Claim Missing Document
Check
Articles

Evaluasi Kebijakan Pelayanan SIPRAJA: Studi Kasus di Desa Damarsi, Kabupaten Sidoarjo Pesica Kristanto, Catharina Irene; Nawangsari, Ertien Rining
Jurnal Noken: Ilmu-Ilmu Sosial Vol. 10 No. 1 (2024): Juni 2024
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sorong

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33506/jn.v10i1.3211

Abstract

The utilization of e-government has been mandated by the Sidoarjo District Government through the introduction of android-based and website-based public service innovations known as SIPRAJA. This service is expected to address the fundamental needs of the Sidoarjo community, providing a faster, easier, more affordable, and satisfying process. This research aims to evaluate the policy of SIPRAJA in public services in Damarsi Village, Buduran Sub-district, Sidoarjo District. The study employs a qualitative descriptive approach, utilizing data collection techniques such as interviews, observations, documentation, and online data tracking. Data analysis involves collecting, condensing, presenting, drawing conclusions, and verifying data. The research findings indicate that in terms of effectiveness, there has been a decrease in SIPRAJA usage due to technical constraints such as system delays, registration issues, and limitations in technology use, preventing optimal effectiveness. Efficiency in population administration management appears successful due to minimal efforts required from village officials and the community. Even distribution is declared successful because there is uniform distribution of access, services, costs, and benefits. Responsiveness in SIPRAJA implementation appears successful due to its responsive service with positive interaction between officials and the community. Accuracy is declared successful but requires further adjustments and improvements. Keywords: Policy Evaluation, Public Services, Sidoarjo People's Service System (SIPRAJA)
Efektivitas Program Taman Bacaan Masyarakat dalam Meningkatkan Literasi Masyarakat Perkotaan di RW 5 Kelurahan Jambangan, Surabaya Dewanty, Azzalea Putri; Nawangsari, Ertien Rining
NeoRespublica : Jurnal Ilmu Pemerintahan Vol. 5 No. 2 (2024): Edisi Juni
Publisher : Program Studi Ilmu Pemerintahan, FISIP - Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52423/neores.v5i2.182

Abstract

Di era globalisasi ini, muncul permasalahan terkait rendahnya minat membaca masyarakat perkotaan. Dinas Perpustakaan dan Kearsipan telah mengambil langkah proaktif dengan meluncurkan Program Taman Bacaan Masyarakat. Salah satu program Taman Bacaan Masyarakat yang terletak di tengah perkotaan adalah Taman Bacaan Masyarakat di RW 5 Kelurahan Jambangan, Kecamatan Jambangan, Kota Surabaya. Melalui program ini, Taman Baca Masyarakat RW 5 berhasil meraih penghargaan di bidang desa literasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas program Taman Baca Masyarakat dalam Meningkatkan Literasi Masyarakat Perkotaan di RW 5 Kelurahan Jambanagan Kecamatan Jambangan Kota Surabaya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dan teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa program Taman Bacaan Masyarakat telah berjalan efektif berdasarkan tiga indikator efektivitas program Duncan yaitu pencapaian tujuan, integrasi dan adaptasi. Taman Bacaan Masyarakat dinilai mampu memberikan pelayanan yang komprehensif dan profesional. Namun, kurangnya tenaga kerja membuat waktu pelayanan menjadi kurang dari yang seharusnya
Performance of Halal Certification Policies in East Java Province Nawangsari, Ertien Rining; Yusuf, Rima Ranitya; Adnin, Hani Nur; Anggoro, Dicky
Nusantara Science and Technology Proceedings 8th International Seminar of Research Month 2023
Publisher : Future Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.11594/nstp.2024.4169

