Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG ANEMIA DEFISIENSI BESI DENGAN KEPATUHAN IBU HAMIL DALAM MENGKONSUMSI TABLET TAMBAH DARAH DI PUSKESMAS TARUS KECAMATAN KUPANG TENGAH KABUPATEN KUPANG Lalo, Vani; Parera, Juliana Alda; Rambu Podu, Christin Inriati; Yulianti, Hasri; Mamoh, Kamilus; Huru, Matje Meriaty; Awang, Mariana Ngundju; Abuk Seran, Agustina
JURNAL ILMIAH OBSGIN : Jurnal Ilmiah Ilmu Kebidanan & Kandungan P-ISSN : 1979-3340 e-ISSN : 2685-7987 Vol 16 No 2 (2024): JUNI
Publisher : NHM PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36089/job.v16i2.1981

Abstract

Anemia in pregnancy is a condition in which a mother has a hemoglobin level of less than 11 grams per deciliter of blood at 0-12 weeks gestation and at 25 to 42 weeks gestation, or hemoglobin levels less than 10.5 grams per deciliter of blood at 13 to 24 weeks gestation. One of the causes of maternal death is iron deficiency anemia in pregnant women which can cause complications in pregnancy(Teja et al., 2021). The impact of iron deficiency anemia on pregnant women is 12%-28% fetal mortality, 30% perinatal mortality and 7%-10% neonatal mortality rate. Efforts made to prevent and overcome anemia in pregnant women are to give blood tablets. This study aims to determine the relationship between pregnant women’s knowledge about iron deficiency anemia with the compliance of pregnant women in taking blood-added tablets. This study used an observational analytical design with an approach Cross Sectional. The population in this study is all pregnant women who checked their wombs at the Tarus Health Center for the period April-July 2023. The sampling technique is Purposive Sampling. Analysis with test Chi-Square by using SPSS 25 for Windows. The results showed a significant relationship between the knowledge of pregnant women about iron deficiency anemia with the compliance of pregnant women taking iron tablets in pregnant women with a p value = 0.017 (p < 0.05). Conclusion: There is a significant relationship between the knowledge of pregnant women about iron deficiency anemia with the compliance of pregnant women to consume blood-added tablets in pregnant women.
Pelatihan Pijat untuk Stimulasi Tumbuh Kembang Balita pada Kader Posyandu dan Orang Tua Balita Stunting Awang, Mariana Ngundju; Boa, Grasiana Florida; Wanti, Wanti; Simbolon, Demsa; Irfan, Irfan; Widyastuti, Ririn; Agustine, Uly; Sine, Juni Gressilda Louisa; Belarminus, Petrus; Saghu, Maria Mencyana Pati; Lende, Julianus
Ahmar Metakarya: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2024): Ahmar Metakarya: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Yayasan Ahmad Mansyur Nasirah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53770/amjpm.v4i1.303

Abstract

Stunting adalah kondisi gagal tumbuh pada anak yang ditandai dengan tinggi badan lebih rendah dari rata-rata usianya. Prevalensi balita stunting di Provinsi NTT adalah 35,3% dam kabupaten Sumba Barat 23,3%. Di tingkat kecamatan terdapat 2 kecamatan yang mengalami kenaikan kasus di tahun 2022 yakni kecamatan Lamboya dan Wanukaka. Data balita stunting kec Wanukaka berjumlah 222 balita. Desa tertinggi dengan kasus stunting adalah Desa Baliloku dengan jumlah balita stunting 22 anak dengan status gizi 4 anak sangat pendek dan 18 anak pendek. Data ini belum mencapai target penurunan angka stunting menjadi 14% yang tertuang dalam Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 2021 tentang percepatan penurunan stunting. Solusi yang dilakukan adalah melakukan pelatihan pijat untuk stimulasi tumbuh kembang balita pada kader posyandu dan arangtua balita stunting. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk stimulasi tumbuh kembang balita stunting yang ditandai dengan penambahan berat badan balita stunting. Peserta kegiatan terdiri dari kader posyandu (20 orang) dan orangtua balita stunting (21 orang). Hasil dari kegiatan ini adalah terdapat pengaruh pijat pengaruh pijat bayi/balita terhadap stimulasi tumbuh kembang (penambahan berat badan) dengan p-value 0.000 (p < 0.005).
Inovasi Kesehatan Reproduksi Remaja dalam Pembuatan Aplikasi ''CARE4TEENS'' Awang, Mariana Ngundju; Yurissetiowati, Yurissetiowati; Woda, Wilhelmina A. A.; Beggo, Bernadetha
Jurnal Peduli Masyarakat Vol 6 No 4 (2024): Jurnal Peduli Masyarakat: Desember 2024
Publisher : Global Health Science Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37287/jpm.v6i4.5013

