Claim Missing Document
Check
Articles

Found 24 Documents
Search

PENGEMBANGAN DESAIN PEMBELAJARAN BERBASIS REASONING ANALYSIS PADA MATA KULIAH METODOLOGI BAHASA INDONESIA Hani Atus Sholikhah; Tastin Tastin
Jurnal keilmuan dan Kependidikan dasar Vol 10 No 2 (2018): Desember 2018
Publisher : Jurusan Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (166.861 KB) | DOI: 10.32678/primary.v10i02.1280

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah mengembangkan desain pembelajaran dengan melibatkan teori logika dan respons pembaca dalam bentuk analisis penalaran (reasoning analysis) dalam rangka peningkatan kapasitas bernalar mahasiswa pada Mata Kuliah Metodologi Bahasa Indonesia. Instrumen penelitian terdiri atas observasi, angket, dan wawancara. Sementara itu, instrumen pengembangan model mencakup Focus Group Discussion dan angket uji lapangan. Melalui penerapan teori logika dan respons pembaca dengan prosedur penelitian pengembangan (RnD), diperoleh model desain pembelajaran berupa silabus dan RPS dengan fokus arahan pada aspek perencanaan pembelajaran, meliputi metode pembelajaran bahasa Indonesia MI, media pembelajaran MI, dan pengembangan materi MI secara terorganisasi dengan memanfaatkan kolaborasi teori logika dan respons pembaca. Berdasarkan data angket yang diperoleh, dapat disimpulkan bahwa 97,0% responden menyampaikan pernyataan positif terkait pelaksanaan pembelajaran, sedangkan sisanya yaitu 3% menyampaikan pernyataan negatif. Rata-rata pernyataan negatif tersebut disebabkan oleh kekurangpahaman dan kekurangpercayadirian responden dari materi yang telah disampaikan dimana materi tersebut nantinya akan mereka sampaikan ketika mengajar pada kegiatan magang III atau sebagai guru.
Pengembangan Modul Tematik Tanaman di Sekitarku Berbasis Kontekstual di Kelas 1 SD Icha Erpiani; Nurlaeli Nurlaeli; Tastin Tastin; Faisal Faisal; Ahmad Syarifuddin
DIKDAS MATAPPA: Jurnal Ilmu Pendidikan Dasar Vol 5, No 2 (2022): Juni
Publisher : STKIP Andi Matappa Pangkep

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31100/dikdas.v5i2.1982

Abstract

This study aims to: (1) produce a valid contextual-based plant thematic module around me in grade 1 SD /MI, (2) Produce a contextual-based thematic module for plants around me in grade 1 SD /MI that is practical. The type of research used is research and development research. R&D) using the ADDIE development model consisting of analysis, design, development, implementation, and evaluation. The data collection used is a questionnaire and documentation. Test the validity and practicality of the data using the predetermined Likert Scale formula. The subjects of this study were students in grade 1 at SD Negeri 14 Martapura which consisted of 20 people. From the results of the research, the conclusions obtained are: (1) Produce the thematic module of plants around me based on a valid contextual basis seen by the results of the validity of the design validation questionnaire sheet with an average score of 89, material expert validation with an average score of 93, and linguist validation with an average the average score is 98. (2) Produces a contextual-based thematic module of plants around me that is practical as seen from the results of the student response questionnaire of 92.
IMPLEMENTATION OF SCIENTIFIC APPROACHES IN THEMATIC LEARNING IN CLASS IVA MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI II MODEL PALEMBANG Faisal Faisal; Yulita Yulita; Tastin Tastin
WANIAMBEY : Jurnal Pendidikan Dasar Islam Vol. 1 No. 1 (2020): Juni, Waniambey: Journal of Islamic Education
Publisher : Fakultas Tarbiyah, IAIN Fattahul Muluk Papua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53837/waniambey.v1i1.246