Abstract

Halal certification serves as evidence of the safety of products for both Muslim and non-Muslim communities, particularly in Indonesia, where the majority of the population adheres to Islamic principles. The presence of halal product certification ensures fairness, legal certainty, protection, transparency, and professionalism in the approval of a product. Therefore, the government needs to continue its efforts in supporting industrial products to obtain halal certification. Nevertheless, numerous small and medium-sized enterprises (SMEs) still lack halal certification for their products. This research aims to evaluate the performance of the halal certification policies in East Java, focusing on output indicators such as coverage, bias, accessibility, program strategies, and alignment with the target requirements. This study employs a mixed-method approach, utilizing primary data gathered through questionnaires, interviews, and on-site observations within East Java Province, with a sample size of 400 out of a total business unit population of 820,005. The findings indicate that, in terms of coverage, 42.3% of respondents have reservations about complying with the halal certification policy. Concerning bias, 46% of respondents believe that the policy does not sufficiently address the needs of SMEs. As for accessibility, 36.8% of respondents reported difficulties in accessing the halal certification policy.
Menciptakan Kebijakan Inklusif Dalam Upaya Pengakuan Agama Nenek Moyang di Indonesia: (Studi Kasus Pada Agama Kaharingan di Kalimantan Tengah, Sunda Wiwitan di Jawa Barat, dan Hindu Bali) Nawangsari, Ertien Rining; Adnin, Hani Nur
Jurnal Penelitian Agama Hindu Vol 6 No 4 (2022)
Publisher : Jayapangus Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37329/jpah.v6i4.3043

Abstract

This research presents a comprehensive analysis of the recognition of ancestral religion in Indonesia, focusing on the challenges and efforts of its adherents to attain official status. The research background involves the legal context of Indonesia, where the 1945 Constitution guarantees religious freedom. However, followers of ancestral religion continue to face stigmatization and legal uncertainty, necessitating this study. The research aims to identify the struggles of ancestral religion adherents, exploring their impacts on social, economic, and identity aspects. Literature and metadata study methods were employed to delve into the challenges faced by these adherents and their efforts to gain recognition, leading to crucial steps such as policy recommendations, community education, and interfaith collaboration to aid ancestral religion followers against discriminatory actions. The research findings depict various negative impacts of the non-recognition of ancestral religion, including difficulties in securing employment and issues related to identity document fulfillment. The efforts of ancestral religion adherents to gain recognition are analyzed in the context of policy recommendations that can improve the existing legal framework. The study's conclusion highlights the urgency of equal recognition for ancestral religion adherents, emphasizing the need for legal and policy reforms to create an inclusive environment. Involving all stakeholders, including the government, religious leaders, and civil society, this research is expected to contribute significantly to the discourse on religious freedom in Indonesia. Therefore, inclusive policy recommendations grounded in local cultural understanding are anticipated to serve as a foundation for positive change in supporting the religious rights of ancestral religion followers in Indonesia.
Efektivitas Program Kalimasada Melalui Pelayanan Sayang Warga Di Kelurahan Gebang Putih Kota Surabaya Septian Aditya Saputra; Ertien Rining Nawangsari
Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan Vol 10 No 10 (2024): Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan
Publisher : Peneliti.net

