Abstrak. Bekembangnya online di Indonesia turut mempengaruhi layanan ojek di Indonesia, saat ini kita dapat memesan layanan ojek melalui aplikasi di smartphone. Layanan ini dikenal dengan ojek online. Konsumen lebih memilih menggunakan layanan ojek online dari pada ojek konvensional. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk preferensi konsumen terhadap penggunaan transportasi online pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai Bandar Lampung dan untuk mengetahui jenis transportasi online yang lebih diminati oleh mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai Bandar Lampung. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan kepentingan tertinggi adalah harga merupakan atribut yang memiliki nilai kepentingan tertinggi yaitu mencapai 53,376. Berdasarkan nilai signifikansi Pearson’s R dan Kendall’s Tau masing-masing sebesar 0,000 dan 0,000 0,05 sehingga dapat disimpulkan bahwa ada uji keakuratan (predictive accuracy) yang tinggi pada proses konjoin. Transportasi online yang lebih diminati mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai Bandar Lampung adalah Gojek dengan presentase 60,20% karena karena harga, kemudahan dalam mengoperasikan aplikasi, dan keamanan. Diurutan kedua yaitu Maxim dengan presentase sebesar 33,7%, dan yang kurang diminati adalah Grab dengan presentase sebesar 6%. Kata kunci: Konsumen, Preferensi, Transportasi Online. Abstrak. The development of online in Indonesia has also affected motorcycle taxi services in Indonesia, now we can order motorcycle taxi services through an application on a smartphone. This service is known as an online motorbike taxi. Consumers prefer to use online motorcycle taxi services than conventional motorcycle taxis. The purpose of this study was to determine consumer preferences for the use of online transportation for students of the Faculty of Economics and Business, University of Sang Bumi Ruwa Jurai Bandar Lampung and to find out which types of online transportation are more in demand by students of the Faculty of Economics and Business, University of Sang Bumi Ruwa Jurai Bandar Lampung. Based on the research that has been carried out, the highest interest is the price, which is an attribute that has the highest importance value, reaching 53,376. Based on the Pearson's R and Kendall's Tau significance values of 0.000 and 0.000 0.05, respectively, it can be concluded that there is a high predictive accuracy test in the conjoint process. Online transportation that is more in demand by students of the Faculty of Economics and Business, University of Sang Bumi Ruwa Jurai Bandar Lampung is Gojek with a percentage of 60.20% due to price, ease of operating the application, and security. In the second place is Maxim with a percentage of 33.7%, and what is less desirable is Grab with a percentage of 6%.Keyword: Consumers, Preferences, Transport Online.