Claim Missing Document
Check
Articles

ANALISIS FUNDAMENTAL DALAM MENENTUKAN KEPUTUSAN INVESTASI SAHAM PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR PERTAMBANGAN MINYAK & GAS YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2016 – 2018 Biki, Mohamad Rizki; Dungga, Meriyana F; Machmud, Rizan
JURNAL MANAJEMEN & ORGANISASI REVIEW (MANOR) Vol. 3 No. 1 (2021): MANOR: Jurnal Manajemen dan Organisasi Review
Publisher : Universitas Fajar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47354/mjo.v3i1.285

Abstract

Penelitian ini digunakan untuk menentukan keputusan investasi saham pada perusahaan sub sektor pertambangan minyak & gas dengan menggunakan analisis fundamental dan menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif. Analisis ini bersifat lebih luas karena dapat mengetahui kondisi ekonomi dalam negeri seperti inflasi,nilai tukar, dan suku bunga. Dan juga dapat mengetahui kinerja keuangan perusahaan petambangan minyak & gas yang terdaftar di BEI selama periode 2016-2018 yang diukur dari rasio liquiditas, solvabilitas, aktivitas, dan profitabilitas. Dengan sampel yang meliputi PT Ratu Prabu Energi Tbk, PT Elnusa Tbk, PT Surya Esa Perkasa Tbk, PT Medco Energi Internasional Tbk, dan PT Radiant Utama Interinsco Tbk dengan menggunakan analisis kinerja keuangan, dengan variabel CR, DER, TATO, NPM. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa CR, DER, TATO, dan NPM pada perusahaan pertambangan minyak & gas yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2018 kurang baik. Terlihat dari 5 perusahaan hanya terdapat 3 perusahaan yang memiliki kinerja yang cukup baik yaitu PT Elnusa Tbk, PT Surya Esa Perkasa Tbk, dan PT Radiant Utama Interinsco Tbk. Sedangkan untuk Ratu Prabu Energi Tbk menunjukkan pertumbuhan yang tidak terlalu signifikan dan masih kurangnya pertumbuhan kinerja perusahaan, sedangkan PT Medco Energi Internasional Tbk menunjukkan nilai negatif pada NPM yang cenderung artinya mengalami kerugian dan menandakan kurang baiknya kinerja perusahaan. Kata Kunci : Analisis Fundamental, Keputusan Investasi
Empowerment of Libuo District PKK Movement Team Through Business Management Training in Making Products Based on Non-Organic Waste in Sub-District Dungingi, Gorontalo City Amali, Lanto Miriatin; Machmud, Rizan
Journal of The Community Development in Asia Vol 2, No 3 (2019): September 2019
Publisher : AIBPM Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32535/jcda.v2i3.576

Abstract

This Community Service Program aims to empower families and improve family welfare as well as gender equality and justice for women and men who provide time for the PKK. Proposals and problem solving methods in the Community Service program are to train as well as provide education to the PKK Mobilizing Team in an effort to manage their knowledge, experience, skills, as well as their skills in making products from non-organic waste, which can be used as added value so they can provide new business ventures and increase family income with the results of these products, especially in the Libuo village, Dungingi sub-district, Gorontalo City. The success of this activity is set at 80% of participants who take part in this training activity in order to make at the same time skilled in making non-organic waste-based products as well as gain knowledge about business management of a new business.
Pengaruh Penggunaan Media Sosial Instagram Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi di Toko Barokashop Gorontalo (Studi Kasus Pada Followers Toko @barokashop_gtlo) Madjid, Lia Yustika; Machmud, Rizan; Juanna, Andi
CENDEKIA : Jurnal Penelitian dan Pengkajian Ilmiah Vol. 2 No. 5 (2025): CENDEKIA : Jurnal Penelitian Dan Pengkajian Ilmiah, Mei 2025
Publisher : Lembaga Pendidikan dan Penelitian Manggala Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62335/cendekia.v2i5.1182