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.11516410

Abstract

Tujuan dari Program Kalimasada adalah untuk meningkatkan kesadaran masyarakat mengenai pentingnya administrasi kependudukan. Program ini memberikan kemudahan dalam penyelenggaraan pelayanan administrasi kependudukan kepada masyarakat,sehingga mengedepankan pelayanan yang cepat,mudah,dan efisien waktu. Penelitian ini bertujuan untuk mengukur efektivitas Program Kalimasada yang diterapkan melalui Pelayanan Sayang Warga di Kelurahan Gebang Putih, Kota Surabaya. Metode penelitian melibatkan analisis data diskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1.) Keberhasilan Program Kalimasada sudah berjalan dengan cukup baik,masyarakat cukup antusias untuk mengurus dokumen adminduk yang belum dimiliki sebab mereka tidak harus jauh-jauh datang langsung ke Kantor Dispendukcapil Kota Surabaya.2.) Keberhasilan sasaran Program Kalimasada belum tepat sasaran,karena masyarakat yang sudah lansia ataupun yang kurang memahami teknologi tidak mengetahui apa Program Kalimasada itu sendiri,sehingga menyulitkan mereka dalam mengurus dokumen administrasi kependudukan yang diperlukannya. 3.)Kepuasan terhadap Program Kalimasada dapat dikatakan cukup puas,masyarakat sangat terbantu dalam mengurus dokumen adminduk tanpa harus datang ke Kantor Dispendukcapil dengan prosedur yang sangat mudah,walaupun masyarakat yang sudah lansia dan yang kurang mengerti teknologi sedikit kesulitan dalam memahami Program Kalimasada.4.) Output yang dihasilkan oleh Program Kalimasada lebih besar daripada input yang diberikan, walapun Dispendukcapil Kota Surabaya harus menyiapkan input seperti berbagai fasiltas penunjang Program Kalimasada akan tetapi dapat menghasilkan Output yang lebih besar yaitu pelayanan yang cepat ,mudah,dan efisien waktu.5.)Program Kalimasada sudah cukup berhasil dalam mencapai tujuannya. Hal ini juga dapat dilihat dari jumlah masyarakat yang mengurus administrasi kependudukan yang meningkat setiap tahunnya dibanding sebelum Program Kalimasada ini diluncurkan. Kesimpulan bahwa Efektivitas Program Kalimasada cukup efektif memberikan kontribusi positif kepada masyarakat Kelurahan Gebang Putih Kota Surabaya,sebab masyarakat cukup terbantu mengurus dokumen adminduk tanpa harus datang ke Kantor Dispendukcapil Kota Surabaya.
Implementasi Program Jebol Anduk (Jemput Bola Administrasi Kependudukan) dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan Kelurahan Kedung Baruk Kota Surabaya Alief Rizkia Ananda; Ertien Rining Nawangsari
Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan Vol 10 No 17 (2024): Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan 
Publisher : Peneliti.net

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.13852126

Abstract

Setiap masyarakat memiliki hak untuk memperoleh kesejahteraan dalam menjalani kehidupan di suatu negara. Untuk memenuhi hak tersebut, diperlukan peran pemerintah untuk memberikan pelayanan yang berkualitas secara efektif dan efisien. Pelayanan publik dalam bidang adminduk merupakan pelayanan yang krusial. Surabaya sebagai kota terbesar kedua dengan populasi penduduk yang cukup padat, menjadi tanggung jawab Pemerintah Kota Surabaya untuk mengatasi beberapa permasalahan administrasi kependudukan di Kota Surabaya. Berbagai program inovasi terus dilakukan oleh Pemerintah Kota Surabaya dalam mengupayakan peningkatan kualitas pelayanan adminduk. Jebol Anduk merupakan salah satu bentuk program inovasi yang diterapkan di seluruh Kelurahan di Kota Surabaya untuk menjawab persoalan ini. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Fokus dalam penelitian ini adalah implementasi program Jebol Anduk sebagai inovasi dalam upaya meningkatkan kualitas pelayanan di Kelurahan Kedung Baruk Kota Surabaya melalui 4 variabel dari Teori Implementasi Kebijakan oleh Edward III yakni: 1. Komunikasi, 2. Sumber Daya, 3. Struktur Birokrasi, 4. Disposisi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Implementasi Program Jebol Anduk (Jemput Bola Administrasi Kependudukan) di Kelurahan Kedung Baruk Kota Surabaya sudah dilaksanakan dengan baik. Program Jebol Anduk juga membantu warga Kelurahan Kedung Baruk yang memiliki keterbatasan waktu serta pengetahuan terkait kepengurusan dokumen kependudukan.
Implementasi Kebijakan Perlindungan Anak Korban Kekerasan di Kabupaten Kediri Whendyra Azmi Kumalasari; Ertien Rining Nawangsari
Reslaj: Religion Education Social Laa Roiba Journal Vol. 6 No. 11 (2024): RESLAJ: Religion Education Social Laa Roiba Journal 
Publisher : Intitut Agama Islam Nasional Laa Roiba Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47467/reslaj.v6i11.3947

