Claim Missing Document
Check
Articles

Found 36 Documents
Search

Gambaran Karakteristik Luka Perineum Pada Ibu Post Partum Dengan Hidroterapi Sitz Bath Karo, Evi Indriani; Girsang, Bina Melvia; Darti, Nur Afi; Simamora, Roymond
Jurnal Keperawatan Respati Yogyakarta Vol 6, No 3 (2019): September 2019
Publisher : Universitas Respati Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (226.103 KB) | DOI: 10.35842/jkry.v6i3.388

Abstract

Munculnya infeksi pada perineum dapat merambat pada saluran kandung kencing atau pun pada jalan lahir yang dapat berakibat pada munculnya komplikasi infeksi kandung kencing maupun infeksi pada jalan lahir. Infeksi tidak hanya menghambat proses penyembuhan luka tetapi dapat juga menyebabkan kerusakan pada jaringan sel penunjang, sehingga akan menambah ukuran dari luka itu sendiri, baik panjang ataupun kedalaman luka perineum. Tujuan penelitian ini adalah untuk menilai gambaran karakteristik luka perineum pada ibu postpartum di klinik Madina, Medan dengan hidroterapi sitz bath. Hidroterapi sitz bath diberikan pada ibu post partm sejumlah 20 orang dengan teknik purposive sampling. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif deskriptif. yang dilakukan mulai bulan April sampai dengan bulan Juni 2019. Penilaian karakteristik luka dilakukan dengan menggunakan skala penilaian luka Southampton, yang telah diuji coba dengan koefisien korelasi Karl Pearson menghasilkan nilai r = 0,99, dengan relibilitas seluruh alat dihitung dengan menggunakan rumus spearman brown  0,99, dan dianggap sangat reliabel. Penilaian karakteristik luka perineum dilakukan dua kali sehari selama tiga hari, mencakup ekimosis, eritema, dan edema. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perubahan distribusi frekuensi dan nilai rerata karakteristik luka perineum secara signifikan pada hari ketiga. Rerata dan standar deviasi perubahan karakteristik luka ekimosis pada hari pertama (2,15±0,48) berubah pada hari ketiga (1,15±0,36), eritema (2,85±0,58) menjadi (1,45±0,51), dan edema (2,80±0,52) menjadi (1,80±0,69). Hidroterapi sitz bath dapat dijadikan sebagai intervensi dalam operasional prosedur perawatan luka perineum ibu post partum selama di ruang rawat dan di rumah.
Community empowerment for elementary school children through handicrafts in developing local wisdom Pratiwi, Riri Atria; Sibagaring, Betaria Sonata; Gina Sonia; Rendy Yuda Kusuma; Pangaribuan, Dody Hasian; Girsang, Bina Melvia
ABDIMAS TALENTA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 2 (2019): ABDIMAS TALENTA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Talenta Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (332.27 KB) | DOI: 10.32734/abdimastalenta.v4i2.4237

Abstract

Community empowerment is one of the strategies in development. In the concept of development, human resources become important in an effort to increase the independence and internal strength of existing material and non-material resources. The concept of empowerment includes one's own strength, independence, self-choice, sovereignty of life in accordance with the values ​​adopted by a person or society, the capacity to fight for rights, independence, self-decision making, being free, awakening, and capabilities, which are basically embedded in values ​​and systems local beliefs. Community empowerment towards the village of tourism based on local wisdom (culture, agriculture, forestry, marine cultivation, and creative industries) is important to develop employment opportunities and try and increase community income. Crafts have great potential to be empowered.
Learning application of kangguru method as treatment in weight low storage baby at home Girsang, Bina Melvia; Ritonga, Fajar Utama; Sinulingga, Samerdanta
ABDIMAS TALENTA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 2 (2019): ABDIMAS TALENTA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Talenta Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1058.758 KB) | DOI: 10.32734/abdimastalenta.v4i2.4244

