cover
Contact Name
Retno Rusdjijati
Contact Email
ce@ummgl.ac.id
Phone
+62811258883
Journal Mail Official
ce@ummgl.ac.id
Editorial Address
LPPM Universitas Muhammadiyah Magelang JL. Bambang Sugeng km.05 Mertoyudan Magelang
Location
Kab. magelang,
Jawa tengah
INDONESIA
Community Empowerment
ISSN : 26144964     EISSN : 26214024     DOI : https://doi.org/10.31603/ce
Community empowerment is a medium for academicians, government, private companies, and social institutions to communicate community empowerment activities. Each published article is expected to provide new insights and inspire activities elsewhere on related issues.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 1,475 Documents
Penyelenggaraan webinar “Peluang menjadi freelancer teknologi digital berbasis motion graphic di masa pandemi Covid-19” Arrum, Aisyah Herlina; Fuada, Syifaul
Community Empowerment Forthcoming issue
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/ce.5090

Abstract

Salah satu dampak yang timbul akibat pandemi Covid-19 adalah pengurangan tenaga kerja pada sektor usaha. Para pekerja yang terdampak pada dasarnya tetap memiliki kesempatan yang lebar dalam bertahan di tengah surutnya perekonomian melalui kerja lepas (freelancer). Dengan freelancer, selain pekerjaan yang bisa dilakukan kapan saja dan dimana saja, juga dapat membantu pemerintah untuk menanggulangi dampak ekonomi akibat Covid-19. Pelaksana menyelenggarakan kegiatan webinar tentang peluang menjadi freelancer bagi mahasiswa, fresh graduate dan umum. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dasar mengenai freelancer, dengan bidang khusus teknologi digital, yaitu motion graphic yang saat ini telah mengambil posisi yang strategis, terutama jasa iklan digital. Total peserta sejumlah kurang lebih 27 orang. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa kegiatan webinar sangat bermanfaat bagi para peserta dan sesuai dengan ekspektasi. Diharapkan melalui webinar ini dapat membuka wawasan dan memotivasi para peserta untuk memulai menjadi freelancer di bidang teknologi ataupun di bidang apapun di tengah pandemi Covid-19.
Pendampingan analisis kebutuhan pengembangan PTK dan materi pembelajaran Bahasa Inggris di MTS Negeri Metatu Anwar, Khoirul
Community Empowerment Forthcoming issue
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/ce.5216

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk membantu guru Bahasa Inggris dalam melakukan analisis kebutuhan PTK dan pengembangan materi ajar Bahasa Inggris di tingkat sekolah menengah pertama. Penelitian PTK ini tidak hanya memberikan manfaat fungsional buat para guru dalam mencapai peningkatan karier kepangkatan, akan tetapi juga memberikan wadah buat guru untuk meningkatkan kualitas pembelajaran di kelas. Oleh karena itu, kegiatan pengabdian dilaksanakan melalui pendampingan dan pelatihan kepada guru Bahasa Inggris dalam merancang, melaksanakan, dan menulis laporan PTK, sekaligus juga penguatan dalam merancang materi pembelajaran yang memadai. Setelah pendampingan selama 2 bulan, maka hasil kegiatan menunjukkan peningkatan penguasaan guru dalam melakukan PTK dan mengembangkan materi sebesar 100%. Hal senada juga disampaikan oleh siswa yang memberikan persepsi positif dan baik (73%) dan sikap keberterimaan sangat baik (27%) terhadap dampak dari kualitas guru setelah mendapatkan pendampingan.
Pelatihan pembuatan laporan keuangan badan usaha milik desa di Desa Sandang Pangan, Kabupaten Buton Selatan Hastuti, Hastuti; Vindi, Wa Ode; Cahyan, Dewi; Leni, Leni
Community Empowerment Forthcoming issue
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/ce.5232

