cover
Contact Name
ACEP RONI HAMDANI
Contact Email
acepronihamdani2@gmail.com
Phone
+6285223970654
Journal Mail Official
acepronihamdani2@gmail.com
Editorial Address
Jl. Marsinu No.5, Dangdeur, Kec. Subang, Kabupaten Subang, Jawa Barat 41211
Location
Kab. subang,
Jawa barat
INDONESIA
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang
ISSN : 2614722X     EISSN : 24775673     DOI : https://doi.org/10.36989/didaktik
Core Subject : Education,
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang adalah salah satu jurnal yang dterbitkan oleh STKIP Subang, jurnal ini mempunyai bidang cakupan yaitu Penelitian Pendidikan. Terbit pada bulan Juni dan Desember setiap tahunnya. Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang melalui proses review oleh dua reviewer sesuai bidang keahlianya. Jurnal didaktik telah terindex oleh Google Sholar dan ROAD. Adapun P-ISSN dari Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang yaitu 2477-5673, serta E-ISSN dari Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang yaitu 2614-722X. Website jurnal yang digunakan yaitu https://jurnalstkipsubang.ac.id dengan versi OJS ke 2.0, kemudian dirubah domain dan hosting ke alamat https://journal.stkipsubang.ac.id dengan versi OJS 3.0, sehingga kebanyak histori dan jumlah kunjungan berada pada domain https://jurnalstkipsubang.ac.id, namun dikarenakan ada masalah integrasi dari yang lama ke yang baru, sehingga kami menggunakan versi OJS 3.0 di domain baru. Dan menggunakan quicksubmit di OJS yang baru.
Articles 3,055 Documents
PENGEMBANGAN MEDIA 3D POP UP BOOK BERBASIS AUGMENTED REALITY DENGAN MATERI SISTEM PENCERNAAN MANUSIA Fitri Nur Alfiani, Candra Dewi, Ika Karlina
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang Vol. 10 No. 3 (2024): Volume 10 No. 3 September 2024
Publisher : STKIP Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36989/didaktik.v10i3.4277

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan dan mengevaluasi media pembelajaran inovatif berbasis teknologi Augmented Reality (AR) dengan menggunakan aplikasi Assemblr Edu dalam meningkatkan pemahaman siswa tentang sistem pencernaan manusia. Latar belakang penelitian ini adalah rendahnya literasi keilmuan mahasiswa Indonesia yang tercermin dari hasil PISA 2018, serta kurangnya minat dan keterlibatan mahasiswa dalam pembelajaran IPA. Observasi di SDN 02 Nambangan Kidul mengalami keterbatasan dana untuk memaksimalkan media pembelajaran. Di era globalisasi ini, ketika masalah ini terjadi, solusinya adalah dengan memanfaatkan pengetahuan teknologi yang berkembang. Kegiatan pembelajaran di SDN 02 Nambangan Kidul memang telah memanfaatkan teknologi namun belum maksimal dan lebih sering menggunakan buku ajar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Research and Development (R&D) dengan empat tahap: Decide, Design, Develop, dan Evaluate. Teknik deskriptif kualitatif dan kuantitatif digunakan untuk menganalisis data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan AR Assemblr Edu efektif dalam meningkatkan pemahaman dan motivasi siswa untuk belajar, serta mampu mengatasi keterbatasan media pembelajaran yang ada. Media pembelajaran AR 3D ini memungkinkan visualisasi materi sistem pencernaan yang sulit divisualisasikan dalam bentuk konkret dan terbukti menarik dan interaktif bagi siswa. Penelitian ini menyimpulkan bahwa integrasi teknologi AR dalam pembelajaran IPA di sekolah dasar dapat menjadi solusi inovatif untuk meningkatkan literasi IPA siswa. Kata Kunci: Augmented Reality, Assemblr Edu, literasi sains, media pembelajaran, Penelitian dan Pengembangan, pendidikan sains. ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini ialah mengembangkan dan mengevaluasi media pembelajaran inovatif berbasis teknologi Augmented Reality (AR) menggunakan aplikasi Assemblr Edu dalam meningkatkan pemahaman siswa tentang sistem pencernaan manusia. Latar belakang penelitian ini adalah rendahnya literasi sains siswa Indonesia yang tercermin dalam hasil PISA 2018, serta kurangnya minat dan keterlibatan siswa dalam pembelajaran IPA. Observasi di SDN 02 Nambangan Kidul mengalami kendala keterbatasan dana untuk mrmaksimalkan media pembelajaran. Di era globalisasi ini ketika masalah tersebut terjadi solusiinya adalah memanfaatkan ilmu teknologi yang sedang berkembang. Kegiatan pembelajaran di SDN 02 Nambangan Kidul memang sudah memanfaatkan teknologi namun belum maksimal dan lebih sering menggunakan buku teks. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Research and Development (R&D) dengan empat tahapan: Decide, Design, Develop, dan Evaluate. Teknik deskriptif kualitatif dan kuantitatif digunakan untuk menganalisis data. Hasil penelitian menunjukkan penggunaan AR Assemblr Edu efektif dalam meningkatkan pemahaman dan motivasi belajar siswa, serta mampu mengatasi keterbatasan media pembelajaran yang ada. Media pembelajaran 3D AR ini memungkinkan visualisasi materi sistem pencernaan yang sulit divisualisasikan dalam bentuk konkret serta terbukti menarik dan interaktif bagi siswa. Penelitian ini menyimpulkan bahwa integrasi teknologi AR dalam pembelajaran IPA di sekolah dasar dapat menjadi solusi inovatif untuk meningkatkan literasi sains siswa. Kata Kunci: Augmented Reality, Assemblr Edu, literasi sains, media pembelajaran, Research and Development, pendidikan IPA.
KONSELING SEBAGAI ALAT UNTUK MENEMUKAN TUJUAN HIDUP DAN MEMBANGUN MASA DEPAN YANG CERAH DALAM PERSPEKTIF MANAJEMEN DAKWAH Rahma Aulia, Novia; Titie Solihati, Ade; Bangkit Panji Muslim, Sukma; Suryandari, Meity
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang Vol. 10 No. 04 (2024): Volume 10 No. 04 Desember 2024 In Press
Publisher : STKIP Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36989/didaktik.v10i04.4278