Abstract

Mothers who take care of the kangaroo method feel more confident in caring for their babies compared to mothers who do not take care of the kangaroo method. Kangaroo care methods also increase the closeness of the mother with her baby (bonding attachment), reduce feelings of stress to the mother as well as to the baby, and make the mother and baby more calm and relaxed. Mother's confidence will improve along with the increase in the ability of mothers to care for their babies. Based on information about the Purba Horison Village, the main problems and alternative solutions were found, namely the lack of means in terms of electronic communication more or less to make the community lack of knowledge in terms of health that also affects family parenting patterns and living standards of the local community. For this reason, counseling and training in the health sector are needed to increase community knowledge that can improve the quality of life of the Purba Horison village community.
Counseling of behavior healthy life in Purba Horison Village, Haranggaol District, Simalungun Regency, North Sumatra Province towards the industrial revolution 4.0 Girsang, Bina Melvia; Simanullang, Rikki; Kusnadi; Ningrum, Haryati Asri; Pratiwi, Sri Aulia
ABDIMAS TALENTA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 2 (2019): ABDIMAS TALENTA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Talenta Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (643.962 KB) | DOI: 10.32734/abdimastalenta.v4i2.4245

Abstract

Clean and Healthy Life Behavior (PHBS) is one way for the community to be able to maintain the quality of their health. In PHBS there are several indicators that are used as a reference in the implementation of PHBS, one of them washing hands with soap. Good clean and healthy behavior can prevent diseases that appear in the body. Based on the activities carried out by the 2019 KKN Student in Purba Horison Village, Haranggaol District, Simalungun Regency, North Sumatra Province, several problems in the Purba Horison Village have been resolved, namely the lack of public knowledge in the use and utilization of the potential of Natural Resources in the Village Purba Horizon, lack of public knowledge to produce a creative economy, the lack of community care Purba Horizon Village towards environmental cleanliness. With the existence of a clean and healthy life style, this will affect the health status of the community, especially the people of the Village of Horizon, who will be conducted a real work lecture as a form of activities carried out by students.
PENGARUH EDUKASI TEKNIK MENYUSUI TERHADAP KEPERCAYAAN DIRI IBU PRIMIPARA POST SECSIO CAESAR DALAM PEMBERIAN ASI DI RSUD LAHAT Herliawati, Herliawati; Girsang, Bina Melvia; Iriyani, Septi
Publikasi Penelitian Terapan dan Kebijakan Vol 8 No 1 (2014): Jurnal Pembangunan Manusia
Publisher : Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah Provinsi Sumatera Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Teknik menyusui sangatlah berperan penting dalam keberhasilan ibu menyusui bayinya. Akibat dari teknik menyusui yang tidak benar dapat mempengaruhi proses menyusui dan menyebabkan masalah pada ibu, misalnya putting lecet, dan sindrom kurang ASI. Tujuan dari penelitian ini adalah mengidentifikasi pengaruh edukasi teknik menyusui terhadap kepercayaan diri ibu dalam pemberian ASI. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan desain pre eksperiment one group pretest-post test. Sampel dalam penelitian ini adalah ibu primipara post secsio caesar di ruang kebidanan Rumah Sakit Umum Daerah Lahat. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling sebanyak 17 responden yang dilakukan dari tanggal 07 november sampai 07desember 2013. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada pengaruh edukasi teknik menyusui terhadap kepercayaan diri ibu dalam pemberian ASI setelah dilakukan intervensi (p<0,05). Edukasi teknik menyusui ini dapat digunakan sebagai salah satu intervensi keperawatan dalam melaksanakan asuhan keperawatan untuk dapat meningkatkan peran serta perawat dalam mendukung program pemberian ASI pada bayi.
Perubahan Respon Fisiologis BBLR setelah Perawatan Metode Kanguru di Kota Palembang Nurcahayati, Nurcahayati; Girsang, Bina Melvia; Wahyuni, Dian
Jurnal Keperawatan Soedirman Vol 11, No 1 (2016)
Publisher : Jurusan Keperawatan FIKES UNSOED

