cover
Contact Name
Rahma Melati Amir
Contact Email
jasminerahma2218@gmail.com
Phone
+6281355508159
Journal Mail Official
Jurnalretorika@uiad.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kab. sinjai,
Sulawesi selatan
INDONESIA
RETORIKA : Jurnal Kajian Komunikasi dan Penyiaran Islam
ISSN : 26555166     EISSN : 27152103     DOI : https://doi.org/10.47435/retorika.v5i2
Core Subject : Science, Education,
Fokus dan Cakupan: Jurnal berfokus pada studi Komunikasi dan Penyiaran Islam. Jurnal Retorika memberikan berapa fokus topik pembahasan yaitu Dakwah Islam, Komunikasi Dakwah, Ilmu Komunikasi dan Komunikasi dan Media. Jurnal ini sebagai studio media ilmiah untuk mengkomunikasikan visi, refleksi, pemikiran konseptual, hasil penelitian, pengalaman menarik di lapangan, dan studi analisis kritis tentang masalah komunikasi kontemporer.
Articles 10 Documents
Search results for , issue "Vol 7 No 2 (2025): Jurnal Retorika" : 10 Documents clear
PERAN MUSYAWARAH DALAM MEWUJUDKAN KOMUNIKASI INTERPESONAL (STUDI ANALISIS TERHADAP HADIST TENTANG MUSYAWARAH) Mawaddah Nurul Fitri
RETORIKA : Jurnal Kajian Komunikasi dan Penyiaran Islam Vol 7 No 2 (2025): Jurnal Retorika
Publisher : LP2M Universitas Islam Ahmad Dahlan Sinjai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47435/retorika.v7i2.3564

Abstract

This research explores the importance of communication and deliberation as key instruments in social problem-solving, emphasizing their role in fostering effective and solutive interactional communication. Deliberation, as a process of exchanging opinions aimed at reaching a decision that benefits all parties, has strong roots in Islamic teachings and principles of social ethics. This research underscores that deliberation is not simply a discussion, but rather a collaborative process in which individuals exchange ideas, negotiate solutions, and attempt to reach a mutually beneficial consensus. The methodology used in this study includes a literature review of relevant hadiths as well as related scholarly articles, focusing on the principles of interactive communication and social dynamics in the context of deliberation. The main findings show that effective communication plays a crucial role in ensuring the productivity of deliberation, which in turn contributes to improved social relations and collective problem-solving capabilities. This research also emphasizes the importance of mutual respect, understanding in every discussion, as well as the role of feedback in creating constructive two-way communication channels. Overall, this research aims to provide deep insights into how deliberation can serve as an effective tool in achieving common goals and resolving conflicts in a constructive and harmonious manner.
MASA DEPAN MEDIA KOMUNIKASI DAKWAH Hawirah; Asriadi, Asriadi; Yuliana; Aswandi, Syawal; Yumi, Sri
RETORIKA : Jurnal Kajian Komunikasi dan Penyiaran Islam Vol 7 No 2 (2025): Jurnal Retorika
Publisher : LP2M Universitas Islam Ahmad Dahlan Sinjai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47435/retorika.v7i2.4041

Abstract

The development of information and communication technology has brought about major changes in the way da'wah is delivered and received by society. Da'wah communication media is no longer limited to mosque pulpits and direct lectures, but has spread to social media, digital platforms, and various internet-based technologies. This study aims to examine how the future of da'wah communication media is influenced by technological developments and how da'wah strategies can adapt to the digital era. Using the literature review method, this study analyzes various literatures that discuss contemporary da'wah, digital communication, and the challenges and opportunities of da'wah in the future. The results of the study show that the success of da'wah in the future is highly dependent on the ability of da'i and da'wah institutions to understand the characteristics of digital media, build relevant content, and apply an interactive and personal communication approach. Therefore, the transformation of da'wah strategies is a necessity so that Islamic messages remain alive and effective in the lives of modern society.
STRATEGI KOMUNIKASI DONDY TAN DALAM DEBAT ANTARAGAMA: STUDI KASUS DEBAT SANTUN ISLAM-KRISTEN Musliadi, Musliadi; Muhlis, Muhlis; Wahyudi, R. Firdaus
RETORIKA : Jurnal Kajian Komunikasi dan Penyiaran Islam Vol 7 No 2 (2025): Jurnal Retorika
Publisher : LP2M Universitas Islam Ahmad Dahlan Sinjai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47435/retorika.v7i2.4078

