Claim Missing Document
Check
Articles

Perancangan Pisau Pada Mesin Perajang Tembakau Kapasitas 1 Ton/Jam muttaqin, Alaudin zainul; nadliroh, kuni
Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi) Vol. 9 No. 1 (2025): Prosiding Seminar Nasional Inovasi Teknologi Tahun 2025
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/p45msp57

Abstract

Pisau perajang bukan sekedar alat potong, tapi juga komponen penting yang mempengaruhi kualitas hasil pengolahan. Dengan memahami rumus yang ditentukan seperti jumlah potongan per menit dan ketebalan irisan, petani tembakau dapat memprediksi hasil pengolahan rajangan tembakau juga menghindari pemborosan bahan. Bisa di ambil beberapa kesimpulan bahwa Pisau mesin perajang tembakau menggunakan plat baja agar lebih efisien dalam mesin. Maka dari itu, mesin perajang tembakau menjadi solusi yang tepat bagi petani tembakau untuk mempermudah perajangan dan juga mempersingkat proses penjualan dalam pasar tembakau. Dan juga merupakan proses pengembangan yang masih diperlukannya penyempurnaan baik dari perancangan dan pembuatan. Semoga suatu hari nanti, desain perancangan mesin ini bisa dikembangkan lagi menjadi lebih optimal. 
RE-DESAIN PENAMPANG MESIN PEMOTONG LONTONGAN KERUPUK SADAARIAH Laurentius Hendri Yugianta; Kuni Nadliroh
Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi) Vol. 9 No. 2 (2025): Prosiding Seminar Nasional Inovasi Teknologi Tahun 2025
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/2axzbr02

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merancang ulang (re-design) penampang mesin pemotong lontongan kerupuk Sadariah guna meningkatkan efisiensi, kenyamanan, dan keamanan kerja dalam proses produksi. Mesin pemotong sebelumnya masih memiliki beberapa kekurangan, seperti kurang stabil, kurang ergonomis, dan berisiko menimbulkan kelelahan pada operator. Metode yang digunakan dalam re-design ini meliputi studi lapangan, analisis kebutuhan, perhitungan teknis, serta pembuatan gambar desain menggunakan perangkat lunak CAD. Hasil dari re-design menunjukkan bahwa penampang baru lebih ergonomis, stabil, dan mampu meningkatkan kecepatan serta ketepatan pemotongan. Dengan demikian, re-design ini diharapkan dapat mendukung peningkatan produktivitas dan kualitas kerja dalam industri kerupuk Sadariah.
REDESIGN PENGGUNAAN PER UNTUK MODEL PENGUNCI PADA MESIN LONTONGAN KERUPUK KAPASITAS 50 KG/JAM Kuni Nadliroh; Amru Talenta, Yoga
Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi) Vol. 9 No. 2 (2025): Prosiding Seminar Nasional Inovasi Teknologi Tahun 2025
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/0gr6ey58

Abstract

Dalam sebuah kehidupan kita semua tentunya tidak luput dari yang namanya sandang, papan, serta pangan. Pangan yang dimaksud ini ialah sesuatu yang bisa dimakan, contohnya makanan kecil yaitu sebuah kerupuk. Kerupuk sendiri adalah makanan olahan yang terbuat dari bahan tepung singkong yang ditambahkan beberapa campuran bumbu. Dalam proses pembuatannya dibutuhkan alat atau mesin yang digunakan untuk produksi. Mesin pemotong lontongan salah satunya, mesin yang dapat membantu memotong dan mengiris sesuai ketebalan yang diinginkan oleh produsen. Sebelumnya telah terjadi sebuah kendala pada mesin pemotong lontongan ini, dari segi kegunaan dirasa kurang maksimal. Kemudian perancang melakukan redesign di bagian khususnya pengunci. Diubah dari model lama yang menggunakan ulir ke konsep yang baru memakai komponen per agar lebih efektif,efisien, dan tentunya optimal saat digunakan produksi kembali.
Optimalisasi Petani Bawang Merah Melalui Alat Pengolah Bawang Merah 3 in 1 Kuni Nadliroh; Ah. Sulhan Fauzi; Haris Mahmudi; M. Bahrur Rozi; Krisna Firmanda Apririo
Jurnal Pengabdian Masyarakat Nusantara Vol 1 No 1 (2021): Vol.1 No.1 (Desember 2021)
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/dimastara.v1i1.16906

Abstract

Desa Tegalrejo merupakan salah satu desa penghasil bawang merah di daerah Tulungagung, dengan adanya kelompok tani maka pertanian di desa tersebut terbilang maju dan modern. Suko Tani adalah salah satu nama kelompok tani yang berada di Desa Tegalrejo Kecamatan Rejotangan Kabupaten Tulungagung. Mereka biasa menanam bawang merah di lahan pertanian mereka. Akan tetapi terdapat kendala yang mereka hadapi, salah satunya jika panen raya tiba maka harga bawang merah bisa dipastikan jatuh. Salah satu solusinya adalah mengolahnya menjadi bawang merah goreng, pihak pengabdian menawarkan solusi tersebut dan dibarengi dengan perancangan mesin pengolahan bawang merah yaitu penggorengan bawang merah 3 in 1. Maksud dari 3 in 1 adalah alat tersebut bisa mengupas, mengiris dan menggoreng bawang merah, sehingga petani bawang merah bisa mengolah bawang merah hasil tani mereka menjadi bawang merah goreng, hal ini akan meningkatkan daya jual bawang merah saat panen raya dan meningkatkan taraf perekonomian kelompok tani khususnya dan masyarakat pada umumnya
Application of 3 in 1 Pentol Printing Machine Technology at the Pentol Traders Association in TulungagungPenerapan Teknologi Mesin Pencetak Pentol 3 In 1 Pada Paguyuban Pedagang Pentol Kabupaten Tulungagung Nadliroh, Kuni; Mahmudi, Haris; Fauzi, Ah. Sulhan; Ilham, M. Muslimin; Huda, Miftahul
Jurnal Pengabdian Masyarakat Nusantara Vol 2 No 2 (2023): Vol.2 No.2 (Juni 2023)
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/dimastara.v2i2.19733

