cover
Contact Name
Atik Kurniawati
Contact Email
jurnal@poltekkes-malang.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
polkesmajiki@gmail.com
Editorial Address
-
Location
Kota malang,
Jawa timur
INDONESIA
Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia (JIKI)
ISSN : 24600334     EISSN : 26155516     DOI : -
Core Subject : Health,
Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia is a journal to disseminate various scientific papers on health development and other research of health also disseminate the conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the area of health applied.
Arjuna Subject : -
Articles 365 Documents
ANALISIS PENYEBAB PENDING KLAIM BADAN PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL KESEHATAN PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH WANGAYA Dartini, Made Ayu; Wasita, Rai Riska Resty; Manik Nugraha, I Gusti Ngurah
Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia (JIKI) Vol. 10 No. 1 (2024): Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia
Publisher : Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31290/jiki.v10i1.4287

Abstract

One of the hospital's problems in implementing Social Health Insurance Administration Body (BPJS Kesehatan) claims is pending claims. Based on data on returning BPJS claims for inpatients in May-July 2022, 220 (11.3%) claim files were returned out of a total of 1,948 files submitted. There were 120 (54.5%) diagnosis code discrepancies, 32 (14.5%) action code discrepancies, 44 (20%) hospitalization indication discrepancies, and 17 (7.7%) hospitalization episode discrepancies. This study aims to describe the occurrence of claims discrepancies that cause pending claims for BPJS Kesehatan inpatients at the Wangaya Regional General Hospital, Denpasar City. The design of this research is descriptive qualitative. Data collection methods used are interviews, observation, checklists, and documentation. There were five research informants. Data analysis using triangulation analysis. The research results obtained showed that the discrepancy in the diagnosis code occurred due to incomplete medical records and unclear doctor writing. The action code discrepancy occurred because of incomplete operation report files and differences in language between doctors and ICD-9-CM. Discrepancies in the indications for hospitalization occur due to the non-fulfillment of hospitalization requirements. The discrepancy of hospitalization episodes occurred because of the inaccuracy of determining the episode by the officer. It is hoped that the hospital can evaluate the implementation of claims so that pending claims do not occur.
Analisis Pengembalian Klaim BPJS Kesehatan Rawat Inap di Rumah Sakit Nur Hidayah Kabupaten Bantul Wikansari, Nurvita; Wijaya, Riski Nila; Ariani, Tri
Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia (JIKI) Vol 9 No 2 (2023): Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia
Publisher : Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31290/jiki.v9i2.4192

Abstract

Latar Belakang: Pembiayaan kesehatan merupakan bagian terpenting dari implementasi Jaminan Kesehatan Nasional yang diselenggarakan di rumah sakit oleh BPJS Kesehatan melalui pengajuan klaim. Berkas yang diajukan dapat terklaimkan, sehingga status klaim dinyatakan tidak layak atau pending klaim terjadi apabila berkas klaim yang diajukan oleh rumah sakit belum lengkap. Subjek dan Metode: Mengetahui penyebab terjadinya pengembalian berkas klaim BPJS rawat inap di Rumah Sakit Nur Hidayah. Metode : Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Subjek dalam penelitian ini 4 petugas casemix. Objek dalam penelitian ini seluruh berkas klaim BPJS yang dikembalikan oleh verifikator BPJS pada tahun 2021. Hasil: Ditemukan berkas klaim yang tidak lengkap yaitu resume medis, laporan operasi dan tidak terlampirnya hasil penunjang. Faktor predisposing yang menjadi penyebab pending klaim BPJS rawat inap adalah ketidaktelitian petugas. Faktor enabling yang menjadi penyebab pending klaim BPJS rawat inap adalah tidak terdapat lembar chek list, aplikasi e-claim terkadang eror, terjadi maintenance dan jaringan naik turun. Faktor reinforcing yang menjadi penyebab pending klaim BPJS rawat inap adalah petugas tidak menjalankan SOP sesuai dengan progresnya dan update software dari pihak lain. Kesimpulan : Faktor penyebab pengembalian berkas klaim BPJS rawat inap di Rumah Sakit Nur Hidayah Bantul digolongkan menjadi 3 faktor yaitu faktor Predisposing, Enabling dan Reinforcing. Upaya untuk mencegah terjadinya pengembalian berkas klaim BPJS perlu dilakukan pelatihan bagi petugas casemix
ANALISIS FAKTOR PENYEBAB KETIDAKLENGKAPAN RESUME MEDIS RAWAT INAP PASIEN BPJS KESEHATAN DI RSI AISYIYAH KOTA MALANG Kania, Salwa Adira Kania Adira; Ningrum, Herlinda Dwi; Wildan, Moh
Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia (JIKI) Vol. 10 No. 1 (2024): Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia
Publisher : Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31290/jiki.v10i1.4427