Abstract

Debat antaragama bukan sekadar pertukaran argumentasi, tetapi juga menjadi ajang untuk memahami perspektif yang berbeda dan menemukan titik temu yang dapat menghindari konflik berkepanjangan Tujuan Penelitian ini untuk Menganalisis strategi komunikasi yang digunakan oleh Dondy Tan dalam debat antaragama serta Mengidentifikasi metode retorika dan teknik persuasi yang diterapkan oleh Dondy Tan dalam menyampaikan argumennya, Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus untuk menganalisis strategi komunikasi yang digunakan dalam debat antaragama, Teknik Pengumpulan Data dalam penelitian ini adalah Observasi Non-Partisipatif diamna Peneliti mengamati rekaman debat untuk mengidentifikasi pola komunikasi yang digunakan, termasuk teknik argumentasi, retorika, serta strategi dalam merespons pernyataan lawan debat, Data dianalisis menggunakan pendekatan analisis wacana kritis (Critical Discourse Analysis/CDA) untuk memahami bagaimana strategi komunikasi mempengaruhi jalannya debat dan reaksi audiens. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa Strategi komunikasi Dondy Tan berakar pada pendekatan logis dan rasional. Ia kerap menyusun argumen dalam bentuk yang sistematis dan berbasis data, baik dari teks-teks Kitab suci maupun dari referensi akademik, Salah satu kekuatan utama dalam komunikasi Dondy Tan adalah penggunaan metode retorika klasik: ethos, pathos, dan logos. Ia membangun kredibilitas (ethos) melalui pengetahuan terhadap kitab suci dan literatur keagamaan.
POLA KOMUNIKASI DAKWAH IKATAN MAHASISWA MUHAMMADIYAH (IMM) DI MEDIA SOSIALal Suriyati, Suriyati; Suriati, Suriati; Nur, Makmur Jaya; Syargawir, Syargawir; Ramadhan, Fauzan
RETORIKA : Jurnal Kajian Komunikasi dan Penyiaran Islam Vol 7 No 2 (2025): Jurnal Retorika
Publisher : LP2M Universitas Islam Ahmad Dahlan Sinjai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47435/retorika.v7i2.4165

Abstract

This study discusses the da'wah communication approach implemented by the Muhammadiyah Student Association (IMM) through the use of social media as a means of spreading Islamic messages. Applying a descriptive qualitative method, information was obtained through interviews with three key figures of IMM Sinjai Branch. The study results show that IMM actively produces da'wah content in the form of religious quotes, educational videos, and Islamic writings that are tailored to current digital media trends and the preferences of the younger generation. Social media platforms like Instagram, TikTok, and YouTube have become the primary choices due to their ability to reach audiences visually and interactively. The main challenges faced include the lack of enthusiasm among cadres towards da'wah content and the limited technical skills in content design. However, IMM demonstrates dedication through the organization of training, enhancement of digital literacy, and openness to public input to improve the quality of its preaching. This research emphasizes the need for a creative, contextual, and adaptive approach to preaching in response to the development of information technology to effectively target the younger generation
STRATEGI DAKWAH INTERAKTIF MELALUI PLATFORM DIGITAL: STUDI KASUS PENGGUNAAN KOMPUTER OLEH GENERASI Z R Nurhayati; Syamsir, Syamsir; Rismawati , Rismawati; Ningsih , Diarti Andra
RETORIKA : Jurnal Kajian Komunikasi dan Penyiaran Islam Vol 7 No 2 (2025): Jurnal Retorika
Publisher : LP2M Universitas Islam Ahmad Dahlan Sinjai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47435/retorika.v7i2.4174

Abstract

This study aims to examine interactive da'wah strategies through digital platforms utilizing computers, specifically in the context of Generation Z, who are highly familiar with technology. This research employs a library research method by collecting and analyzing various literature sources related to digital da'wah, the characteristics of Generation Z, and computer-based communication media. The findings indicate that Generation Z prefers interactive da'wah, which is relevant to their daily lives and creatively presented through various digital platforms. The success of digital da'wah is determined by three main aspects: interactivity, content relevance, and creativity in presentation. Therefore, preachers need to master digital literacy and optimize the use of computers so that da'wah messages can be delivered effectively in this digital era.
ETIKA KOMUNIKASI ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN EMOSIONAL DAN SOSIAL ANAK DI DESA PERTAMPAKAN,KECAMATAN GUNUNG MERIAH KABUPATEN ACEH SINGKIL ( STUDI: KOMUNIKASI PENYIARAN ISLAM) Clana, Abd Azis; Muhsinah, Muhsinah; Yoga , Salman
RETORIKA : Jurnal Kajian Komunikasi dan Penyiaran Islam Vol 7 No 2 (2025): Jurnal Retorika
Publisher : LP2M Universitas Islam Ahmad Dahlan Sinjai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47435/retorika.v7i2.4213