Abstract

Masa remaja adalah masa transisi antara masa kanak-kanak dan masa dewasa. Pada Masa remaja, kesehatan reproduksi merupakan aspek penting yang mempengaruhi kualitas hidup dan masa depan generasi muda. Tujuan kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah meningkatkan pengetahuan remaja tentang kesehatan reproduksi. Metode kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah dengan menggunakan aplikasi Care4Teens guna meningkatkan pengetahuan remaja. Jumlah sampel yang diambil adalah sebanyak 40 responden . Kegiatan pengabdian masyarakat dilakukan dengan membagikan kuesioner pretest kemudian diberikan pembekalan materi menggunakan aplikasi Website Care4Teens dan selanjutnya diukur menggunakan kuesioner posttest. Data menunjukkan bahwa terjadi peningkatan pengetahuan remaja mengenai kesehatan reproduksi. Hal ini membuktikan bahwa metode pemberian informasi menggunakan media Website Care4Teens dirasa cukup efektif dalam meningkatkan pengetahuan remaja mengenai kesehatan reproduksi. Kesimpulan dari kegiatan pengabdian masyrakat ini ini adalah Pemberian Pendidikan kesehatan reproduksi remaja menggunakan aplikasi Care4Teens merupakan cara yang tepat untuk meningkatkan pengetahuan remaja. Kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukan dalam upaya peningkatan pengetahuan remaja dirasa cukup berhasil. Kedepannya akan dilakukan kegiatan serupa untuk menilai keefektifan aplikasi ini dengan jumlah peserta lebih besar.
Penyuluhan Pencegahan Stunting di Gereja Wanti, Wanti; Awang, Mariana Ngundju; Ngambut, Karolus; Adi, Anak Agung Mirah; Makoil, Samuel David Imenuel; Irfan, Irfan
Jurnal Peduli Masyarakat Vol 6 No 4 (2024): Jurnal Peduli Masyarakat: Desember 2024
Publisher : Global Health Science Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37287/jpm.v6i4.5493