Abstract

Setiap organisasi yang menggunakan anggaran wajib memberikan laporan keuangan kepada pemangku kepentingan utama secara transparan dan bertanggung jawab. Pembentukan Badan Usaha Milik Desa dimaksudkan bukan saja untuk menjadi motor penggerak roda-roda perekonomian desa tetapi juga dimaksudkan sebagai sumber pendapatan Desa. Tujuan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini adalah meningkatkan profesionalitas aparatur pemerintah desa dan pengelola BUMDes dalam pengelolaan keuangan BUMDes. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah metode pembelajaran partisipatif dalam bentuk ceramah, diskusi, Tanya jawab dan praktik terkait dengan pengelolaan keuangan BUMDes. Peserta workshop pengelolaan keuangan BUMDes ini terdiri atas Kepala Desa, Aparatur Desa, Badan Permusyawaratan Desa dan pengelola BUMDes di Desa Sandang Pangan. Hasil yang dicapai dari program pengabdian kepada masyarakat (PKM) ini adalah meningkatnya pengetahuan dan ketrampilan aparatur pemerintah desa dan pengelola BUMDes dalam pengelolaan keuangan BUMDes.
Pemberdayaan perempuan dalam pelatihan kewirausahaan untuk mendorong kemandirian ekonomi keluarga Hanifa, Lia; Firman, Firman; Herlina, Herlina; Rizal, Rizal
Community Empowerment Forthcoming issue
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/ce.5238

Abstract

Keterlibatan perempuan dalam kegiatan pemberdayaan berkaitan erat dengan kemampuan untuk meningkatkan kondisi ekonomi keluarga. Kegiatan yang inovatif memungkinkan mereka mempelajari berbagai macam keterampilan untuk memperoleh penghasilan dan memperluas jaringan, karena telah terhubung dengan kesempatan dan inovasi. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan di Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat Bungaeja. Metode yang digunakan adalah workshop pemberdayaan perempuan dalam pelatihan kewirausahaan dengan pendekatan pembelajaran partisipatif. Hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini ialah meningkatnya kemampuan atau keterampilan dasar usaha. Selain itu, juga dapat meningkatkan penghasilan, baik secara perorangan maupun kelompok untuk mendorong kemandirian ekonomi keluarga.
The socialization about the LGBT phenomenon and its impact on society Hapsari, Ifahda Pratama; Iskandar, Hardian
Community Empowerment Vol 6 No 9 (2021)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/ce.5184

Abstract

Mitra Ngopi O is a business that operates in the cafe sector and provides unique expresso coffee-type drinks as well as a great ambience and free Wi-Fi. This community service activity involved encouraging teamwork from academics, students, business actors, and parties related to the widespread LGBT phenomenon ravaging the community. It also included enlightening the students and investigating the possible legal repercussions for the LGBT perpetrators. The results showed increased knowledge of the phenomenon for the participants.
Assisting Sharia banking financing programs in the development of MSMEs in Malang Regency Mohammad Rizal; Muhammad Ridwan Basalamah; Arini Fitria Mustapita
Community Empowerment Vol 6 No 10 (2021)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (687.244 KB) | DOI: 10.31603/ce.5223

Abstract

The MSMEs sector has a very important role in supporting the economy of Malang Regency. However, MSMEs have difficulty obtaining access to Islamic banking financing because of a few reasons: their management lacks a good financial administration system, business management is still manual and traditional, and most MSME owners are unable to separate the operational money for their households and businesses. These technical constraints make the owner think less about the goals or long-term strategic plans of his business. In Karangsuko Village, most of its population still rely on the MSMEs sector as a means of livelihood. This service aims to make MSMEs actors understand financial management, sharia accounts, financing rules from Islamic banks, preparation of financial reports, and drafting financing proposals to Islamic banks. This activity was implemented using the RRA (Rapid Rural Appraisal) method. With the systematic implementation of service activities by a team of lecturers at the Islamic University of Malang, the percentage of participants' understanding before and after the assistance was 18% and 87.20% respectively.
The empowerment of the Nasyiatul Aisyiyah as parenting trainers for ‘Ibu Bakoh Keluarga Kokoh’ Riana Mashar; Dwi Hastuti
Community Empowerment Vol 6 No 10 (2021)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (495.789 KB) | DOI: 10.31603/ce.5226

