Claim Missing Document
Check
Articles

Found 24 Documents
Search
Journal : Geo-Image Journal

Kajian Pengembangan Fasilitas Pariwisata Berdasarkan Prinsip Pembangunan Berkelanjutan di Kawasan Candi Gedongsongo Kabupaten Semarang Rahmat, Chairul; Putro, Saptono; Sriyono, Sriyono
Geo-Image Vol 9 No 1 (2020): Geo-Image
Publisher : Geo-Image

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/geoimage.v9i1.38638

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini yaitu: (1) Mengidentifikasi karakteristik Sosial Budaya wisatawan yang datang ke Kawasan Candi Gedongsongo. (2) Memetakan kesesuaian distribusi fasilitas pariwisata terhadap mintakat Candi Gedongsongo. (3) Mengkaji Kondisi Fasilitas Pariwisita berdasarkan prinsip pengembangan dan pemanfaatan komplek Candi Gedongsongo. Metode dalam penelitian ini menggunakan analsisis tumpang susun dengan Sistem Informasi Geografis dan pendekatan kuantitatif (statistik deskriptif). Teknik dalam pengumpulan data yaitu survei lapangan, pustaka, digitasi foto udara, dokumentasi, kuisioner, dan wawancara. Jumlah responden untuk mengukur kondisi wisatawan sebanyak 50 orang ditentukan secara insidental yang bertemu dengan peneliti. Berdasarkan hasil penelitian didapatkan motif tertinggi wisatawan dalam melakukan perjalanan wisata adalah berekreasi sebesar 96% dan motif tertinggi dalam menentukan Candi Gedongsongo karena terkenal dikalangan wisatawan sebesar 84%. Fasilitas pariwisata yang sangat banyak digunakan adalah toilet umum sebesar 92% dan mereka menilai kondisinya dengan cukup puas. Terdapat 8 fasilitas pariwisata hasil temuan BPPP pada tahun 2010 berada di luar mintakat pengembangan dan hasil penelitian ini mendapatkan 4 fasilitas telah ditiadakan seperti warung tenda, panjat tebing, gardu pandang dan flying fox. Hasil pengolahan foto udara dan crosscheck lapangan terdapat 40 fasilitas di mintakat pengembangan dan 22 di mintakat penyangga.
Analisis Daerah Rawan Kecelakaan Lalu Lintas di Jalan Arteri Yos Sudarso dan Jalan Arteri Soekarno Hatta Kota Semarang Tahun 2015-2017 Rianandini, Prisca Anindya; Putro, Saptono
Geo-Image Vol 9 No 2 (2020): Geo-Image
Publisher : Geo-Image

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/geoimage.v9i2.39685

Abstract

Bertambahnya jumlah penduduk di Kota Semarang tiap tahunnya menyebabkan kebutuhan akan transportasi juga semakin meningkat, secara tidak langsung akan memperbesar resiko tumbuhnya permasalahan lalu lintas, seperti kecelakaan, lalu lintas. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui daerah rawan kecelakaan lalu lintas di ruas jalan Arteri Yos Sudarso dan ruas jalan Arteri Soekarno Hatta Kota Semarang serta mengetahui faktor penyebab terjadinya kecelakaan lalu lintas di ruas jalan Arteri Yos Sudarso dan ruas jalan Arteri Soekarno Hatta Kota Semarang. Analisis daerah rawan kecelakaan lalu lintas di ruas jalan arteri ini diambil pada ruas jalan Arteri Yos Sudarso dan ruas jalan Arteri Soekarno Hatta dengan menggunakan total sampling dengan pendekatan analisis data sekunder. Pengumpulan data dengan metode observasi dan dokumentasi. Analisis data menggunakan pembobotan tingkat kecelakaan dengan menggunakan APW dan UCL. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan daerah rawan kecelakaan pada ruas jalan Arteri Yos Sudarso tahun 2015 ada pada ruas 1, pada tahun 2016 pada ruas 1 dan ruas 6 serta pada tahun 2017 pada ruas 6. Sedangkan pada ruas jalan Arteri Soekarno Hatta pada tahun 2015 daerah rawan pada ruas 3 dan ruas 4, pada tahun 2016 pada ruas 4 serta pada tahun 2017 pada ruas 3. Faktor penyebab kecelakaan yang paling banyak disebabkan oleh faktor pengemudi.
TRAYEK ANGKUTAN UMUM UNTUK MENGOPTIMALKAN INTERAKSI DESA KOTA DI KABUPATEN BOYOLALI Wimas Hasan Febrianto; Saptono Putro; Hariyanto Hariyanto
Geo-Image Vol 6 No 1 (2017)
Publisher : Geo-Image

