurnal Pedagogik Olahraga
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpor.v11i1.67932

Abstract

This study aims to describe the instillation of character education values through extracurricular activities of pencak silat sports at SMAN 1 Sukabumi City. This study uses a qualitative descriptive approach with data collection techniques through observation, interviews, and documentation. The research subjects consisted of 25 students participating in the pencak silat extracurricular and the activity instructors. The results of the study indicate that in the implementation of the pencak silat extracurricular, the character values instilled include religious, honest, disciplined, hard work, creative, caring for the environment, and love of peace. The recapitulation of the observation results shows that the number of "yes" answers was 1,222 or 81%, while the number of "no" answers was 278 or 19%, which indicates that the process of instilling character values is in the good category (76%–100%). Thus, the pencak silat extracurricular activities contribute positively in shaping the character of students at SMAN 1 Sukabumi City.
STUDI ANALISIS KETERAMPILAN DASAR SEPAK BOLA PADA SISWA EKSTRA KULIKULER SMP NEGERI 3 BONEGUNU Nafsan, Nafsan; Dwi Nova, Alfito; Jetuk, Jetuk; Al Baradey, Al Baradey; Risnawati, Risnawati; Ode Muhammad Alim, La; Zaenal Arwih, Muh
Jurnal Pedagogik Olahraga Vol. 11 No. 1 (2025): Jurnal Pedagogik Olahraga
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpor.v11i1.68108

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis keterampilan dasar sepak bola pada siswa ekstrakulikuler SMP Negeri 3 Bonegunu.. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa yang mengikuti siswa ekstrakulikuler bermain sepak bola berjumlah 21 orang. Sampel merupakan bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki populasi tersebut. penelitian yang dilakukan untuk menjawab persoalan-persoalan tentang keadaan atau kondisi sebagaimana adanya di lapangan dalam fenomena yang akan diteliti menggunakan media penghitungan angka (Sugiyono,007). Metode yang digunakan adalah survei dengan teknik pengumpulan data menggunakan tes dan pengukuran. Berdasarkan tabel distribusi frekuensi diatas di peroleh hasil analisis keterampilan dasar bermain sepak bola pada siswa ekstrakulikuler SMP Negeri 3 Bonegunu yaitu kategori Baik sekali sebesar 38% (8 siswa), kategori baik sebesar 0% (0 siswa), kategori cukup sebesar 24% (5 siswa), kategori kurang sebesar 24% (5 siswa), kategori kurang sekali sebesar 14% (3 siswa). Berdasarkan hasil data diatas dapat diketahui bahwa analisi keterampilan dasar bermain sepak bola pada siswa SMP Negeri 3 Bonegunu yakini dengan nilai rat-rata 230.47 termaksud dalam kategori baik sekali dengan presentasi sebesar 38% atau sebanyak 8 siswa
TINGKAT MOTIVASI PERSERTA EKSTRAKURIKULER FUTSAL DAN IMPLIKASINYA TERHADAP HASIL AKADEMIK DI SMPN 4 AMUNTAI Baihaki; Ramadhan Arifin; Aryadi Rachman
Jurnal Pedagogik Olahraga Vol. 11 No. 1 (2025): Jurnal Pedagogik Olahraga
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpor.v11i1.68150

Abstract

Tujuan penelitian yaitu agar mengetahui tingkat motivasi dalam mengikuti ekstrakurikuler dan hasil akademik peserta didik. Peneliti menggunakan deskriptif kuantitatif yang mana bertujuan untuk menggambarkan hasil perhitungan variabel. Teknik pengumpulan data menggunakan angket skala likert dan nilai rata-rata raport guna memperoleh hasil yang lebih objektif. Sampel pada penelitian ini merupakan peserta didik yang mengikuti ekstrakurikuler futsal di SMPN 4 Amuntai, yang terdiri 16 orang responded yang dimana peneliti menggunakan angket skala likert untuk mengetahui tingkat motivasi dan meninjau nilai rata-rata raport dari tiap peserta didik. Berdasarkan hasil penelitian mengenai tingkat motivasi peserta didik dalam mengikuti ekstrakurikuler futsal dan implikasinya terhadap hasil akademik di SMPN 4 Amuntai, tingkat motivasi di teliti menggunakan angket skala likert, dengan kategori baik sebesar 50%, Termuat pada kategori cukup sebesar 25%, dengan kategori kurang sebesar 19%, pada kategori sangat kurang sebesar 6%, dan tidak ada pada kategori sangat baik sebesar 0%. Dan pada Rata-rata nilai raport dengan kategori baik sebesar 81%, dikategorikan cukup sebesar 19%, dan tidak ada pada kategori sangat baik, kurang, sangat kurang sebesar 0%. Dan pada hasil ini menjelaskan bahwa antara tingkat motivasi peserta didik dan implikasinya terhadap hasil akademik adalah baik. Bahwasanya peserta didik yang mengikuti ekstrakurikuler futsal terdapat pengaruh yang signifikan terhadap hasil akademik mereka, karena orang yang rajin berolahraga akan memiliki jasmani yang sehat dan juga sangat berpengaruh terhadap prestadi akademik nya terutama di kalangan anak sekolah