Abstract

Stunting terjadi karena adanya kekurangan gizi kronis dan penyakit infeksi sejak janin masih dalam kandungan sampai anak berusia 23 bulan, untuk itu perlu kerjasama konvergensi atau dalam lingkup Pentahelix (Pemerintah, Perguruan Tinggi, Swasta, Masyarakat, dan Media Masa) perlu dilakukan dalam pencegahan dan penanganan stunting. Untuk itu kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan sebagai bentuk kerjasama konvergensi dalam pencegahan stunting, dengan tujuan untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat dalam pencegahan stunting. Kegiatan ini dilakukan di Gereja Talitakumi Desa Raknamo Kabupaten Kupang dengan sasaran sebanyak 100 orang. Bentuk kegiatan adalah Edukasi pencegahan stunting kepada orangtua jemaat Gereja Talitakumi, kader, anak-anak dan ibu balita. Materi penyuluhan yaitu 1000HPK, pencegahan anemia bagi remaja dan ibu hamil, dan juga penyuluhan makanan bergizi pada anak-anak. Narasumber yaitu Kepala Desa Raknamo, Pendeta Gereja Talitakumi, Dosen dan mahasiswa Poltekkes Kemenkes Kupang. Masyarakat mengikuti kegiayan dengan antusias dan pada saat sesi tanya jawab sebagai bagian evaluasi maka ada keatifan dari masayrakat untuk bertanya apabila ada yang tidak paham, namun juga masyarakat aktif dalam menjawab beberapa pertanyaan yang diberikan oleh Narasumber. Terlebih lagi anak-anak sangat antusias menjawab dengan benar bahkan berebutan untuk menjawabnya. Kegiatan diakhiri dengan pembagian bahan makanan tinggi protein yaitu telur yang diberikan untuk setiap Kepala Keluarga yang hadir, sedangkan balita diberi telur dan biskuit. Harapannya setelah mengikuti kegiatan ini masyarakat khususnya jemaat Gereja Talitakumi meningkat pengetahuan, sikap dan tindakannya daam pencegahan stunting dan bisa menjadi agent of change dalam pencegahan stunting bagi keluarga dan masyarakat di sekitarnya. Selain itu juga diharapkan anak-anak yang sudah mengikuti kegiatan ini juga bisa mendukung orangtua dan keluarganya dalam menyiapkan menu makanan yang bergisi. Disini Tim mengajak Pihak Gereja dan Pihak Desa untuk bisa selalu memperhatikan asupan gizinya terutama untuk ibu hamil, ibu menyusui dan balita.
PENGETAHUAN DAN PERAN SUAMI SEBAGAI AYAH TENTANG INISIASI MENYUSUI DINI (IMD) DAN KEBERHASILAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI 0 – 6 BULAN DI DESA RAKNAMO KECAMATAN AM ABI OEFETO KABUPATEN KUPANGTAHUN 2011 MARIANA NGUNDJU AWANG
Jurnal Kebidanan: MIDWIFERY MEDICAL JOURNAL Vol. 1 No. 1 (2014): MIDWIFERY MEDICAL JOURNAL
Publisher : JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES KUPANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Background, One of health problem in the East NusaTenggara is infant mortality rate and malnutrition are still high. The key is because mother's behavior. Infants should be have a breast milk exclusively for six months during that months babies should not get any food and only drink a breastmilk from their mother. Ideally babies get breastfeed for two years. Giving the exkusive breastfeeding is difficult to achieve it if not accompanied by husband conciousness. The husband should not get their wife into the crop when they babies was six month old yet. Thus baby can get breastfeeding and malnutrition can be pressed. In East Nusa Tenggara province prevalence of infant malnutrition reached 9,4 percent or higher than national rate that only 5,4 percent. The Successfull of breastfeeding very determined by involvement of her husband from the pregnancy until the delivery and evend during lactation. Breastfeeding is a family activity, the success of breastfeeding without father understanding of breastfeeding is 26.9 percent and the 98.1 percent breastfeeding understanding group (pediatric Cinical, 1994). Role of the father for the succesfull of breastfeeding is very huge, therefore it is necessary to provide breastfeeding education for fathers and families when antenatal care.The objective of this research is knowing knowledge and role of husband for breastfeeding succesfull in village of Amabi Oefeto, Raknamo District Of year 2011Result: There was an increase in the knowledge og husband after giving information about early initiation of breastfeeding and exclusive breastfeeding reach 77,2 percent. Husband wife's role in helping to deliver milk to the baby after giving information and a demonstration there is an increase of 22.9 percent to 85.7 percent in the last observation. Kruskal-Wallis statistical test results on each observation from the first, second and third at 0.65, 0:13 and 0, meaning 0,00 it mean that husband's role can be increased along with the increase of knowledge and its role as the father of the early initiation of breastfeeding and the importance of exclusive breastfeeding for infants.Conclusion: there is an increase of husband knowledge about early initiation of breastfeeding and exclusive breastfeeding after giving information and a significant increase of the role of the husband as the father on the successfull of the early initiation of breastfeeding and exclusive breastfeeding after demonstration.
PERILAKU DAN GAYA BELAJAR DENGAN PRESTASI MAHASISWA SEMESTER IV JALUR UMUM TAHUN AKADEMIK 2013/2014 JURUSAN KEBIDANAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES KUPANG TAHUN 2013 DI KUPANG MARIANA NGUNDJU AWANG
JURNAL INFO KESEHATAN Vol 12 No 1 (2014): JURNAL INFO KESEHATAN, HALAMAN 500 - 709, ISSN 0216-504X, JUNI
Publisher : Research and Community Service Unit, Politeknik Kesehatan Kemenkes Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Learning is a human necessary and need to be done, because without learning human wouldn’t have knowledge.All human being are learning but the diffeerecies between one and each other is how they learn. Every people have they own style to learn because their ability of each individual are not the same. Nasution said that not everyone follows the same way, each show the differences, and learning styles related to personal of people, and affected by the development of education and history of human being. The fact is almost all the student was not active in learning process, there is not dialogue between student and lecture it makes a tendency of implementation teacher center method and only transfer of knowledge. Student have tendency to only relying handout from lecturer, don’t have handbook. Whereas learning was a personal activity. Activities conciousely choosen deliberately because someone has a certain individual goals. So activities of student really needed on learning process. This greatly affects the Performance Assessment of student learning at the end of the semester/end of the program, namely the requirement that a minimum Grade pass should be 2.75.
Kajian Kematian Ibu berdasarkan Kategori ANC, Kategori Risiko Tinggi dan Rujukan Kasus Risiko Tinggi di Kabupaten Sumba Timur Tahun 2011-2015 Mariana Ngundju Awang
JURNAL INFO KESEHATAN Vol 15 No 1 (2017): JURNAL INFO KESEHATAN
Publisher : Research and Community Service Unit, Politeknik Kesehatan Kemenkes Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Introduction: The maternal mortality rate is also one of the targets set in the millennium development goal of the fifth goal of improving maternal health where the target to be achieved until 2015 is to reduce to ¾ the risk of maternal mortality and 2/3 of infant mortality. The three main factors causing maternal and infant deaths; 1). Medical factors (direct and indirect), 2). Service system factors (antenatal care system, delivery service system and post-natal service system and child health services); and 3). Economic factors, socio-cultural and community participation (lack of recognition of problems, late decision-making, lack of access to health services, gender mainstreaming, and community participation in maternal and child health) (Nurrizka & Saputra 2013). The region with the highest MMR in Indonesia is East Nusa Tenggara. East Nusa Tenggara is one of the 5 provinces contributing the greatest number of maternal deaths in addition to West Java, Central Java, East Java and North Sumatra. Maternal mortality in East Nusa Tenggara shows a fluctuating trend. East Sumba regency is one of the areas in East Nusa Tenggara that has 21 health centers. AKI in East Sumba Regency is still relatively high based on the annual report of East Sumba District Health Office for the last five years (2011-2015). The maternal mortality rate in East Sumba is one of the highest in East Nusa Tenggara. Maternal mortality rates have fluctuated over the last five years from 2011 to 2015 - 20 - 2 - 15 - 19 and 11 maternal deaths (East Sumba District Health Office 2015). Research Objectives To identify maternal mortality risk factors based on the frequency of ANC, high-risk category and high-risk case referral in East Sumba Regency 2011-2015. The benefit of Research: The type of research used is observational analytic research, with design or case-control study design (case-control study). Population and Sample are cases of maternal and infant mortality in 2011 - 2015, control is mother and infant who survived in labor process year 2011 - 2015. Results: The high or very high-risk category of the mother during pregnancy is one of the risk factors that cause the pregnant woman to regularly perform ANC and regularity of ANC frequency to reduce maternal mortality in East Sumba Regency in 2011 - 2015. Case referral system from Public Health Center/home Sick to the referral hospital is a risk factor that reduces maternal mortality in East Sumba regency 2011 - 2015 with the result of regression logistic test at 95% CI p-value 0.05 obtained OR value more than 1. Conclusion: Frequency of regular ANC, Planning of birth and referral the planned and timely cases of pregnant and maternity in pregnant women with high and very high-risk categories are risk factors for maternal mortality in East Sumba Regency in 2011 - 2015.
Quality of Visit and Fulfillment Needs after Childbirth: Study on Postpartum Maternal Mortality Mariana Ngundju Awang; Diyan Maria Kristin
JURNAL INFO KESEHATAN Vol 18 No 1 (2020): JURNAL INFO KESEHATAN
Publisher : Research and Community Service Unit, Politeknik Kesehatan Kemenkes Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31965/infokes.Vol18.Iss1.306

