cover
Contact Name
Suryadi
Contact Email
ijigaed@metrouniv.ac.id
Phone
+6285642442641
Journal Mail Official
ijigaed@metrouniv.ac.id
Editorial Address
Prodi Pendidikan Islam Anak Usia Dini Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Metro Jl. Ki Hajar Dewantara No.15A, Iringmulyo, Kec. Metro Tim., Kota Metro, Lampung 34112
Location
Kota metro,
Lampung
INDONESIA
IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education
ISSN : 27462269     EISSN : 28279166     DOI : https://doi.org/10.32332/ijigaed
Core Subject : Education,
Focus dan Scope IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education adalah penelitian, kajian dan analisis yang berkaitan dengan PAUD, namun tidak terbatas pada bidang-bidang berikut ini: Pengembangan nilai moral dan agama pendidikan anak usia dini, Perkembangan motorik fisik anak usia dini, Perkembangan sosial emosional anak usia dini, Perkembangan kognitif anak usia dini, Perkembangan bahasa anak usia dini, Perkembangan artistik dan kreatif anak usia dini, Parenting untuk pendidikan anak usia dini, Lembaga pengelola pendidikan anak usia dini, Pengembang Kurikulum Anak Usia Dini, Asesmen perkembangan anak usia dini, Strategi pembelajaran pendidikan anak usia dini Bermain alat pendidikan pendidikan anak usia dini, Media pembelajaran PAUD, Inovasi dalam pendidikan anak usia dini
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 76 Documents
UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF ANAK USIA DINI MELALUI METODE BERMAIN DENGAN MEDIA PAPAN KREATIF Ida Inurwati
IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education Vol 1 No 1 (2020): IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to apply the playing method with creative board media to improve early childhood cognitive abilities. The research was conducted in group B TK Al Fatah Sedan. The research procedure consisted of planning, implementing, observing and reflecting. The method used in this research is Classroom Action Research (CAR), the results of the study are presented and analyzed descriptively quantitatively. Based on the results of the study, the creative board playing method was able to improve early childhood cognitive abilities with an increase in each cycle, namely the children's understanding ability reached 50% in cycle I, 65% in cycle II, and 85% in cycle III. The conclusion of this study is the method of playing with creative board media can improve early childhood cognitive abilities. Keywords: Cognitive Improvement, Playing Method, Creative Board
PENANAMAN PENDIDIKAN KARAKTER ANAK USIA DINI MELALUI PENERAPAN PROGRAM PARENTING DI TK ALAM BANGKA BELITUNG Dwi Haryanti; Sisi Milata; Alifia Luqiana Ansory
IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education Vol 1 No 2 (2021): IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract This research is motivated by the importance of parenting programs implemented by parents in school institutions. This is because parents are the primary and first educators for children in the context of the child's personal formation, which is better because children spend a lot of their time at home. The purpose of implementing parenting programs is for parents to get knowledge about how to educate children properly. This study uses qualitative research methods with a descriptive approach. Data collection techniques were carried out using observation, interviews and documentation. The informants in this study consisted of 1 principal, 2 teachers and 5 people involved in the implementation of the parenting program namely parents of students. Data analysis techniques using data display data reduction and conclusion drawing. The results of research on the implementation of the parenting program at Alam Bangka Belitung Kindergarten were carried out in three stages, namely the planning, implementation, and evaluation stages. The planning phase is carried out by holding a meeting, determining the theme and schedule to be held, the implementation phase consists of activities to be carried out and the evaluation phase is carried out by the parenting committee. The benefits of implementing parenting programs in instilling character education in early childhood is that children can develop character in being honest, polite, caring about the environment and having independent character.
DAMPAK PENGGUNAAN GADGET TERHADAP PERKEMBANGAN EMOSIONAL ANAK USIA 4-6 TAHUN DI PAUD PGRI 15 A IRINGMULYO KOTA METRO Risa Azizatul Muawanah; Nihwan Nihwan; Aguswan Khotibul Umam; Rizqi Annisa Fitri
IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education Vol 2 No 2 (2022): IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32332/ijigaed.v2i2.4744