Abstract

This research aims to analyze the implementation of child protection policies for victims of violence in Kediri Regency, focusing on four key variables according to George C. Edwards III's theory: communication, resources, disposition, and bureaucratic structure, using a qualitative approach. Data were gathered from interviews, observations, documentation, and relevant secondary sources such as books and scholarly articles. The research was conducted at the Office of Population Control, Family Planning, Women's Empowerment, and Child Protection (DP2KBP3A) in Kediri Regency. The findings indicate that 1) Communication success in policy implementation has been effective, marked by clear and consistent information transmission between the head of DP2KBP3A Kediri, PPA department staff, and the community. 2) Challenges persist in the resources variable concerning staff numbers and facilities like the absence of a shelter, which does not align with Edwards III's theory of implementation success. However, existing resources have been optimally utilized through information and authority. 3) Disposition has been effectively implemented, evidenced by policy implementers' high commitment to policy execution. 4) Bureaucratic structure at DP2KBP3A Kediri has been well-implemented, supporting the smooth implementation of child protection policies for victims of violence.
Peran Program Pelayanan Rehabilitasi Sosial Anak Berhadapan Hukum (ABH) Nazira, Faizzatun; Nawangsari, Ertien Rining
AL-MANHAJ: Jurnal Hukum dan Pranata Sosial Islam Vol 4 No 2 (2022)
Publisher : Fakultas Syariah INSURI Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37680/almanhaj.v4i2.1775

Abstract

This study aims to determine how the social rehabilitation service program for children with the law. Using role theory by Biddle and Thomas, this research uses qualitative methods with data collection techniques through interviews, documentation, and observation. focuses on Expectations, Norms, Performance, Evaluation, and Sanctions. The result is that the Marsudi Putra Technical Implementation Unit Surabaya is used as a place of service for the protection of minors who commit criminal acts, with the existence of a rehabilitation center they will get protection rights, the rehabilitation process is given to all clients, sanctions from the Marsudi Putra Technical Implementation Unit can be given to staff who have problems with respect to existing guidelines. The rehabilitation program services provided by the Marsudi Putra Technical Implementation Unit are expected to provide lessons for minors who commit crimes so that they have a deterrent effect and do not make the same mistakes.
Analisis Kebijakan Pemerintah Dalam Penanggulangan Bencana Banjir di Wilayah Pakal Surabaya Barat Jihan Rosyidah, Silvia; Putri, Luthfiana; Putri Sumarsono, Adelia; Rahma Fadilah, Sabrina; Rining Nawangsari, Ertien
JDKP Jurnal Desentralisasi dan Kebijakan Publik Vol. 5 No. 1 (2024): Maret
Publisher : Universitas Serang Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30656/jdkp.v5i1.8784

Abstract

Policy analysis is a process that can produce instructions or recommendations for problems faced by society. High rainfall in the Pakal area of ​​West Surabaya City can result in flood disasters. The reason the researcher chose the title related to the analysis of government policy in dealing with flood disasters in the Pakal area of ​​West Surabaya was because the researcher was interested in the problems that occurred regarding the community in the city of Surabaya. Apart from that, we want to know whether government policies in Surabaya are running according to the Constitution or vice versa. According to William N Dunn (2000), the theory used is policy analysis. The research method is qualitative. The research results show that the Surabaya City government handled the flood disaster optimally and in accordance with applicable laws
Keberhasilan Prosedur Pengajuan dan Penyaluran Bantuan Pupuk Desa Ulantha Kabupaten BoneBolango Mewujudkan Ketahanan Pangan Sari, Putri Melinda; Nawangsari, Ertien Rining
Spirit Publik: Jurnal Administrasi Publik Vol 19, No 2 (2024): IN PRESS
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/sp.v19i2.80369

