Articles
161 Documents
Pemberdayaan Majelis Ta’lim al-Hidayah Lampung Tengah dalam Pencegahan paham Radikalisme dan Konflik antar Umat Beragama
Aliyandi Lumbu;
Choirul Salim;
Iktiyar Islamianingrum;
Tanty Erlina
JPM: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 4 No 2 (2022): Dedikasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, Juli-Desember 2022
Publisher : Pusat Pengabdian Masyarakat (PPM) Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Metro
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32332/d.v4i2.5412
Radikalisme merupakan suatu paham yang berkembang dalam lingkungan sosial masyarakat yang menuntut adanya perubahan secara keras, Pandangan radikal dan kurangnya dialog antar umat beragama bisa membawa agama pada kehidupan lingkungan sosial yang memiliki peluang terjadinya konflik antar umat beragama. Kenyataan empiris di Lampung akhir-akhir ini menunjukkan bahwa aksi kekerasan di tengah masyarakat melibatkan simbol simbol agama.Dalam masyarakat yang majemuk ini, terdapat klaim kebenaran (truth claim) dan watak missioner dari setiap agama, membuka peluang terjadinya benturan dan kesalah pengertian bagi penganut agama.Hal ini jelas dapat mengakibatkan retaknya hubungan antar umat beragama. Disini letak pentingnya diselenggarakan dialog antar agama.Radikalisme merupakan suatu paham yang berkembang dalam lingkungan sosial masyarakat yang menuntut adanya perubahan secara keras oleh karena itu umat manusia khususnya umat Islam wajib paham dampak dan sanksi hukum Paham Radikalime dan bertentangan dengan ajaran Agama Islam yaitu Al Qur`an dan Hadist.
Pelatihan Digital Marketing untuk Meningkatkan Penjualan Batik Pamekasan di Desa Sentra Batik Klampar Kecamatan Proppo Kabupaten Pamekasan
Reza Mubarak;
Subairi Subairi;
Umarul Faruq;
Ihlasul Fatoni;
Fithratul Lailiyah
JPM: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 1 (2023): Dedikasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, Januari-Juni 2023
Publisher : Pusat Pengabdian Masyarakat (PPM) Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Metro
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32332/d.v5i1.5766
Pamekasan is the largest batik-producing district in Madura. There are around 28 batik centers spread across several sub-districts, and the most are in the Proppo sub-district, namely 12 batik centers. One of these batik centers is Klampar Village. Product penetration into the market has also been quite slow because the availability of information about Pamekasan batik has not been widely exposed. Therefore, it is necessary to increase promotion and sales using digital marketing. The focus of this digital marketing training activity is education about the potential of the digital market and the importance of digital marketing, followed by training on marketing batik products through social media. This type of research is descriptive qualitative research. The result of this activity is that participants are trained to utilize social media to optimize marketing via the internet. Participants are guided by a resource person. And at the end of the activity, an evaluation is carried out to see how big the impact is on digital marketing through social media.
Penguatan Peran Perempuan dalam Penanaman Nilai-nilai Moderasi Beragama pada Keluarga di Majelis Taklim Desa Negeri Ulangan, Kabupaten Pesawaran
Dewi Masitoh;
Sarah Ayu Ramadhani;
Fitri Sari
JPM: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 1 (2023): Dedikasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, Januari-Juni 2023
Publisher : Pusat Pengabdian Masyarakat (PPM) Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Metro
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32332/d.v5i1.6235
Riset Pemberdayaan ini bertujuan untuk menguatkan peran perempuan dalam menanamkan nilai-nilai moderasi beragama pada keluarga di Majelis Taklim Negeri Ulangan, Kabupaten Pesawaran, serta bagaimana memaksimalkan penguatan peran tersebut di tengah kesenjangan gender yang ada di masyarakat, sehingga perempuan dapat memiliki andil dalam menjaga nilai-nilai toleransi di masyarakat. Metode pengabdian yang digunakan yakni dengan pendekatan Participatory Action Research (PAR), dimana kegiatan ini dilakukan secara partisipatif dalam masyarakat. Keterlibatan dilakukan dalam bentuk observasi lapangan, sosialisasi dan penguatan peran perempuan dalam rangka internalisasi nilai-nilai moderasi beragama pada keluarga. Hasil kegiatan riset ini yaitu: Pertama, melaksanakan sosialisasi peran perempuan dalam internalisasi nilai-nilai moderasi beragama pada keluarga. Kegiatan ini dilakukan pada dua tempat yaitu, majelis taklim Negeri Ulangan dan majelis taklim Negara Saka. Kedua, memberikan penguatan pentingnya peran perempuan (ibu) dalam internalisasi moderasi beragama terkhusus dalam keluarga kepada sepuluh ibu usia produktif, lima dari majelis taklim Negeri Ulangan dan lima dari majelis taklim Negeri Saka.