Abstract

Counseling is an important process in helping individuals find life purpose and build a bright future. This study aims to explore the role of counseling in the context of da'wah management to help individuals achieve clearer and more directed life goals. The method used is a literature study by analyzing various literature related to counseling and da'wah management. The results showed that counseling can strengthen individuals' understanding of their life goals and provide effective tools to plan for a better future. These findings support the integration of counseling in da'wah management programs to improve the quality of life and effectiveness of da'wah programs. Keywords: Conseling, Da’wah Management, Life Purpose
KEPUTUSAN, PROPOSISI DAN PENALARAN DALAM LOGIKA YANG BERPERAAN TERHADAP MANAJEMAN DAKWAH Ninuk; Wati, Patnah; Subekti; Suryandari, Meity
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang Vol. 10 No. 04 (2024): Volume 10 No. 04 Desember 2024 In Press
Publisher : STKIP Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36989/didaktik.v10i04.4279

Abstract

Da'wah management refers to the process of organizing and managing da'wah activities to effectively and efficiently convey Islamic teachings to society. One significant approach in da'wah management is logic, which involves systematic and rational thinking in formulating strategies, decision-making, and evaluating da'wah programs. By applying logical reasoning, da'wah can be structured based on valid data analysis, strengthening arguments, and ensuring that the message delivered aligns with the characteristics and needs of the target audience. This article discusses how logic can assist in strategic planning for da'wah, making appropriate decisions, and improving the effectiveness of da'wah program evaluations. Through a logical approach, da'wah can be conducted in a more systematic and relevant manner within the context of a dynamic and diverse society. Keywords: Decision, Proposition, Reasoning, Da'wah Management
KONTRIBUSI ORGANISASI NIRLABA DALAM MENGELOLA PROGRAM DAKWAH BERKELANJUTAN Aini Wahyu Ningtyas, Baqiya; Nuryati; Parjono; Suryandari, Meity
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang Vol. 10 No. 04 (2024): Volume 10 No. 04 Desember 2024 In Press
Publisher : STKIP Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36989/didaktik.v10i04.4280

