Claim Missing Document
Check
Articles

Found 27 Documents
Search

HUBUNGAN PERSEPSI DAN PERILAKU IBU TERHADAP IMUNISASI TAMBAHAN PADA BAYI (USIA 2 BULAN-12 BULAN) DENGAN KEJADIAN PNEUMONIA Astuti, Indah Puji; Damayanti, Fitriani Nur; Mustika, Dian Nintyasari
Bidan Prada: Jurnal Publikasi Kebidanan Akbid YLPP Purwokerto Vol 5, No 2 (2014): Jurnal Prada Edisi Desember 2014
Publisher : Bidan Prada: Jurnal Publikasi Kebidanan Akbid YLPP Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (277.344 KB)

Abstract

One of morbidity in children under five and can cause death was pneumonia. Pneumonia is a disease that can be prevented by giving the Hib / Pneumococus. Data UNICEF child mortality in Indonesia show in 2012 is 14%, or about 21 thousand children die from pneumonia. Data results Demography and Population Survey Indonesia in 2012 Pneumonia is referred to as the number one killer of children under five years. The purpose of this study was to determine the relationship of maternal perception and behavior towards additional immunization in infants (age 2-12 months) with the occurrence of pneumonia at children in Puskesmas Candilama Semarang. Survey cross sectional analytic approach. Research subjects 70 respondents, taken by means of random sampling system. The independent variable is the perception and behavior of the mother while the dependent variable is an additional immunization in infants (age 2-12 months). Appliance using a questionnaire.  There was a relationship between perception and behavior signifikant mother against additional immunization in infants (age 2-12 months) with the occurrence of  pneumonia at children in Puskesmas Candilama Semarang. P value 18.806. The results of correlation with the chi square test showed there is relationship between perception and behavior signifikant mother towards additional immunization in infants (age 2-12 months) with the occurence of pneumonia at children in Puskesmas Candilama Semarang. Keywords : Perception, Behavior, Additional Immunization In Infant (Age 2-12 Months), Pneumonia
Identifikasi Total Bakteri dan Keasaman Air Susu Ibu Perah (ASIP) yang disimpan di Cooler Bag Dian Nintyasari Mustika; Siti Nurjanah; Yuliana Noor Setiawati Ulvie
Jurnal Gizi Vol 8, No 1 (2019): Jurnal Gizi UNIMUS
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (563.138 KB) | DOI: 10.26714/jg.8.1.2019.%p

Abstract

Exclusive breastfeeding is mother's milk given to babies up to 6 months old babies without food and drink, except drugs and vitamins. The provision of ASI in Indonesia has not been fully implemented. Efforts to improve breastfeeding behavior in mothers who have babies,especially exclusive breastfeeding, are still considered lacking. One of the things that inhibits exclusive breastfeeding is often experienced by working mothers, including insufficient knowledge and conditions for working mothers. Workers must milk breast milk during working hours if they want to give breast milk exclusively. Stored breast milk must pay attention to the temperature level and duration of storage so that the baby is safely consumed. Cooler bags are an alternative to storing breast milk if there is no refrigerator at the place where the mother works. The purpose of this study was to find out the total bacterial identification and acidity ofstored breast milk in a cooler bag. This type of research is a description with cross sectional design. The population in this study were working mothers who provided breastfeeding through breast milk. The sample in this study was breast milk from the Worker's Mother. The results were analyzed descriptively. The results showed that the treatment of slow freezing time had a significant effect on the total bacteria contained in breast milk with the result that the total bacteria in fresh breast milk showed a greater amount compared to breast milk stored in the cooler bag and pasteurized. The treatment of slow freezing time has a significant effect on the acidity of breast milk with the result that on day 0, fresh breast milk shows that the average range of breast milk pH ranges from pH 7.1 to 7.5 while on day 1 fresh milk showed that the average pH range of breast milk ranged from pH 5.5 to 6.6. ASI stored in cooler bags on day 0 the average pHrange of breast milk ranged from pH 5.5 to 5.9, whereas on day 1 the average pH range of breast milk ranged from pH 5.9 to 6.6 . Whereas in breast milk pasteurized on day 0 the average range of breast milk pH ranged from pH 7.1 to 7.7, whereas on day 1 the average pH range ofASI ranged from pH 5.9 to 6.7.Keywords: stored breast milk, total bacteri, pH
Gambaran Status Gizi Balita di Posyandu RT 5 RW V Perumahan Villa Tembalang Bulusan, Tembalang, Semarang Dian Nintyasari Mustika; Dewi Puspitaningrum
Jurnal Gizi Vol 4, No 2 (2015): Jurnal Gizi UNIMUS
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (115.412 KB) | DOI: 10.26714/jg.4.2.2015.%p