Abstract

This study aims to analyze the ethical practices of parental communication and their influence on the emotional and social development of children in Pertampakan Village, Gunung Meriah District, Aceh Singkil Regency. The background of this study is the importance of Islamic communication in shaping children's morals, personality, and social skills, especially amidst the challenges of modernization and digitalization. This study uses a qualitative descriptive-naturalistic method as described by Sugiyono, using purposive sampling involving parents, children, and local community leaders as key informants. Data were collected through in-depth interviews, participant observation, and documentation, and analyzed using the Miles & Huberman interactive model, which consists of data reduction, data presentation, and conclusion drawing. The research findings reveal that parents in Pertampakan Village generally apply Islamic communication patterns, such as qaulan sadida (honest speech), qaulan layyina (gentle speech), and qaulan ma'rufa (good speech), which positively influence children's emotional stability, self-confidence, and social sensitivity. Furthermore, Islamic communication practices have been shown to strengthen children's politeness, sense of responsibility, and social participation in the family, school, and community. This study concludes that parental communication ethics based on Islamic values ​​play a crucial role in shaping a generation with noble character and a strong sense of social responsibility.
REPRESENTASI KELUARGA MUSLIM DALAM KARTUN DIGITAL DI AKUN INSTAGRAM @KELUARGA HAMZI Darojatun, Rina; Nurfadila, Safitri
RETORIKA : Jurnal Kajian Komunikasi dan Penyiaran Islam Vol 7 No 2 (2025): Jurnal Retorika
Publisher : LP2M Universitas Islam Ahmad Dahlan Sinjai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47435/retorika.v7i2.4214

Abstract

Penelitian ini mengeksplorasi representasi nilai-nilai Islam dalam media digital dengan fokus pada akun Instagram “Keluarga Hamzi”, yang menampilkan konten animasi bertema Islami yang ditujukan bagi audiens Muslim muda. Seiring berkembangnya ruang digital sebagai sarana ekspresi dan edukasi keagamaan, penelitian ini bertujuan untuk memahami bagaimana norma dan nilai Islam dikonstruksikan secara visual dan naratif melalui media kartun digital. Berada dalam ranah komunikasi Islam dan semiotika digital, penelitian ini menggunakan teori semiotika Roland Barthes untuk menganalisis unggahan visual terpilih dari akun tersebut. Analisis dilakukan melalui tiga lapisan makna, yaitu denotasi, konotasi, dan mitos, untuk mengungkap bagaimana animasi menyampaikan pesan tentang etika Islam, nilai kekeluargaan, praktik ibadah, dan interaksi sosial dalam konteks masyarakat Muslim kontemporer. Melalui pendekatan kualitatif dan analisis visual, penelitian ini menunjukkan bahwa “Keluarga Hamzi” memanfaatkan cerita kreatif, simbolisme, dan narasi yang relevan secara budaya untuk mendorong perilaku bermoral dan meningkatkan literasi keagamaan. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi dalam memahami bagaimana media digital merekonstruksi komunikasi Islam dan bagaimana platform seperti Instagram menjadi sarana efektif dalam menyebarkan nilai-nilai keagamaan.
KOMUNIKASI EMPATI DALAM MENCIPTAKAN KESEHATAN MENTAL MASYARAKAT MODERN Faridah, Faridah; Zamroni , Muhammad; Estuningtyas, Retna Dwi; Yusuf, Muhammad; Fadilah, Umi
RETORIKA : Jurnal Kajian Komunikasi dan Penyiaran Islam Vol 7 No 2 (2025): Jurnal Retorika
Publisher : LP2M Universitas Islam Ahmad Dahlan Sinjai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47435/retorika.v7i2.4218