Abstract

The scientific approach is a learning process designed so that students actively construct concepts, laws, or principles through observing, asking, reasoning, trying, and communicating. The implementation of thematic learning with a scientific approach at the elementary school level is an educational program in the 2013 curriculum. The application of thematic learning with a scientific approach is important because, based on the 2013 curriculum, meaningful learning can occur by actively engaging students in learning activities through observing, asking to reason, trying and communicating. This study aims to describe and analyze (1) the implementation of the scientific approach in thematic learning, (2) the constraints faced in applying a competitive approach to thematic learning, and (3) efforts made to overcome the obstacles faced in applying the scientific approach to learning thematic. The type of research used is qualitative research. The method of collecting data uses the method of observation, interviews, and documentation. The data analysis used in this study is according to Mattew B. Miles and Michael Huberman, which includes data reduction, data display, and conclusion. The results showed that the implementation of the scientific approach in Class IVA MIN II Palembang in thematic learning had gone well seen from the aspect of observing, asking, reasoning, trying, and communicating. The constraints faced when implementing a scientific approach are still lack of teacher preparation in learning activities, too short time, and lack of courage of students in expressing their opinions. Efforts made to overcome the obstacles faced are by building teacher working groups to overcome the lack of teacher preparation in learning activities and provide motivation to students to encourage students to be more active in learning activities.
EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN DARING MENGGUNAKAN APLIKASI WHATSAPP DI SD NEGERI 06 PAYARAMAN Septi Indasari; Ahmad Syarifuddin; Tastin Tastin; Faisal Faisal; Ines Tasya Jadidah
Limas PGMI Vol 2 No 1 (2021): Limas Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19109/limas_pgmi.v2i1.8647

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk : Mengetahui efektivitas pembelajaran daring menggunakan aplikasi whatsApp di SD Negeri 06 Payaraman, Problematika pembelajaran daring menggunakan aplikasi whatsApp di SD Negeri 06 Payaraman dan upaya guru agar pembelajaran daring menggunakan aplikasi whatsApp berjalan secara efektif di SD Negeri 06 Payaraman. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan : Proses pembelajaran daring yang menggunakan aplikasi whatsApp dimulai dengan guru mengucapkan salam lalu dilanjutkan berdoa bersama siswa dan guru mengecek kehadiran siswa selanjutnya penyampaian materi dan pemberian tugas harian lalu diakhiri dengan salam penutup dan guru memberikan tugas rumah. Selanjutnya problematika yang di hadapi guru pada pembelajaran daring menggunakan aplikasi whatsApp yang membuat tidak efektif yaitu guru merasa kesulitan dalam mengelola pembelajaran agar siswa tetap aktif dan mampu menerima materi dengan baik, selanjutnya guru juga merasa kesulitan melakukan penilaian selama pembelajaran daring. Guru khawatir nilai yang diberikan tidak sebanding dengan kemampuan siswa tersebut. Serta upaya yang dilakukan untuk mengatasi problematika yang dihadapi guru yaitu memperjelas tujuan pembelajaran yang akan dicapai dan dilakukan diskusi melalui grup kelas untuk menilai keaktifan siswa saat mengiktui pembelajaran daring.
Desain Pembelajaran di Sekolah Alam Palembang Ahmad Syarifuddin; Nurlaeli Nurlaeli; Tastin Tastin
Limas PGMI Vol 2 No 2 (2021): Limas Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19109/limas_pgmi.v2i2.10949

Abstract

Tujuan penelitian ini di laksanakan untuk mengetahui bagimana proses pembelajaranyang di laksanakan di Sekolah Alam sehingga mampu meraih prestrasi Internasional, ditengah riuhnya arah pendidikan Indonesia tetapi mampu mengaharumkan Pendidikan diKancah Internasional. Penelitian ini Mengunakan metode Kualitatif Deskriptif hasilPenelitian berdasarkan hasil wawancara, Observasi dan Dokumentasi sebagai berikut1). Penekanan pada akhlak yang di implementasikan dalam RPP yang di rancang, 2).Pendidikan Berbasis Logika Ilmu 3). Pendidikan Entrepreneur di laksanakan sejak dinidan 4). Leadership di terapkan sejak dini
ANALISIS KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU DALAM PEMBELAJARAN PAI SISWA KELAS V DI SD NEGERI 2 BERKAT KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR Emilia Fitri; Cici Megareta; Tutut Handayani; Tastin Tastin; Agra Dwi Saputra
Limas PGMI Vol 3 No 1 (2022): Limas Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19109/limas_pgmi.v3i1.12986

