Claim Missing Document
Check
Articles

Found 29 Documents
Search

Coffee Warehouse Receipt System at the MAI Independent Producer Cooperative: Implementation and Problems Fahmi, Innike Abdillah; Afriyatna, Sisvaberti; Batubara, Mustopa Marli; Abubakar, Rafeah; Rahmantia, Nia
Journal of Global Sustainable Agriculture Vol 4, No 2 (2024)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jgsa.v4i2.7950

Abstract

Delaying sales in coffee marketing using the Warehouse Receipt System (WRS) scheme is carried out to avoid losses from selling coffee at low prices in Pagar Alam City. The implementation of WRS has been carried out at the MAI Mandiri Producer Cooperative since 2020, but still encountering obstacles. This research aims to determine the problems faced by the MAI Mandiri Producer Cooperative in implementing this WRS scheme and efforts to overcome these problems. The data collection method was in-depth interviews with informants at the Mandiri MAI Producer Cooperative and the data was analyzed using the Miles and Huberman Interaction Models. The research results show that the implementation of the WRS scheme has a clear flow, complies with the rules, running well and shortens the marketing chain. Meanwhile, the problems faced by the MAI Mandiri Producer Cooperative in implementing the WRS scheme are 1) there are still very few cooperative members participating in the WRS scheme, 2) there is still a lack of wooden pallets in the warehouse, 3) the upper limit (ceiling) of financing from banks is considered to be still small.
Fish Diversity in Namang River, Bangka Tengah Regency, Bangka Belitung Province Helmizuryani, Helmizuryani; Nizar, Muhammad; Khotimah, Khusnul; Sari, Meika Puspita; Fahmi, Innike Abdillah; Robin, Robin; Deniansen, Tri; Swarlanda, Swarlanda
Journal of Global Sustainable Agriculture Vol 4, No 2 (2024)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jgsa.v4i2.7066

Abstract

The Namang River is a small river located in Central Bangka District, Bangka Belitung Province. Bangka Island is known to have high biodiversity, both plants and animals, including freshwater fish species. Based on information, there are several types of fish that are endemic fish that are only found in the Namang River. Climate change and changes in land use due to tin mining activities can threaten the survival of fish species in the Namang River. This research aims to analyze fish diversity and fish habitat conditions in the waters of the Namang River, Central Bangka, Bangka Belitung Province. Based on the research results, 15 species of fish, 1 species of shrimp and 1 species of freshwater crab were found. The species with the highest abundance are Trigonopoma gracilie and Trigonopoma pauciperforatum. Of the 15 species, three species are endemic to Bangka Island, namely Betta chloroparynx, Parosphromenus deissneri, and Betta schalleri.
STUDI NILAI TAMBAH SINGKONG MENJADI TEPUNG MOCAF DI KWT GEMILANG KECAMATAN ILIR TIMUR II KOTA PALEMBANG Sepriani, Dina; Fahmi, Innike Abdillah
Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis Vol 13, No 2 (2024): Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jsct.v13i2.9232