Abstract

Perkembangan teknologi dan digitalisasi interaksi sosial telah mengubah dinamika hubungan antarindividu, menyebabkan munculnya tantangan baru bagi kesehatan mental masyarakat modern. Komunikasi empati—yang meliputi pengenalan emosi, validasi, dan respons pro-sosial—berperan penting dalam mereduksi stres, meningkatkan dukungan sosial, dan memperkuat ketahanan mental komunitas. Artikel ini menyajikan kajian pustaka komprehensif (2017–2025) mengenai peran komunikasi empati dalam interaksi sosial digital dan offline, mengintegrasikan perspektif psikologi interpersonal dan komunikasi Islam. Hasil kajian menunjukkan bahwa penguatan kemampuan empatik melalui pendidikan, desain komunikasi, dan kebijakan publik dapat meningkatkan kesehatan mental kolektif.
EFEKTIVITAS DAKWAH PADA AKUN TIKTOK KADAM SIDIK DALAM PANDANGAN MAHASISWA Rapit; Almuammar , Fiqram; Musi, Suryani; Al Irsyad , Zaki; Andraeani, Sartika
RETORIKA : Jurnal Kajian Komunikasi dan Penyiaran Islam Vol 7 No 2 (2025): Jurnal Retorika
Publisher : LP2M Universitas Islam Ahmad Dahlan Sinjai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47435/retorika.v7i2.4219

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui,dan menganalisis efektivitas dakwah di media sosial TikTok dalam pandangan mahasiswa. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif, sumber data diperoleh dari observasi, wawancara berjumlah dua orang dan dokumentasi serta penelusuran dari berbagai referensi. Metode pengumpulan data dilakukan melalui tiga tahap yaitu reduksi data, penyajian data, dan pengambilan kesimpulan. Hasil pembahasan ini menunjukkan bahwa berdakwah di media sosial TikTok dianggap cukup efektif karena sesuai dengan kondisi saat ini yang dimana semua informasi dapat dengan mudah diperoleh melalui media sosial. Kesimpulannya para da’i dapat memanfaatkan media sosial Tiktok baik dari fitur fyp maupun live stream sebagai sarana menyampaikan pesan-pesan dakwah kepada mad’u.
RETORIKA KOMUNIKASI DAKWAH DAS’AD LATIF DI YOUTUBE Rahmah, Rahmah; Musi, Suryani; Putri Hasan , Saskia Indah; Saputra, Arya Eka; Reza, Fahrul; Ikram , Ikram
RETORIKA : Jurnal Kajian Komunikasi dan Penyiaran Islam Vol 7 No 2 (2025): Jurnal Retorika
Publisher : LP2M Universitas Islam Ahmad Dahlan Sinjai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47435/retorika.v7i2.4220

Abstract

Kemajuan teknologi digital telah mengalihkan cara dakwah Islam dari komunikasi konvensional ke komunikasi yang didukung media baru. Salah satu da’i yang sukses beradaptasi dengan zaman digital adalah Ustadz Das’ad Latif, yang giat berdakwah lewat saluran YouTube dengan gaya yang unik dan komunikatif. Penelitian ini bertujuan menganalisis retorika dakwah Ustadz Das’ad Latif, khususnya mengenai gaya bahasa, struktur kalimat, pemakaian idiom lokal, serta taktik humor dan intonasi suara. Metode yang diterapkan adalah pendekatan kualitatif deskriptif dengan analisis teori Dramatisme dari Kenneth Burke dan Analisis Resepsi Stuart Hall untuk mengkaji cara penyampaian pesan serta tanggapan audiens terhadap konten dakwahnya. Temuan penelitian mengindikasikan bahwa Ustadz Das’ad Latif menggunakan cara komunikasi yang mudah dipahami, interaktif, dan sesuai konteks, sehingga pesan moral serta ajaran Islam dapat diterima secara luas oleh pendengar dari berbagai latar belakang. Pemakaian dialek Bugis–Makassar dan elemen humor menjadi daya pikat tersendiri yang memperkuat kedekatan emosional dengan jamaah, tanpa mengurangi nilai spiritual dakwah. Di samping itu, intonasi yang bervariasi, susunan kalimat yang retoris, dan pertanyaan yang mendalam menunjukkan kemampuan beliau dalam mengintegrasikan elemen ethos, pathos, dan logos secara seimbang. Dengan demikian, retorika dakwah Ustadz Das’ad Latif di dunia digital mencerminkan model dakwah modern yang komunikatif, humanis, dan responsif terhadap kemajuan teknologi informasi.

Page 1 of 1 | Total Record : 10