Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : IKRA-ITH ABDIMAS

Bedah Soal USK (Ujian Sertifikasi Kompetensi) Bidang Akuntansi Dengan Menggunakan Aplikasi Accurate Online Untuk Guru MGMP Akuntansi Jakarta Timur II Safri , Safri; Wijayanti, Dian
IKRA-ITH ABDIMAS Vol. 8 No. 3 (2024): Jurnal IKRAITH-ABDIMAS Vol 8 No 3 November 2024
Publisher : Universitas Persada Indonesia YAI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37817/ikra-ithabdimas.v8i3.4066

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat merupakan salah satu dari tridharma perguruan tinggi, dengan tujuan membantu masyarakat untuk meningkatkan kapasitas dan keterampilan mereka dalam berbagai bidang. terutama bidang akuntansi. Pelatihan dilaksanakan dengan peserta gurugur MGMP Akuntansi Jakarta Timur II. Pelatihan dengan bahasan adalah bedan soal Ujian Sertifikasi Kompetensi yang rutin dilaksanakan di SMK dengan menggunakan aplikasi akuntansi Accurate Online. Metode pelatihan adalah dengan ceramah, demonstrasi, praktek langsung menggunakan aplikasi Accurate Online, dan studi kasus dari UKK/USK terdahulu yang diperoleh dari download di internet. Tahapan pelatihan dilakukan dengan tahap awal dengan cara membagikan kuesioner kepada peserta berupa pre-test dan post-test. Tahap pelaksanaan penyuluhan dengan berdasarkan kasus USK yang sudah diberikan sebelum kegiatan dilakukan.Dari enam (6) pertanyaan yang diberikan melalui pre-test dan post-test, tingkat pemahaman peserta meningkat tidak ada yang tidak paham, tingkat pemahaman peserta meningkat Kata kunci : USK, PKM, MGMP, Accurate Accouting System dari cukup paham, menjadi paham dan penambahan dari tidak paham dengan growt sebesar 74% dari tidak paham, menjadi cukup paham, dan menjadi paham dengan growt sebesar 80% Community service activities are one of the tridharma of higher education, with the aim of helping the community to increase their capacity and skills in various fields. especially the field of accounting. The training was carried out with the participants of the East Jakarta II Accounting MGMP teachers. Training with the topic is the difference in Competency Certification Exam questions that are routinely carried out at SMK using the Accurate Online accounting application. The training methods were lectures, demonstrations, hands-on practice using the Accurate Online application, and case studies from previous UKK/USK obtained from downloads on the internet. The training stages were carried out with the initial stage by distributing questionnaires to participants in the form of pre-test and post-test. The implementation stage of the counselling was based on the USK case that had been given before the activity was carried out. Of the six (6) questions given through the pre-test and post-test, the level of understanding of the participants increased, no one did not understand, the level of understanding of the participants increased from quite understanding, to understanding and the addition of not understanding with a growth of 74% from not understanding, to quite understanding, and to understanding with a growth of 80%.
Co-Authors Adnyani Asak, Putu Rani Afrianda, Rio Aftha Taufik, Javier Agiel Al Munir, Sipon Anisa Rahmawati Ardini, Siska Arum Ratnaningsih Azizah, Sholihatun Bambang Sutrisna Bella Grace Gabriella Azzahra, Asiyah Bintang B Sibarani Cahyadi, Rino Tam Cahyadi Cecep Pahrudin, Cecep Dewi Dyah Widyastuti Donny Avianto Ellen A. Gunawan Erik Iman Heri Ujianto Fallah, Raka Arbian Fara Azzahra, Latansa Fatiah Azzahra Febriani, Rieke Habibah, Rizki Hardana, Richio Putra Hariono, Michael Wijayanto Herlindah, Paulin Hermawan, I Gusti Ngurah Willy I Gusti Ngurah Willy Hermawan Juhaeti Juhaeti Juhaeti, Juhaeti Kasmianto Abadi Khairunnisa, Anggita Nadya Lembut, Putu Indrajaya Maheswari, Hafizha Rasendriya Marcella Erwina Rumawas nalurita, sari Ngurah Ayu Nyoman Murniati Novita Damayanti NUR KHOLIFAH Oktaviana, Ajeng Permatasari, Rita Intan Prasetya, Jeremia Allan Pratama, Bagas Brian Rianto Rianto Rino Tam Cahyadi, Rino Tam Rismayanti, Febriana Dwi Rita Intan Permatasari Rofik, Putri Jasmine Rohim, Yasin Nur Safira, Nabilla Safri Safri , Safri Safri Safri Salim, Firna Julia Saraswati, Indah Wening Saur Costanius Simamora Saur Costanius Simamora, Saur Costanius Sendy Cahyadi, Sendy Setiadi Setiadi Setiadi Sibarani, Bintang B Siswanti, Tutik Siwi Tri Nugroho Heni, Maya Soedjono Soedjono Sugihyanty, Eneng Supriyadi, Rahma Hofifah Taufik, Javier Agiel Aftha Tri Siswati, Tri Tutik Siswanti Vera Sylvia Saragi Sitio Vera Sylvia Saragi Sitio, Vera Sylvia Saragi Vianidya, Intan Wahyuni, Regiane Kusuma Wasil, Mohammad Weni Kurdanti Wibowo, Dedi Widiawati, Sarovah Widya Kusumaningsih Zulaikah