Abstract

Posyandu is one of UKBM managed and organized from, by, for and with the community in the implementation of health development in order to empower people and provide convenience to the public in obtaining basic health care, especially in primary five priority programs including KB; KIA; Nutrition; Immunization and prevention of diarrhea and ARI with the aim of accelerating the reduction of maternal and infant mortality. The development of the state of community nutritioncan be monitored through the results recording and reporting program to improve community nutrition, as reflected in the results of weighing babies and toddlers every month at Posyandu. This study aims to describe the nutritional status of infants in Posyandu Villa Tembalang, Bulusan, Tembalang, S emarang. IHC is one of UKBM wicth managed from, by for and with the community in the implementation of health development in order This study is a descriptive study use the cross sectional design. The data was obtained by the population as much as 43 basis toddler with the criteria according to the study. The sample in this study was children aged 0 - 60 months. The sampling technique used in this study is total sampling, because all of the population component was used as the samples..The average age of the children is 40 months, with a minimum of age is one month and maximum is 59 months. The average weight of under five years old children is 13.023 kg, with astandard deviation is 3.5913kg. The average height of under five years old children is 92.123 cm with a standard deviation is 13.7491 cm. The mode of children;s height is 94.000 cm. The average Z score of index weight by height is -0.47 SD 1.45 SD, is included in the normal nutritional status. The average Z score of index height by age is 0.43 SD 3.43 SD, is included in the normal nutritional status. The average Z score of index weight by age is -0.13 SD 2.14 SD , is included in the good nutritional status. The average Z score of BMI by age is 4,68 SD 0,766 SD, is included in the normal nutritional status.The nutritional status of under five years old children at RT 5 RW V Housing Villa Tembalang, Bulusan, Tembalang is normal based on index of weight by height, height by age andBMI by age. The nutritional status of under five years old children is good based on index of weight by age.Keywords: The under five years old children, Nutritional Status
HUBUNGAN PENDIDIKAN, PARITAS, DAN PEKERJAAN IBU DENGAN STATUS GIZI IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS BANGETAYU KECAMATAN GENUK KOTA SEMARANG TAHUN 2011 Bunga Widita Kartikasari; Mifbakhuddin Mifbakhuddin; Dian Nintyasari Mustika
Jurnal Kebidanan Vol 1, No 1 (2012): February 2012
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (183.903 KB) | DOI: 10.26714/jk.1.1.2012.9-18

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pendidikan, paritas, dan pekerjaan ibu dengan status gizi ibu hamil trimester III di Puskesmas Bangetayu Kota Semarang. Penelitian ini merupakan jenis penelitian analitik dengan pendekatan crossectional menggunakansampel 36 ibu hamil trimester III di Puskesmas Bangetayu Kota Semarang pada bulan Juli-Agustus 2011. Data diperoleh melalui wawancara dengan pengisian kuesioner. Temuan hasil penelitian ini dilakukan dengan cara menganalisis hubungan antara pendidikan dengan status gizi ibu hamil trimester III diperoleh hasil penghitungan menggunakan Rank Spearman dengan nilai r = 0,195 dan diperoleh nilai p = 0,255 (p>0,05), sehingga dapat disimpulkan tidak ada hubungan yang signifikan antara pendidikan dengan status gizi ibu hamil trimesterIII. Analisis hubungan antara paritas dengan status gizi ibu hamil trimester III diperoleh hasil penghitungan menggunakan Rank Spearman dengan nilai r = 0,157 dan diperoleh nilai p = 0,361 (p>0,05), sehingga dapat disimpulkan tidak ada hubungan yang signifikan antara paritas dengan status gizi ibu hamil trimester III. Analisis hubungan antara pekerjaan dengan status gizi ibu hamil trimester III diperoleh hasil penghitungan menggunakan uji koefisien korelasi point biserial didapatkan nilai p = 0,004 (p<0,05), sehingga dapat disimpulkanbahwa ada hubungan yang signifikan antara pekerjaan dengan status gizi ibu hamil trimester III. Penelitian ini juga menunjukkan bahwa tidak ada hubungan yang signifikan antara pendidikan dan paritas ibu dengan status gizi ibu hamil trimester III. Ada hubungan yang signifikan antara pekerjaan ibu dengan status gizi ibu hamil trimester III.
PEMERIKSAAN KADAR HEMOGLOBIN DAN URINE PADA IBU HAMIL DI LABORATORIUM KESEHATAN TERPADU UNIMUS Dian Nintyasari Mustika; Dewi Puspitaningrum
PROSIDING SEMINAR NASIONAL & INTERNASIONAL 2017: PROSIDING IMPLEMENTASI PENELITIAN PADA PENGABDIAN MENUJU MASYARAKAT MANDIRI BERKEMAJUAN
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (259.967 KB)