Abstract

ResearchThis research discusses the contribution of non-profit organizations in managing da'wah programs program. Non-profit organizations have an important role in achieving social goals without focusing on financial gain. without focusing on financial gain. Through the implementation of accountability, transparency, and non-financial incentive systems, non-profit organizations are able to maintain the sustainability of the da'wah program. non-profit organizations are able to maintain the sustainability of the da'wah program. This research uses literature study method to analyze the literature from 2019 to 2024 related to the management of non-profit organizations in supporting da'wah programs. da'wah program. The results showed that effective management through accounting mechanisms, external supervision, and employee motivation can strengthen the success of sustainable strengthen the success of sustainable da'wah programs. Keywords: non-profit organization, sustainable proselytization, accountability
PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS TEKS DESKRIPSI MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA SISWA KELAS IX. A SMPN 4 SUNGGUMINASA Serlina; Manapa , Graciella Eunike
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang Vol. 10 No. 04 (2024): Volume 10 No. 04 Desember 2024 In Press
Publisher : STKIP Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36989/didaktik.v10i04.4281

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan menulis teks deskripsi siswa kelas IX.A SMPN 4 Sungguminasa melalui penerapan pendekatan kontekstual. Pendekatan ini memungkinkan siswa untuk mengaitkan materi pelajaran dengan pengalaman nyata mereka, sehingga memudahkan dalam menyusun ide dan mengembangkan tulisan yang runtut. Metode yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilakukan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri dari perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada siklus pertama, banyak siswa yang mengalami kesulitan dalam menulis teks deskripsi, seperti menyusun ide dan menggunakan tanda baca dengan benar. Namun, setelah penerapan pendekatan kontekstual pada siklus kedua, semua siswa berhasil menyelesaikan tugas menulis dengan baik. Pendekatan kontekstual terbukti efektif dalam meningkatkan kemampuan menulis siswa, sekaligus menciptakan lingkungan belajar yang lebih menarik dan menyenangkan. Penelitian ini menyimpulkan bahwa pendekatan kontekstual dapat meningkatkan keterampilan menulis teks deskripsi siswa dan memberikan dampak positif pada hasil belajar mereka.
PELATIHAN PEMBUATAN BOUQUET UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS ANAK-ANAK PANTI ASUHAN AL-FATIH PALEMBANG Annisa Maula; Alfiandra; Ainun Fadilah; Febby Hovia Anggrayn; Ernita Dita Tiara; Maya Astra Cibro
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang Vol. 10 No. 3 (2024): Volume 10 No. 3 September 2024
Publisher : STKIP Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36989/didaktik.v10i3.4282

Abstract

Kegiatan pelatihan ini bertujuan mengenalkan salah satu ide usaha alternatif yang dapat dilakukan semua orang dari berbagai kalangan melalui Pelatihan Pembuatan Bouquet bunga dan Snack untuk meningkatkan kreativitas anak-anak. Kurangnya pengetahuan di kalangan masyarat tentang bouquet membuat pelaku usaha sulit menemukan pasaran mereka karena masih di kalangan para remaja saja yang menggunakan bouquet sebagai salah satu hadiah untuk orang spesial. Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan ide kreativitas terkait bagaimana proses pembuatan bouquet dan bahan apa saja yang dibutuhkan untuk memulai bisnis bouquet bunga ataupun snack. Kreativitas merupakan hal penting dalam kehidupan khususnya pada anak usia dini karena dapat membuat manusia lebih produktif. Selain itu juga meningkatkan kualitas hidup serta dapat mempermudah mencari jalan keluar dari sebuah permasalahan. Adapun metode yang digunakan dalam pelatihan ini adalah dengan menggunakan metode teoritis dan metode praktek. Diharapkan dengan diadakannya pelatihan ini para peserta belajar tentang cara pembuatan bouquet bunga dan snack sebagai referensi ide alternatif dalam berwirausaha. Hasil akhir kegiatan ini para peserta pelatihan pembuatan bouquet bunga dan bouquet snack mahir dan dapat berkreasi sendiri mengembangkan bakat dan keterampilan dalam pembuatan bouquet bunga dan bouquet snack sehingga bisa menjadi nilai jual yang tinggi dan mampu menciptakan inovasi baru dalam berwirausaha.
PENGARUH LATIHAN AIR ALERT DAN PLYOMETRIC TERHADAP KEMAMPUAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI PADA ATLET EKSTRAKURIKULER BASKET PUTRI SMAN 1 PEGANDON : Penelitian kuantitatif M Bayu Nurdiansyah; Donny Anhar Fahmi; Fajar Ari Widiyatmoko
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang Vol. 10 No. 04 (2024): Volume 10 No. 03 September 2024
Publisher : STKIP Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36989/didaktik.v10i3.4286

