Claim Missing Document
Check
Articles

Podcast-Based of Audio Media for Bassketball Education Siti Ukhdatul Laily; Febrita Paulina Heynoek; Rama Kurniawan
Halaman Olahraga Nusantara : Jurnal Ilmu Keolahragaan Vol. 6 No. 1 (2023): Halaman Olahraga Nusantara (Jurnal Ilmu Keolahragaan)
Publisher : Universitas PGRI Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31851/hon.v6i1.9694

Abstract

Condition of basketball lectures during the covid-19 pandemic which was carried out in a hybrid manner, resulting in less than optimal learning activities. In addition, based on each individual's different learning styles such as audio, visual and kinesthetic, it is important to have new learning media to help increase the effectiveness and attractiveness of learning activities. The purpose of this research is to develop a new learning media based on audio podcasts that can be accessed through the spotify platform. The method used is a research model from Lee & Owen's ADDIE theory (Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation). The data collection technique used a questionnaire filled out by research subjects, namely PJKR FIK UM students. This study went through several validation stages with details of 1 basketball material expert who produced an average of 92.48%, 1 learning expert with an average of 97.20 % and 1 media expert with an average of 92.80%. So that the product is declared feasible and valid for group testing. In the small group trial phase with 10 respondents consisting of 6 women and 4 men, the average calculation was 85.72%. Meanwhile, in a large group trial with 30 respondents, each 16 women and 14 men, the average calculation was 94%. It can be concluded that the development of podcast-based audio learning media is valid and feasible to use in learning.
Pengembangan Modul Guru Pada Materi Variasi dan Kombinasi Gerak Lokomotor dan Manipulatif untuk SMALB Rama Kurniawan; Febrita Paulina Heynoek; Alfitri Winda Wijayanti
Physical Activity Journal (PAJU) Vol 3 No 2 (2022): Physical Activity Journal (PAJU)
Publisher : Department of Physical Education, Faculty of Health Sciences, Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (694.717 KB) | DOI: 10.20884/1.paju.2022.3.2.5480

Abstract

Kondisi saat ini dibeberapa sekolah masih sebagian kecil guru yang menggunakan modul sebagai alat bantu mengajar. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan modul guru pada pembelajaran pendidikan jasmani adaptif materi variasi dan kombinasi gerak lokomotor dan manipulatif kelas X SMALB autis. Rancangan penelitian dan pengembangan ini adalah deskriptif kuantitatif dengan metode Research and Development menggunakan model ADDIE. Terdapat 5 langkah penelitian yaitu Analyze, Design, Develop, implement dan Evaluate. Subjek pada penelitian ini terdiri dari 9 siswa autis kelas X SMALB serta 18 guru. Penelitian ini dilakukan uji coba kelompok kecil dan kelompok besar. Terdapat presentase hasil uji coba kelompok kecil yaitu 88% termasuk dalam kategori sangat valid dan presentase hasil uji coba kelompok besar yaitu 94% termasuk dalam kategori sangat valid. Selanjutnya modul guru pada pembelajaran pendidikan jasmani adaptif materi variasi dan kombinasi gerak lokomotor dan manipulatif kelas X SMALB autis layak digunakan dalam kegiatan pembelajaran
Penguatan Kompetensi Guru Olahraga SLB Autis melalui Penggunaan Buku Guru Rama Kurniawan; Ari Wibowo Kurniawan; Febrita Paulina Heynoek; Cahyo Nugroho Nugroho
Jurnal KARINOV Vol 6, No 2 (2023): Mei
Publisher : Institute for Research and Community Service (LP2M), Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um045v6i2p89-93