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.jks.2016.11.1.635

Abstract

The main cause of neonatal mortality is low birth weight, especially in developing countries. Kangaroo mother care is one of an effective care for low birth weight infants. The purpose of the study was to identify the effect of the kangaroo mother care on physiology response of low birth weight infants in Palembang city. The study design was one-group pre and post-test with accidental sampling technique. The research was conducted on 17 babies with low birth weight (<2500 grams) in Palembang with the implementation of research in the November - December 2015. Descriptive data processing and statistical analysis using Friedman. Statistical analysis was performed with SPSS software ver.23.The result of the study was found that there were the are significant differences between before and after kangaroo mother care intervention on body temperature, respiratory rate and heart rate (p value<0.001). Kangaroo mother care may be applied as an alternative treatment for the mother in the care of low birth weight infants at home independently
Pengaruh Psikoedukasi terhadap Tingkat Postpartum Blues Ibu Primipara Berusia Remaja Girsang, Bina Melvia; Novalina, Miranda; Jaji,
Jurnal Keperawatan Soedirman Vol 10, No 2 (2015)
Publisher : Jurusan Keperawatan FIKES UNSOED

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.jks.2015.10.2.598

Abstract

Postpartum blues merupakan sindroma stress ringan pasca melahirkan yang dialami oleh ibu dalam rentang 3-10 hari. Postpartum blues memiliki tanda gejala seperti sedih berlebihan, menangis tiba-tiba, mudah tersinggung, sulit tidur, nyeri kepala, dan cenderung menyalahkan diri sendiri. Postpartum blues mengakibatkan ibu menjadi pasif dan mengabaikan bayinya serta ketidakseimbangan hormon karena cemas dan stress. Pada bayi mengakibatkan lemahnya sistem imun bayi dikarenakan kurangnya perhatian dan sentuhan dari ibu. Posptartum blues harus ditangani dengan tepat sebelum berkembang menjadi depresi postpartum. Pikoedukasi merupakan suatu tindakan yang diberikan pada individu maupun keluarga dalam gangguan kesehatan mental dengan memperkuat strategi koping menggunakan booklet. Penelitian ini bertujuan untuk melihat adakah pengaruh tingkat postpartum blues sebelum dan setelah diberikan intervensi. Metode penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif menggunakan desain penelitian pre experiment. Cara pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan cara accidental sampling yang berjumlah 20 orang. Penelitian ini dilakukan pada rentang waktu 24 Juni-24 Juli 2013 dengan hasil yaitu SD pre intervensi 1,218 dan post intervensi 1,701 dengan uji statistik paired T-test menunjukkan p value<0,05 (p value = 0,001). Untuk penelitian selanjutnya, disarankan menggunakan penelitian kualitatif tentang adat istiadat, pekerjaan, dan status ekonomi keluarga.
How A Cold Sitz Bath Versus Infrared Therapy Can Remove the Pain of Postpartum Perineal Wounds Girsang, Bina Melvia; Elfira, Eqlima
Jurnal Keperawatan Soedirman Vol 16, No 1 (2021)
Publisher : Jurusan Keperawatan FIKES UNSOED

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.jks.2021.16.1.1124

Abstract

Women who suffer perineal trauma in spontaneous labor experience pain and edema as the most common problems on the first day after delivery. Impaired mobility and a limited ability to carry out daily activities will affect the mother-baby bond. The study of the cold sitz bath intervention and infrared treatment aims to find out how these interventions can overcome the pain of perineal wounds in postpartum mothers. A quasi-experimental design was used to assess both interventions for treating pain in perineal trauma at the Madina Clinic and Sundari Hospital. The sample consisted of 40 mothers, 20 in the cold sitz bath (intervention group) and 20 in the infrared therapy (control group). Pain was measured using a numerical scale from day one to day three of the postpartum period and then the data were analyzed using the paired t-test statistical test. The results of this study revealed that the cold sitz bath hydrotherapy had a significant effect in reducing pain (p = 0.004), as well as infrared therapy (0.008). Although on the third day of the postpartum period, infrared therapy did not significantly reduce the pain level; several other factors could contribute to the significant differences in pain intensity reduction such as comfort, convenience, and the economic value of the intervention. 
Proportion of Specific Factors Risk of Breast Cancer on Women Age 25-65 Years Girsang, Bina Melvia
Jurnal Keperawatan Soedirman Vol 13, No 1 (2018)
Publisher : Jurusan Keperawatan FIKES UNSOED