Abstract

Penggunaan gadget mulai usia kanak-kanak bahkan dewasa dapat menggunakan alat kecil yang sangat praktis dan serba guna ini. Durasi penggunaan gadget yang terlalu lama karena kurangnya pengawasan akan menimbulkan berbagai masalah salah satunya dampak perkembangan emosional, perkembangan emosional merupakan perubahan sikap didalam diri anak. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui Dampak penggunaan gadget terhadap perkembangan emosional anak usia 4-6 tahun di PAUD PGRI 15A Iringmulyo Kota Metro dan Intensitas penggunaan gadget terhadap perkembangan emosional anak usia 4-6 tahun di PAUD PGRI 15A Iirngmuly Kota Metro. Manfaat penelitian ini untuk mengetahui bagaimana dampak penggunaan gadget terhadap perkembangan emosional terhadap anak. Jenis penelitian ini yaitu kualitatif deskriptif, berlokasikan di PAUD PGRI 15A Iringmulyo Kota Metro.sumber data yang didapat yaitu sumber data primer dan sumber data sekunder, dengan menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi.untuk menguji keabsahan data digunakan tringulasi, dalam menganalisis data menggunakan reduksi data, penyajian data penarikan kesimpulan/verifikasi. Berdasarkan hasil penelitian dapat dimpulkan bahwa: Dampak penggunaan gadget terhadap emosi anak, anak mudah marah, cenderung lebih egois, bahkan sampai tantrum jika menyangkut tentang gadget. Dan Intensitas penggunaan gadget terhadap emosional anak, jika durasi penggunaan gadget lebih dari 1 jam perhari dan dilakuakan secara terus menerus maka akan berakibat terhadap perkembangan emosional anak.
UPAYA MENINGKATKAN MINAT BELAJAR ANAK DENGAN METODE ACTIVE LEARNING Bagus Mahardika
IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education Vol 1 No 1 (2020): IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The objectives of this classroom action research are (1) increasing children's interest in learning in Kindergarten Sulthoni, (2) Knowing how to use active learning methods to increase children's learning interest, (3) Knowing how children's perceptions and impressions of active learning methods in increasing children's learning interest . This research is a Classroom Action Research (PTK). The research subjects were students of group B TK Sulthoni. The data collection techniques used were observation, documentation and interviews. The results of the study concluded that active learning for treasure-seeking strategies can increase children's interest in learning, especially calistung learning in students in group B TK Sulthoni with an increase in cycle I 60%, cycle II 75%, cycle III to 90%, (2) The seriousness of students in the cycle I 45%, cycle II 60%, Cycle III to 75%, accuracy of sisawa in cycle I 25%, cycle II 50%, cycle III to 80%, (4) Ability to arrange words into sentences in cycle I 45%, cycle II 60%, cycle III becomes 80%. Keywords: Interest in Learning, Children and Active Learning
Hakikat Pendidik Dalam Pendidikan Islam Jenal Abidin
IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education Vol 3 No 1 (2022): IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32332/ijigaed.v3i1.5714

Abstract

Abstract This article aims to determine the nature of educators in Islamic education. The method used in this paper is a library research approach that uses books and other literature as the main object. The type of research used is qualitative, namely research that produces information in the form of notes and descriptive data contained in the text under study. The results of this study state that the essence of educators is Allah SWT who teaches knowledge to humans and humans also have an obligation for him to transfer that knowledge to other humans for the benefit of humans including nature in it. Educators should develop and clean the souls of students so that they can get closer to Allah SWT, keep them away from evil, and keep them in their nature. Keywords: Educators, Duties, Roles and Responsibilities of Educators
Upaya Mengembangkan Kemampuan Berhitung Melalui Permainan Tradisional Congklak Pada Anak Usia Dini Di Tk Raden Intan Gunung Pelindung Elidatul Mawadah; Amirul Mukminin Al Anwari; Kisno Kisno; Annisa Herlida Sari
IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education Vol 3 No 1 (2022): IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32332/ijigaed.v3i1.3825