Abstract

ABSTRACTThe aim of this research is to find out how much added value and profit is made from cassava into mocaf flour in KWT Gemilang, Ilir Timur II District, Palembang City. This research was carried out in Kelurahan 2 Ilir, Ilir Timur II District, Palembang City from February to April 2024. The research method used was a descriptive method. The sampling method used was purposive sampling. The data collection methods used were observation, interviews and documentation. The processing methods used are editing, coding, and tabulating and the data analysis used is the Hayami method. From the research results, the results of processing cassava into mocaf flour carried out at KWT Gemilang are quite good. This can be seen from the added value obtained, namely Rp. 6,394/Kg with a value added ratio of 67,2%, which means that the ratio of processing cassava into mocaf flour at KWT Gemilang has a high added value. And the total profit obtained from the business of processing cassava into mocaf flour at KWT Gemilang is IDR 4,680/Kg. ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui berapa besar nilai tambah dan keuntungan singkong menjadi tepung mocaf di KWT Gemilang Kecamatan Ilir Timur II Kota Palembang.  Penelitian ini dilaksanakan di Kelurahan 2 Ilir Kecamatan Ilir Timur II Kota Palembang pada bulan Februari sampai dengan April 2024. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif. Metode penarikan contoh yang digunakan adalah dengan cara sengaja (purposive sampling). Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Metode pengolahan yang digunakan yaitu editing, coding, dan tabulating dan analisis data yang digunakan yaitu metode hayami. Dari hasil penelitian pengolahan singkong menjadi tepung mocaf yang dilakukan di KWT Gemilang nilai tambah yaitu sebesar  Rp 6.394/Kg dengan rasio nilai tambah sebesar 67,2% yang artinya rasio pengolahan singkong manjadi tepung mocaf di KWT Gemilang memiliki nilai tambah yang tinggi. Dan Jumlah keuntungan yang didapatkan dari usaha pengolahan singkong menjadi tepung mocaf di KWT Gemilang yaitu sebesar Rp 4.680/Kg.
Profit Analysis and Marketing Strategy of Sagarurung Fish at MSMEs Suka Rasa in Talang Ubi District, Penukal Abab Lematang Ilir Regency Afriyatna, Sisvaberti; Fahmi, Innike Abdillah; Elviera, Billa
INVEST : Jurnal Inovasi Bisnis dan Akuntansi Vol. 4 No. 1 (2023): INVEST : Jurnal Inovasi Bisnis dan Akuntansi
Publisher : Lembaga Riset dan Inovasi Al-Matani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55583/invest.v4i1.463

Abstract

ABSTRACT This study aims to determine fresh Fish's advantages and marketing strategy in MSMES Suka Rasa Talang Ubi District, Penukal Abab Lematang Ilir Regency. The research method used is the case study method, for which purposive and quota sampling are used. Data collection methods used in this study are observation, interviews and documentation. Th,e results of the study found that the profitabilityof the Suka Rasa MSMEs were Rp. 8,486,329 / month and the IFAS and EFAS diagrams are in quadrant 4, the meeting between IFAS at point 0.85 and EFAS at point -0.47. So that is an alternative marketing strategy that can be done is to guarantee the quality of fresh fish products according to the criteria set by the company, and to increase product distribution, such as expanding the marketing reach by utilizing social media to promote products.
SOSIALISASI PENGOLAHAN LINDI MENJADI PUPUK CAIR DI TPS-3R KELURAHAN TALANG KELAPA KECAMATAN ALANG-ALANG LEBAR PALEMBANG SUMATERA SELATAN Yusmartini, Eka Sri; Mardwita, Mardwita; Fahmi, Innike Abdillah
JURNAL WIDYA LAKSANA Vol 10 No 1 (2021)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (493.682 KB) | DOI: 10.23887/jwl.v10i1.27968

Abstract

Meningkatnya pertumbuhan penduduk  dan aktifitasnya, memberi kontribusi significan pada peningkatan sampah. Bank Sampah merupakan usaha masyarakat bersama dengan pemerintah memiliki fungsi sebagai media edukasi bagi masyarakat bagaimana memelihara lingkungan dan mengelola sampah Metode yang digunakan dalam program kemitraan masyarakat (PKM) adalah dengan pendekatan terhadap mitra untuk memberikan pandangan tentang perlunya diversifikasi produk untuk pengolahan lindi. Diversifikasi produk dengan memberikan sosialisasi mengolah lindi yang dihasilkan dari proses pengomposan menjadi pupuk cair yang juga dapat dimanfaatkan sebagai EM4 dalam proses pengomposan. Pemasangan alat yang sudah diterapkan pada TPS 3 – R, lindi yang dihasilkan terkumpul dengan baik dan akan dapat digunakan untuk pemrosesan lanjut menjadi pupuk cair.
POTENSI DAN CURAHAN TENAGA KERJA PADA USAHATANI CABAI RAWIT DI DESA TIRTOSARI KECAMATAN BANYUASIN 1 KABUPATEN BANYUASIN Hafidin, Hafidin; Fahmi, Innike Abdillah
Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis Vol 14, No 1 (2025): Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jsct.v14i1.10096

