Claim Missing Document
Check
Articles

Found 29 Documents
Search

Community participation in the Equality Education Program at PKBN Sultan Thaha Saipudin, Tebo Regency Yunisri, Yunisri; Hiryanto, Hiryanto; Hermawan, Yudan
JIPSINDO Vol. 12 No. 2 (2025): JIPSINDO (Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Indonesia)
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/jipsindo.v12i2.88432

Abstract

The equality education program is one of the important efforts to increase access to education for people who cannot participate in formal education. In Tebo Regency, especially in PKBM Sultan Thaha Saipudin, community participation plays a strategic role in the success of this program. However, community involvement in various aspects of implementation still needs to be increased so that the goal of equality education can be achieved optimally. This research aims to identify forms of community participation in equality education programs and government strategies in supporting their implementation. The method used in this study is a qualitative approach with data collection techniques through observation, interviews, and documentation studies. Data were analyzed descriptively to illustrate the overall form of community participation and government support.  The results of the study show that community participation in PKBM Sultan Thaha Saipudin is not only in the form of financial support, but also in the form of providing facilities and infrastructure, taking advantage of programs, and providing constructive ideas and suggestions. The Aburan Batang Tebo Village Government actively allocates a budget for skills training and business capital for the community that participates in the program. In addition, cooperation with the Education Office, the PMD Office, and the business and industry world provides significant technical training and support. Synergy between village governments, private partners, and communities is the key to increasing the active participation and success of equality education programs, which has a positive impact on improving the welfare of local residents
Digital Marketing Training For Home Businesses In Bodag Village, Ngadirojo District, Pacitan Regency Hiryanto, Hiryanto; Slamet Setiana, Dafid; Desi Aryani, Neng
KOLOKIUM Jurnal Pendidikan Luar Sekolah Vol 12, No 1 (2024): Kolokium : Publishing April 2024
Publisher : Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/kolokium.v12i1.838

Abstract

This Community Service Activity for Real Work Lectures (PkM KKN) aims to provide knowledge and skills to the community, especially those who have businesses at Real Work Lecture locations, so they can market their businesses through various digital platforms such as Shoppi, Lazada, and other social media. The approach used in implementing this KKN PkM activity is to first make preparations, which consist of registering data on potential participants and their businesses, contacting village officials and preparing training places, contacting resource persons, then carrying out KKN PkM activities on a previously determined day and ending with evaluation. The Real Work Lecture activity, which is part of Community Empowerment or Community Service, was carried out for 2.5 months, in this regard, digital marketing training was carried out for home businesses at the KKN location on Saturday, October 28 2023, which presented speakers from business actors who use digital marketing, this activity was attended by a target group of 27 people who have various home businesses, such as a small specialty food industry from the village, so by participating in this activity it is hoped that they can market their business more widely and their income will increase. Apart from delivering material and practice, PkM activities also include mentoring provided by KKN participants so that they can truly market their businesses. After completing the activity, the participants were evaluated through observation and interviews with the results, the majority stated that this activity was very useful and felt happy, with the hope that it could be applied to increase income, apart from that they also gained new knowledge and skills, the hope was that there would be mentoring and other training, as well as understanding how to market your business products via cellphone.
Systematic Literature Review: Efektivitas Andragogi dalam Bimbingan Konseling pada Program Konseling Sebaya Mahasiswa Purnomo, Aditya; Hiryanto; Basuki, Agus
G-Couns: Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol. 8 No. 3 (2024): Agustus 2024. G-Couns: Jurnal Bimbingan dan Konseling
Publisher : Universitas PGRI Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31316/gcouns.v8i3.4963

Abstract

Mahasiswa sering mengalami berbagai tekanan dan tantangan selama masa perkuliahan sehingga menimbulkan masalah stress dan masalah mental lainnya pada diri mahasiswa. Permasalahan dari mahasiswa seharusnya dapat diselesaikan dengan menggunakan konteks bimbingan dan konseling sebaya mahasiswa yang menerapkan prinsip-prinsip andragogi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas andragogi dalam bimbingan konseling pada program konseling sebaya mahasiswa. Metode penelitian yang digunakan adalah Systematic Literature Review. Berdasarkan hasil penelitan diatas andragogi dalam bimbingan konseling pada program konseling sebaya mahasiswa terbukti efektiv dalam menyelesaikan berbagai masalah mahasiswa. Andragogi dalam bimbingan konseling pada program konseling sebaya mahasiswa dapat menjadi efektif dalam menyelesaikan berbagai masalah mahasiswa dengan mengikuti pendekatan yang sesuai dengan kebutuhan dan karakteristik mahasiswa dewasa. Dapat disimpulkan berdasarkan kajian beberapa leiteratur bahwa konseling andragogi terbukti efektif diterapkan untuk bimbingan konseling sebaya mahasiswa. Kata kunci: andragogi, konselor sebaya, mahasiswa
EFEKTIVITAS PROGRAM PEMBERANTASAN BUTA AKSARA MELALUI KULIAH KERJA NYATA (KKN) TEMATIK DI KECAMATAN PLERET, KABUPATEN BANTUL Hiryanto, Hiryanto
Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan Vol. 2 No. 1 (2009): March-May
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (882.826 KB) | DOI: 10.21831/jpipfip.v0i0.4608