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) kompetensi pedagogik guru dalam kegiatan pembelajaran yang mendidik pada pelaksanaan pembelajaran PAI kelas V di SDN 2 Berkat, (2) kompetensi pedagogik guru dalam menguasai karakteristik gaya belajar peserta didik pada pelaksanaan pembelajaran PAI kelas V di SDN 2 Berkat, (3) kompetensi pedagogik guru dalam menguasai teori belajar dan prinsip-prinsip pembelajaran yang mendidik pada penerapan metode dalam pelaksanaan pembelajaran PAI siswa kelas V di SDN 2 Berkat. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian kualitatif dengan metode deskriptif kualitatif, alat pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi, analisis data menggunakan Miles & Hubberman yaitu reduksi data, penyajian data, dan menarik kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) kompetensi pedagogik guru dalam kegiatan pembelajaran yang mendidik sudah cukup baik, mulai dari perencanaan pembelajaran yang sudah sesuai dengan kurikulum 2013 serta implementasi pelaksanaan pembelajaraan yang berurutan sesuai dengan RPP (2) kompetensi pedagogik guru dalam menguasai karakteristik gaya belajar siswa sudah memiliki kemampuan yang amat baik dalam memahami karakteristik gaya belajar siswa mulai dari gaya belajar visual, auditori, dan kinestetik. (3) kompetensi pedadgogik guru dalam penerapan metode terbukti bahwa guru mampu dan sudah sangat baik menerapkan metode ceramah, tanya jawab, dan penugasan pada pembelajaran PAI mulai dari kegiatan awal, kegiatan inti, dan kegiatan penutup. Guru dapat melakukannya sesuai dengan langkah- langkah penerapan metode ceramah, metode tanya jawab, dan metode penugasan.
Strategi Guru Kelas dalam Membimbing Karakter Jujur Siswa di Madrasah Ibtidaiyah Palembang Noptario Noptario; Faisal Faisal; Tastin Tastin
Limas PGMI Vol 3 No 2 (2022): Limas Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19109/limas_pgmi.v3i2.14497

Abstract

Pendidikan di era saat ini sudah menjadi kebutuhan pokok yang harus didapatkan oleh setiap anak. Melalui pendidikan diharakan dapat membentuk karakter anak yang baik, setidaknya anak yang menempuh pendidikan akan dikelilingi oleh lingkungan akademik yang menggiring anak untuk terus belajar. Jujur merupakan karakter yang sangat penting untuk dimiliki oleh manusia, karena jujur adalah karakter utama yang mampu menopang karakter-karakter baik lainya. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan jenis penelitian lapangan, pengumpulan data yang dilakukan pada penelitian ini dilakukan melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data yang dilakukan menggunakan triangulasi, dengan menggunakan reduksi data, display data dan penarikan kesimpulan. Narasumber wawancara penlitian ini adalah ibu EP selaku guru kelas 4B dan 3 orang siswanya. penelitian ini berfokus pada strategi guru kelas dalam membimbing karakter jujur siswa. Ada 3 strategi yang bisa dilakukan oleh guru dalam membimbing karakter jujur siswa, antara lain dengan membuat kantin kejujuran, mengajarkan keteladanan nabi melalui sirah nabawiyah dan bekerja sama dengan orang tua siswa dalam upaya membimbing karakter jujur siswanya
DEVELOPMENT OF CULTURAL DIVERSITY SUBTHEME TEACHING MATERIALS FOR CLASS IV TO INCREASE THE EFFECTIVENESS OF THEMATIC LEARNING BASED ON LOCAL WISDOM IN BANGKA BARAT Putri Puspitasari; Amir Hamzah; Tastin Tastin
Auladuna: Jurnal Pendidikan Dasar Islam Vol 9 No 2 (2022): DECEMBER
Publisher : Department of Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Universitas Islam Negeri Alauddin Makass