Abstract

This study aims to determine the potential of labor in the families of cayenne pepper farmers in Tirtosari Village, Banyuasin 1 District, Banyuasin Regency and to determine the amount of labor input in cayenne pepper farming in Tirtosari Village, Banyuasin 1 District, Banyuasin Regency. This research was conducted in Tirtosari Village, Banyuasin 1 District, Banyuasin Regency in December 2024 - February 2025. The research method used in this study was the survey method. The sampling method used in this study was the purposive sampling method. Data collection methods, Observation, Interviews, Documentation. Data processing methods, Editing, Coding, Tabulating and data analysis methods using quantitative descriptive methods. The total potential for labor in cayenne pepper farmers is 1,283 and the total labor input is 64.35 HKSP / MT and 128.23 HKSP / Year. ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui besar potensi tenaga kerja dalam keluarga petani usahatani cabai rawit di Desa Tirtosari Kecamatan Banyuasin 1 Kabupaten Banyuasin dan untuk mengetahui besar curahan tenaga kerja pada usahatanni cabai rawit di Desa Tirtosari Kecamatan Banyausin 1 Kabupaten Banyuasin. Penelitian ini telah dilaksanakan di Desa Tirtosari Kecamatan Banyuasin 1 Kabupaten Banyuasin pada blan Desember 2024 – Februari 2025.  Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ni yaitu metode survey. Metode penarikan contoh yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling, metode pengumpulan data, Observasi, Wawancara, Dokumentasi. Metode pengolahan data, Editing, Coding, Tabulating dan metode analisis data menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Total besar potensi kerja dalam keluarga petani usahatani cabai rawit sebesar 1.283 dan untuk total curahan tenaga kerja sebesar 64,35 HKSP/MT dan 128,23 HKSP/Thn.
ANALISIS POLA TANAM DAN PENDAPATAN PETANI HORTIKULTURA DENGAN MENGGUNAKAN METODE IRIGASI TETES DI DESA BUDI MULYA KECAMATAN AIR KUMBANG KABUPATEN BANYUASIN ANALYSIS OF CROPPING PATTERNS AND INCOME OF HORTICULTURAL FARMERS USING THE DRIP IRRIGATION METHOD IN BUDI MULYA VILLAGE, AIR KUMBANG DISTRICT, BANYUASIN REGENCY Febriansyah, Jodhi; Fahmi, Innike Abdillah
Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis Vol 12, No 1 (2023): Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Agribisnis
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jsct.v12i1.6311