Abstract

As time goes by, basketball has become increasingly popular because it can be played in groups consisting of two teams of five people each. This study aims to determine the effect of Air Alert, Plyometric and Air Alert Plyometric exercises on leg muscle explosive power at SMA N 1 Pengandon. This research uses an experimental method with a Two Groups Pre-Test and Post-Test research design. Data was tested using the SPSS program. The tests carried out are normality, homogeneity and hypothesis testing. Based on the results of the data analysis that has been carried out, there is a significant influence between Plyometric and Air Alert training on the explosive power ability of leg muscles in female basketball extracurricular athletes at SMA N 1 Pegandon. This is because plyometric training trains power, where power is a combination of two elements, namely speed and strength. Apart from that, there is an influence of plyometric training on the explosive power ability of leg muscles in female basketball extracurricular athletes. In this study, it was also found that Air Alert training had no effect on the explosive power ability of leg muscles in female basketball extracurricular athletes. This is because Air Alert training is the same as Plyometrics. This research shows that there is an influence on Plyometric training and a combination of Plyometric and Air Alert training on the explosive power ability of leg muscles in female basketball extracurricular athletes at SMAN 1 Pegandon. As time goes by, basketball has become increasingly popular because it can be played in groups consisting of two teams of five people each. This study aims to determine the effect of Air Alert, Plyometric and Air Alert Plyometric exercises on leg muscle explosive power at SMA N 1 Pengandon. This research uses an experimental method with a Two Groups Pre-Test and Post-Test research design. Data was tested using the SPSS program. The tests carried out are normality, homogeneity and hypothesis testing. Based on the results of the data analysis that has been carried out, there is a significant influence between Plyometric and Air Alert training on the explosive power ability of leg muscles in female basketball extracurricular athletes at SMA N 1 Pegandon. This is because plyometric training trains power, where power is a combination of two elements, namely speed and strength. Apart from that, there is an influence of plyometric training on the explosive power ability of leg muscles in female basketball extracurricular athletes. In this study, it was also found that Air Alert training had no effect on the explosive power ability of leg muscles in female basketball extracurricular athletes. This is because Air Alert training is the same as Plyometrics. This research shows that there is an influence on Plyometric training and a combination of Plyometric and Air Alert training on the explosive power ability of leg muscles in female basketball extracurricular athletes at SMAN 1 Pegandon.
PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN DIGITAL BERBASIS WEBSITE SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS VI SD INPRES MINASA UPA KOTA MAKASSAR Andi Miftahul Jannah; Aliem Bahri
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang Vol. 10 No. 3 (2024): Volume 10 No. 3 September 2024
Publisher : STKIP Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36989/didaktik.v10i3.4290

Abstract

This Classroom Action Research (CAR) aimed to enhance the learning motivation of sixth-grade students at SD Inpres Minasa Upa through the implementation of a web-based digital learning platform. The study was conducted in two cycles, each comprising three meetings. The first cycle involved the introduction of the website and its basic features, while the second cycle introduced additional interactive elements such as educational games and project-based tasks. The results indicated a significant improvement in student engagement, increasing from 55% at the end of the first cycle to 80% by the end of the second cycle, and an enhancement in task quality, with average scores rising from 65 to 80. Student feedback also showed an increase in satisfaction from 60% to 85%. These findings suggest that well-designed digital learning media can effectively boost student interest and motivation. The research demonstrates that continuous adjustments and interactive features positively impact student engagement and academic outcomes.
PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE PENEMUAN TERBIMBING BERBANTUAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS IV SD INPRES MARISO 2: Peneltian Tindakan Kelas Fatinah Nur Waqiah; Nada Awalyah Ahmad
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang Vol. 10 No. 3 (2024): Volume 10 No. 3 September 2024
Publisher : STKIP Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36989/didaktik.v10i3.4293