Abstract

Pembelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan dalam penerapannya terhadap anak pengidap autis mengalami berbagai permasalahan seperti pembelajaran yang diberikan belum sesuai dengan kebutuhan anak, dan yang paling utama adalah masih kurangnya pelatihan atau  lokakarya  untuk peningkatan kompetensi guru. Tujuan secara umum dari pengabdian ini adalah sebagai penguatan kompetensi guru dalam melaksanakan pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan pada anak autis melalui buku guru berupa e-book. berdasarkan hasil studi pendahuluan yang dilakukan melalui kuesioner online berupa google form terhadap 40 guru SLB wilayah Provinsi Jawa Timur di dapatkan data sebanyak 55% pembelajaran PJOK di SLB masih belum terlaksana dengan baik, kemudian sebesar 90% mengalami kendala pada saat memberikan materi pembelajaran terhadap anak autis, dan sebesar 35%  menggunakan pedoman buku guru untuk pembelajaran PJOK. Pelatihan ini menggunakan empat tahapan metode yaitu ceramah, penugasan, pengukuran hasil, dan Tindak lanjut hasil. Berdasarkan pelaksanaan kegiatan secara keseluruhan, kegiatan ini diterima dengan baik oleh guru, kemudian pada aspek kebermanfaatan dan keutamaan materi ada pada kategori baik dan sangat baik. Kata kunci— Kompetensi, Guru Sekolah Luar Biasa, Buku Guru Abstract Learning physical education sports and health in its application to children with autism experiences various problems such as the learning provided is not in accordance with the needs of children, and the most important is the lack of training or workshops to improve teacher competence. The general purpose of this service is to strengthen the competence of teachers in implementing physical education sports and health in autistic children through teacher books in the form of e-books. based on the results of preliminary studies conducted through online questionnaires in the form of google forms to 40 special education teachers in the East Java Province region, data obtained as much as 55% of PJOK learning in special education is still not well implemented, then 90% experience obstacles when providing learning materials to autistic children, and 35% use teacher book guidelines for PJOK learning. This training uses four stages of methods, namely lectures, assignments, measurement of results, and follow-up of results. Based on the overall implementation of the activity, this activity was well received by teachers, then in the aspects of the usefulness and usefulness of the material in the good and very good categories.
Survey of Satisfaction on the 2022 National Pomnas Badminton Competition in Padang, West Sumatra Aldo Ganang Amiranda; Arief Darmawan; Rama Kurniawan
Journal Coaching Education Sports Vol 4 No 2 (2023): November 2023
Publisher : Program Studi Pendidikan Kepelatihan Olahraga Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31599/jces.v4i2.2246

Abstract

Sports event management is very important to support the successful implementation of sporting events. The purpose of this study was to evaluate the implementation of the 2022 POMNAS XVII badminton competition in Padang, West Sumatra. The population of this study was badminton athletes with a total of 169 consisting of 95 boys and 74 girls. The sampling technique in this study used incidental sampling with a population of 63 athletes. Data collection techniques in this study used closed questionnaires. Data analysis used is descriptive quantitative analysis in which the data processing is presented in percentages. The results of the data analysis show that the percentage of services in the field of competition is 71.59%, services in the health/medical sector are 74.60%, services in the security sector are 71.74%. The results of this study indicate that the average service in this study is included in the good category but needs to be improved for several aspects of the field service.
Pengaruh Pelatihan Karate Terhadap Difungsi Eksekutif Anak Autisme: Studi Kasus SDLB Laboratorium Universitas Negeri Malang Annisaa Annisaa; Suni Rohana; Ega Yusti Sianti; Rama Kurniawan
Prosiding Seminar Kesehatan Nasional Sexophone 2023: Pencegahan Pernikahan Dini Sebagai Salah Satu Upaya Perwujudan Goal SDGs Point 5
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