Abstract

Latar Belakang Masalah : Pelayanan ANC sesuai dengan kebijakan program pelayanan asuhan antenatal harus sesuai standar 14 T, yang didalamnya terdapat pemeriksaan Hb, pemeriksaan protein urine atas indikasi dan pemeriksaan reduksi urine atas indikasi. Pemeriksaan kadar haemoglobin (Hb) dilakukan untuk memastikan kadar Hb ibu hamil berada di atas 10. Jika kadar Hb ibu hamil berada di bawah 10 maka perkembangan janin akan terganggu dan dapat menyebabkan risiko perdarahan pada ibu saat persalinan nanti. Urine reduksi adalah pemeriksaan uji laboratorium untuk mengetahui kadar gula pada pasien. Protein urine merupakan pemeriksaan uji laboratrium untuk mengetahui adanya protein didalam urine. Tujuan : untuk mengetahui kondisi kesehatan pada ibu hamil. Metode : Deskriptif yaitu dengan menggambarkan jalannya proses pengabdian masyarakat. Hasil : Pemeriksaan Hb dan urine yang dilakukan pada ibu hamil trimester III sebanyak 28 responden, yang dilaksanakan selama 2 hari di laboratorium kesehatan UNIMUS. Sebanyak 9 responden (32,1%) yang mengalami anemia berat, 3 orang responden dengan hasil urine reduksi positif 1 (+), 3 orang responden dengan hasil protein urine positif 1 (+) dan 1 orang responden dengan hasil protein urine positif 2 (++). Kata Kunci : Kadar hemoglobin, Urine, Ibu HamilBackground: ANC in accordance with the policy program of antenatal care services must be according to the standard 14 T, containing Hb examination, urine protein checks on indications and urine examination on indications reduction. The level of hemoglobin (Hb) is done to ensure maternal Hb levels were in the top 10. If the hemoglobin concentration of pregnant mothers are under 10 then will be impaired fetal development and may lead to the risk of bleeding in the mother during childbirth later. Urine examination of the reduction is a laboratory test to determine glucose levels in patients. A urine protein test laboratrium examination to determine the presence of protein in the urine. Purpose: to know the health conditions in pregnant women. Methods: Descriptive by describing the course of the process of community service. Results: Hb and urine examination carried out in third trimester pregnant women were 28 respondents, which was conducted over two days in the laboratory UNIMUS health. A total of nine respondents (32.1%) were severely anemic, 3 respondents with the positive results of urine reduction 1 (+), 3 respondents with the positive results of urine protein 1 (+) and 1 respondents with the results of positive urine protein 2 ( ++).Keywords: Levels of hemoglobin, urine, Pregnancy
PENYULUHAN DAN PEMERIKSAAN IVA TES PADA KOMUNITAS PARALEGAL WILAYAH MORODEMAK DAN GUNTUR, DEMAK Dian Nintyasari Mustika; Siti Istiana; Fitriani Nur Damayanti; Lia Mulyanti
PROSIDING SEMINAR NASIONAL & INTERNASIONAL 2015: Prosiding Bidang MIPA dan Kesehatan The 2nd University Research Colloquium
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (256.438 KB)

