Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui hasil validasi, keterlaksanaan,responpesertadidik,responguru,danefektivitas E-Modul Fisika berbasis Google sites untuk meningkatkan hasil belajar fisika SMAN 19 Bone. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan model pengembangan ADDIE. Instrumenyangdigunakanyaituangketvalidasi,mengukur kepraktisan dengan melaui respon guru dengan angket, dan keefektifan dilihat dari hasil belajar peserta didik dengan tes. Hasil yang diperoleh yaitu (1) E-Modul valid dengan nilai kelayakan isi sebesar 0,75. (2) Respon guru fisika positif untuk E-Modul yaitu sangat baik/sangat praktis dengan rerata skor penilaian untuk setiap aspeknya yaitu 3,6. (3) E-Modul efektif ditinjau dari hasil belajar peserta didik.