Abstract

Keyword: effectiveness of PBA Program, KKN Thematic
Pengembangan model pelatihan kepemimpinan bagi organisasi kepemudaan di Daerah Istimewa Yogyakarta Hiryanto, Hiryanto; Wibawa, Lutfi; Rohadi, Al Setya
Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan Vol. 8 No. 2 (2015): September-November
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1015.56 KB) | DOI: 10.21831/jpipfip.v8i2.8275

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: 1) Merumuskan peta konsep tentang kebutuhan pelatihankepemimpinan pengurus organisasi kepemudaan di Daerah Istimewa Yogyakarta; 2)Melakukan kegiatan pengembangan model pelatihan kepemimpinan pengurus organisasikepemudaan di Daerah Istimewa Yogyakarta. Metode penelitian yang digunakan adalahPenelitian dan Pengembangan (R & D) model Borg and Gall yang dimodifikasi. Hasilpenelitian menunjukkan bahwa: 1) Kebutuhan pelatihan kepemimpinan pengurusorganisasi kepemudaan di Daerah Istimewa Yogyakarta dapat dirumuskan sebagaiberikut: 1. Kebutuhan Pelatihan Keorganisasian, 2. Kebutuhan Pelatihan Instruktur; 3.Pelatihan Kader Inti dan Instruktur. 2) Pengembangan model pelatihan kepemimpinanpengurus organisasi kepemudaan di Daerah Istimewa Yogyakarta dapat dirumuskansebagai berikut: Model pelatihan diselenggarakan oleh organisasi kepemudaan mulai dariorientasi organisasi kepemudaan, Latihan Kepemimpinan Tingkat I, Suplemen 1, untukorganisasi kepemudaan tingkat kabupaten/kota. Sedangkan untuk tingkat propinsi terdiridari Latihan Kepemimpinan Tingkat II, suplemen 2. Sedangkan untuk tingkat pusat,terdiri dari: Latihan Kepemimpinan Tingkat III, penyegaran, dan pelatihan instrukturdan pelatihan kader inti
Dampak ekonomi dan sosial wisata alam berbasis masyarakat dalam kota konteks pemberdayaan masyarakat: studi kasus pada desa wisata Bejiharjo, Karangmojo, Gunung Kidul Hiryanto, Hiryanto
Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan Vol. 10 No. 2 (2017): September-November
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (398.892 KB) | DOI: 10.21831/jpipfip.v10i2.17908

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan 1) Dampak ekonomi dan sosial wisata alam berbasis masyarakat dalam konteks pemberdayaan masyarakat, 2) Pola pengembangan jejaring dalam penyelenggaraan wisata alam berbasis masyarakat dalam meningkatkan pelayanan wisata. Penelitian kualitatif dengan model studi kasus, dilakukan di kawasan wisata alam berbasis masyarakat yang ada di desa Bejiharjo, Karangmojo, Gunung Kidul. Pengumpulan data, dilakukan melalui observasi, dokumentasi dan wawancara terhadap pengelola pokdawis Dewobejo, Wirawisata, Pancawisata dan perangkat desa serta tokoh masyarakat. Teknis analisis data menggunakan teknik analisis kualitatif model interaktif dari Milles dan Hubberman, Keabsahan data didukung dengan teknik triangulasi metode dan sumber, perpanjangan pengamatan dan diskusi terfokus. Hasil penelitian menunjukkan, pertama, keberadaan objek wisata Goa Pindul menyebabkan perubahan dalam a) perekonomian masyarakat, ditandai dengan adanya perubahan jenis pekerjaan yang dimiliki pelaku wisata dan masyarakat sekitar objek wisata, dan adanya peningkatan penghasilan walaupun belum pada semua level masyarakat; b) terjadi perubahan perilaku individu, namun nilai, tradisi dan adat kebiasaan serta peningkatan kebutuhan pendidikan relatif tidak berubah. Kedua, pola jejaring yang terbangun di antara para pelaku wisata Goa Pindul tidak mengindikasikan adanya perbedaan keragaman hubungan dengan pihak lain. Pencarian sumber daya lebih banyak dilakukan dengan pihak yang memiliki kesamaan kepentingan atau perhatian dalam pengembangan kepariwisataan di Kabupaten Gunungkidul. 
EFEKTIVITAS PENGGUNAAN PERMAINAN EDUKASI DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR BAHASA INGGRIS KB TKII AL-ABIDIN YOGYAKARTA Devi, Yulia Nurmasita; Hiryanto; Neng Desi Aryani
Jurnal Citra Pendidikan Anak Vol. 4 No. 2 (2025): Jurnal Citra Pendidikan Anak
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jcpa.v4i2.4698