Abstract

Tulisan dalam artikel ini adalah untuk menganalisis keberhasilan prosedur berdasarkan teori karakteristik keberhasilan prosedur milik Mulyadi (2014)  yang berisikan rangkaian tahapan yang berada dalam proses pengajuan dan penyaluran bantuan pupuk oleh pemerintah desa Ulantha Kabupaten BoneBolango untuk mewujudkan ketahanan pangan desa. Pendekatan kualitatif digunakan dalam penelitian ini, sementara itu teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik penentuan informan dengan purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa prosedur pengajuan dan penyaluran bantuan pupuk oleh pemdes Ulantha dapat dikatakan berhasil. Namun, masih terdapat kelemahan pada prosedur yang dibuat oleh pemerintah desa Ulantha sehingga tidak dapat mencapai keberhasilan prosedur, yakni pada tahapan distribusi yang terdapat pada beberapa indikator, seperti indikator prosedur menunjang tercapainya tujuan organisasi dan prosedur membantu pengawasan yang baik
Co-Authors Achmad Dani Afifuddin Zuhri Adi Prasetyo Adnin, Hani Nur Aisya Safira Nabila Aktivani Inas Almira Aldy Argarida Ichsan Nur Putra Alfitri, Adelia Rizki Alief Rizkia Ananda Almira, Aktivani Inas Anggoro, Dicky Annisa Firdausi Fikri Apriliana, Shinta Devi Ardha Wildan Rahmadani Ariska Pramesti Sagita Cahyani Audrey Nola Paramitha Aulia Septiana Ayu Khalishah Salsabila Biru Bara Nirvana Cahyadhi Cahyo Sasmito Cahyono, Hendrik Dewanty, Azzalea Putri Dewi Rahmawati Dyas Syahlia Izmi Dzulhijjah Dwi Yanti Esha Nanda Vebryna Eva Yulia Fridayanti Evira Karunita Meidyanti Fairuuz, Zalfaa Firdausi, Yulita Fitaloka, Risma Aulia Dia Fridayanti, Eva Yulia Hariyawati, Susi Irawati, Heni Putri Jihan Rosyidah, Silvia Johan Vivaldi Alex Sander Khusnul Khothimah Kirani Sisca Damayanti Koko Prasetya Kokoh Prasetyo Kokoh Prasetyo Leily Suci Rahmatin Mahmudalia Rosa Yulaicho Muhammad Arifin Muhammad Zaky Dharmawan Nardin Farah Kamilah Nazira, Faizzatun Nisrinada Zahirahaini Fajrin Nisya Dahayu Estiningtyas Nosa Yudha Firmansyah Nugrohowati, Riyaya Hajja Nur Sabrina Hana Afifah Pesica Kristanto, Catharina Irene Purba, Nia Agustina Ulina Purwanto, Eko Puteri, Aisya Septia Cahyaning Putri Aprilia Aini H Putri Rahma Sari Putri Sumarsono, Adelia Putri, Luthfiana Rahma Fadilah, Sabrina Regita Nur Okvian Reza Tri Wahyuni Rhea Ardhana Riyaya Hajja Nugrohowati Rohmatul Afrida Nor Laili Safira Aulia Salma Safira Aulia Salma Salmi, Ulfatillah Sari, Putri Melinda Septian Aditya Saputra Shinta Amelia SITI NUR AINI Soraya, Amanda Sugiarto Syafirah, Lulu Tasya Ainul Rofiah Temi Puji Lestari Theofani, Gabriela Zera Thoyib Hadiriyanto Titania, Audy Rizky Utami, Ika Ayu Utari, Chintya Wandira Virania Azzahra Putri Virania Azzahra Putri Wahyu Kurnia Sari Whendyra Azmi Kumalasari Widya Puspa Prameswari Yovi Arif Zachary Yudha, Agus Tri Sapta Yusuf, Rima Ranitya Zein, Muchamad Rosul