Abstract

Pentol is one of the most popular snacks, from children to adults and even to old age. In terms of making pentol, it is a snack that requires a long process. Starting from grinding the meat, mixing it with spices and flour and the last is the pentol printing process. In general, pentol traders grind their meat in the market, namely at a public meat mill, but the mill is only open Monday to Saturday and holidays on Sundays. Apart from that, there are only two meat grinding places for pentol in the Rejotangan area, namely the the first is at Pasar Rejotangan and the second is at Pasar Panjerejo, the distance between the two mills is quite far, which is about 6 km so a long queue is needed to grind it, besides that it takes a long time to print pentols, it takes 2 hours to print 5 kg of dough dough. . This is a major problem in the pentol making process. To overcome this, a tool has been designed that can be used to make pentols, starting from grinding meat, mixing meat, and printing. So that this tool will ease and speed up the process of making pentol for pentol traders. The dedication activity was carried out for 1 year, while the handover of the tools was carried out on Wednesday December 14, 2022 at the house of a member of the pentol traders association.
Peningkatan Perekonomian Umkm Desa Puhjajar Kecamatan Papar Kabupaten Kediri Melalui Penerapan Inovasi Mesin Perajang Lontongan Kerupuk Otomatis Istiqlaliyah, Hesti; Nadliroh, Kuni; Fauzi, Ah. Sulhan; Nugroho, Wibowo Harso; Sugianto, Arif
Jurnal Pengabdian Masyarakat Nusantara Vol 3 No 1 (2023): Vol.3 No.1 (Desember 2023)
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/dimastara.v3i1.21595

Abstract

Puhjajar is one of the villages in Papar District, Kediri Regency with the majority of the population making their living as producers of realizeyah crackers. They are members of associations, each of which consists of 11 craftsmen, where each craftsman has four to six members. The realizeyah crackers produced by the people of Puhjajar village are very famous among the cracker industry, especially in Kediri. In fact, in the marketing of these realizeyah crackers, they are sent outside Java and overseas. However, the problem arises as the market for realizeyah cracker products increases, namely that the realizeyah cracker producers have not been able to increase their production capacity. So there are often delays in delivery which can result in disappointing consumers. This happens because the production process is quite long, and raw materials are sometimes difficult to obtain. It was from this problem that the Nusantara University PGRI Kediri community service team tried to help solve the problems faced by producers by designing an automatic cracker cracker chopping machine. The results obtained after using this machine were an increase in production capacity, which initially only reached 80kg/day to around 350kg/day. Manufacturers are of course greatly helped by the existence of this chopping machine, they are ultimately able to meet the quite high market demand.
Co-Authors Abidin, Mochammad Zainal Agus Suwardono Ahmad Daniel hanafi Aini Lostari Ainul Mushoffa al a Akhmad Afandi Ali Akbar Ali Akbar AM Mufarrih Amru Talenta, Yoga Anggra Fiveriati Anis Sufah Prastujati Anwar, Ariful Arif Sugianto Bhima P, Antowi Chomsin Sulistiya Widodo Darmawan, Maulana Reza Didik R. Santoso Dzulhaj, Agam Ibrahim Fatkhur Rohman Fatkur Rhohman, Fatkur Fauzi, Ah Sulhan fauzi, sulhan Firdauzy, Muhammad Hasby Nahdian Firmadiawan, Nofandra Viky Firmansyah, Fadli Gunawan, Hanif Widi Hariadi, Wahyudi Harianto, Wahyuda Haris Mahmudi Hesti Istiqlaliyah Hisbulloh Ahlis Munawi Ilham, M. Muslimin Illah, Ahmad Atok Indrajaya, Dimas Indrawati, Elsanda Merita Irawan, Andri Putra Krisna Firmanda Apririo Laurentius Hendri Yugianta Lio, Andito April M. Bahrur Rozi M. Dewi Manikta Puspitasari Mahdiyah, Umi Majid, Achmad Dhohirul Manumayasya, R. Syehha Agem Merita Indrawati, Elsanda Miftahul Huda Miftakhul Maulidina Monicha Sari Muhammad Najibulloh Muzaki Munawi, Hisbullah Ahlis Mustofa, M. Ary muttaqin, Alaudin zainul Nevita, Ary Permatadeny Nuruddin, Muchammad Ilham Ali Pambudi, Pramudya Teguh Piningit, Wahyu Prasetio, Yoga Yanuar Dwi Prasetyo, Adrian Dwi Prasetyo, Danang Bagus Prayogi, Wahyu Purnama, Yuni Aditya Puspitasari, Karisma Putra, Herdika Kurnia R Yudi Hartono Rafita Dewi Rahmat, Moh Ficky Nur Reza Argo D.W ROHMAN, FATKUR Santoso, Rachmad Saputra, Ferdyan Mey Saputra, Zidan Maulana Saputro, Moch. Taufiqk Hatta Satriawan, Moch. Enggie Setiawan, Ahmad Candra Shultoni Mahardika Sucipto Sucipto Supardi - Susanto, Deny Yuli Teguh Andriyanto, Teguh Wardana, Ribut Cahyana Putra Wibowo Harso Nugroho Wijayanto, Andri Wiyono Yani, Akhmad Yulfa, M. Iqbal Zakaria, Tommy Fajar