cover
Contact Name
Yana Setiawan
Contact Email
yanasetiawan@upi.edu
Phone
+6285722670850
Journal Mail Official
abmas@upi.edu
Editorial Address
Gedung Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Pendidikan Indonesia Jl. Dr. Setiabudhi No 229 Bandung 40154
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Jurnal Abmas
ISSN : 14121891     EISSN : 27981436     DOI : https://doi.org/10.17509/abmas
Jurnal Abmas merupakan media publikasi pada bidang Pengabdian kepada Masyarakat yang dipublikasikan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat (LPPM) Universitas Pendidikan Indonesia. Pertama kali terbit pada tahun 2001 dengan nomor ISSN 1412-1891 serta dengan ISSN Elektronik 2798-1436. Jurnal Abmas terbit 2 kali pada bulan Juni dan Desember. Publikasi Jurnal Abmas ini bertujuan untuk menyebarluaskan pemikiran atau gagasan konseptual dan hasil penelitian yang telah dicapai di bidang pengabdian kepada masyarakat. Setiap penulis yang tertarik untuk publikasi pada Jurnal Abmas, dapat mengirimkan naskah mengikuti pedoman penulisan.
Articles 124 Documents
PELATIHAN PEMANFAATAN LIMBAH KOTORAN SAPI DI DESA SUKAMANAH KECAMATAN PANGALENGAN KABUPATEN BANDUNG UNTUK MENDUKUNG PROGRAM CITARUM HARUM Wanjat Kastolani; Darsiharjo .; I. Setiawan
ABMAS Vol 20, No 1 (2020): Jurnal Abmas, Juni 2020
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1052.496 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v18i1.36634

Abstract

OPTIMALISASI KINERJA MAHASISWA PPL MELALUI NEEDS ANALYSIS BIDANG PENERJEMAHAN Harto, Sri; Setyarini, Sri
ABMAS Vol 17, No 1 (2017): Jurnal Abmas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (795.608 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v17i1.37480

Abstract

Penelitian ini berangkat dari sebuah asumsi tentang perlunya analisis kebutuhan dalam bidang penerjemahan untuk mengoptimalkan kinerja mahasiswa dalam melaksanakan Program Pengalaman Lapangan (PPL). Ada beberapa tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini yaitu: (1) untuk menemukan jawaban apakah perlu analisis dalam bidang penerjemahan berperan dalam mengoptimalkan kinerja mahasiswa PPL; (2) untuk Mengungkapkan kebutuhan dan strategi penerjemahan yang diperlukan bagi mahasiswa; (3) untuk menganalisis bagaimana kompetensi dan strategi penerjemahan yang bisa dimiliki dan diterapkan oleh mahasiswa PPL. Hasil analisis data menunjukkan bahwa analisis kebutuhan dalam penerjemahan merupakan hal yang penting dilakukan karena bidang penerjemahan yang akan ditekuni oleh mahasiswa PPL di instansi yang berbeda bisa dan terinventarisasi. Dengan cara ini, jenis kompetensi dan strategi penerjemahan yang dibutuhkan di lapangan bisa dipersiapkan. Selain itu, kompetensi dan strategi penerjemahan yang dibutuhkan di lapangan perlu digunakan secara profesional sebelum mereka terjun ke instansi tempat melakukan praktik kerja. Dengan demikian, kinerja mereka bisa lebih optimal karena mereka sudah menerjemahkan dalam berbagai teks dan menerapkan beragam strategi penerjemahan. kompetensi dan strategi penerjemahan yang dibutuhkan di lapangan perlu secara profesional sebelum mereka terjun ke instansi tempat melakukan praktik kerja. Dengan demikian, kinerja mereka bisa lebih optimal karena mereka sudah menerjemahkan dalam berbagai teks dan menerapkan beragam strategi penerjemahan. kompetensi dan strategi penerjemahan yang dibutuhkan di lapangan perlu secara profesional sebelum mereka terjun ke instansi tempat melakukan praktik kerja. Dengan demikian, kinerja mereka bisa lebih optimal karena mereka sudah menerjemahkan dalam berbagai teks dan menerapkan beragam strategi penerjemahan.
PENGEMBANGAN KELOMPOK USAHA ANUGRAH JAYA BIDANG BUDI DAYA IKAN, PETERNAKAN AYAM, DAN PENGRAJIN SALE DAN TEMPE ., Hodidjah; ., Yasbiati; Nugraha, Dadan; Alia, Dwi
ABMAS Vol 15, No 1 (2015): Jurnal Abmas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (349.038 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v15i1.38811

Abstract

Implementasi Penyusunan Bahan Ajar Otentik Berbasis Media Sosial bagi Guru Bahasa Sunda di Kabupaten Pangandaran Dingding Haerudin; Dedi Koswara; Danan Darajat
ABMAS Vol 21, No 2 (2021): Jurnal Abmas, Desember 2021
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/abmas.v21i2.39993