Abstract

The role of post-disaster needs assessment cadres (PDNA) as a driver in motivating, assisting, and providing solutions for family resilience is increasingly needed during the pandemic. The purpose of this activity is to improve the technical skills of parenting trainers as they help families utilize social media-based smart parenting programs and increase cadre awareness in designing training according to the needs of family members. The method used to achieve this goal is the Participatory Rural Appraisal (PRA) approach. In the implementation stage of the service program, training activities to improve the soft skills and hard skills of cadres as parenting trainers were carried out through online and offline learning. The results of this activity revealed that the Ibu Bakoh Keluarga Kokoh training increased the motivation of PDNA administrators to contribute in solving parenting problems for members, increased the shared understanding of parenting skills, taught parents the role of social media as a psychoeducational parenting media and increased the confidence and skills of the parenting trainers.
Rebranding of Arnetta Craft’s product in Malaka Sari, East Jakarta Agustina Dwianti; Afourli Daven Tamboto; Alya Gustriani Syafitri; Angeline Calista Slamet; Anisa Larasati; Ativa Kannuri Nada; Baharini Kurnia Putri; Epseen Epseen; Jarell Ong; Leo Andri Yulius Caesar; Nadia Ingrida Winata; Nikolas Ermando; Nuril Kusumawardani Soeprapto Putri; Ricky Prasojo; Safira Fauzia Rahma; Sevenpri Candra; Sheren Kristianti; Sulistyo Heripracoyo; Sulthan Bahariawan; Syamila Karima; Wenny Carnika; Zidan Febrian
Community Empowerment Vol 6 No 10 (2021)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (495.626 KB) | DOI: 10.31603/ce.5239

Abstract

The role of society is very important in maintaining the balance of nature. The community empowerment approach is the success key in educating the surrounding environment. Arnetta Craft is a community empowerment presenting in Malaka Sari, East Jakarta. Arnetta Craft continuously invites all levels of society caring about the results of household waste, especially used cooking oil. Processed products from household waste produce a useful product for people's daily needs and have commercial selling value. However, with the existing competition, the marketing approach needs to be improved by creating logos, labeling and product packaging. To be able to produce logos, labeling and product packaging, a structured interview was conducted with the owner of Arnetta Craft. At the end of the activity, new logos, labeling and packaging have been produced used as product rebranding.
Pemberdayaan Guru PAUD TK ABA Banjarmasin Melalui Keterampilan Big Book Story Nadia, Hafizhatu; Hermina, Ceria; Hamidah, Jamiatul
Community Empowerment Forthcoming issue
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/ce.5264

Abstract

Pada masa pandemi Covid-19, sebagian besar pembelajaran di sekolah dilakukan secara daring. Hal ini menuntut para guru untuk memiliki keterampilan menggunakan berbagai media pembelajaran daring. Para guru juga dituntut untuk memiliki kemampuan dan penguasaan terhadap metode pembelajaran yang bervariasi. Guru PAUD/TK merupakan ujung tombak dalam pembelajaran anak usia dini, diharapkan memiliki kemampuan dan keterampilan mengajar. Oleh karena itu, dilakukan pelatihan membuat dan menggunakan bigbook story telling kepada guru IGABA Banjarmasin. Pelatihan ini dilaksanakan dengan dua metode, yaitu teori dan praktik. Dalam tahapan pelatihan diisi dengan (1) Apa itu Big Book?, (2) Bagaimana membuat cerita anak, (3) Manfaat dan Cara Mendongeng, (4) Pendidikan Karakter Anak dan terakhir, dan (5) Praktik. Hasil dari kegiatan ini adalah peserta memiliki pengetahuan dan keterampilan membuat bigbook story telling serta memahami cara menerapkannya sebagai metode pembelajaran karakter untuk anak usia dini.
Promotional training through outdoor advertisements and digital media publications Fajar Junaedi; Filosa Gita Sukmono
Community Empowerment Vol 6 No 10 (2021)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (345.737 KB) | DOI: 10.31603/ce.5276

Abstract

SD Muhammadiyah Kalangan is located in Baturetno Village, Banguntapan, Bantul, Yogyakarta Special Region. The location of SD Muhammadiyah Kalangan is actually strategic because it is on the border of Bantul Regency, Yogyakarta City and Sleman Regency, however the competition is very tight. Within a 5-kilometer radius, there are at least 7 schools, both public and private elementary schools. The location of SD Muhammadiyah Kalangan is far from the highway, so the name of the school is not known to the public. In online mass media, the name SD Muhammadiyah Kalangan also appears very rarely. In fact, the publication of school activities in online mass media is important. Based on these two issues, this service program will focus on increasing school promotion through outdoor advertising and publications in the mass media. Activities are carried out with advertising workshops and digital media publications. This activity produces school advertisements in the form of outdoor advertisements and publications in digital media as school promotion media.

Page 33 of 148 | Total Record : 1475