Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Teknobiz : Jurnal Ilmiah Program Studi Magister Teknik Mesin

OPTIMASI DESAIN SISTEM PEMANAS TUMBLE DRYER DARI ELECTRIC HEATER MENJADI SHELL AND TUBE HEAT EXCHANGER Amri Abdulah
Teknobiz : Jurnal Ilmiah Program Studi Magister Teknik Mesin Vol 7 No 3 (2017): Teknobiz
Publisher : Magister Teknik Mesin Universitas Pancasila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35814/teknobiz.v7i3.915

Abstract

Konsumsi energi yang terus meningkat memerlukan peninjauan penggunaan energi,salah satu alternatif dalam penghematan penggunaan energi yaitu dengan memanfaatkan energipanas terbuang. Hasil kajian energi terdapat 4 electric heater yang menggunakan energi listrik diPlant SSP-2 untuk sistem pemanas Tumble Dryer, daya yang dibutuhkan untuk 1 electric heatersebesar 140 kW dan penggunaan electric heater yaitu 16 jam perhari. penggunaan energi listrikuntuk proses pemanasan ini cukup besar sehingga diperlukan suatu analisis sistem pemanasTumble Dryer dengan mengganti electric heater ke Alat penukar kalor shell and tube dengandesain yang optimal, sumber panas yang dibutuhkan Alat penukar kalor shell and tubememanfaatkan energi panas yang terbuang dari Plant CP-2 yang kembali ke Dow Coal Boiler-2.Metode analisis Alat penukar kalor shell and tube menggunakan metode sederhana denganeksperimen full factorial 4 variabel bebas 3 level sehingga ada 81 iterasi lalu dari hasil tersebutdipilih nilai koefisien perpindahan panas (U) yang paling besar, setelah dlakukan eksperimenhasilnya divalidasi menggunakan software HTRI. Hasil yang diperoleh dari perhitungan manualdidapat nilai Koefisien perpindahan panas (U)= 65.34 W/m2.K luas area (A) sebesar 11.72 m2dan nilai (Q) = 29.99 kW sedangkan hasil dari perhitungan software HTRI hasilnya tidak jauhberbeda yaitu nilai Koefisien perpindahan panas (U)= 65.67 W/m2.K luas area (A) sebesar 11.73m2 dan nilai (Q) = 26.5 kW, sehingga optimasi desain Alat penukar kalor shell and tube tersebutmerupakan hasil yang optimal dan bisa digunakan untuk mengganti electric heater yang akhirnyadidapat penghematan penggunaan energi di Plant SSP-2 sebesar 560 kW x 16 = 8960 kWh perhari,perkiraan biaya investasi dibandingkan dengan hasil penghematan diperoleh nilai modal kembalisetelah 1 tahun.
OPTIMASI DESAIN SISTEM PEMANAS TUMBLE DRYER DARI ELECTRIC HEATER MENJADI SHELL AND TUBE HEAT EXCHANGER Amri Abdulah
Teknobiz : Jurnal Ilmiah Program Studi Magister Teknik Mesin Vol. 7 No. 3 (2017): Teknobiz
Publisher : Magister Teknik Mesin Universitas Pancasila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35814/teknobiz.v7i3.915

Abstract

Konsumsi energi yang terus meningkat memerlukan peninjauan penggunaan energi,salah satu alternatif dalam penghematan penggunaan energi yaitu dengan memanfaatkan energipanas terbuang. Hasil kajian energi terdapat 4 electric heater yang menggunakan energi listrik diPlant SSP-2 untuk sistem pemanas Tumble Dryer, daya yang dibutuhkan untuk 1 electric heatersebesar 140 kW dan penggunaan electric heater yaitu 16 jam perhari. penggunaan energi listrikuntuk proses pemanasan ini cukup besar sehingga diperlukan suatu analisis sistem pemanasTumble Dryer dengan mengganti electric heater ke Alat penukar kalor shell and tube dengandesain yang optimal, sumber panas yang dibutuhkan Alat penukar kalor shell and tubememanfaatkan energi panas yang terbuang dari Plant CP-2 yang kembali ke Dow Coal Boiler-2.Metode analisis Alat penukar kalor shell and tube menggunakan metode sederhana denganeksperimen full factorial 4 variabel bebas 3 level sehingga ada 81 iterasi lalu dari hasil tersebutdipilih nilai koefisien perpindahan panas (U) yang paling besar, setelah dlakukan eksperimenhasilnya divalidasi menggunakan software HTRI. Hasil yang diperoleh dari perhitungan manualdidapat nilai Koefisien perpindahan panas (U)= 65.34 W/m2.K luas area (A) sebesar 11.72 m2dan nilai (Q) = 29.99 kW sedangkan hasil dari perhitungan software HTRI hasilnya tidak jauhberbeda yaitu nilai Koefisien perpindahan panas (U)= 65.67 W/m2.K luas area (A) sebesar 11.73m2 dan nilai (Q) = 26.5 kW, sehingga optimasi desain Alat penukar kalor shell and tube tersebutmerupakan hasil yang optimal dan bisa digunakan untuk mengganti electric heater yang akhirnyadidapat penghematan penggunaan energi di Plant SSP-2 sebesar 560 kW x 16 = 8960 kWh perhari,perkiraan biaya investasi dibandingkan dengan hasil penghematan diperoleh nilai modal kembalisetelah 1 tahun.
Analisis Penetrasi Sambungan Las Gas Metal Arc Welding Material Spcc Untuk Aplikasi Bracket Hanger Muffler Rohman, Rohman; Abdulah, Amri; Sofyan, Muhammad Faizal
Teknobiz : Jurnal Ilmiah Program Studi Magister Teknik Mesin Vol. 14 No. 1 (2024): Teknobiz
Publisher : Magister Teknik Mesin Universitas Pancasila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35814/teknobiz.v14i1.6538