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar media sosial berpengaruh terhadap keputusan konsumen secara parsial. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuisioner dengan populasi followers Instagram @barokashop_gtlo sebanyak 21.800. Penelitian ini menggunakan 100 sampel responden dengan menggunakan teknik pengambilan sampel yaitu teknik purposive sampling. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dengan pendekatan penelitian kuantitatif. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media sosial berpengaruh terhadap pemenuhan kebutuhan informasi di Toko Barokashop Gorontalo. Berdasarkan hasil analisis koefisien determinasi variabel media social dalam menjelaskan variabel pemenuhan kebutuhan informasi adalah sebesar 46.1%.
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA APARATUR DESA DI KECAMATAN ATINGGOLA KABUPATEN GORONTALO UTARA Hula, Ridwan; Machmud, Rizan; Dungga, Meriana Franssisca
JAMBURA: Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis Vol 8, No 1 (2025): JIMB - VOLUME 8 NOMOR 1 MEI 2025
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37479/jimb.v8i1.31989

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh gaya kepemimpinan dan lingkungan kerja terhadap kinerja aparatur desa di Kecamatan Atinggola Kabupaten Gorontalo Utara. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif kolerasional dengan jumlah sampel 100 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner dan dokumentasi serta teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan regresi berganda. Hasil Penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan antara gaya kepemimpinan dan lingkungan kerja terhadap kinerja aparatur desa di Kecamatan Atinggola Kabupaten Gorontalo Utara. Nilai koefisien determinasi dari model regresi yang telah diperoleh sebelumnya menunjukkan bahwa ada pengaruh gaya kepemimpinan dan lingkungan kerja bersama-sama terhadap kinerja sebesar 0,289 atau 28,9% dan sisanya sebesar 71,1% ditentukan oleh faktor lain di luar model yang tidak diteliti.
Pengaruh Influencer Marketing dan Brand Image Terhadap Minat Beli pada Produk Ms Glow di Gorontalo Erika Hasan; Rizan Machmud; Umin Kango
Economic Reviews Journal Vol. 4 No. 2 (2025): Economic Reviews Journal
Publisher : Masyarakat Ekonomi Syariah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56709/mrj.v4i2.746

Abstract

Digital marketing strategies through influencers are increasingly popular, including in Gorontalo. MS Glow is one of the brands that has successfully leveraged this trend. Amidst the fierce competition in beauty products, brand image and influencer impact are considered to play a significant role in shaping consumer purchase intention. This study aims to determine the influence of influencer marketing and brand image on the purchase intention of Ms Glow products in Gorontalo. This research uses a descriptive quantitative method. Primary data were collected through questionnaires distributed to 100 consumers of Ms Glow products in Gorontalo, who were selected as respondents. The data collected were tested using validity and reliability tests, classical assumption tests, and multiple linear regression analysis. Data analysis was carried out using SPSS Version 21. The results of the analysis show that both influencer marketing and brand image have a positive and significant effect on the purchase intention of Ms Glow products in Gorontalo. Influencer marketing contributes 14.2% to purchase intention (t-value = 2.571, ρ value = 0.012), while brand image contributes 67.7% (t-value = 9.331, ρ value = 0.000). Simultaneously, influencer marketing and brand image significantly affect purchase intention by 98.9% (F-value = 4,181.363, ρ value = 0.000, R Square = 0.989). It can be concluded that both Influencer Marketing and Brand Image have a positive and significant influence, both partially and simultaneously, on the Purchase Intention of Ms Glow Products in Gorontalo.
PENGARUH BRAND IMAGE DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP MINAT BELI PRODUK SKINCARE SKINTIFIC DI ERBY SHOP Senen, Dwi Mutiara; Machmud, Rizan; Mendo, Andi Yusniar
Jurnal Ekonomi Manajemen Akuntansi Keuangan Bisnis Digital Vol. 4 No. 1 (2025): JANUARI-JUNI
Publisher : Badan Penerbitan Fakultas Pertanian Universitas Ratu Samban

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58222/jemakbd.v4i1.1221

Abstract

Di tengah ketatnya persaingan industri skincare, Skintific tetap mampu mempertahankan daya tariknya di pasar serta menjaga minat konsumen terhadap produknya, sehingga menarik untuk ditelusuri faktor-faktor yang mendorong konsumen memiliki minat beli terhadap produk tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh brand image dan kualitas produk terhadap minat beli konsumen pada produk skincare Skintific di Erby Shop Gorontalo. Metode yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan teknik survei kepada 96 responden dan dianalisis menggunakan regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa brand image tidak berpengaruh secara signifikan terhadap minat beli konsumen, sedangkan kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli. Secara simultan, brand image dan kualitas produk memiliki pengaruh yang signifikan terhadap minat beli konsumen. Temuan ini menunjukkan bahwa kualitas produk lebih menentukan dalam mendorong minat beli dibandingkan dengan persepsi terhadap merek.
INTEGRATING ENTREPRENEURSHIP EDUCATION INTO MSME DEVELOPMENT: A STRATEGIC MODEL FOR ENHANCING HUMAN RESOURCE QUALITY AND VILLAGE ENTREPRENEURSHIP IN GORONTALO REGENCY Hinelo, Raflin; Abdul, Irawati; Selvi, Selvi; Machmud, Rizan; Asnawi, Melan Angriani; Hasan, Yusrin S.; Win, Thinzar
JURNAL EKONOMI PENDIDIKAN DAN KEWIRAUSAHAAN Vol. 13 No. 2 (2025)
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jepk.v13n2.p301-320