Abstract

Background: Cervical cancer or commonly known as cervical cancer is one of the biggest causes of death for women, at least every year worldwide more than 270,000 deaths occurred due to cervical cancer. IVA test examination is an examination of alternative screening pap smear because it is cheaper, practical, very easy to implement and simple equipment and can be done by health personnel such as midwives in addition to obstetricians gynecology. Destination: Conduct reproductive health services for women. Methods: Descriptive by describing the course of the process of community service. Results: Community paralegals IVA test examination were 44 respondents. This examination was conducted over two days on July 30 and August 6, 2015. The age of respondents who follow IVA test that is 11.4% of 20-29 years, 30-39 years 34%, 40-49 years 27.3%, 50-59 years 25%, 60-69 years 2.3%. The use of condoms contraception 2.3%, 2.3% pills, injections 3 months 27.3%, IUD 4.5%, 9.1% Implant, MOW 15.9%, 38.6% and without planning. IVA examination results that from 44 respondents, 4 respondents with positive results IVA, and 40 respondents negatively. Then the results obtained inspekulo 26 respondents experienced erosion and 18 respondents did not experience erosion.Keywords: IVA Test, Paralegal
PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG DETEKSI DINI KANKER LEHER RAHIM MELALUI METODE IVA TEST PADA KELOMPOK PMSEU DI KOTA SEMARANG Dian Nintyasari Mustika; Erna Kusumawati; Siti Istiana
PROSIDING SEMINAR NASIONAL & INTERNASIONAL 2016: PROSIDING KONTRIBUSI HASIL PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT DALAM PROGRAM SUSTAINABLE DEVE
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (334.773 KB)

Abstract

Kanker Serviks merupakan salah satu penyebab kematian terbesar bagi perempuan. Pada tiap harinya, diperkirakan muncul 40-45 kasus baru dan sekitar 20-25 orang meninggal akibat kanker serviks. Berdasarkan data di Jawa Tengah, hanya sekitar 5% wanita yang melakukan deteksi dini di puskesmasatau rumah sakit. Jumlah perempuan Jateng yang melakukan deteksi dini pencegahan kanker serviks di rumah sakit atau puskesmas hanya sekitar 5 persen atau kurang lebih 3.000 orang. Dari jumlah tersebut, sebanyak 80 persen positif kanker serviks stadium tiga. Membuka wawasan peserta untuk mengetahui bahwa mereka adalah kelompok berisiko dan membuka pikiran mereka akan pentingnya deteksi dini kanker leher rahim melalui IVA test. Deskriptif yaitu dengan menggambarkan jalannya proses pengabdian masyarakat. Pendidikan kesehatan yang dilakukan pada kelompok PMSEU sebanyak 232 responden, yang dilaksanakan sebanyak 7 kali di tempat sasaran yang berbeda. Usia termuda responden yang mengikuti pendidikan kesehatan tentang deteksi dini kanker leher rahim yaitu 17 tahun sedangkan usia tertua yaitu 75 tahun. Kata Kunci : Deteksi Dini Kanker Leher Rahim, PMSEU
PENYULUHAN TENTANG ASI EKSKLUSIF, VITAMIN A, DAN STUNTING DI POSYANDU ANGGREK RW 04 DUSUN TESEH KELURAHAN METESEH KECAMATAN TEMBALANG KOTA SEMARANG Maria Ulfah Kurnia Dewi; Dian Nintyasari Mustika; Erna Kusumawati
Jurnal Pengabdian Masyarakat Kebidanan Vol 2, No 2 (2020): Jurnal Pengabdian Masyarakat Kebidanan
Publisher : Jurnal Pengabdian Masyarakat Kebidanan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26714/jpmk.v2i2.5949

Abstract

Posyandu merupakan salah satu bentuk Upaya Kesehatan Bersumber Daya Masyarakat (UKBM) yang dikelola dan diselenggarakan dari, oleh, untuk dan bersama masyarakat dalam penyelenggaraan pembangunan kesehatan guna memberdayakan masyarakat dan memberikan kemudahan kepada masyarakat dalam memperoleh pelayanan kesehatan dasar, utamanya lima program prioritas yang meliputi (KB; KIA; Gizi; Imunisasi dan penanggulangan diare dan ISPA) dengan tujuan mempercepat penurunan angka kematian ibu dan bayi. Tujuan Penyuluhan tentang ASI Eksklusif, Vitamin A, dan Stunting di Posyandu Anggrek Rw 04 Dusun Teseh Kelurahan Meteseh Kecamatan Tembalang Kota Semarang adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan mengubah perilaku kesehatan masyarakat mengenai ASI Eksklusif, Vitamin A, dan Stunting. Transfer IPTEKS yang dilakukan pada tiap tahapan dengan menggunakan prinsip bahwa setiap informasi yang diterima sebaiknya melalui proses, mendengar, mengetahui, mencoba, mengevaluasi, menerima, meyakini, dan melaksanakan. Hasil dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah meningkatnya pengetahuan mengenai ASI Eksklusif, Vitamin A, dan Stunting. Kesimpulan dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah kader posyandu perlu meningkatkan pengetahuan gizi bagi ibu balita khususnya dalam ASI Eksklusif, Vitamin A, dan Stunting, hasil kegiatan pengabdian masyarakat ini akan diserahkan kepada posyandu Anggrek dan Puskesmas sebagai bahan pertimbangan untuk program peningkatan kesehatan anak.
PEMERIKSAAN IVA TEST PADA KELOMPOK PMSEU (POOR, MARGINALIZED, SOCIAL EXCLUDED, UNDERSERVED) DI KOTA SEMARANG Dian Nintyasari Mustika; Erna Kusumawati; Siti Istiana
Jurnal Pengabdian Masyarakat Kebidanan Vol 1, No 2 (2019): Jurnal Pengabdian Masyarakat Kebidanan
Publisher : Jurnal Pengabdian Masyarakat Kebidanan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26714/jpmk.v1i2.4912