Abstract

Most maternal deaths occur during the postpartum period so that childbirth health services play an important role in reducing maternal mortality rates from 6 hours to 42 days after giving birth. It is estimated that 69% of maternal deaths due to pregnancy occur after childbirth, and 50% of postpartum deaths occurred in the first 24 hours. The highest number of maternal deaths was found in East Sumba Regency which was 19 maternal deaths, 12 of which were maternal deaths during the puerperium. Maternal deaths in 2017 out of 9, there were 5 postpartum mothers whereas the 3rd postpartum visit was 91%. The objective of this study is to determine the quality of puerperal visits and the fulfillment of the needs of puerperal women in East Sumba Regency in 2015-2018. This type of research is qualitative research with a phenomenological study. Participants or informants in this study were the husband or family of all mothers who died postpartum in 2015-2018 and midwives who deal with these mothers during antenatal care, childbirth, and postpartum as well as data analysis which is content analysis. The results showed that the quality of puerperal visits was still irregular, systematic, and unfocused so that it was unable to detect postpartum problems early. Meeting the needs of mothers during childbirth is still incomplete, not detailed, and does not routinely conduct head-to-toe examinations during postpartum visits. The conclusion of the study shows that the quality of the visit and the fulfillment of the needs of the postpartum mothers are related to maternal mortality during the postpartum period in East Sumba Regency.
PEMBERDAYAAN KADER KESEHATAN DALAM MELAKUKAN SKRINING PERKEMBANGAN ANAK USIA 0-6 TAHUN DENGAN MENGGUNAKAN KUESIONER PRA SKRINING PERKEMBANGAN Huru, Matje Meriaty; Mamoh, Kamilus; Seran, Agustina Abuk; Awang, Mariana Ngundju
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) Vol 8, No 5 (2024): Oktober
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jmm.v8i5.26478