Abstract

ABSTRACTThis study was conducted to determine the types of cropping patterns and income of horticultural farmers who use the drip irrigation method.  This research was conducted in Budi Mulya Village, Air Kumbang Subdistrict, Banyuasin Regency from March to May 2022.The research method used was the survey method. The sampling method used was Purposive Sampling, where in this study the sampling process was carried out deliberately with consideration of farmers who used the drip irrigation method in horticultural business activities. Data collection methods used in this research are observation and direct interviews to respondents using tools in the form of a list of questions that have been prepared in advance.  Data processing methods used are editing, and tabulating. and data analysis used is descriptive qualitative and quantitative analysis. The results showed that the cropping pattern used by horticultural farmers who use drip irrigation method is a monoculture cropping pattern with rotating cropping rotation starting with chili farming in August to January, then continued with melon farming in February to April and watermelon farming in May to July. The average income of farmers in one year is IDR 150.666.429. Keyword: Cropping Patterns, Income, Drip Irrigation ABSTRAKPenelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui jenis pola tanam dan pendapatan petani hortikultura yang menggunakan metode irigasi tetes.  Penelitian ini dilaksanakan di Desa Budi Mulya Kecamatan Air Kumbang Kabupaten Banyuasin pada bulan Maret sampai dengan bulan Mei 2022.  Metode penelitian yang digunakan adalah metode survei. Metode penarikan contoh yang digunakan adalah Purposive Sampling, dimana dalam penelitian ini proses pengambilan sampel dilakukan secara sengaja dengan pertimbangan petani yang menggunakan metode irigasi tetes dalam kegiatan usahatai hortikultura.Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi dan wawancara langsung kepada responden dengan menggunakan alat bantu berupa daftar pertanyaan yang telah dipersiapkan sebelumnya.  Metode pengolahan data yang digunakan adalah editing, dan tabulating. dan analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian menjukkan bahwa pola tanam yang digunakan oleh petani hortikultura yang menggunakan metode irigasi tetes yaitu pola tanam monokultur dengan rotasi tanam bergilir yang dimulai dengan usahatani cabai pada bulan Agustus sampai dengan bulan Januari, kemudian dilanjutkan dengan usahatani melon pada bulan Februari sampai dengan bulan April dan usahatani semangka pada bulan Mei sampai dengan Bulan Juli. Pendapatan rata-rata petani dalam satu tahun yaitu Rp 150.666.429. Kata Kunci: Pola Tanam, Pendapatan, Irigasi Tetes
ANALISIS PERBANDINGAN USAHATANI PADI SAWAH MENGGUNAKAN COMBINE HARVESTER DAN POWER THRESHER DI DESA SUKANEGARA KECAMATAN MADANG SUKU II KABUPATEN OKU TIMUR Pangindoman, Deo Yahendra Anada; Fahmi, Innike Abdillah
Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis Vol 12, No 2 (2023): Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Agribisnis
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jsct.v12i2.7749

Abstract

ABSTRACTThis study aims to analyze differences in labor output in harvesting lowland rice using a combine harvester and power thresher and to analyze differences in farmer income in lowland rice farming using a combine harvester and power thresher in Sukanegara Village, Madang Suku II District, Ogan Komering Ulu Timur Regency. The research method used is survey method and sampling method in this study using Disproportionate Stratified Random Sampling, data collection method using observation, interview, and documentation methods. and the power thresher is processed manually then grouped and tabulated, then a T-test (t-test) is carried out and to answer how are the differences in farmers' income in lowland rice farming using a combine harvester and power thresher, the data obtained in the field is processed manually and then coded and tabulated, then a T-test (t-test) is performed to determine the difference between each layer. The results showed that the average labor force of farmers using a combine harvester was 5,2 HKP, while farmers using a power thresher were 18,4 HKP, which was greater than that of a farmer using a combine harvester. After the T test, the value of sig. (2-tailed) < (0.05), meaning that there is a significant difference between the labor outpouring of lowland rice harvesting using a combine harvester and a power thresher. Meanwhile, the average income of farmers who use a combine harvester is Rp. 25,036,842 is greater than the average income of farmers who use a power thresher, which is Rp. 20,415,811. After the T test, the value of sig. (2-tailed) < (0.05) means that there is a significant difference between farmers' income on farming lowland rice using a combine harvester and a power thresher. ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbedaan curahan tenaga kerja pada pemanenan padi sawah dengan menggunakan combine harvester dan power thresher dan untuk menganalisis perbedaan pendapatan petani pada usahatani padi sawah dengan menggunakan combine harvester dan power thresher di Desa Sukanegara Kecamatan Madang Suku II Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode survei dan metode penarikan contoh pada penelitian ini menggunakan Disproportionate Stratified Random Sampling, metode pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi Dalam menjawab masalah yang pertama yaitu Bagaimana perbedaan curahan tenaga kerja pada pemanenan padi sawah dengan menggunakan combine harvester dan power thresher di olah secara manual lalu dikelompokkan dan tabulasi, selanjutnya dilakukan Uji T (t-test) dan untuk menjawab Bagaimana perbedaan pendapatan petani pada usahatani padi sawah dengan menggunakan combine harvester dan power thresher data yang diperoleh dilapangan diolah secara manual kemudian diberi kode dan di tabulasi, selanjutnya dilakukan Uji T (t-test) untuk mengetahui perbedaan dari masing-masing lapisan. Hasil penelitian diketahui bahwa rata-rata curahan tenaga kerja petani yang menggunakan combine harvester sebesar 5,2 HKP sedangkan petani yang menggunakan power thresher yaitu 18,4 HKP lebih besar dibandingkan curahan tenaga kerja petani yang menggunakan combine harvester. Setelah dilakukan Uji T nilai sig. (2-tailed) < ? (0,05) , artinya terdapat perbedaan yang signifikan antara curahan tenaga kerja pada pemanenan padi sawah menggunakan combine harvester dan power thresher. Sementara Pendapatan rata-rata petani yang menggunakan combine harvester sebesar Rp. 25,036,842 lebih besar dari pada rata-rata pendapatan petani yang menggunakan power thresher yaitu Rp. 20,415,811. Setelah dilakukan Uji T nilai sig. (2-tailed) < ? (0,05) artinya terdapat perbedaan yang signifikan antara pendapatan petani pada usahatani padi sawah menggunakan combine harvester dan power thresher. 
STUDI AGRIBISNIS DAN PENDAPATAN USAHA AKUAPONIK DI KELURAHAN PLAJU ULU KECAMATAN PLAJU KOTA PALEMBANG Bakti, Rahmat Dwi; Fahmi, Innike Abdillah
Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis Vol 13, No 1 (2024): Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/jsct.v13i1.8473