Abstract

The low quality of human resources, exacerbated by a lack of access to structured entrepreneurship education, is a critical barrier to the development of Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs). Acknowledging education as a fundamental driver of change, this study aims to formulate a strategic model for MSME development by integrating educational approaches to improve the quality of human resources (HR) and foster village entrepreneurship areas in Gorontalo Regency. A descriptive explanatory research method was employed, utilizing the Analytical Hierarchy Process (AHP) for analysis. Data were collected through focus group discussions and structured questionnaires administered to a panel of 21 experts, including MSME practitioners, government officials, and educational experts. The AHP results indicate that expanding access to practical entrepreneurship education and training is a primary strategy, underpinning the top priority of market access (weight: 0.417). This is followed by the core factor of human resource quality (0.271), which is directly addressed through educational interventions. Technology and innovation (0.147), government affirmative policies (0.131), and infrastructure support (0.035) complete the hierarchy. Consequently, the key policy implications are deeply rooted in education. It is recommended that local governments collaborate with educational institutions and the private sector to develop curricula for ongoing community-based education and training programs.
PENGARUH STRUKTUR MODAL DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN : (Studi Kasus Pada Perusahaan Sektor Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2023) Wiyono, Pazrin; Rasjid, Herlina; Machmud, Rizan
Jurnal Maneksi (Management Ekonomi Dan Akuntansi) Vol. 14 No. 4 (2025): December
Publisher : Politeknik Negeri Ambon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31959/jm.v14i4.3456

Abstract

Introduction: This study seeks to assess the impact of capital structure and dividend policy on the valuation of mining firms listed on the Indonesia Stock Exchange from 2019 to 2023. This study employs the Debt to Asset Ratio (DAR) and Dividend Payout Ratio (DPR) as independent variables, while Price to Book Value (PBV) functions as the dependent variable. The study population included 81 companies, but the sample size encompassed 14 companies.Methods: The analytical technique utilized was multiple linear regression, performed with SPSS software version 24. The research employed the Purposive Sampling technique, leading to the observation of 14 organizations.Results: The research results revealed that capital structure (DAR) significantly influences firm value, while dividend policy (DPR) does not. However, both variables simultaneously influence firm value. This finding indicates that optimal capital structure management is crucial for increasing firm value, while dividend policy requires an effective strategy in operational and financial management to drive improved performance and profitability. Keywords: Capital Structure, Dividend Policy, Firm Value
Pengaruh Komitmen Afektif terhadap Perilaku Sportsmanship Pegawai melalui Mediasi Budaya Organisasi Di BPJS Gorontalo: The Influence of Affective Commitment on Employee Sportsmanship Behavior through Organizational Culture Mediation at BPJS Gorontalo Maku, Nurlaila Agustin; Machmud, Rizan; Tantawi, Rezkiawan; Hinelo, Raflin; Juanna, Andi
e-Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi Vol. 12 No. 2 (2025): e-JEBA Volume 12 Number 2 Year 2025
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/ejeba.v12i2.53723