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24252/auladuna.v9i2a8.2022

Abstract

Abstract Local wisdom contained in an area is very diverse. One of the local wisdom is found in West Bangka district as the community's identity, which is still being carried out from generation to generation. Thematic learning links various aspects of the student environment. This research aimed to develop cultural diversity learning materials to increase the effectiveness of thematic learning. This research was carried out using the R&D method with ADDIE model. The research subjects involved were 8 students and 3 experts. The instruments used to collect data were questionnaires and documents. The data were analyzed using ADDIE steps: Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation. The result indicated that the students were very enthusiastic about the developed teaching materials because it was easy to understand and received very good responses from students. The developed teaching materials for class IV received a positive response from students.
Analisis Perencanaan, Pelaksanaan dan Evaluasi Guru dalam Pembelajaran Pada Masa Pandemi dan Transisi Studi Multisitus SD 107 dan SD 184 Palembang karen diva; Tutut Handayani; Tastin Tastin; Miftahul Husni
Limas PGMI Vol 4 No 1 (2023): Limas Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19109/limas_pgmi.v4i1.18391

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) perencanaan dalam pembelajaran pada new normal kelas II di SD Negeri 1 Ulak Pianggu, (2) pelaksanaan dalam pembelajaran pada new normal kelas II di SD Negeri 1 Ulak Pianggu, (3) evaluasi guru dalam pembelajaran pada new normal kelas II di SD Negeri 1 Ulak Pianggu. Jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian kualitatif dengan metode deskriptif kualitatif, alat pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi, analisis data menggunakan Miles & Hubberman yaitu reduksi data, penyajian data, dan menarik kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) perencanaan pembelajaran pada new normal sudah cukup baik, dalam perencanaannya Guru sudah menyusun dan membuat perangkat pembelajaran seperti Silabus, RPP, Prota, Prosem, materi ajar, dan rincian minggu efektif sesuai kurikulum yang diterapkan yaitu K-13. (2) Pelaksanaan pembelajaran pada new normal sudah baik, dalam pembelajarannya sudah kembali normal seperti biasa, kegiatan pembelajarannya berjalan dengan baik, guru menyampaikan materi secara teratur berdasarkan RPP yang dibuat, dimana guru telah melakukan tiga tahap pembelajaran secara baik yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti, dan kegiatan penutup menggunakan metode pembelajaran yaitu metode ceramah, penugasan, tanya jawab dan diskusi. (3) Evaluasi guru dalam pembelajaran new normal sudah cukup baik, dalam pengevaluasiannya guru menggunakan dua jenis evaluasi yaitu: tes dan nontes. Tes yang digunakan yaitu tes formatif dengan melakukan penilaian tengah semester (PTS) dan tes sumatif dengan melakukan penilaian akhir semester (PAS) dilaksanakan secara tertulis berupa soal sedangkan nontes yaitu melakukan penilaian pengamatan sistematis terhadap sikap, minat dan keterampilan siswa pada pembelajaran.
The Effect of Application of Make A Match Method With The Assistance of Media Wordwall on Student Interest in Islamic Religious Education Subjects in Elementary School Tastin Tastin; Winni Herliana Sari; Ahmad Syarifuddin; Amir Hamzah; Nurlaeli Nurlaeli
Edukasi Islami : Jurnal Pendidikan Islam Vol 12, No 03 (2023): Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Al Hidayah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30868/ei.v12i03.4412

Abstract

This study aims to determine the effect of the make a match method assisted by wordwall media on students' learning interest in Islamic Religious Education subjects. This type of research is quasi-experimental with a quantitative approach. The sample in this study were 37 grade IV students. Data collection techniques were carried out using questionnaires, observation, and documentation. The data analysis technique used is simple linear regression. Research using validity test, reliability test, and hypothesis testing. The results of the study included students' interest in learning in the control class which did not apply the make a match method assisted by wordwall media, which showed a significant increase in student interest in learning. This is evidenced by the data obtained from distributing questionnaires to the control class. The increase in student learning interest in the control class which was initially 59.62 became 67. Then for student learning interest in the Experiment class which in its application used the make a match method assisted by wordwall media, showed a very significant increase in student learning interest. This is evidenced by the data obtained from distributing questionnaires to the experimental class. There was an increase in student learning interest in the experimental class, which was originally 60.19 to 80.47. Based on this, it is known that the make a match method assisted by wordwall media has an effect on the learning interest of fourth grade students from the results of simple regression test calculations which show a significance value of 0.000 <0.05.