Abstract

ABSTRACTThe aim of this research is to determine the agribusiness system of aquaponics businesses and to determine the amount of income from aquaponics businesses in Plaju Ulu Village, Plaju Palembang District. The research method used in this research is the case study method. The sampling method used in this research uses a purposive sampling technique. The data collection methods used are observation, interviews and documentation. The data processing methods used are editing, coding and tabulating. The results of the research show that the agricultural system in the aquaponics business in Plaju Ulu Village, Plaju District, Palembang City, in the subsystem of procurement and distribution of production facilities carried out by the respondent as the owner of the aquaponics business, is obtained from purchasing around the Palembang city area. Apart from that, the procurement of equipment used by aquaponics businesses in Plaju Ulu Village, Plaju District, Palembang City comes from Indonesia itself so they don't have to buy imported goods. The sub-production system carried out by aquaponics businesses in Plaju Ulu Village is selecting catfish and pak choy seeds, planting, care, and harvesting. Meanwhile, in the marketing sub system, traders come directly to the aquaponics business to purchase aquaponics products. The income earned by the aquaponics business from one catfish production and 3 pak choy vegetable harvests is IDR. 2.032.812/PP.  ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sistem agribisnis usaha akuaponik dan untuk mengetahui besar pendapatan dari usaha akuaponik di Kelurahan Plaju Ulu Kecamatan Plaju Palembang. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode study kasus. Metode penarikan contoh yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Metode pengumpulan data yang di gunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Metode pengolahan  data yang digunakan adalah editing, coding dan tabulating. Hasil penelitian menunjukan sistem agrisnis pada usaha akuaponik di Kelurahan Plaju Ulu Kecamatan Plaju Kota Palembang dalam subsistem pengadaan dan penyaluran sarana produksi yang dilakukan oleh responden selaku pemilik usaha akuaponik didapatkan dari membeli di sekitaran wilayah kota Palembang. Selain itu pengadaan peralatan yang dignakan oleh usaha akuaponik di Kelurahan Plaju Ulu Kecamatan Plaju Kota Palembang berasal dari indonesia sendiri sehingga tidak harus membeli barang impor.pada Sub sistem produksi yang dilakukan oleh usaha akuaponik di Kelurahan Plaju Ulu adalah memilih bibit lele dan pakcoy, Penanaman, perawatan, dan pemanenan. Sedangkan pada sub sistem pemasaran pedagang datang langsung ketempat usaha akuaponik untuk melakukan pembelian hasil produksi akuponik.  Pendapatan yang diperoleh oleh usaha akuaponik dalam satu kali produksi  ikan lele dan 3 kali pemanenan sayur pakcoy adalah  sebesar Rp. 2.032.812/PP.