Abstract

Analysis of Factors Causing Incompleteness of Inpatient Medical Records of BPJS Health Patients at RSI Aisyiyah Malang City The incompleteness in filling out medical records often occurs in the handwriting of the attending physician (DPJP) that is difficult to read. Therefore, the casemix staff have to ask the responsible doctor again about it. When the doctor is in the room, errors in filling out the medical records can be corrected by the doctor directly, but sometimes the responsible doctor is not present, so no correction can be made to the medical records filling, resulting in pending claims. The research method used in this study is descriptive with an approach. Factors causing incompleteness of inpatient medical records of BPJS Health patients: a. Human Factors are caused by non-compliance, busyness of DPJP, and the handwriting of DPJP on the medical record form that is difficult to understand and read even though black ink ballpoints have been used. B. Method Factors are caused by procedures that are still not well implemented, resulting in incomplete medical records and no sanctions for this matter. C. Material Factors: no obstacles found for all materials or tools used are adequate. D. Machine Factors: there are no serious obstacles; even if there are obstacles in internet connection, it does not significantly affect the filling or claiming process. E. Environmental Factors: no obstacles found. F. Problem priority lies in human and method factors that cause incompleteness of medical records at RSI Aisyiyah. Keywords: Incompleteness of Medical Records, Inpatient Care, BPJS Health, Pending Claims, Hospital
Gambaran keluhan musculoskeletal disorders pada petugas rekam medis di runah sakit unum astrini wonogiri Larasati, Pingki Diana
Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia (JIKI) Vol 9 No 2 (2023): Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia
Publisher : Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31290/jiki.v9i2.4112

Abstract

Musculoskeletal Disorders (MSDs) is an occupational disease that attacks the joints, muscles and spine in the human body. This study aims to describe complaints of musculoskeletal disorders in medical record workers at Astrini General Hospital, Wonogiri. This research is a quantitative study with a cross-sectional design conducted at the Astrini General Hospital, Wonogiri. The population in this study were 20 medical record officers and the sample used the total sampling method. Data collection methods and instruments using questionnaires were used to find out complaints of musculoskeletal disorders using the Nordic Body Map (NBM) Checklist by giving a score of 1 (no pain), 2 (slight pain), 3 (severe pain), 4 (very severe pain). with a total of 28 questions. The analytical method of this study did not test the validity and reliability because the instrument used was an adoption NBM questionnaire from previous studies. Based on research conducted on the description of complaints of musculoskeletal disorders in medical record workers, complaints of musculoskeletal disorders were 0 (0%), moderately ill 12 (60%) and musculoskeletal disorders complaints 8 (40%) severe pain and very severe pain. 0 (0%). In addition, information was obtained that the most common complaints of musculoskeletal disorders experienced by medical record workers were stiffness or upper neck pain as much as 40% with an average score of 2.15 and the least pain in the soles of the left and right feet with an average score of 1.3 . It is hoped that the medical record officers at the Astrini Wonogiri General Hospital will pay more attention to their health at work, namely by not forcing the body to work, getting enough rest, stretching while working and paying attention to the hazards that can occur in the work environment.Keywords: Musculoskeletal disorders, Medical Records, Hospitals
IDENTIFIKASI KARAKTERISTIK DAN TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG PROGRAM JKN DI RW 2 KELURAHAN MOJOLANGU KOTA MALANG Dewiyani, Anak Agung Istri Citra; Fadila, Rizki
Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia (JIKI) Vol. 10 No. 1 (2024): Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia
Publisher : Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31290/jiki.v10i1.4162