Penggunaan Laboratorium Virtual Materi Laju Reaksi untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa SMAN 3 Muaro Jambi
Minarni Minarni;
Epinur Epinur;
Yusnidar Yusnidar;
Wilda Syahri;
Rusdi Rusdi;
Afrida Afrida
JPM: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 1 (2023): Dedikasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, Januari-Juni 2023
Publisher : Pusat Pengabdian Masyarakat (PPM) Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Metro
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32332/d.v5i1.6437
Reaction rate material is one of the materials from the Chemistry eye in high school which studies the concept of reaction rate, the factors that affect the reaction rate and purchase order of the reaction. In learning the goal is to say that mastery of concepts by students is through experiments/practicums, the same is the case with acid-base materials and other chemical materials. To realize the demands of the learning objectives of the reaction rate, practicum is needed. The purpose of community service is due to the limited tools and materials in the laboratory, so that the chemical practicum, especially the reaction rate, is not carried out. The ability of teachers in the field of ICT is very low, so teachers cannot operate and create virtual laboratories.
Pemanfaatan Teknologi Sel Surya untuk Optimalisasi Budidaya Ikan Lele Berbasis Sistem Biofloc-Aquaponic
Sunaryono Sunaryono;
Markus Diantoro;
Ahmad Taufiq;
Hendra Susanto;
Muhammad Ikhwan Najmi;
Futri Yuliana
JPM: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 1 (2023): Dedikasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, Januari-Juni 2023
Publisher : Pusat Pengabdian Masyarakat (PPM) Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Metro
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32332/d.v5i1.5684
Gadingkasri Village is one of the villages located in the Klojen District of Malang City which is located in the downtown area of Malang. The location of the village surrounded by a business center and several universities makes this village very strategic because it is a densely populated residential area with a combination of residential communities and students as boarding house residents. With this condition, Gadingkasri Village has considerable economic zone potential for its people. Gadingkasri Village, especially residents in RW. 3, there is a community of PKK mothers who are members of the Urban Farming Group who have a vision to green residential areas by gardening around settlements. One of the potentials that can be developed is to develop community activities in the Urban Farming community towards optimizing energy and increasing residents' income by raising catfish. The community service program through funding from the State University of Malang aims to maximize the existing potential through the use of appropriate technology. The method used in this service is a method of empowering catfish farming by utilizing appropriate technology engineering for sustainable alternative energy. The activities that have been carried out are in the form of mentoring, designing, installing aquaponic systems, and biofloc pools, and solar panels which will be alternative energy in supplying aquaponic pump electrical systems and biofloc ponds. The results of this service activity are expected to be an alternative energy source solution that can be used independently by RW residents. 3 Gadingkasri village. The empowerment of catfish with a biofloc system is also expected to be able to increase the economic income of residents
Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik Cair dari Limbah Budidaya Udang Vaname di Kelompok Pembudidaya Ikan Mina Bahari