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.jks.2018.13.1.776

Abstract

Women who do early detection of breast cancer can be said to be still a little. Though the importance of breast examination since early is to know a woman's breasts under normal circumstances or not. This study aims to determine the proportion of several specific factors that cause the risk of breast cancer incidence in women aged 25-65 years with an observational analytic method with case control design. Sampling is done by using probability sampling with simple random sampling technique approach. The sample size was 23 women in the case group and 46 women in the control group in the working area of Gandus and Dempo, South Sumatera – Palembang sub-districts from May to September 2017. Screening data were collected using a questionnaire and analyzed by bivariate analysis using chi square and fisher's exact statistical tests, continued with multivariate analysis using multiple logistic regression statistic test. Based on the results of bivariate analysis found that there are 7 specific risk factors from the overall 15 related factors (p value <0.05) with risk factors for breast cancer incidence. The seven specific risk factors were age (OR: 0.6, 95% CI: 0.53-0.79), first menstrual period (OR: 24; 95% CI: 2.76-207.98), history of tumor (OR: 3.2, 95% CI: 2.28-4.75), long breastfeeding (OR : 95% CI: 2.23-4.54), consumption of fatty foods (OR: 0.2; 95% CI: 0.07-1.00), types of hormonal contraceptives (p value <0 , 05). The result of multivariate analysis with multiple logistic regression was found that menstrual age was the specific factor of a person detected at risk of breast cancer (p value 0.05-0.55) is very important because most women are not aware of breast cancer symptoms and risk factors that are difficult to handle.
Pengaruh Peer Support Group dalam Mengatasi Takut Melahirkan pada Ibu Primigrvida Girsang, Bina Melvia
Jurnal Keperawatan Soedirman Vol 11, No 2 (2016)
Publisher : Jurusan Keperawatan FIKES UNSOED

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.jks.2016.11.2.661

Abstract

Pelayanan kesehatan bagi ibu hamil belum berkembang pada aspek psikososial. Keadaan fisik dan psikologis ibu hamil sangat berperan dalam mempengaruhi kesehatan ibu maupun janinnya. Fear of childbirth merupakan penyebab ketidakstabilan kondisi psikologis ibu hamil yang paling sering ditemukan terutama pada ibu primigravida. Dukungan yang penuh untuk meningkatkan kepercayaan diri dan menghilangkan rasa fear of childbirth penting artinya bagi seorang ibu hamil . Peer support group dapat menjadi terapi dan pengobatan untuk mengatasi ketidakstabilan kondisi psikologis seseorang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh peer support group dalam mengatasi fear of childbirth pada ibu primigravida di wilayah Sukajaya Palembang. Jenis penelitian ini kuantitatif dengan desain penelitian pre-experimental rancangan one group pretest posttest. Responden berjumlah 52 orang dipilih dengan teknik non-probability sampling yaitu pusposive sampling. Data untuk menilai takut melahirkan diperoleh melalui kuisioner W-DEQ versi A. Analisis dengan menggunakan uji statistic Paired T-Test (P value 0.000, α 0.05%) menunjukkan bahwa terdapat perbedaan rata-rata sebelum dan sesudah pelaksanaan peer support group. Melalui penelitian ini diharapkan perawat dapat memperhatikan kondisi fisik maupun psikologis ibu hamil dan peer support group dapat dijadikan sebagai salah satu bentuk intervensi keperawatan untuk mengatasi takut melahirkan pada ibu primigravida.