Abstract

Background: The level of public knowledge about the JKN program is still lacking. The lack of knowledge means that there are still people who are not yet JKN participants or people who are already JKN participants but do not know the benefits of the JKN program. Based on research, several factors influence a person's level of knowledge, both internal and external to the person. Subjects and Method: This is a quantitative analytic study with a cross-sectional approach. Samples were taken by non-randomized sampling using quota sampling of 180 respondents. This study used univariate and bivariate analyses. Results: The research results showed that the majority of respondents had a good level of knowledge about the JKN program (75.6%). The determinant factors related to this knowledge are educational factors (p-value: 0.00) and the role of JKN cadres (p-value: 0.049). Conclusion: From this research, the recommendation that can be given to BPJS Health is to increase the participation of JKN cadres as a means of providing education to the public regarding the JKN program.
REKAM MEDIS ELEKTRONIK DALAM MENUNJANG PENGGUNAAN SIMRS DENGAN METODE HOT-FIT DI RUMAH SAKIT MATA UNDAAN SURABAYA wahyuni, titin; xss, aa xx
Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia (JIKI) Vol 9 No 2 (2023): Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia
Publisher : Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31290/jiki.v9i2.4183

Abstract

Latar Belakang: Rumah Sakit Mata Undaan Surabaya merupakan salah satu rumah sakit swasta yang sudah menerapkan Rekam Medis Elektronik (RME) yang sudah berjalan dari bulan Februari 2023. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi penerapan RME dalam menunjang penggunaan SIMRS dengan menggunakan metode HOT-Fit. Metode HOT-Fit memiliki beberapa variabel yaitu: human, organization, technology, dan net benefit (manfaat). Subjek dan Metode: Subjek dalam penelitian ini 15 petugas rekam medis, 12 perawat rawat jalan, dan 12 refraksionis dengan teknik accidental sampling dengan jumlah reponden 39. Variabel yang diteliti adalah unsur dari metode HOT-Fit. Metode pengumpulan data dengan cara penyebaran kuesioner kepada petugas rekam medis, perawat rawat jalan, dan petugas refraksionis melalui google form. Teknik analisis data yang dilakukan dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif dengan metode cross sectional. Hasil: Berdasarkan hasil observasi yang diperoleh peneliti dapat diketahui bahwa belum adanya sosialiasi dan belum dilakukan evaluasi terkait penerapan penggunaan RME, variabel human merupakan faktor yang harus segera diperbaiki dengan nilai kurang baik sebesar 54%, cukup baik 31%, dan sangat baik 15%. Variabel organization menunjukkan keadaan kurang baik 15%, cukup baik 79%, dan sangat baik 21%. Pada variabel technology dinilai cukup baik sebesar 79% dan sangat baik 21%. Net benefit (manfaat) dapat dikatakan cukup bermanfaat sampai sangat bermanfaat dengan hasil cukup baik sebesar 62% dan sangat baik 31%. Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian ini evaluasi penerapan RME di Rumah Sakit Mata Undaan Surabaya termasuk dalam kategori cukup baik, namun pada variabel human yang perlu mendapatkan pehatian.
KESIAPAN UNSUR MANAJEMEN DALAM MENGHADAPI PENERAPAN REKAM MEDIS ELEKTRONIK DI KLINIK A DI YOGYAKARTA Tria, Harsiwi; Andriani, Vonita Indra
Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia (JIKI) Vol. 10 No. 1 (2024): Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia
Publisher : Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31290/jiki.v10i1.4391