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/geoimage.v6i1.15249

Abstract

This study aims are to 1) determine the travel pattern of the population movement from the rural to the urban areas through the information of the source travel destination, purpose to do the travel, time to is affected by the activities and the use of field. 2) to determine the value of loading factor of public transportation in Boyolali Regency. 3) to determine which region having strong or weak attraction/generation of trip. The techniques that use for collecting data through by the observation, interview, and documentation. The data that has been gotten then can be processed using the Likert and Gutman scale technique.Based on the result of this study, our society need comfortable general transportation tool. In other way, society also want the goverment to create a ne trajectory paths in the region that has not yet passed by the public transportation.
EVALUASI SEBARAN LOKASI DAN TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN STASIUN PENGISIAN BAHAN BAKAR UMUM BERBASIS APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS DI KABUPATEN DEMAK Erna Puji Astutik; Ananto Aji; Saptono Putro
Geo-Image Vol 6 No 2 (2017): Geo - Image
Publisher : Geo-Image

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/geoimage.v6i2.19023

Abstract

Business development of Gas Station increases every year. This is in line with the level of consumption of oil so that it affects what is required by consumers. Therefore, it takes a thought to overcome it. The population is SPBU in Demak Regency as many as 20 pieces and all gas stations used as sample. Samples for customer satisfaction use incidental sampling technique. The research variables are (1) Variable distribution of gas stations location: number, distance, and location of gas station, number and type of motor vehicle, traffic density; (2) Variable levels of customer satisfaction: tangible, empathy, reliability, assurance, and responsiveness. The research analyzes used Geographic Information System analysis, nearest neighbor analysis, and quantitative descriptive. The results showed that the distribution pattern of gas stations has a uniformly distributed pattern; The location suitability class of 20 gas stations is included in the appropriate criteria (S2) with the calculation of 70%; And customer satisfaction to the service provided from the SPBU of 4,991 which, when included in the assumption of research calculation included in the Good category. With the results of these shows that the distribution of location and level of consumer satisfaction SPBU in Demak Regency region including good criteria.
Co-Authors A.A. Ketut Agung Cahyawan W Ali Djamhuri Alif Purwoko, Alif Amita Sri Devi, Amita Sri Anak Agung Istri Sri Wiadnyani Ananto Aji Ananto Aji, Ananto Andi Irwan Benardi Anisa Ristiyani, Anisa Apik Budi Santoso Ariyani Indrayati Astutik, Erna Puji Devy Monica, Devy Dewi, Aliffina Yulianoor Rinto Dewi, Fransiska Novita Dina Widya Erista, Dina Widya Dwi Amri Wibowo, Dwi Amri Dwi Jatmiko, Dwi Erni Suharini Farida, Annis Farida, Annis Hariyanto HARIYANTO HARIYANTO Hary, Kurniawan Indra Hendi Risaldo Heri Tjahjono Juhadi Juhadi Khomang Sukmana, Khomang Kukuh Indarto, Kukuh Lukman Hakim Maharani, Evanita Maharani, Evanita Moch. Arifien, Moch. Muhammad Rivai Nasichah, Almaulida Dianatun Nasichah, Almaulida Dianatun Novia Retno Ningsih, Novia Retno Novida Muslimmah, Novida Nur Amaliawati, Nur NUR FAUZIYAH Nurul Arofah, Nurul Nuryani, Marsha Wulan Prasanta, Arsi Surya Prasanta, Arsi Surya Prasetya, Nadya Riski Prasetya, Nadya Riski Puji Hardati Puji, Hardati Puji, Hardati Purnomo, Susetyo Hadi Rahma Hayati Rahma Hayati Rahmat, Chairul Rianandini, Prisca Anindya Rima Dipahada, Rima Ristanti, Safira Rizal Ichsan Syah Putra, Rizal Ichsan Rofiatul, Ulya Meiliana Romantika, Shinta Ronald Pratama Adiwinoto Safitri Nur Rahmi, Safitri Nur Satwika, Susetya Wicaksono Satyanta Parman Shintasiwi, Fitri Amalia Shohibbudin Shohibbudin, Shohibbudin Sriyanto Sriyono Sriyono Sriyono Sriyono Sriyono Sriyono Sulistiawan, Fani Sunarko Sunarko Sutardji Sutardji Suyana Suyana, Suyana Syadiah, Dea Halimatus Syadiah, Dea Halimatus Tjaturahono Budi Sanjoto Tri Wahyu Sarwiyata Tukidi Tukidi, Tukidi Ulia, Nafi’atul Ulia, Nafi’atul Wahid Akhsin Budi Nur Sidiq, Wahid Akhsin Budi Nur Wahyu Setyaningsih WAHYU SETYANINGSIH Wasino Wasino Wijaya, Rike Andy Wimas Hasan Febrianto Wimas Hasan Febrianto, Wimas Hasan Yoga Yuniadi