Abstract

The ability to count is the ability that every child has to develop his abilities, his development starts from the environment closest to him. This type of research is descriptive qualitative, which takes the research location at Raden Intan Gunung Patron Kindergarten. The data sources used are primary data sources and secondary data sources. The data collection method used in this study is by using the method of observation, interviews and documentation. Data analysis techniques used are data reduction, data display and verification. And to test the validity of using source and technique triangulation. Based on the results of this study, it can be concluded that efforts to develop numeracy skills through the traditional congklak game in early childhood at Raden Intan Gunung Protector Kindergarten have been well realized. Developing numeracy skills through the traditional congklak game can make it easier for teachers to convey learning. The results of the teacher's achievements in developing numeracy skills in Raden Intan Kindergarten are that the concept of understanding children begins to be understood, early childhood numeracy begins to increase, children's mastery of concepts increases, the transition period switches from concrete to symbols. As for the supporting factors, children have enthusiasm in learning and a conducive classroom situation. The inhibiting factor is the loss of concentration in children because the class atmosphere is not conducive. Key Word: Congklak Traditional Game, Early Childhood Counting Ability
Peran Guru Dalam Mengembangkan Sosial Emosional Anak Di Tk Darul Muttaqin Desa Bulu Sari Kecamatan Bumi Ratu Nuban Lampung Tengah Siti Nur Kholifah; Revina Rizqiyani
IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education Vol 3 No 1 (2022): IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32332/ijigaed.v3i1.5802

Abstract

Social-emotional development is critical in the process of child development which is formed through the developments obtained in a learning process both from the family environment, friendship environment, and school environment. In developing children's social-emotional, teachers have a very important role in developing children's social-emotional at school. This study aims to find out how the role of the teacher in developing children's social-emotional in Darul Muttaqin Kindergarten, Bumi Ratu Nuban District, Central Lampung. This type of research uses descriptive qualitative field research, which was conducted at Darul Muttaqin Kindergarten, Bumi Ratu Nuban District, Central Lampung. The data sources used are primary data sources and secondary data sources. The data collection method used is interview, observation and documentation. The data analysis techniques used are data reduction, data presentation, and data verification. To test the validity of the data using source triangulation and technical triangulation. Based on the results of the research and analysis of the data obtained, it can be concluded that in developing the social emotionality of children in Kindergarten Darul Muttaqin, Bumi Ratu Nuban District, the teacher acts as an educator, supervisor, manager, innovator, communicator and motivator in order to develop children's social emotional development so that they can develop optimally. Keywords: teacher's role, social emotional development, early childhood
Upaya Mengembangkan Kemampuan Motorik Halus Anak Usia 5-6 Tahun Melalui Permainan Playdough Di Tk It Darul Falah Durotun Nasikhah; Alimudin Alimudin
IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education Vol 3 No 1 (2022): IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32332/ijigaed.v3i1.5823

Abstract

Keterampilan motorik halus adalah kemampuan anak dalam mengkoordinasikan mata dan tangan dalam melakukan semua kegiatan, seperti meronce manik-manik, mengikat tali sepatu, menggunting, menempel, meremas dan membuat berbagai bentuk menggunakan playdough. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana upaya mengembangkan kemampuan motorik halus anak usia 5-6 tahun melalui permainan playdough. Penelitian ini dilaksanakan di TK IT Darul Falah Karang Sari Lampung Tengah menggunakan penelitian kualitatif dengan pendekatan studi lapangan. Teknik pengumpulan data yang digunakan penulis yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Adapun hasil penelitian adalah Upaya yang dilakukan untuk mengembangkan motorik halus anak di TK IT Darul Falah Karang Sari ialah menggunakan playdough. Dari hasil observasi, wawancara dan dokumentasi yang dilakukan peneliti dapat menyimpulkan bahwa anak usia 5-6 tahun yang di TK darul falah karang sari sebelum diberikan kegiatan permainan playdough belum berkembang secara maksimal namun setelah dilakukan kegiatan permainan playdough anak mulai memperlihatkan perkembangannya secara signifikan. Hal ini dapat dilihat dari anak sudah mampu melakukan koordinasi mata dan tangan, menggunakan otot halus untuk kegiatan sederhana dengan baik, dapat menciptakan bentuk dengan playdough serta dapat memegang pensil dengan benar
Strategi Guru Dalam Menanamkan Nilai Pendidikan Karakter Peduli Lingkungan Di TK Negeri Pembina Penukal Pali Wina Adha Vitri; Tutut Handayani; Elsa Cindryah
IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education Vol 3 No 1 (2022): IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32332/ijigaed.v3i1.4059