Abstract

This Community Service (PkM) is motivated by the lack of authentic learning media for Sundanese subjects. Types of media in learning Sundanese including factual, conceptual, principal, and procedural. Recently, it was difficult for teachers to implement the type of factual material. It was caused by unskilled factor on processing learning materials in the Curriculum 2013 Revised 2017 based on competency basis and competency core (KIKD) of Mulok Sundanese Language with authentic materials in authentic learning. Based on the analysis of the situation that became the background of the problem, the purpose of this community services was to improve the skills of selecting and compiling authentic learning materials for Sundanese language teachers in Pangandaran Regency. The methods of this community services were hybrid learning with explanation, question and answer, and workshop techniques. The target is teachers as members Teacher Working Group (MGMP) of Sundanese language in junior high schools and senior high schools in Pangandaran Regency. The targets attended were 40 people at face to face meeting, and 260 people at online meeting. The meeting was located at Grand Mutiara Pangandaran Hotel hall. The materials presented including three topics i.e. 1) Social Media-Based Teaching Materials, 2) Digital Applications for Sundanese Language Learning, and 3) Evaluation of Authentic Learning. The results of this community services are 1) the targets gain knowledge on how to manage Sundanese language learning in the 21st century by utilizing modern technology; 2) the targets have skills to select and compile authentic materials and their evaluation in accordance with competency basis and competency core as well as the students needs at every level of education.
PELATIHAN PERANCANGAN, PEMBUATAN DAN PEMASARAN PRODUK INTERIOR DAN FURNITUR BAGI MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN Dedy Suryadi; Nandan Supriatna
ABMAS Vol 20, No 2 (2020): Jurnal Abmas, Desember 2020
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (313.711 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v20i1.36426

Abstract

PELATIHAN PENGOLAHAN SUSU MENJADI MINUMAN KEFIR BAGI IBU RUMAH TANGGA MELALUI KELOMPOK WIRAUSAHA DI DESA SUKAJAYA KECAMATAN LEMBANG Ganeswara, Ganjar Muhammad; Sartika2, Rika; Mujdalifah, Siti; Kurniawaty, Imas; Mulyani, Heny
ABMAS Vol 18, No 1 (2018): Jurnal Abmas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (475.499 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v18i1.36628

Abstract

PENGEMBANGAN TEKNOLOGI PRODUKSI TANAM SAYURAN KELOMPOK WANITA TANI (KWT) AL-HIDAYAH DALAM UPAYA PENGUATAN EKONOMI KERAKYATAN (Dusun Negla Kidul Kelurahan Setiajaya Kecamatan Cibeureum Kota Tasikmalaya Provinsi Jawa Barat) ., Yasbiati; Rahman, Taopik
ABMAS Vol 16, No 1 (2016): Jurnal Abmas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (400.01 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v16i1.38803

Abstract

Strategi Pemberdayaan Masyarakat Untuk Meningkatkan Kepedulian Terhadap Lingkungan Di Kalangan Pengrajin Handicrat Kawasan Wisata Pangandaran Kastolani, Wanjat
ABMAS Vol 13, No 1 (2013): Jurnal Abmas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (67.976 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v13i1.40114

Abstract

Analisis Perbandingan IPM Pendidikan di Kecamatan Culamega dan Cisayong Kabupaten Tasikmalaya Tahun 2020 Syarip Hidayat; Wirda Nur Aulia
ABMAS Vol 21, No 1 (2021): Jurnal Abmas, Juni 2021
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (277.081 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v21i1.35469

Abstract

Analisis ini dilakukan untuk mengetahui seberapa besar Indeks Pembangunan Manusia bidang pendidikan dengan dicarinya nilai harapan lama sekolah dan rata-rata lama sekolah di Kecamatan Culamega dan Cisayong. Sehingga kedua kecamatan dapat dilihat perbandingannya dan mencari rekomendasi untuk meningkatkan pembangunan manusia bidang pendidikan sesuai dengan keadaan masing-masing kecamatan. Metode yang digunakan yakni metode deskriptif, dokumentasi dan pendekatan kuantitatif. Sampel yang digunakan dalam artikel ini adalah data jumlah penduduk dari masing-masing jenjang pendidikan dari SD sampai perguruan tinggi. Jenis Data yang digunakan dalam analisis ini adalah data sekunder. Data ini merupakan data yang telah dikumpulkan oleh pihak lain. Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat harapan lama sekolah dan rata-rata lama sekolah Kecamatan Culamega dan Cisayong dengan data statistik jumlah sekolah masing-masing kecamatan. Hasil tersebut terbukti dari adanya nilai Harapan Lama Sekolah (HLS) Kecamatan Culamega yaitu, 6.08 tahun, ada harapan bagi penduduk di Kecamatan tersebut untuk menamatkan pendidikan sampai jenjang SD/sederajat. Sedangkan Kecamatan Cisayong nilai HLS nya yaitu, 8.04 tahun, ada harapan bagi penduduk di Kecamatan tersebut untuk menamatkan pendidikan sampai jenjang SMP/sederajat. Namun, didapatkan nilai Rata-rata Lama Sekolah (RLS) Kecamatan Culamega yaitu 7.98 dan Kecamatan Cisayong yaitu 14.02. Data statistik jumlah sekolah pun menunjukkan bahwa tidak setiap kecamatan terdapat SMA. Sehingga pemerintah perlu menyelenggarakan SMA di Kecamatan Culamega agar memudahkan masyarakat dalam menempuh pendidikan. Pemerintah juga perlu menyadarkan masyarakat tentang pentingnya pendidikan.
PENGUATAN KAPASITAS KELEMBAGAAN POSDAYA MELALUI PELATIHAN MANAJERIAL Saripah, Iip; Subekti, Sri
ABMAS Vol 18, No 1 (2018): Jurnal Abmas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (334.96 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v18i1.36610

Abstract

Page 7 of 13 | Total Record : 124