Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

MENINGKATKAN KREATIVITAS ANAK DALAM PEMBELAJARAN MELUKIS MELALUI TEKNIK FINGER PAITING PADA SISWA KELOMPOK B PAUD TUAN GURU ALIM TERNATE Mahmud, Nurhamsa
Aksara Public Vol 4 No 3 (2020): Agustus (2020)
Publisher : EDUTECH CONSULTANT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan Penelitian. Untuk mendeskrisikan kreativitas pembelajaran melalui melukis. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitia ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) Menurut Kemmis dan MC Taggart PTK terdapat empak tahapan yakni, 1.perencanaan 2 pelaksanaan, 3, pengamatan, 4, refleksi, teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah; Metode observasi, Dokumentasi, dengan teknik analisis data analisis deskriptif kualitatif, persentase, hasil penelitian dan pembahasan menunjukan pada siklus I tindakan I mencapai 37,5% dan tindakan II 56%,, dan terjadi peningkatan pada siklus II yakni tindakan I 69%, dan terjadi peningkatan yang signifikan pada tindakan II mencapai 84,61%, sehingga dapat disimpulakan bahwa kreativitas anak dalam pembelajaran melukis melalui teknik finger paiting pada siswa kelompok B PAUD TUAN GURU ALIM TERNATE dapat meningkat secara optimal.
MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERHITUNG MELALUI PERMAINAN BALOK PADA SISWA KELOMPOK B PAUD TUAN GURU ALIM KOTA TERNATE Mahmud, Nurhamsa
Aksara Public Vol 4 No 4 (2020): November (2020)
Publisher : EDUTECH CONSULTANT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan Penelitian. Untuk mengetahui sejauh mana tingkat kemampuan anak berhitung dengan media balok di kelas B Paud Guru Alim Kota Ternate. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK ), menurut Kemmis dan MC Taggart terdapat terdpat empat tahapan yakni : 1. Perencanaan, 2. Pelaksanaan, 3. Pengamatan, dan 4. Refleksi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi dan dokumentasi dengan teknik analisis data dekriptif kualitatif dan persentase. Hasil penelitian pada siklus I maka terdapat pada indikator menulis angka mencapai 20% mulai berkembang (MB) dan pada indikator menyebut angka 15% mulai berkembang dan menyusun anka 5% sudah berkebang (SB), selajutnya terjadi peningkatan secara seignifikan hal ini terlihata pada data siklus II yakni pada indikator menulis angka sudah mencapai 70% pada sudah berkembang (SB), dan menyebut angka 85% sudah berkembang dan pada indikator menyusun angka 90% sudah berkembang (SB) menunjukan bahwa kegiatan pembelajaran di Paud Tuan Guru Alim Kota Ternate peningkatan yang signifikan.