Abstract

Abstrak: Kehidupan seorang anak lima tahun pertama merupakan masa kritis perkembangan karena pada masa ini terbentuknya dasar-dasar kepribadian manusia, kemampuan pengindraan, berpikir, ketrampilan berbahasa, berbicara, bertingkah laku sosial dan sebagainya. Untuk mengurangi masalah perkembangan, penting untuk dilakukan upaya pencegahan sedini mungkin yaitu dengan melakukan deteksi dini perkembangan. Pada tingkat Posyandu kader kesehatan memiliki peran penting dalam melakukan skrining perkembangan. Tujuan kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan kader Kesehatan dalam melakukan Skrining perkembangan Anak Usia 0-6 tahun dengan menggunakan KPSP di Desa Oelnasi Kecamatan Kupang Tengah Kabupaten Kupang. Metode yang digunakan melalui penyuluhan dan demostrasi. Mitra dalam kegiatan ini adalah kader kesehatan sebayak 10 orang. Evaluasi pengetahuan menggunakan kuesioner post-test sedangkan untuk ketrampilan kader kesehatan dengan menggunakan lembar observasi. Hasil penilaian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan rata-rata skor pre-test adalah 44,0±6,58 dan rata-rata skor post-test adalah 94,1±3,98. Hasil penilaian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan rata-rata skor pre-test: 44,0 (SD=6,58) dan post-test: 94,1 (SD=3,98). Terdapat peningkatan pengetahuan kader kesehatan setelah dilakukan penyuluhan (p=0,000;α< 0,05). Keterampilan kader mengalami peningkatan dari 40% menjadi 100%.Abstract: The life of a child in the first five years is a critical period of development because during this period the basics of human personality, the ability to sense, think, language skills, speech, social behavior and so on are formed. To reduce developmental problems, it is important to make preventive efforts as early as possible, namely by conducting early detection of development. At the Posyandu level, health cadres have an important role in conducting developmental screening. The purpose of the activity is to improve the knowledge and skills of health cadres in conducting developmental screening for children aged 0-6 years using KPSP in Oelnasi Village, Central Kupang District, Kupang Regency. The method used is through counseling and demonstrations. Partners in this activity are health cadres of 10 people. Knowledge evaluation uses a post-test questionnaire while for the skills of health cadres using observation sheets. The assessment results showed that there was a difference in the average score of the pre-test: 44.0 (SD=6.58) and post-test: 94.1 (SD=3.98). There was an increase in the knowledge of health cadres after counseling (p=0.000; α< 0,05). Cadre skills have increased from 40% to 100%.
Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Konsumsi Sayur dan Buah pada Remaja Haru, Aprianus; Gambe, Fransis Pieta; Zogara, Asweros Umbu; Demu, Yohanes Don Bosko; Awang, Mariana Ngundju; Sine, Juni Gressilda L.; Loaloka, Meirina Sulastri
Pontianak Nutrition Journal (PNJ) Vol 8, No 2 (2025): SEPTEMBER 2025
Publisher : Poltekkes Kemenkes Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30602/pnj.v8i2.2060

Abstract

Masa remaja adalah proses peralihan dari masa kanak-kanak menuju usia dewasa yang ditandai dengan berbagai perubahan fisik, mental, dan sosial. Remaja memerlukan asupan zat gizi yang cukup, baik dari segi kualitas maupun kuantitas, untuk mendukung pertumbuhannya. Salah satunya adalah vitamin dan mineral yang diperoleh dari sayur dan buah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang berhubungan dengan konsumsi sayur dan buah pada remaja. Penelitian dilaksanakan dari bulan Januari sampai April 2025 di SMA Kristen Mercusuar Kupang. Responden dalam penelitian ini sebanyak 121 orang. Variabel bebas yang diteliti adalah jenis pekerjaan dan tingkat pendidikan orang tua, serta pengetahuan gizi remaja. Data penelitian diuji menggunakan uji chi-square. Hasil uji statistik menemukan ada hubungan antara pekerjaan ayah dengan konsumsi sayur (p-value = 0,005), sedangkan variabel-variabel yang tidak berhubungan dengan konsumsi sayur dan buah, yaitu pengetahuan gizi, pendidikan orang tua dan pekerjaan ibu. Remaja perlu dukungan orang tua agar mampu memenuhi konsumsi sayur dan buah dalam sehari.