AbstractChildren with Autism Spectrum Disorder (ASD) as a group of children who experience problems in their growth and development process. Therefore, intervention is needed to minimize the negative impacts that arise. Martial arts are useful for intervening executive dysfunction in children with ASD. This study uses the martial art of karate which aims to reduce executive dysfunction in children with autism. This study used the Single Subject Research (SSR) method with an A-B design which included 2 research stages, namely the baseline stage and the intervention stage. Data collection was carried out using a questionnaire adapted from ICD-10 and DSM-IV once a week. The samples used were 4 children with autism at SDLB Lab UM. After training for 6 weeks, the data were analyzed using the SSR method so that the results were presented in graphical form. The results of the study illustrate that the development of executive dysfunction in children with autism has a downward trend. Karate training can be used as a form of therapy for children with autism to reduce executive dysfunction and improve and develop their executive function.Keywords: karate, executive dysfunction, autismAbstrakAnak dengan Gangguan Spektrum Autisme (GSA) sebagai salah satu kelompok anak yang mengalami masalah dalam proses tumbuh kembangnya. Oleh karena itu, diperlukan intervensi untuk meminimalisir dari dampak negatif yang ditimbulkan. Seni beladiri bermanfaat untuk mengintervensi disfungsi eksekutif pada anak dengan GSA. Penelitian ini menggunakan seni beladiri karate yang bertujuan untuk menurunkan disfungsi eksekutif anak autisme. Penelitian ini menggunakan metode Single Subject Research (SSR) dengan desain A-B yang meliputi 2 tahap penelitian yakni tahap baseline dan tahap intervensi. Pengumpulan data dilakukan menggunakan kuisioner yang diadaptasi dari ICD-10 dan DSM-IV setiap minggu sekali. Sampel yang digunakan sebanyak 4 anak autisme di SLB Lab UM. Setelah dilakukan pelatihan selama 6 minggu, data dianalisis menggunakan metode SSR sehingga diperoleh hasil yang disajikan dalam bentuk grafik. Hasil penelitian menggambarkan bahwa perkembangan disfungsi eksekutif pada anak autisme mengalami kecenderungan menurun dengan rentang 2-5 poin. Pelatihan karate bisa dijadikan sebagai salah satu bentuk terapi bagi anak autisme untuk menurunkan disfungsi eksekutif serta meningkatkan dan mengembangkan fungsi eksekutif mereka.Kata kunci: karate, disfungsi eksekutif, autisme
Pemetaan Gross Motor Skills dan Body Mass Index pada Peserta Didik Sekolah Dasar Negeri Kelas Rendah Nida Qowiyatul Amaliya; Febrita Paulina Heynoek; Rama Kurniawan
Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia Vol 7, No 2 (2023): VOL 7. NO. 2 DESEMBER 2023
Publisher : Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um040v7i2p161-175

Abstract

Keterampilan motorik dan indeks massa tubuh memiliki peranan penting dalam melakukan kegiatan sehari-hari. Keterampilan motorik sangat penting dalam tahapan perkembangan siswa untuk bekal di masa mendatang. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui gambaran keterampilan motorik kasar dan indeks massa tubuh pada peserta didik SDN kelas rendah di Kecamatan Blimbing Kota Malang. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan rancangan survei, data dikumpulkan menggunakan instrumen Test of Gross Motor Development second edition (TGMD-2) dan pengukuran indeks massa tubuh berdasarkan umur (IMT/U) yang dianalisis dengan teknik persentase. Hasil analisis data dari tes keterampilan motorik kasar menunjukkan bahwa peserta didik laki-laki dan perempuan kelas rendah mendapatkan kategori rata-rata. Sedangkan hasil pada pengukuran indeks massa tubuh berdasarkan umur, peserta didik laki-laki dan perempuan kelas rendah memperoleh kriteria normal. Disimpulkan bahwa keterampilan motorik kasar dan indeks massa tubuh pada peserta didik SDN kelas rendah di Kecamatan Blimbing Kota Malang mendapatkan kategori rata-rata dan normal.
KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN DALAM PEMBELAJARAN DI MASA PANDEMI SMA KECAMATAN KOTA SUMENEP Mohammad Hilalie Ibrohim; Rama Kurniawan; Surya Adi Saputra
Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia Vol 7, No 2 (2023): VOL 7. NO. 2 DESEMBER 2023
Publisher : Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um040v7i2p176-195