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menilai keefektifan penggabungan permainan edukatif dalam pembelajaran bahasa Inggris anak usia dini. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif eksperimen dengan desain One Group Pretest-Posttest Design. Sampel penelitian berjumlah 17 orang siswa KB TKII Al Abidin Yogyakarta yang diberikan pretest dan dilanjutkan dengan treatment melalui penggunaan media permainan edukasi. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi interaksi siswa selama proses pembelajaran, dan tes. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, terdapat peningkatan yang signifikan pada hasil belajar bahasa Inggris dari kelompok setelah penerapan treatment. Selain itu, siswa KB TKII Al Abidin mempunyai reaksi positif terhadap permainan edukatif yang digunakan dalam pembelajaran mereka karena permainan ini membuat proses pembelajaran menjadi lebih menyenangkan dan menarik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa menggunakan permainan edukasi ke dalam pembelajaran bahasa Inggris merupakan salah satu media yang berhasil untuk meningkatkan hasil pembelajaran. Selain itu, media tersebut dapat meningkatkan keinginan dan semangat siswa untuk belajar bahasa Inggris.
IMPLEMENTASI PENDIDIKAN LINGKUNGAN MELALUI PERMAINAN SAMPAH GO UNTUK MENINGKATKAN LITERASI LINGKUNGAN DAN NUMERASI PADA ANAK-ANAK WONDERHOME LIBRARY Ningrum, Intan Hayun; Hiryanto; Aryani, Neng Desi
Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti Vol. 12 No. 1 (2025): Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti
Publisher : STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jipcb.v12i1.4697

Abstract

Permasalahan sampah merupakan isu lingkungan yang semakin krusial, terutama di kota-kota besar seperti Yogyakarta. Literasi lingkungan, termasuk kebiasaan memilah sampah sejak dini, perlu ditanamkan melalui pendidikan berbasis permainan yang interaktif dan menyenangkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji efektivitas permainan Sampah Go dalam meningkatkan literasi lingkungan dan numerasi pada anak-anak di Wonderhome Library. Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan empat tahapan, yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Penelitian ini melibatkan 18 peserta didik dengan pengukuran literasi lingkungan pada dua siklus. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan skor rata-rata literasi lingkungan dari 67,2 pada siklus I menjadi 85,3 pada siklus II, yang tergolong dalam kategori sangat baik. Temuan ini mengindikasikan bahwa pendekatan pembelajaran berbasis permainan (game-based learning) tidak hanya mampu meningkatkan kesadaran lingkungan, tetapi juga mengintegrasikan literasi dan numerasi dalam proses pembelajaran. Oleh karena itu, metode ini berpotensi diterapkan dalam pendidikan informal maupun nonformal sebagai strategi efektif dalam membangun kesadaran dan kepedulian lingkungan sejak dini.
PELATIHAN ANALISIS KEBUTUHAN UNTUK PENGEMBANGAN PROGRAM DI LEMBAGA KESEJAHTERAAN SOSIAL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA Wijayanto, Arif; Hiryanto; Lutfi Wibawa; Serafin Wisni Septiarti; Neng Desi Aryani5; Puji Yanti Fauziah
Jurnal Berdaya Mandiri Vol. 7 No. 3 (2025): JURNAL BERDAYA MANDIRI (JBM)
Publisher : Universitas PGRI Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31316/jbm.v7i3.8790

Abstract

The needs analysis training is expected to improve the competency of Lembaga Kesejahteraan Sosial (LKS) Daerah Istimewa Yogyakarta, both in terms of conceptual understanding and practical skills. Through appropriate training, participants will be trained to collect, analyze, and interpret community needs data accurately. Community service through training programs is an effective way to make a direct contribution to the community. This activity was designed in conjunction with the coordination of the LKS/LKSA Forkom Bantul district, attended by all LKS managers/administrators throughout the Bantul district, 32 institutions, and representatives from the Bantul Regency Social Service. This training activity was carried out through several stages: Preparation, program socialization, program implementation, and evaluation. The training on needs analysis for program development at LKS has succeeded in providing participants with a deep understanding of the importance of needs analysis in designing effective and responsive programs. Keywords: Training, needs analysis, Lembaga Kesejahteraan Sosial