Abstract

KESIAPAN UNSUR MANAJEMEN DALAM MENGHADAPI PENERAPAN REKAM MEDIS ELEKTRO Latar Belakang: Seluruh fasilitas pelayanan kesehatan wajib menyelenggarakan rekam medis elektronik sesuai dengan ketentuan dalam Peraturan Menteri ini paling lambat pada tanggal 31 Desember 2023. Tujuan: Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi kesiapan unsur manajemen dalam menghadapi penerapan rekam medis elektronik di Klinik A di YogyakartaMetode : penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatifHasil Penelitian: Unsur Man ; Jumlah petugas berlatar belakang pendidikan rekam medis telah mencukupi yaitu sebanyak 2 orang. Mereka juga mengetahui kewajiban pelaksanaan rekam medis elektronik Unsur Machine ; Sudah terdapat hardware yaitu 2 komputer/ PC yang berfungsi dan akan dilakukan penambahan hardware. Sedangkan software yang dimiliki adalah aplikasi Pcare. Unsur Method; Belum ada dokumen kebijakan maupun standard prosedur operasional terkait penerapan dan teknis pelaksanaan rekam medis elektronik di klinik. Unsur Information ; Belum terdapat pelatihan bagi para petugas terkait penerapan rekam medis elektronik. Kesimpulan: Kesiapan unsur manajemen dalam menghadapi rekam medis elektronik di Klinik A telah berjalan dengan baik akan tetapi belum maksimal, masih ada beberapa unsur manajemen yang perlu dipersiapkan Kata Kunci : Unsur manajemen, Penerapan RME, Klinik
Gambaran Pengetahuan, Sikap, dan Tingkat Kepuasan Petugas SIMRS di RS Jasa Kartini FAUZIAH, ULFAH; LESTARI, AYU RAHAYU; SUKAWAN, ARI; ASTUTI, ANNISA PUJI; OKTAVIANI, CLARENZA PUTRI; RAKSADINATA, TAUFIQ GUNAWAN
Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia (JIKI) Vol 9 No 2 (2023): Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia
Publisher : Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31290/jiki.v9i2.4219

Abstract

Permenkes RI Nomor 82 tahun 2013 mengenai SIMRS mengatur agar masing-masing instansi kesehatan hendaknya melaksanakan pelayanan SIMRS, dengan melaksanakan penguatan serta inspeksi agar tiap-tiap instansi kesehatan di negara ini perlu melaksanakan pelayanan SIMRS guna peningkatan layanan kesehatan. Tujuan penelitian untuk melihat deskripsi pengetahuan, sikap dan tingkat kepuasan petugas SIMRS memanfaatkan metode EUCS atau End User Computing Satisfaction. Jenis penelitian kuantitatif deskriptif. Populasi penelitian ini adalah seluruh pengguna SIMRS sebanyak 49 orang. Adapun yang menjadi sampel sebanyak 49 orang berasal dari unit rekam medis, tempat pendaftaran rawat jalan, pendaftaran gawat darurat dan admis. Hasil penelitian berupa presentase karakteristik responden terbanyak yakni pada kelompok umur 26-35 tahun, jenis kelamin perempuan, latar belakang pendidikan Akademi/D3, dan terdapat beberapa responden yang belum melakukan pelatihan terkait penggunaan SIMRS. Berdasarkan data yang diperoleh dari hasil penelitian penilaian tingkat pengetahuan dan sikap tindakan penggunaan SIMRS termasuk dalam kategori baik serta kepuasan petugas SIMRS dengan metode EUCS, pada kelima kategori yaitu kategori isi, kekauratan, struktur, kemudahan dalam penggunaan dan ketepatan waktu masing-masing dimensi memiliki rata-rata nilai pada level memuaskan.
DESAIN USER INTERFACE PEMINJAMAN DAN PENGEMBALIAN REKAM MEDIS PASIEN BERBASIS ANDROID DI PUSKESMAS DINOYO Septiyani, Miranda Dwi; Prabowo, Rahmadyo Yudhi; Kholidah, Diniyah
Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia (JIKI) Vol. 10 No. 1 (2024): Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia
Publisher : Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31290/jiki.v10i1.4398