Abstract

Latar belakang Pemeriksaan IVA merupakan pemeriksaan skrining alternatif dari pap smear karena biasanya murah, praktis, sangat mudah untuk dilaksanakan dan peralatan sederhana serta dapat dilakukan oleh tenaga kesehatan selain dokter ginekologi. Pada pemeriksaan ini, pemeriksaan dilakukan dengan cara melihat serviks yang telah diberi asam asetat 3-5% secara inspekulo. Setelah serviks diulas dengan asam asetat, akan terjadi perubahan warna pada serviks yang dapat diamati secara langsung dan dapat dibaca sebagai normal atau abnormal. Dibutuhkan waktu satu sampai dua menit untuk dapat melihat perubahan-perubahan pada jaringan epitel (YKI Cabang Jawa Timur,2014). Tujuan Setelah dilakukan pemeriksaan IVA test diharapkan kelompok sasaran PMSEU sadar akan pentingnya deteksi dini kanker servix dari hasil pemeriksaan yang di dapatkan. Metode Deskriptif yaitu dengan menggambarkan jalannya proses pengabdian masyarakat. Hasil pemeriksaan IVA test dilakukan pada 182 responden di 5 lokasi PMSEU, kemudian didapatkan hasil sejumlah 46 orang dengan hasil IVA positif . Kesimpulan Pemeriksaan IVA test yang dilakukan pada kelompok sasaran PMSEU yang telah diselenggarakan diharapkan mampu menggugah kesadaran kelompok sasaran akan pentingnya kesehatan reproduksi.
Pembentukan Kader Dalam Rangka Peningkatan Program Posyandu Remaja di Dadapan Kelurahan Sendangmulyo Kecamatan Tembalang Kota Semarang Siti Nurjanah; Dewi Puspitaningrum; Dian Nintyasari Mustika
Prosiding Seminar Nasional Unimus Vol 5 (2022): Inovasi Riset dan Pengabdian Masyarakat Guna Menunjang Pencapaian Sustainable Developm
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Masalah kesehatan remaja sangat kompleks karena berada pada masa peralihan dari anak – anakke dewasa. Jika tidak tertangani, maka berdampak terhadap masa depannya bahkan kesehatanpsikologisnya. Kebijakan kesehatan terkait pelayanan kesehatan remaja sebagaimana dalamPermenkes No. 25 tahun 2014 ditujukan agar setiap anak memiliki kemampuan berperilaku hidupbersih dan sehat dan ketrampilan sosial yang baik sehingga dapat belajar, tumbuh dan berkembangsecara optimal dan menjadi sumber daya manusia yang berkualitas. Upaya untuk mengurangimasalah yang dihadapi remaja salah satunya dengan pembentukan wadah kegiatan remaja yangdinamakan posyandu remaja. Posyandu remaja berisi kegiatan penyuluhan, saling bertukar ilmumengenai kesehatan. Keberadaan Posyandu Remaja merupakan solusi yang dapat ditawarkan dimasyarakat. Sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan serta kesehatan reproduksi remaja.Tujuan dilaksanakan pengabdian kepada masyarakat adalah membentuk kader Posyandu Remajadan untuk meningkatkan pengetahuan kader Posyandu Remaja. Tahapan metode yang digunakanadalah pembentukan kader Posyandu Remaja dan pemberian edukasi, ceramah, diskusi sertalatihan pada kader posyandu remaja. Hasil kegiatan ini adalah peningkatan pengetahuan kaderposyandu remaja dan Kontinuitas kegiatan posyandu remaja di Dadapan Sendangmulyo.Kesimpulan kegiatan ini dapat meningkatkan derajat kesehatan remaja di dadapan SendangmulyoSemarang.Kata kunci : Pembentukan, Posyandu, Remaja