Claim Missing Document
Check
Articles

Perancangan Jaringan Hotspot Menggunakan Metode Random Sampling Di SMA Muhammadiyah Bangkinang Ery Safrianti; Linna Oktaviana Sari; Ramy Azzahran; R.A Rizka Qori Yuliani Putri
Electrical Today Vol 1 No 01 (2025): Electrical Today: June 2025
Publisher : Electrical Today

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Hotspot adalah sebuah tempat yang disediakan untuk mengakses internet tanpa menggunakan kabel. Jaringan hotspot membutuhkan sebuah perangkat access point  yang berfungsi sebagai pemancar jaringan. SMA Muhammadiyah Bangkinang menggunakan internet Indihome dengan satu router jenis Huawei HG8245H5 sebagai pemancar dengan jangkauan sekitar 25 meter dan bandwith sebesar 40 MBps. Penggunaan internet di SMA Muhammadiyah mengalami kendala yaitu jangkauan intenet yang tidak merata pada gedung belajar. Hal ini tentu saja dapat mengganggu proses belajar mengajar karena penggunaan jaringan internet yang kurang maksimal sebagai media belajar. Oleh karena itu dibutuhkan perancangan jaringan hotspot dengan menggunakan metode random sampling dan coverage visualization. Perancangan jaringan hotspot juga menggunakan aplikasi Ekahau Site Survey dan InSSIDer. Jaringan hotspot dibuat menggunakan fitur hotspot yang ada pada mikrotik dengan menggunakan access point sebagai pemancar, ada 3 jenis user untuk login hotspot yaitu Admin, Guru, dan Siswa. Penempatan access point menggunakan aplikasi Ekahau Site Survey dapat memetakan jangkauan dari access point. Hasilnya setelah dilakukan perancangan jaringan hotspot, beberapa ruangan yang sebelumnya tidak terjangkau jaringan sudah mendapatkan jaringan. Setelah ditambahkan 2 access point yang berada di kelas XI IPA dan X IPS maka ruangan yang sebelumnya tidak tercover jaringan sudah tercover oleh jaringan dengan nilai RSSI <-45dBm.  Sebelumnya ruangan tersebut memiliki nilai Receive Signal Strength Indicator (RSSI) sekitar -80dBm dan setelah dilakukan perancangan jaringan hotspot ruangan tersebut mengalami peningkatan dengan nilai rata rata RSSI di bawah -50 dBm. Nilai ini masuk dalam kategori sangat bagus berdasarkan standar TIPHON.
Co-Authors . Feranita Ade Hidayat, Ade Adinda Zilly Arsyika Afriantoni Afriantoni Ahmad Romadan Aji Noor Hakim Aldi, Robi Aldy Fadilla Anashroh Rizkiyah Siregar Andhi, Rahmat Rizal Andreas Andreas Anhar Anhar Anhar Arif Fauzar Azmi, Agusurio Deny Hamdani Deny Hamdani Deny Hamdani Dian Yayan Sukama Dian Yayan Sukma, Dian Yayan Edi Susilo Edi Susilo Edy Ervianto Egi Pratama Fauzi Hidayat Feranita Feranita Feranita Feranita Feranita Feranita Feranita Feranita Jalil Feranita Jalil Feri Saputra Fernanda Fitriansyah Firdaus Fitri Wulandari Fitriani Saputri Fitriani Saputri Fitriansyah, Fernanda Fri Murdiya, Fri Hazline Atika Suri Hendra Surya Heryanto Chandra Hidayat, Fauzi Hidayat, Fauzi Ilham Ilham Imam Fadli Indra Putra Wijaya, Indra Putra Irsan Fitrah Adhil Jalil, Feranita Jesica Amanda Putri Kiki Julita Ningsih Linna Oktaviana Linna Oktaviana S Linna Oktaviana Sari Linna Oktaviana Sari Linna Oktaviani Sari Mahan, Rian Arighi Mei Safrina Mudinillah, Adam Muhammad Ridwan Saputra Mukti, Widyantoro Tejo Novri Valentino Nur Aprilia Sari Nurhalim Nurhalim Dani Ali Pinarian Elni Endra Saneni R.A Rizka Qori Yuliani Putri R.A Rizka Qori Yuliani Putri Rahyul Amri Ramy Azzahran Rendra Widianto Retdha Yuhana, Dwi Putra Riadi, Rahadatul ‘Aisy Rian Arighi Mahan Riki Desrianto Rio Juli Hendra Romadan, Ahmad Rosma, Iswadi Hasyim Salhazan Salhazan Salpiana Saputra, M. Fajar Edwin Sari, Linna Oktaviani Satiarini, Astri Septian Budiman Septian Tri Wahyudi, Septian Tri Sofyan, Usep Sucahyo Grianto Suwitno Suwitno Suwitno, Suwitno Syahputra, Ramdhani Tambunan, Yuli Sartika Tulus Rahayu, Tulus Utari Nurul Fajar Nasution Valentino, Novri Valentino, Novri Wahyu Dwi Reza Wahyuningtias, Defvi Widyantoro Tejo Mukti Wijaya, Alvansya Hawari Yusnita Rahayu