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh komitmen afektif terhadap perilaku sportsmanship pegawai dengan mempertimbangkan peran budaya organisasi sebagai mediator, dalam konteks organisasi penyelenggara jaminan sosial ketenagakerjaan di Kota Gorontalo. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei dan teknik pengambilan sampel berupa sensus terhadap seluruh pegawai yang menjadi responden. Data dikumpulkan melalui penyebaran kuesioner dan dianalisis menggunakan metode pemodelan persamaan struktural berbasis partial least squares dengan bantuan perangkat lunak analisis statistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komitmen afektif tidak berpengaruh secara langsung terhadap perilaku sportsmanship, namun memiliki pengaruh yang signifikan terhadap budaya organisasi, dan budaya organisasi memiliki pengaruh signifikan terhadap perilaku sportsmanship pegawai. Dengan demikian, budaya organisasi terbukti sebagai mediator penuh dalam hubungan antara komitmen afektif dan perilaku sportsmanship. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa peningkatan perilaku sportsmanship pegawai sangat bergantung pada kekuatan budaya organisasi yang dibentuk oleh komitmen afektif. Rekomendasi yang diberikan mencakup penguatan nilai-nilai budaya kerja yang terbuka, kolaboratif, dan menghargai kinerja, serta pengembangan program pelatihan, kegiatan membangun tim, dan sistem penghargaan yang mendukung perilaku positif di tempat kerja.
Study of Satisfaction of Information System Users in Study Program (SIMPRODI) in Gorontalo State University Machmud, Rizan
International Journal of Applied Business and International Management Vol 3, No 2 (2018): December 2018
Publisher : AIBPM Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32535/ijabim.v3i2.339

Abstract

The rapid development of Information Technology (IT) today provides many conveniences in various forms of business, including the service business. System User Satisfaction (User satisfaction) is the response and feedback that the user raises after using the information system. This study aims to obtain empirical evidence regarding the use of SIMPRODI application products and how SIMPRODI can provide good services for students. The survey research method was carried out and the data collected was 252 data. The data was then analyzed by PLS-SEM. The results showed that the quality of the system did not have a significant effect on the SIMPRODI intention to use, but the quality of information and quality of service was significant on the intention to use, then when the intention to use was higher the user satisfaction was better and vice versa when the SIMPRODI user satisfaction was high then intention to use is also getting higher.
Co-Authors Abd Rahman Pakaya Abdullah, Amnawati Abdullah, Karmila Abdussamad, Zulfia K. Agil Bahsoan Agus Hakri Bokingo Agus S. Soegoto Agus S. Soegoto Agus Supandi Agustin Sri Mutiara Gani Andi Juanna Andi Yusniar Mendo Angelina Adelwice Walukow Aprilia Massie Arlan Ida Asnawi, Melan Angriani Atika Mustapa Ayantri Biloa Ayu Lestari Biki, Mohamad Rizki Chahyani R Mootalu Citra Aditya Kusuma Citra Ningsih Korompot Daud, Rival David P.E. Saerang David P.E. Saerang Dewi Indrayani Hamin Dina Nurhidayah Angio Djoko Lesmana Radji Dungga, Meriana Franssisca Dungga, Meriyana Fransisca Endi Rahman Erika Hasan Fitri Ramadhani Frili Panambunan Hais Dama Hariyanti, Fina Herlina Rasjid Hula, Ridwan Idham Masri Ishak Idris Yanto Niode Idrus, Fadel H. Al Indriani Suleman Irawati Abdul Isa, Ramlan Amir Korika Fattah Lama, Hadija Y. Lanto Miriatin Amali Madjid, Lia Yustika Makarau, Nita Nathania Maku, Nurlaila Agustin Mamonto, Dwi Lestari Mamonto, Prawinta Mark Brian Moh Owen Palangit Mohamad Rizki Biki Mohammad Andika Tobuhu Mokoagow, Rezza Muh. Dandy Putra Thohir Muhammad Sapta Ramadhan Ginting Suka Muli, Celine Masnita Nia Karim Nilawati Harun Nuur Hazar Zulfiani Marlisa Pakaya, Mutia Dhafiyah J. Pakaya, Naista Larasati Paputungan, Siti Nurianti Peggyta Sintia Tayabu Raflin Hinelo Ramdan K.A Hagu Rezkiawan Tantawi Rezkiawan Tantawi Riska Febriyani Umar Robiyati Podungge Rudy S Wenas Rudy S. Wenas Rudy S. Wenas Sahril Sahril Sartika Uwewengo Selvi Selvi Selvi Selvi Senen, Dwi Mutiara Sintiana Midu Srie Isnawaty Pakaya Tineke Wolok Tinneke Wolok Titin S. Pakaya Umin Kango Valentina Monoarfa Win, Thinzar Wiyono, Pazrin Wowor, Moh. Afriansyah Yales Bintang Z.A Sutrisno Yasin, Arman Abd. Yulinda L. Ismail Yusrin S. Hasan Zulfia K. Abdussamad