Abstract

Penelitian ini berjudul Strategi Guru Dalam Menanamkan Nilai Pendidikan Karakter Peduli Lingkungan di TK Negeri Pembina Penukal. Dengan rumusan masalah: bagaimana strategi guru dalam menanamkan pendidikan karakter peduli lingkungan pada peserta didik di TK Negeri Pembina Penukal dan apa faktor pendukung dan penghambat guru dalam menanamkan pendidikan karakter peduli lingkungan di TK Negeri Pembina Penukal. Adapun penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan Strategi Guru Dalam Menanamkan Nilai Pendidikan karakter peduli lingkungan di TK Negeri Pembina Penukal. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan penelitian deskriptif kualitatif. Informan penelitian yang dilakukan dalam penelitian ini yaitu Kepala Sekolah, peneliti dan Guru sebagai informan pendukung. Adapun teknik pengumpulan data dalam penelitian ini melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan teknik yang digunakan dalam analisis data adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan, sehingga data dapat diketahui dengan baik.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Strategi guru yang digunakan di Tk Negeri Pembina Penukal dalam menanamkan nilai pendidikan karakter peduli lingkungan yaitu menggunakan metode pembiasaan, metode keteladanan, contohnya seperti melaksanakan kegiatan tanam-menanam bunga, bergotong royong membersikan lingkungan sekolah, dan membuang sampah pada tempatnya.Adapun faktor pendukung dalam menanamkan nilai pendidikan karakter peduli lingkungan di TK Negeri Pembina Penukal adalah guru sebagai teladan yang baik bagi siswa seperti memberi contoh membuang sampah sampah pada tempatnya, menjaga ucapan-ucapan dan membudayakan senyum, sapa.
Pengembangan Buku Permainan Berdasarkan Tema Untuk Meningkatkan Sosial Emosional Pada Anak Kelas B Di PAUD Ceria Desa Santapan Barat Choiriah Choiriah Choiriah; Leni Marlina; Kurnia Dewi
IJIGAEd: Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education Vol 3 No 2 (2023): Indonesian Journal of Islamic Golden Age Education: IJIGAEd
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32332/ijigaed.v3i2.4561

Abstract

Telah dilakukan penelitian dan pengembangan buku permainan berdasarkan tema untuk meningkatkan sosial emosional pada anak kelas B di PAUD Ceria Desa Santapan Barat. Tujuan penelitian ini adalah untuk sosial emosional dengan media pembelajaran buku permainan yang valid dan praktis. Penelitian ini dilaksanakan pada semester genap 2020/2021. Subjek penelitian ini adalah siswa PAUD Ceria Desa Santapan Barat. Pengembangan ini menggunakan metode resarch development dengan menggunakan model ADDIE yang meliputi : (1) Analisis (analysis) (2) Desain (Design), (3) Pengembangan (Development), (4) Implementasi (Implementation), (5) Evaluasi (Evaluation). Hasil penelitian pengembangan ini mendapatkan hasil dengan kategori “Sangat Valid” dengan hasil validasi ahli media 95% dan validasi ahli materi 93%. Sedangkan hasil penelitian dengan kategori “Sangat Praktis” dengan hasil uji coba kelompok kecil dengan persentasi 91%, dan hasil dari uji coba kelompok besar dengan persentase 95%. Adapun hasil rata-rata efektivitas dinyatakan efektif dengan persentasi 96%.