Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : INKAM

Pemanfaatan Limbah Jagung Eka; Aditia; Kartika; Misran; Aspian Nur, Adi; al amrie, machmud
JOURNAL OF SOCIETY SERVICE Vol. 2 No. 2 (2023): Jurnal Inovasi Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Kaltara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kulit jagung yang memiliki tekstur yang cukup kuat, tahan lama, ekonomis, dan juga unik dapat dijadikan bahan baku sebagai karya seni seperti hiasan. dinding dekoratif dan bunga. Sehingga masyarakat memerlukan pembinaan untuk mengurangi sampahuntuk dijadikan hiasan dinding dan juga bunga hias. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini adalahberupa demonstrasi dan praktek langsung, yang pada umumny generasi milenial mempunyai ciri-ciri dan ide-ide cemerlang dan sifat kreatif generasi milenial umumnya tinggi, oleh karena itu diharapkan kegiatan ini dapat berkembang agar pencemaran sampah menjadi lebih baik. berkurang dan memembantu pendapatan