Tika Mayang Sari;
Asih Fitriana Dewi;
Lailatul Solihah;
Afifah Ariani
JPM: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 1 (2023): Dedikasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, Januari-Juni 2023
Publisher : Pusat Pengabdian Masyarakat (PPM) Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Metro
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32332/d.v5i1.5444
Kegiatan ini dilaksanakan oleh Tim Pengabdian Dosen dan Mahasiswa Tadris Biologi. Pelakaksanaan kegiatan dilakukan di kelompok pembudidaya ikan mina bahari Pasir Sakti Lampung Timur. Pengabdian dilaksanakan pada tanggal 30-31 Oktober 2021. Berdasarkan analisis situasi yang mendasari dilakukan pengabdian ini yaitu selama ini limbah cair budidaya udang Vaname yang dihasilkan masih belum dimanfaatkan, semakin lama dibiarkan akan mengganggu organisme di sekitar limbah tersebut. Selain itu adanya ketergantungan masyarakat dengan penggunaan Pupuk Kimia yang apabila dipakai dalam waktu jangka yang lama akan membuat tanah mengeras. Kemudian masih minimnya pengetahuan masyarakatt terkait pupuk organik cair. Dengan adanya kegiatan pelatihan tersebut diharapkan kelompok pembudidaya ikan dapat memanfaatkan limbah cair budidaya udang sebagaii pupuk organik cair dan dapat mengaplikasikan pupuk organik cair sehingga dapat meminimalisir penggunaan pupuk kimia
Meningkatkan Kosakata dan Pelafalan Bahasa Inggris melalui Media Bergambar dan Video di TK Assalam
Yeha Aini;
Mayrani Indah Purnamasari;
Mysanti Sukma Dewi
JPM: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 1 (2023): Dedikasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, Januari-Juni 2023
Publisher : Pusat Pengabdian Masyarakat (PPM) Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Metro
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32332/d.v5i1.6431
Kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan tema Meningkatkan Kosakata dan Pelafalan Bahasa Inggris Melalui Media Bergambar dan Video di Tk AT Assalam Tangerang ini bertujuan untuk mengenalkan dan meningkatkan kemampuan bahasa Inggris sejak dini kepada anak – anak di TK AT Assalam. Media yang digunakan dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini adalalah gambar dan video yang berkaitan dengan kosakata dan pelafalan yang jelas dan tepat. Metode yang di gunakan yaitu dengan pendekatan “Total Physical Response” (TPR), dimana metode ini sesuai untuk anak – anak usia 4 – 6 tahun. Penerapanya berhubungan antara koordinasi, perintah, dan gerakan. Tujuan akhir pelaksanaan kegiatan PMK di TK AT Assalam meningkatnya kosakata yang di miliki dan mengetahui cara pelafalan yang tepat dalam berbahasa Inggris. Kata Kunci : Bahasa Inggris, Meningkatkan Kosakata dan Pelafalan bahasa Inggris, Pembelajaran bahasa Inggris Sejak Usia Dini. Abstract This project with the theme Improving English Vocabulary and Pronunciation Through Pictures and Video Materials at Kindergarten AT Assalam Tangerang aims to introduce and improve English language skills from an early age to children at Kindergarten AT Assalam. The media used in this community service activity are pictures and videos related to vocabulary and pronunciation that are slow and precise. The method used is the "Total Physical Response" (TPR) approach, which is suitable for children aged 4-6 years. Its application relates between coordination, commands, and movements. The final goal of implementing Student social activities at AT Assalam Kindergarten is to increase the vocabulary and know how to pronounce correctly in English. Keywords: Learning English, Improving English Vocabulary and Pronunciation, Learning English from an Early Age.