Abstract

Tujuan dari peneliian ini adalah untuk mengetahui kinerja guru pendidikan kesehatan serta jasmani olahraga ketika pembelajaran selama pandemi Covid-19 di sekolah menengah atas Kecamatan Kota Sumenep. Penelitian ini menggunakan metode survei deskriptif mix methode yaitu kuantitatif dan kualitatif pada subjek 10 guru PJOK SMA Kecamatan Kota Sumenep. Pengkajian ini memakai penghimpunan data angket, wawancara semi struktu serta studi dokumentasi. Hasil dari analisa data yang diperoleh bahwa kemampuan merencanakan program pembelajaran sebesar 30% atau memiliki kriteria tinggi, kemampuan menguasai bahan ajar memproleh 40% atau memiliki kriteria tinggi, melaksanakan dan mengelola proses pembelajaran memperoleh 50% atau memiliki kriteria tinggi, sedangkan kemampuan evaluasi proses kemajuan pembelajaran memperoleh 50% atau memiliki kriteria rendah. Dari kesimpulan tersebut kinerja guru pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan dalam pembelajaran di masa pandemi SMA Kecamatan Kota Sumenep termasuk kategori tinggi atau baik.
PENGEMBANGAN BUKU PANDUAN SISWA PADA MATERI BOLA VOLI PASSING BAWAH MENGGUNAKAN MODEL FLIPPED CLASSROOM Muhammad Revin Amrizal Naufaldi; Rama Kurniawan; Arief Darmawan
Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia Vol 7, No 2 (2023): VOL 7. NO. 2 DESEMBER 2023
Publisher : Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um040v7i2p95-115

Abstract

Pada penelitian ini memiliki tujuan untuk mengembangkan suatu prosedur yang dimuat dalam buku panduan siswa PJOK pada materi passing bawah voli menggunakan model flipped classroom untuk siswa kelas VIII SMPN 1 Pakis yang diperoleh melalui serangkaian tahapan yang tersusun. Jenis penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan menggunakan model ADDIE yang dikenalkan oleh  Brancah dengan terdiri dari tahap analisis, desain, pengembangan. Implementasi dan evaluasi. Teknik analisis yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan pengumpulan data berupa kuesioner. Subjek penelitian berjumlah 44 siswa dan 1 guru PJOK di SMPN 1 Pakis. Produk berupa buku panduan siswa telah melalui tahap uji validasi oleh ahli pembelajaran, ahli media dan ahli materi. Hasil uji coba kelompok kecil memperoleh hasil 88% dan uji coba kelompok besar memperoleh hasil 87%. Setelah melalui serangkaian tahapan yang dilakukan untuk menyusun buku panduan siswa ini dapat disimpulkan bahwa buku panduan siswa ini layak digunakan oleh guru PJOK di SMPN 1 Pakis. Diharapkan melalui buku panduan siswa ini dapat memberikan proses pembelajaran yang baru bagi siswa sehingga dapat membantu mencapai tujuaj pembelajaran
INOVASI PERANGKAT PEMBELAJARAN SPORT EDUCATION MODEL UNTUK KETERAMPILAN SOSIAL PADA MATERI PERMAINAN SOFTBALL Rama Kurniawan; Febrita Paulina Heynoek; Putri Imroatus Sholikhah
Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia Vol 6, No 1 (2022): VOL 6. NO. 1 JUNI 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um040v6i1p60-72

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan perangkat pembelajaran PJOK menggunakan Sport Education Model (SEM) pada materi softball untuk kelas VIII. SEM secara khusus digunakan untuk mengembangkan keterampilan siswa. Model pengembangan menggunakan Research and Development (R&D) dengan model yang dikembangkan oleh Borg & Gall, namun hanya menerapkan 7 langkah dari total 10 langkah yang ada. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan instrumen angket/kuesioner. Subjek uji coba yang dilibatkan yaitu guru Pendidikan jasmani, olahraga, dan kesehatan dan siswa di SMP/MTs/sederajat di Jawa Timur. Penelitian ini dianalisis menggunakan teknik analisis data deskriptif kuantitatif dan kualitatif. Berdasarkan hasil uji coba produk dapat disimpulkan bahwa produk pengembangan perangkat pembelajaran PJOK berbasis keterampilan sosial melalui Sport Education Model materi permainan softball layak dan dapat  diterapkan dalam pembelajaran PJOK. Guru bisa menggunakan perangkat pembelajaran ini untuk mempermudah menggunakan model SEM di kelas.
Meningkatkan Perekonomian Masyarakat Melalui Pengembangan Pengolahan Sampah Berbasis Teknologi Terbarukan Budidaya Maggot Aris Ichwanto, Muhammad; Musthofa Al Ansyorie, Mohammad; Kurniawan, Rama; Agustina, Yuli; Andyko, Mohammad; Cahyono, Ageng
Jurnal MIPA dan Pembelajarannya Vol. 3 No. 3 (2023): Maret
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um067v3i32023p108-115