Abstract

Pengelasan (Welding) adalah salah satu teknik penyambungan logam dengan cara mencairkan sebagian logam induk dan logam pengisi dengan atau tanpa logam tambahan dan menghasilkan sambungan yang kontinu. Bracket Hanger Muffler digunakan untuk menahan knalpot pada mobil agar tidak jatuh. Dalam Penelitian ini dibuat spesimen Bracket Hanger Muffler menggunakan pengelasan GMAW (Gas Metal Arc Welding) pada material baja karbon rendah yaitu SPCC dengan thickness 1.0 mm disambung dengan rod yang memiliki diameter 10 mm dan di las menggunakan kawat las tipe ER 70S – 6 dengan diameter 1.2 mm variasi arus 90 A,110 A Serta 130 A lalu dilakukan pengujian penetrasi atau makro etsa sesuai standar ISO 17639:2003. Hasil Penelitian yang didapat dari pengujian kedalaman penetrasi (macro test) memiliki nilai yang optimum pada arus 110 A dengan hasil kedalaman penetrasi 0.78 mm atau 48,75% dan 1.05 mm atau 65.63% dari thickness part, sedangkan untuk nilai kedalaman penetrasi terendah yaitu pada 90 A dengan nilai 0 mm atau 0 % dan 0.18 mm atau 11.25% dari thickness part dan untuk keadalaman penetrasi yang tertinggi yaitu pada 130 A dengan kedalaman penetrasi 3.06 mm atau 191.25% dan 2.07 mm atatu 129.37% dari thickness part
Co-Authors Abduh Al Afgani Afgani, Abduh Al Agung Maulana Rahmat Agus Solehudin Agus Suprayitno Agus Supriyanto Ahmad Fauzi Amin Rais Aminanda, Yulfian Amir Amir Amir Amir Amir Ananda Duta Suhendar Anjar Prasetyo Anwar Ilmar Ramadhan Apang Djafar Shieddique Ardi Rajab, Dede Aries Abbas Aris Budiyanto Bachtiar, Mochamad Faisal Choerul Anwar Choirul Anwar Choirul Anwar Choirul Anwar Dani, Muhamad Dede Ardi Rajab Dede Ardi Rajab Dede Ardi Rajab Dede Ardi Rajab Dede Ardi Rajab Dharmawan, Quewys Alqorni Mada Dodi Muhammad Dodi Mulyadi Dodi Mulyadi Fathan Mubina Dewadi Ghany Heryana Hananto, Agustia Hasanudin Hasanudin Heryadi, Yadi Hilman Nugraha Husna, Agus Iman Nurshahid Ina, Ina afriani Irawan, Adhi Chandra Jaenudin Jatira Jatira Jatira Jatira Jatira Jatira Jatira Jatira Jatira Jatira Jefri Jafarudin Karyadi Karyadi Karyadi Khoirudin Khoirudin Khoirudin Khoirudin Khoirudin Khoirudin Khoirudin Khoirudin Khoirudin Khoirudin Khoirudin, Khoirudin Kil, Sohn Chang Kurnia, Tata Kusnadi, Akhmad Moch Iqbal Zaelani Mutahar Mohamad Rizkiyanto Mudjianto Ramadhan Cahya Muhamad Ardiansyah Muhamad Taufik Ulhakim Muhamad Taufik Ulhakim Muhamad Wisnu Purnama Muhamad Wisnu Purnama Muhammad Ali Akbar Muhammad Ali Akbar, Muhammad Ali Murtalim Murtalim Murtalim Muyladi, Dodi Nana Rahdiana Nana Rahdiana Nazar Fazrin Nefli Yusuf Nur Alam, Deden Prasetyo, Maulana Kukuh Putra, Ean Deka Rag, Yoon Jung Rahdiana, Nana Rahmanto, R. Hengki Raja Mualtio Panggabean Rajab, Dede Ardi Renaldi Renaldi Renata Lintang Azizah Revi Kusnadi Ricko Valderama Riswandi, Muhammad Andi Rohman Rohman Rohman Rohman Rohman Rohman Rohman Roy Waluyo Saiful Anwar Saputra Sigalingging, Wanri Satria Prayoga setiawan, Dibyo Setiawan, Yuda Shieddieque, Apang Djafar Shieddique, Apang Djafar Shieddique, Apang Djafar Siswanto Sofyan, Muhammad Faizal Sohn Chang Kil Solihin Stefanus Bambang Jumawan Sukarman Sukarman Sukarman Sukarman - Sukarman Sukarman Sukarman Sukarman Sukarman Sukarman Sukarman Sukarman Sukarman Sukarman Sukarman Sukarman Sukarman Sukarman Sukarman Suripto, Heri Taufik Ulhakim, Muhamad TB. Utami Adi Subekhi Thiyana Thiyana Tomas Irfani Wawan Yoon Jung Rag Yulfian Aminanda Zaidar, Chilfi