Abstract

Masalah yang dikaji dalam penelitian ini adalah apakah metode penemuan terbimbing yang didukung oleh media pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas IV SD Inpres Mariso 2. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar matematika dengan menggunakan metode penemuan terbimbing yang dibantu media pembelajaran pada siswa kelas IV. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam dua siklus. Subjek penelitian ini terdiri dari 17 siswa kelas IV pada tahun ajaran 2024-2025. Penelitian ini melalui tahapan perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada siklus pertama, hanya 10 siswa atau 59% yang berhasil secara individu dengan nilai rata-rata 69. Sedangkan pada siklus kedua, 14 siswa atau 82,35% berhasil memenuhi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) dengan nilai rata-rata 81,76. Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa penerapan metode penemuan terbimbing yang didukung media pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV SD Inpres Mariso 2.
PENGARUH MODEL PROJECT BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS TEKS DESKRIPSI DENGAN MEDIA VISUAL GAMBAR SISWA SMK Agus Setiono; Mhd Isman
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang Vol. 10 No. 03 (2024): Volume 10 No. 03 September 2024
Publisher : STKIP Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36989/didaktik.v10i03.4297

Abstract

This research aims: (1) to determine the skills in writing procedural texts using the Project Based Learning learning model, (2) to determine the skills in writing descriptive texts using conventional learning models and (3) to determine the influence of the Project Based Learning model in writing descriptive texts. The population in this research were all students in Class The learning model in this research is experimental learning media and the design used is posttest only control design. The findings of data analysis in the conventional learning model class showed that the average student score was 60.60 with a percentage of 74% or 20 students in the score range of 50 - 100 were grouped as low and scored below the KKM. The results of the hypothesis test findings were achieved, the mean of students who used the Project Based Learning model was 84.8 with a percentage of 86% or as many as 28 students in the 80 - 100 range were categorized as high and scored above the KKM. Based on the hypothesis test obtained, the use of the Project Based Learning model is better than the use of conventional learning media and it can be concluded that there is an influence of the Project Based Learning learning model on the skills of writing descriptive texts in Class T.A 2023/2024.

Filter by Year

2015 2025


Filter By Issues
All Issue Vol. 11 No. 03 (2025): Volume 11 No. 03 September 2025 In Order Vol. 11 No. 03 (2025): Volume 11 No. 03 September 2025 In Press Vol. 10 No. 04 (2024): Volume 10 No. 04 Desember 2024 Vol. 10 No. 04 (2024): Volume 10 No. 04 Desember 2024 In Progress Vol. 10 No. 04 (2024): Volume 10 No. 04 Desember 2024 In Press Vol. 10 No. 04 (2024): Volume 10 No. 03 September 2024 Vol. 10 No. 03 (2024): Volume 10 No. 03 September 2024 Vol. 10 No. 3 (2024): Volume 10 No. 03 September 2024 In Press Vol. 10 No. 2 (2024): Volume 10 No. 02 Juni 2024 Vol. 10 No. 1 (2024): Volume 10 No. 01 Maret 2024 Vol. 10 No. 3 (2024): Volume 10 No. 3 September 2024 Vol. 10 No. 2 (2024): Volume 10 No. 2 Juni 2024 in Press Vol. 9 No. 04 (2023): Volume 09 No. 04 September 2023 Vol. 9 No. 5 (2023): Volume 09 No. 05 Desember 2023 Vol. 9 No. 3 (2023): Volume 09 No. 03 Juli 2023 Vol. 9 No. 2 (2023): Volume 09 No 02, Juni 2023 Vol. 9 No. 1 (2023): Volume 09 No 01, Maret 2023 Vol. 8 No. 2 (2022): Volume 08 No 02, Desember 2022 Vol. 8 No. 1 (2022): Volume 8 Nomor 01, Juni 2022 Vol. 7 No. 02 (2021): Volume 07, Nomor 02, Desember 2021 Vol. 7 No. 01 (2021): Volume 07, Nomor 01, Juni 2021 Vol. 6 No. 2 (2020): Volume 6, Nomor 2, Desember 2020 Vol. 6 No. 1 (2020): Volume 6, Nomor 1, Juni 2020 Vol. 5 No. 2 (2019): Vol. 5 No. 2 Desember 2019 Vol. 5 No. 1 (2019): Vol. 5 No. 1 Juni 2019 Vol. 4 No. 2 (2018): Vol. 4, No. 2 Desember 2018 Vol. 4 No. 1 (2018): Vol. 4, No. 1, Juni 2018 Vol. 3 No. 1 (2017): Vol. 3, No. 1 Desember 2017 Vol. 2 No. 2 (2017): Vol. 2 No. 2 Juni 2017 Vol. 2 No. 1 (2016): Vol 2, No. 1, Desember 2016 Vol. 1 No. 2 (2016): Vol. 1 No. 2, Juni 2016 Vol. 1 No. 1 (2015): Vol. 1, No. 1, Desember 2015 More Issue