Optimalisasi Program Desa Bahasa Banjarrejo Kecamatan Batanghari Kabupaten Lampung Timur Melalui Komunitas English Training and Gathering (ESTAGE)
Andianto Andianto;
Kuryani Kuryani;
Yasmika Baihaqi;
Silvia Oprista;
Muhammad Djorgi
JPM: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 1 (2023): Dedikasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, Januari-Juni 2023
Publisher : Pusat Pengabdian Masyarakat (PPM) Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Metro
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32332/d.v5i1.5707
Learning and mastering English in nowadays is important. Mastering English as the international language gives some benefits. They are getting some important job, accessing to multiple culture, enabling us to travel around the world etc. Therefore, Banjarrejo, a small village in East Lampung, has a program to help societies to get an easy access to learn English in this village. The purpose of this study is to optimize the English language village’s program of Banjarrejo by 1) building English language community; 2) Enhancing human resources’ English skill; 3) providing place, material and media used in English community. This study is applied by using Asset-Based Community Development (ABCD). The results of this this study are formed: 1) English Training and Gathering (ESTAGE) as a community in learning English; 2) human resources who teach and facilitate societies in learning English; and 3) some facilities in learning English for community such as place, location, learning material, and media.
Pengembangan SDM bagi Nazhir Wakaf di Lingkkungan Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jambi
Rahmadi Rahmadi
JPM: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 1 (2023): Dedikasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, Januari-Juni 2023
Publisher : Pusat Pengabdian Masyarakat (PPM) Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Metro
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32332/d.v5i1.6432
Wakaf memiliki potensi dan manfaat ekonomi sehingga perlu dikelola secara efektif dan efisien, bukan hanya untuk kepentingan ibadah tetapi juga dapat memajukan kesejahteraan umum. Pengelolaan wakaf yang baik terletak pada peran nazhir wakaf sehingga nazhir wakaf perlu mendapatkan pendampingan dan pelatihan agar dapat menjadi nadzir yang profesional dan kompeten. Untuk itulah, pengabdian kepada masyarakat dilaksanakan dengan menggunakan metode ABCD (Asset Based Community Development) atau Pengembangan Komunitas Berdasarkan Aset Penting. Metode ini memiliki maksud agar komunitas yang dalam hal ini adalah nadzir wakaf dapat memahami dan mengoptimalkan pengelolaan aset-aset wakaf. Pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan melalui tiga tahapan, yaitu tahap persiapan, tahap pelaksanaan, dan tahap evaluasi. Pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat melalui workshop pelatihan pengembangan sumber daya manusia bagi nadzir wakaf ini diharapkan dapat membentuk profesionalisme nadzir yang amanah dan mandiri. Hal ini dikarenakan pengelolaan wakaf yang produktif terletak pada peran nadzir yang profesional yang dapat dilihat dari parameter amanah (dapat dipercaya), shiddiq (jujur), fathanah (cerdas), dan tabligh (transparan). Dengan parameter profesionalisme tersebut, pengelolaan wakaf yang produktif dapat dimaksimalkan untuk mendukung perekonomian dan kesejahteraan masyarakat.
Diversifikasi Olahan Pepaya menjadi Brownies Kering dan Abon Kering bagi UMKM PRIMA JATI di Desa Rintisan Budaya Jatimulyo, Bantul
Wahidah Mahanani Rahayu;
Retnosyari Septiyani;
Heni Siswantari;
Mufid Salim
JPM: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 1 (2023): Dedikasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, Januari-Juni 2023
Publisher : Pusat Pengabdian Masyarakat (PPM) Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Metro
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32332/d.v5i1.6154
Jatimulyo Village is one of the villages in Yogyakarta Special Region that will be submitted to Cultural Village establishment. Prima Jati MSME is community organization that processes the local potential of papaya fruit cultivated in Jatimulyo Kapanewon Dlingo Village, Bantul Regency. One of the problems faced is the high level of papaya fruit production with limited processed products and sales. The alternative solution is to diversify papaya into brownies and shredded papaya. The program was conducted through training and mentoring practices for Prima Jati. Both products have been successfully made continuously and have been packaged with plastic standing pouches and jars. There is an increase in community knowledge and understanding of processing papaya fruit into dried products, so as to increase the shelf life of the product. Prima Jati MSMEs have also sold offline at tourist attractions in Jatimulyo and online through social media accounts and marketplaces.