Abstract

Penggunaan buku ekpedisi manual peminjaman dan pengembalian rekam sebagai alat untuk pengendalian rekam medis sering dinilai kurang efektif. Diketahui bahwa sistem pencatatan pada buku ekpedisi manual di ruang Filing Puskesmas Dinoyo belum berjalan dengan maksimal. Dalam penyelesaian permasalahan tersebut maka dibuatkan model desain user interface peminjaman dan pengembalian rekam medis pasien berbasis android di Puskesmas Dinoyo. Projek ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan menggunakan SPO (Standar Prosedur Operasional) No.188.45/42/35.73.402.013/2023 sebagai acuan dalam pembuatan desain berdasarkan kebutuhan fungsional dan non fungsional dengan model sistem menggunakan sistem UML (Unified Modelling Language). Penggunaan warna hijau telah disesuikan dengan karakter Puskesmas. Serta penggunaan layout telah disesuaikan dengan kebutuhan petugas dan berdasarkan identifikasi UML. Hasil projek ini menghasilkan sebuah desain dan prototype sebagai bentuk visualisasi antara sistem dan user untuk membantuk progammer dalam menentukan source code saat membuat sistem informasi. Dalam tahap pembuatan desain dan prototype dengan menggunakan software berbasis web yaitu Figma. Pengujian sistem peminjaman dan pengembalian rekam medis berbasis android di Puskesmas Dinoyo menggunakan FGD (Focus Grup Discussion) dengan hasil akhir diskusi diketahui bahwa konsep desain, komponen desain, kombinasi warna, dan keseluruhan fungsi fitur pada desain user interface peminjaman dan pengembalian rekam medis pasien berbasis android di Puskesmas Dinoyo “diterima” secara keseluruhan oleh petugas rekam medis Puskesmas Dinoyo.
PERANCANGAN INSTRUMEN ELEKTRONIK AUDIT KLINIS DALAM MENUNJANG KEAKURATAN KODE ICD 10 PADA KASUS TUBERCULOSIS DI RUMAH SAKIT Budiyanti, Nita
Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia (JIKI) Vol 9 No 2 (2023): Jurnal Informasi Kesehatan Indonesia
Publisher : Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31290/jiki.v9i2.4122

Abstract

Penetapan Diagnosa seorang pasien merupakan kewajiban, hak dan tanggung jawab dokter (tenaga medis) yang terkait tidak boleh diubah oleh karenanya harus diagnosis yang ada dalam rekam medis diisi dengan lengkap dan jelas sesuai dengan arahan yang ada pada buku ICD-10. Pemberian Kode adalah pemberian penetapan kode dengan menggunakan huruf atau angka dan kombinasi huruf dalam angka yang mewakili komponen data. ICD-10 adalah klasifikasi statistik, yang berarti bahwa ICD-10 berisi nomor-nomor terbatas dari katagori kode eksklusif yang menggambarkan struktur hirarki dengan subdivisi-subdivisi untuk untuk mewakili komponen data terkait. Koding diagnosis harus dilaksanakan sesuai aturan system koding ICD-10 akurat dan tepat waktu.. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan desain penelitian studi kasus menggunakan metode perancangan sistem informasi Rapid Application Development (RAD). Observasi dilakukan pada tampilan Rekam Medis Elektronik. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah telaah dokumen. Hasil penelitian ini adalah aplikasi APDITLIT yaitu audit klinis.