Abstract

Sampah merupakan sesuatu barang sisa yang telah di buang dan tidak dipergunakan lagi serta dianggap menjadi sesuatu yang kotor oleh sebagian masyarakat. Sampah memiliki dua macam jenis yaitu sampah jenis organik dan non organik. Setiap hari jumlah sampah selalu meningkat, apabila terjadi penumpukan akan menggangu lingkungan juga berbahaya bagi kesehatan sehingga dibutuhkan pengolahan sampah yang baik agar setiap harinya sampah tidak menumpuk. Pengabdian Masyarakat ini bertujuan membuat gambar rancangan teknologi dalam bentuk 3D guna mengoptimalkan sistem pengolahan sampah pada masyarakat dan lebih ramah lingkungan. Metode yang digunakan berupa survei dan analisa kebutuhan bersama masyarakat didampingi oleh Tim Pengapdian Masyarakat UM, pembuatan teknologi budidaya Maggot, pemaparan kepada pihak masyarakat, evaluasi, dan pembuatan laporan akhir. Hasil kegiatan ini adalah produk rancangan teknologi dalam bentuk 3D, terbentuknya masyarakat sadar lingkungan yang dapat mengelola pembudidayaan ulat maggot secara terorganisir dan inovatif menggunakan teknologi dalam pengolahan serta jurnal ber-ISBN mengenai kajian Meningkatkat Perekonomian Masyarakat Melalui Pengembangan Pengolahan Sampah Berbasis Teknologi Terbarukan Budidaya Maggot di Desa Kebobang.
Co-Authors Abdillah, Mochamad Ilham AdiLuhung, Galas Seto Rega Al Fitri Nurani Aldo Ganang Amiranda Alfitri Winda Wijayanti Amiranda, Aldo Ganang Andyko, Mohammad Anggraini, Yefi Annisaa Annisaa AnNisaa AnNisaa Arief Darmawan Arief Darmawan Arief, Muhammad Ghazali Caesar Hizkia Santosa Cahyani Ika Putri, Friska Mahesti Cahyo Nugroho Nugroho Cahyono, Ageng Charissandi Purnomo Devi Kumala Sari Dewi Calista Fatimatuz Zahroh Dhenok Putri Ragil Mahfud Wijaya Difah Dwi Anggraeni Dimas Wijaya Dinda Saputri, Mellenia Dona Sandy Yudasmara Dwi Akbar Fitriliyanto Ega Yusti Sianti Fahrial Amiq Fajar Raya Ferdinal Kusuma Bakti Febrita Paulina Heynoek Ferdiansyah, Arif Ferdiansyah, Edo Gema Fitriady Gias Puspita, Risa Hafida Hedi Warda Hamzah , Herdhika Ayu Retno Kusumasari Heru Hardiyansyah Cahyana Putra Ikhsan Aji Pradana Kawido Krisna Hadi Surya Khamid, Wiji Bagus Sasmito Kurniawan, Ari Wibowo Kusumasari, Herdika Ayu Retno Laras Putri Gamagitta Latif, Ikhsan Al Lokananta Teguh Hari Wiguno M. E. Winarno Mohammad Hilalie Ibrohim Mohammad Musthofa Al Ansyorie muarifin, Mu'arifin Mu’arifin, Mu’arifin Muhammad Aris Ichwanto Muhammad Aziz Inkai Wijaya Muhammad Revin Amrizal Naufaldi Mukhlis, Novan Arzani Mu’arifin Nida Qowiyatul Amaliya Norrochmah, Siti Oni Bagus Januarto, Oni Bagus Pradana, Krisna Ari Pratama, Ezra Pratama, Muhammad Fiqri Putra, Surya Adi Putri Imroatus Sholikhah Ramadhan, Syahrul Yanuar Rohana, Suni Romadhona, Novita Suci Satya Pambudi Sigit, Cahyo Nugroho Sirojul Muhyi, Dinta Dwi Siti Ukhdatul Laily Suni Rohana Surya Adi Saputra Usman Wahyudi Wibowo, Nabilla Kusumaning Nafisa Widiati, Prisca Wulandari, Ari Mei Yuli Agustina, Yuli Yusniawati, Hertika Yusti Sianti, Ega Zihan Novita Sari